Anda di halaman 1dari 1

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)

RSUD PASAMAN BARAT TA 2020

Biang : pelayanan
Seksi : Keperawatan
Kegiatan : Mengajukan permintaan alkes ruang rawat inap dan rawat jalan

A. latar Belakang
Dengan adanya penambahan ruang rawatan baik rawat inap dan rawat
jalan,serta peningkatan jumlah layanan rawat inap dan rawat jalan maka dirasa perlu
penambahan alkes untuk kelancaran pelayanan dan peningkatan pelayanan RSUD
Pasaman barat. ditambah dengan ketersedian alkes di ruang rawat jalan dan rawat inap
yang masih kurang dan alat banyak yang sudah tumpul dan sebagian sudah tidak layak
pakai.
B. Maksud dan tujuan
Untuk meningkatkan mutu pelayanan RSUD Pasaman Barat serta penyediaan sarana dan
prasarana yang masih kurang di ruang rawat inap dan rawat jalan
C. Output dan Outcome
Perincian alkes terlampir
D. Penerima Manfaat
Permintaan alkes yang diajukan sesuai kebutuhan masing-masing ruangan rawat inap
dan rawat jalan serta diberikan untuk ruangan yang membutuhkan alat tersebut.
E. Metode Pelaksanaan
berdasarkan E-Katalog alkes
F. Permintaan alkes yang diajukan karena kekurangan ketersediaan alat di ruangan, alat diruangan
kadang sudah tidak layak pakai, alat yang sudah tumpul dan tidak bisa digunkan lagi , alat yang
sudah rusak, ditambah peningkatan jumlah pasien di masing-masing ruangan

Jambak, 08 Januari 2020


Kasi Keperawatan

Ns. Lufni Maidesi,S.Kep


NIP. 19790901 2006701 2 005

Anda mungkin juga menyukai