Anda di halaman 1dari 2

Bab I Pendahuluan

1.1 latar belakang


pendidikan merupakan suatu proses yang panjang dan
berlangsung terus menerus. Pendidikan di ambil dari
kata dasar didik , yang ditambah imbuhan menjadi
mendidik.dalam kondisi apapun manusia tidak dapat
menolak efek dari penerapan pendidikan
pendidikan dapat dibedakan menjadi pendidikan
formal, informal dan nonformal. Pendidikan formal
adalah segala bentuk pelatihan yang diberikan secara
terorganisasi dan berjenjang , baik bersifat umum
maupun khusus . pendidikan informal adalah jenis
pendidik yang terdapat didalam keluarga atau
masyarakat yang di selenggarakan tanpa ada
organisasi. Pendidikan nonformal adalah segala bentuk
pendidikan yang diberikan secara terorganisasi tetapi
diluar wadah pendidikan formal.

1.2 Rumusan masalah


 Apa pengertian dari pendidikan
 Apa tujuan dari pendidikan
 Apa fungsi dan peranan lembaga pendidikan

1.3 Tujuan masalah


 Untuk mengetahui apa pengertian dari
pendidikan
 Untuk mengetahui apa tujuan dari pendidikan
 Untuk mengetahui apa fungsi dan peranan
lembaga pendidikan

Anda mungkin juga menyukai