Anda di halaman 1dari 14

Pengantar Menggambar Teknik

dengan ISO
Gambar sebagai Bahasa Teknik
Diskripsi dengan kata-kata:
Bulat plong
Ulir
Dari logam
Luar segi enam
Untuk mengencangkang
Gambar sebagai Bahasa Teknik

Diskripsi dengan kata-kata:


Fungsi Gambar :
1. Penyampai informasi  meneruskan maksud
dari perancang sampai poduksi
2. Menyimpan Memori dan keterangan 
diperlukan untuk repair and improvment
3. Menyampaikan cara berfikir  gambar
teknik tidak hanya memuat dimensi tapi
ketengan lain untuk menunjukkan proses
Orientasi Gambar Teknik :
1. Internasionalisasi gambar tuntutan
perkembangan dan kesamaan standar (ISO)
2. Mempopulerkan gambar  semakin banyaknya
pihak yang memakai gambar
3. Perumusan gambar  sesuai dengan kebutuhan
bidang masing-masing (mis: mesin, sipil, dll)
4. Sistematika gambar  diperlukan agar gambar
mudah difahami
5. Penyederhanaan gambar  agar mudah difahami
dan efisiensi waktu menggambar
6. Modernisasi gambar  diperlukan cara
menggambar yang semakin detail dan teliti
Sifat-sifat gambar :
1. Kepastian gambar  gambar harus
memberikan keterangan yang cukup dan tidak
menimbulkan banyak interpretasi
2. Hubungan antara fungsi dan sifat gambar 
fungsi gambar sebagai ‘penyampai informasi’
harus terwujud dengan menjadikan gambar
sesederhana mungkin
3. Sifat dan pengembangan standar gambar
diperlukan untuk mempertahankan kepastian
dan spesialisasi dalam tiap bidang (ISO/TC 10).
Bidang ISO/TC 10
1. SC 1 : Dasar-dasar umum
2. SC 2 : Lambang-lambang teknologi vacum
3. SC 3 : Lambang-lambang instrumentasi
4. SC 4 : Lambang untuk kinematik
5. SC 5 : Memberi ukuran dan toleransi
6. SC 6 : Penyajian ukuran pada gambar teknik
7. SC 7 : Pekerjaan struktur baja
8. SC 8 : Gambar bangunan
Skema ISO/TC 10
Kerangka
dan Bagian
Kerja
Sistem
Penggambaran
Kerangka SC5
Tugas :
Mencari info software menggambar, yang meliputi:
1. Nama software
2. Yang memproduksi
3. Kelebihan dan kekurangan
4. Prinsip kerja
5. Contoh gambar dengan software di atas
Catatan:
a. Satu kelas dibagi menjadi 7 kelompok
b. Satu kelompok satu software, dan tidak boleh sama dengan
kelompok lain
c. Tugas diprint di kertas A4 dan dijilid
d. Masing-masing kelompok (diwakili 2 orang) presentasi di
depan kelas
Terima Kasih
Salam

Anda mungkin juga menyukai