Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA PRAKTIKUM 5

Topik : Pengumpulan data dengan kuesioner

Nama mahasiswa : Yunita

NIM : 1710913120011

Nama asisten praktikum : Irene Adelina Silalahi

Hari, tanggal : Jumat, 10 April 2020

Tugas 1

Sumber artikel yang digunakan (tuliskan seperti menulis referensi dalam daftar
pustaka):
Maria, I, Hasaini, A, Agianto 2019, ‘The Effect of Semi Fowler Position on the Stability
of Breathing among Asthma Patients at Ratu Zalecha Hospital Martapura’, Advances in
Health Sciences Research, vol. 15, pp. 242-245.
Cara pengumpulan data Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan
(Tuliskan langkah-langkah mengumpulkan pasien asma yang masuk dalam kriteria
pengumpulan data yang inkulis pada 1 kelompok. Pasien tersebut akan di observasi
digunakan peneliti dalam sebelum dan sesudah diberikan intervensi. Intervensi yang
artikel ilmiah) diberikan berupa pemberian posisi semi fowler pada
pasien yang mengalami sesak napas selama 15 menit.
Kondisi pasien akan diobservasi menggunakan lembar
observasi untuk menilai kestabilan pernapasan pasien
sebelum diberikan intervensi dan sesudah diberikan
intervensi. Intervensi diberikan dengan cara mencuci
tangan dan menggunakan sarung tangan sekali pakai
terlebih dahulu, memposisikan pasien pada posisi supinasi,
menaikkan bagian kepala bed 30-45 derajat, letakkan
matras atau bantal kecil di bawah kepala pasien, letakkan
bantal pada lengan atau tangan pasien sebagai penopang,
letakkan bantal pada bagian punggung pasien, meletakkan
bantal kecil atau gulungan handuk di bawah paha pasien
(jika pasien lebih rendah ekstremitas mengalami
kelumpuhan atau tidak dapat mengendalikan ekstremitas
bawah), menggunakan roll trochanter sebagai tambahan
bantal di bawah panggul dan letakkan bantal kecil atau
gulungan handuk di bawah pergelangan kaki dan letakkan
papan di kaki pasien. Setelah itu perawat lepaskan sarung
tangan dan mencuci tangan.

Tugas 2
Notoatmodjo, S 2014, Metodologi Penelitian Kesehatan, Rineka, Jakarta.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan


R & D. Bandung: Alfabeta

Cara pengumpulan Pada penelitian ini calon peneliti mengguankan teknik


data pengumpulan data dengan kuesioner. Sugiyono (2010)
kuesioner merupakan tekinik pengumpulan data dengan cara
memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis
kepada responden untuk menjawabnya. Jenis kuesioener yang
digunakan yaitu kuesioner tertutup, yang dimana sudah
disediakan jawaban sehingga responden tinggal memilih.
a. Sumber data
Data primer diperoleh langsung dari responden melalui
kuesioner yang diberikan responden yang dimita untuk
mengisi kuesioner. Kuesioner langsung dikumpulkan kepada
calon peneliti. Data sekunder didapatkan dari puskesmas
Sungai Tiung berupa data-data pasien DM tipe 2.
b. Pengolahan data
Tahap-tahap pengolahan data pada penelitian ini, yaitu
(Notoatmodjo 2014):

1). Editing
Editing merupakan suatu kegiatan pengecekan dan perbaikan
dari peneliti terhadap semua data responden yang terkumpul
dari kuesioner. Pada tahap ini, peneliti akan memeriksa
apakah jawaban dari responden yang masih meragukan atau
kurang jelas.
2). Coding
Coding adalah suatu cara untuk mengubah data yang
didapatkan dari bentuk kalimat menjadi angka. Tujuannya
adalah agar mempermudah untuk memasukkan data kedalam
komputer. Coding yang dilakukan peneliti pada kuesioner
DQOL adalah:
a. Indikator kepuasan
4 = sangat puas
3 = puas
2 = tidak puas
1 = sangat tidak puas
b. Indikator dampak
1 = tidak pernah
2 = jarang
3 = sering
4 = selalu
c. Data Entry
Data entry merupakan suatu kegiatan untuk memasukkan data
yang diperoleh dari responden kedalam program yang ada di
komputer
d. Cleaning
Cleaning merupakan suatu kegiatan untuk mencek kembali
serta melihat kemungkinan terjadinya kesalahan ataupun
ketidaklengkapan data yang dimasukkan kedalam komputer.

Lembar informasi Lampiran 1


(information sheet)

Lembar informed Lampiran 2


consent
LAMPIRAN 1: Information Sheet
LEMBAR INFORMASI PENELITIAN
Assalammulaikum Wr Wb
Saya Yunita mahasiswa program studi ilmu keperawatan Fakultas Kedokteran
Universitas Lambung. Saat ini saya sedang mengerjakan penelitian dengan judul
Hubungan Lama Menderita dan Kualitas Hidup Pasien DM tipe 2 di Puskesmas Sungai
Tiung. Semoga hasil dari penelitian ini akan dapat meningkatkan kualitas pelayanan
kesehatan pada pasien Diabetes Melitus tipe 2 yang Sedang menjalani pengobatan. Saya
meminta dengan hormat kepada Bapak/Ibu sebagai responden dalam penelitian ini. Jika
Bapak/Ibu memutuskan untuk ikut serta dalam, saya akan menjelaskan penelitian ini
sebaik-baiknya.
A. Kesukarelaan Untuk Ikut Penelitian
Bapak/Ibu bebas memilih keikutsertaan dalam penelitian ini tanpa ada paksaan. Apabila
Bapak/Ibu sudah memutuskan untuk ikut, Bapak/Ibu juga dibebaskan untuk
mengundurkan diri atau berubah pikiran setiap saat tanpa dikenai denda atau sanksi
apapun.
B. Prosedur Penelitian
Apabila Bapak/Ibu bersedia berpartisipasi dalam penelitian ini, Bapak/Ibu akan diminta
menandatangani lembar persetujuan, selanjutnya Bapak/Ibu akan diberikn kuisioner
kualitas hidup oleh peneliti.
C. Kewajiban Subjek Penelitian
Bapak/Ibu sebagai subjek penelitian berkewajiban mengikuti aturan atau petunjuk
penelitian seperti yang tertulis di atas. Apabila ada yang belum jelas, Bapak/Ibu bisa
bertanya lebih lanjut kepada peneliti.
D. Kerahasiaan
Semua informasi yang berkaitan dengan identitas subjek penelitian akan dirahasiakan dan
hanya akan diketahui oleh peneliti saja. Hasil penelitian akan dipublikasikan tanpa
mencantumkan identitas subjek penelitian.
E. Pembiayaan
Semua pembiayaan yang berhubungan dengan penelitian akan ditanggung oleh peneliti
tanpa memberatkan ke subjek penelitian. Penelitian ini tidak melibatkan adanya interaksi
bahan, obat, atau sentuhan apapun terhadap tubuh sehingga diharapkan tidak adanya
kesalahpahaman terkait dengan adanya risiko cidera dan adanya tuntutan biaya dalam
penelitian dari subjek ke peneliti.
F. Informasi Tambahan
Bapak/Ibu diberi kesempatan untuk menanyakan semua hal yang belum jelas sehubungan
dengan penelitian ini. Apabila Bapak/Ibu membutuhkan penjelasan lebih lanjut,
Bapak/Ibu dapat menghubungi saya pada nomor (WA/Telp) 085654477071 (Yunita).
Terima kasih atas kerjasama anda dalam penelitian ini.
Hormat Saya
Peneliti

Yunita
LAMPIRAN 2: Informed Consent
PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN
Saya yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama :
Umur :
Alamat :
Menyatakan bersedia menjadi responden untuk peneltian yang dilakukan oleh:
Nama : Yunita
NIM : 1710913120011
Alamat : Jl. Patin komplek wira pratama III BAnjarbaru
Judul Penelitian : Hubungan Lama Menderita dan Kualitas Hidup Pasien DM tipe 2 di
Puskesmas Sungai Tiung
Saya akan bersedia untuk dilakukan pengukuran dan pemeriksaan demi kepentingan
penelitian. Dengan ketentuan, hasil pemeriksaan akan dirahasiakan dan hanya semata-
mata untuk kepentingan ilmu pengetahuan.
Demikian surat pernyataan ini saya sampaikan, agar dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya.
Bajarbaru, ..……………………2020
Responden

(…………………………….)

Anda mungkin juga menyukai