Anda di halaman 1dari 1

Tujuh Prinsip dalam Sebuah Gerakan

(Seven Principles of a Movement)

1. Memobilisasi Doa (Mobilizing Concerted Prayer).


Maksudnya: kita mengajak sebanyak mungkin orang
berdoa secara konsisten.

2. Menabur dan Menuai (Sowing and Reaping). Maksudnya:


memberitakan Injil dan menuai hasilnya.

3. Menyeleksi “Buah yang Matang” (Filtering Out the Ripe


Fruit). Maksudnya adalah: memilih mereka yang bersedia
untuk dimuridkan.

4. Mengembangkan Murid-murid yang Bermultiplikasi


(Building Multiplying Disciples). Maksudnya: Fokus
mempersiapkan dan mengembangkan mereka yang
bermultiplikasi.

5. Mengembangkan Keyakinan Pribadi (Building Personal


Conviction). Maksudnya: mengembangkan keyakinan
pribadi dari para murid sehingga semakin percaya diri.

6. Mengembangkan Sikap yang Dapat Dipercayai


(Establishing Credibility). Maksudnya meningkatkan
integritas hidup murid-murid kita.

7. Menemukan Para Pemimpin (Finding Existing


Leadership). Maksudnya: menetapkan orang-orang yang
memimpin sebuah Gerakan.

Sumber: CCC

Anda mungkin juga menyukai