Anda di halaman 1dari 1

DISKUSI 1

Soal diskusi 1:
1. Secara garis besar, sistem informasi terbagi menjadi dua yaitu Sistem Informasi Akuntansi
(SIA) dan Sistem Informasi Manajemen (SIM). Jelaskan hubungan antar keduanya dalam sebuah
organisasi!
Hubungan antar keduanya dalam sebuah organisasi yaitu Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah
suatu komponen organisasi yang mengumpulkan, mengklasifikasikan, mengolah, menganalisa
dan mengkomunikasikan informasi finansial dan pengambilan keputusan yang relevan bagi pihak
luar perusahaan dan pihak ekstern. Sedangkan Sistem Informasi manajemen (SIM) adalah bagian
dari pengendalian internal suatu bisnis yang meliputi pemanfaatan manusia, dokumen, teknologi,
dan prosedur oleh akuntansi manajemen untuk memecahkan masalah bisnis seperti biaya
produk, layanan, atau suatu strategi bisnis.

2. Jelaskan 5 alasan mengapa seseorang perlu belajar sistem informasi akuntansi!

a. Semua informasi dibidang akntansi dipakai untuk mengambil keputusan


b. Bermanfaat untuk perancangan penggunaan dan implementasi sistem laporan keuangan
untuk menambah keahlian didalam merancang sebuah sistem, sehingga dari keahlian
tersebut diharapkan :
o Mengaksese dan menganilisi suatu perusahaan melalui laporan keuangan
o Memebantu merancang dan menyusun SIA secara efektif dan efisien
o Menagakses database unutk keperluan standar audit /pemeriksaan
o Melakukan komunikasi dengan menggunakan teknologi informasi terkini
c. SIA Merupakan komponene kunci dalam setiap proses mengembangkan usaha melalui
pembuatan laporan dengan melakukan penilaian kinerja usaha corporate revaluation
d. SIA mampu memenuhi kebutuhan infomasi yang ditujukan kepada pemakai extern (calon
investo/kreditor seperti bank, lessor, dll) dan ke[ada pihak intern seperti para manager, pemilik
maupun karyawan.
e. Dengan adanya revolusi teknologi informasi menyebabkan SIA sangat berperanan didalam
melakukan efisiensi dan efektifitas pengelolaan usaha.

Anda mungkin juga menyukai