Anda di halaman 1dari 37

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Satuan Pendidikan  : SMA
Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : XII/I
Materi Pokok : Gelombang Bunyi
Sub Materi : Karektiristik Gelombang Bunyi Dan Kecepatan
Rambat Bunyi
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

1. Kompetensi Inti (KI) :

K1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


K2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
K3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

K4 : Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta
bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah
keilmuan.
2. Kompetensi Dasar :
1.1 Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur alam jagad raya melalui
pengamatan fenomena alam fisis dan pengukurannya
2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat;
tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli
lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam
melakukan percobaan , melaporkan, dan berdiskusi
3.1 Menerapkan konsep dan prinsip gelombang bunyi dan cahaya dalam teknologi.
4.1 Merencanakan dan melaksanakan percobaan interferensi cahaya.

3. Indikator :

3.1 Kognitif
3.1.1 Mendefenisikan gelombang bunyi
3.1.2 Menjelaskan peristiwa sehidupan sehari-hari dengan konsep pemantulan
3.1.3 Membedakan cepat rambat bunyi pada zat cair, padat, dan gas
3.1.4 Menghitung kedalaman laut dengan menggunakan aplikasi sound navigation and
ranging (SONAR)
3.1.5 Menghitung cepat rambat bunyi pada zat cair
3.1.6 Menganalisis fenomena sehari – hari dengan prinsip pembiasan
3.1.7 Menganalisis cepat rambat bunyi pada seutas tali

3.2 Keterampilan

3.2.1 Merancang percobaan untuk menentukan cepat rambat di udara dengan menggunakan
alat dan behan sederhana.

3.3 Sikap
3.3.1 Mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti jujur, teliti, dan religius
dalam pembelajaran gelombang bunyi.
3.3.2 Menanamkan sikap objektif dan teliti dalam melakukan percobaan pelayangan bunyi.
3.3.3 Menuliskan hal-hal yang sesuai dengan pembelajaran, mengerjakan eksperimen dan
soal-soal yang diberikan, melontarkan pertanyaan pada teman dan guru, menjawab
pertanyaan
4. Tujuan Pembelajaran :

4.1 Kognitif
4.1.1 Melalui metode ceramah siswa mampu mendefenisikan gelombang bunyi dengan
baik dan benar.
4.1.2 Melalui metode diskusi siswa mampu menjelaskan peristiwa sehidupan sehari-hari
dengan konsep pemantulan dengan baik dan benar.
4.1.3 Melalui metode tanya jawab siswa mampu membedakan cepat rambat bunyi pada zat
cair, padat, dan gas dengan baik dan benar.
4.1.4 Melalui diskusi siswa mampu menghitung kedalaman laut dengan menggunakan
aplikasi sound navigation and ranging (SONAR) dengan baik dan benar
4.1.5 Melalui eksperimen siswa mampu menghitung cepat rambat bunyi pada zat cair
dengan baik dan benar.
4.1.6 Melalui diskusi siswa menganalisis fenomena sehari – hari dengan prinsip pembiasan
dengan baik dan benar.
4.1.7 Melalui diskusi siswa mampu menganalisis cepat rambat bunyi pada seutas tali
dengan baik dan benar.
4.2 Keterampilan
4.2.1 Melalui metode eksperimen siswa dapat merancang percobaan untuk menentukan
cepat rambat udara dengan baik dan benar
4.3 Sikap
4.3.1 Mengembangkan nilai-nilai karakter budaya bangsa seperti jujur, teliti, dan religius
dalam pembelajaran gelombang bunyi.
4.3.2 Menanamkan sikap objektif dan teliti dalam melakukan percobaan pelayangan bunyi.
4.3.3 Menuliskan hal-hal yang sesuai dengan pembelajaran, mengerjakan eksperimen dan
soal-soal yang diberikan, melontarkan pertanyaan pada teman dan guru, menjawab
pertanyaan
6. Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
N Fase – Fase Kegiatan Pembelajaran Pendekatan Metode Sumber Alokasi
Kegiatan guru Kegiatan siswa
o. Dalam Discovery waktu
Learning
1. Kegiatan  Guru mengucapkan  Siswa menjawab  Siswa mengamati  Ceramah 1 2’
pendahuluan salam pembuka, dan salam dan berdoa guru yang sedang  Tanya –
berdoa dan dan Siswa memeriksa kehadiran jawab
memeriksa menjawab dan memberi
kehadiran siswa. temannya yang apersepsi
tidak hadir
2’
 Guru membagi siswa  Siswa duduk
menjadi beberapa sesuai dengan
kelompok, dan kelompoknya
menyuruh duduk 3’
sesuai dengan
kelompoknya.  Siswa menjawab
 Guru memberi pertanyaan yang
apersepsi : diberikan guru
a. Apa saja yang
termasuk
karakteristik
bunyi?
b. Mengapa cepat
rambat bunyi
dari masing-
masing medium?
2. Kegiatan inti  Guru meletakkan  Siswa mengamati  Siswa mengamati  Demostrasi 1 dan 2 10’
a. Fase I benda yang demostrasi yang pernyataan –  Ceramah
Stimulation membuat kertas pada dilakukan pernyataan yang  Tanya –
(stimulasi/pemberi meja dan disampaikan guru jawab
rangsangan) menghidupkan  Siswa menayakan
seeaker yang di apa yang tidak
hubungkan dengan dipahami 3’
pipa, dan dari pipa
yang sudut pantul  Siswa
nya kita memperhatikan
mendengarkan bunyi atau
tersebut mendengarkan 3’
 Siswa memberi informasi yang
informasi atau apa diberikan guru
yang terjadi
percobaan tersebut?
 Siswa menayakan
apa saja yang tidak
 Guru memberi mereka ketahui
kesempatan kepada tentag demostrasi
seluruh siswa untuk tersebut
menyakan apa yang
tidak mereka ketahui
tentang peristiwa
tersebut.
FASE II  Guru memberikan  Siswa  Siswa mengamati  Ceramah 1 dan 3 7’
Problem statement pernyataan tentang mengidentifikasi pernyataan –  Tanya –
titik berat pada dan menganalisis pernyataan yang jawab
benda: pernyataan – disampaikan guru
a. Mengapa cepat pernyataan yang
rambat pada diberikan guru
medium yang
beda mengitung
cepat rambatnya
juga berbeda?
b. Apa saja aplikasi
dalam
kehidupan  Siswa menjawab 4’
sehari-hari? pernyataan -
 Guru memberi pernyataan
kesempatan kepada tersebut
siswa untuk
menjawab
pernyataan diatas.
FASE III  Guru membagi alat,  Siswa menerima  Siswa mengamati  Eksperimen 1 dan 2 4’
Data collection bahan praktikum dan dan memeriksa praktikum yang  Ceramah
(pengumpulan LKPD kepada setiap alat dan bahan mereka lakukan  Tanya –
data) kelompok yang diberikan  Siswa jawab
 Guru memantau  Siswa melakukan mengumpulkan data 20’
praktikum setiap praktikum sesui – data yang mereka
kelompok dengan petunjuk dapatkan dari
yang diberikan praktikum tersebut
 Guru meminta siswa  Siswa 4’
menjawab mengerjakan
pertanyaan yang ada LKPD yang telah
pada LKPD diberikan

FASE IV  Guru memberi  Siswa mencari  siswa  Diskusi 3 3’


Data processing kesempatan siswa referensi yang mengasosiasikan 
(pengolahan data) untuk mencari relevan tentang hasil yang didapat
referensi yang praktikum tersebut dalam praktikum
relevan mengenai dengan sumber yaitu jam beaker b
praktikum yang lain lebih keras
dilakukan bunyinya. 3’
 Guru memberi
kesempatan kepada
siswa untuk  Siswa mengolah
mengolah data dari data hasil dari
praktikum yang praktikum
dilakukan

FASE V  Guru memberi  Siswa  Siswa mengasosiasi  Ceramah 1 dan 2 5’


Verification kesempatan kepada membandingkan data hasil praktikum  Diskusi
(pembuktian) siswa data hasil dengan teori yang  Sumbang
membandingkan praktikum dengan ditemukan dalam pendapat
hasil praktikum yang ada pada sumber lain
dengan hasil teori buku atau sumber  Siswa
yang mereka lain mengkomunikasika
dapatkan dalam n hasil dari diskusi
kelompok masing – kelompok masing – 3’
masing  Setiap perwakilan masing
 Guru meminta kelompok  Siswa menanyakan
perwakilan setiap menyampaikan kepada kelompok
kelompok untuk hasil praktikum yang sedang
menyampaikan hasil kelompoknya menyaji hasil
praktikum diskusi mereka 3’
kelompoknya
 Siswa yang tidak
 Guru meminta mengerti
kelompok lain untuk menanyakan
bertanya dengan kepada kelompok
kelompok yang yang sedang
sedang menyajikan menyajikan
hasil diskusi praktikum
kelompok
FASE VI  Guru memberi  Siswa  Siswa  Ceramah 2 dan 3’
Generalization kesempatan kepada menyimpulkan mengomunikasikan  Sumbang 3
(menarik beberapa siswa hasil dari informasi yang pendapat
kesimpulan) untuk praktikum mereka. didapatkan dalam
menyimpulkan hasil praktikum
praktikum yang
dilakukan  Siswa mengamati 2’
 Guru memperkuat  Siswa kesimpulan dari guru
kesimpulan yang mendengarkan
menyimpulkan kesimpulan guru
pembelajaran hari
3. Kegiatan penutup  Guru memberi tugas  Siswa menengar  Siswa mengamati  Studi 2’
atau PR kepada tugas atau PR guru yang sedang mandiri
siswa yang diberikan yang memberikan PR
guru 2’
 Guru memberi tahu  Siswa
apa yang akan mendengarkan
dipelajai selanjutnya guru
dan menyuruh siswa menyampaikan
untuk membaca materi yang akan
materi selanjutnya dipelajari 2’
selanjutnya

 Guru memimpin doa  Siswa berdoa dan


dan menutup menjawab salam
pelajaran dengan
mengucapkan salam.
7. Penilaian

7.1 Penilaian kognitif

No Indikator Ranah Soal Penyelesaian


kognitif
1. Mendefenisikan C1 Gelombang yang terdiri atas pertikel – Kunci jawaban: B
gelombang bunyi partikel yang berisolasi searah dengan Pembahasan gelombang bunyi adalah
gerak gelombang tersebut, membentuk gelombang mekanik longitudinal, yaitu
daerah bertekanan tinggi dan rendah. gelombang yang terdiri atas pertikel –
Peristiwa diatas merupakan defenisi dari ... partikel yang berisolasi searah dengan
A. gelombang gerak gelombang tersebut, membentuk
B. gelombang bunyi daerah bertekanan tinggi dan rendah.
C. gelombang cahaya
D. gelombang elektromegnetik
E. gelombang transversal
2. Menganalisis fenomena C4 Pada malam hari bunyi petir lebih keras dari Pada siang hari, udara pada lapisan atas
petir pada malam hari pada siang hari karena pembiasan lebih dingin dariipada lapisan bawah.
dan siang hari, sesuai gelombang bunyi. Jika sumber petir dekat Cepat rambat bunyi pada pada suhu dingin
dengan prinsip dengan rumah anda, maka anda dapat lebih kecil daripada lapisan suhu panas.
pembiasan mendengar bunyi lebh keras pada malah Dengan demikian, kecepatan bunyi pada
hari. Mengapa peristiwa diatas dapat lapisan udara atas lebih kecil daripada
terjadi? kecepatan bunyi pada lapisan udara bawah,
kerena medium pada lapisan atas lebih
rapat daripada medium lapisan udara
bawah. Jadi, pada siang hari bunyi petir
yang merambat dari lapisan udara atas
bawah akan dibiaskan menjauhi garis
normal. Dan pada malam hari kondisi bumi
dingin, lapisan udara bawah lebih dingin
daripada lapisan udara atas. Sehingga akan
dibiaskan mendekati gagaris normal.
Sehingga pada malah hari suara petir lebih
keras.
3. Menganalisis cepat C4 Suatu tali dihubungkan melalui katrol dan Penyelesaian :
rambat bunyi pada ujungnya diberi beban 0,2 kg, kemudiaan Dik :
seutas tali yang digetarkan. Jika panjang tali 3 m dari massa mb = 0, 2 kg
berhubungan dengan tali 60 gram. Berapakan laju gelombang l=3m
katrol pada tali! (g = 10 m/s2).... g = 10 m/s
mt = 60 gram
Dit : v=......?
Jawab
Terlebih dahulu menghitung gaya:
F= mb . g = 0,2 . 10 = 2 N
Kemudian mengitung gaya gesek pada tali
tersebut :
mt 0,06
μ= = = 0,02 kg/m
l 3
Jadi, laju gelombang pada tali tersebut
adalah :

F 2N
v=
√ √
μ
=¿
0.02 kg /m
=10 m/s ¿

4. Menjelaskan peristiwa C2 Penyelesaian :


yang terjadi pada saat Saat kelelawar terbang sangat
kalelawar terbang pada menhandalkan pendengarnya . kemudian
saat malam hari dengan kelelawar mengeluarkan suara ultarasonik
konsep pemantulan. yang dimiliki kelelawar, kemudian bunyi
Mengapa pada saat malam hari kelelawar ultrasonik tersebut mengenai benda yang
terbang tidak menabrak pohon? ada didepannya, gelombang itu akan
terpantul menjadi gema yan diterima
kembali oleh kelelawar tersebut.
5. Merancang perosedur C6 Berikut adalah prosedur percobaan cepat Penyelesaian :
percobaan tentang rambat bunyi: 1. memasang aplikasi pro audio tone
menghitung cepat 1. mengubungkan handphone dengan generator pada handphone sebagai
rambat bunyi aplikasi pro audio tone generator sumber bunyi
dengan speaker 2. mengubungkan handphone dengan
2. memasang aplikasi pro audio tone aplikasi pro audio tone generator
generator pada handphone sebagai dengan speaker
sumber bunyi 3. meletakkan speaker pada salah satu
3. menentukan cepat rambat bunyi ujung pipa (terbuka dan tertutup)
gelombang bunyi di udara 4. meletakkan ujung pipa lainnya
4. mengukur diameter dan penjang didekat telinga
pipa (terbuka dan tertutup) 5. mengatur frekuensi pada aplikasi
5. mengatur frekuensi pada aplikasi pro audio tone generator sampai
pro audio tone generator sampai terjadi resonasi
terjadi resonasi 6. mengukur diameter dan penjang
6. meletakkan speaker pada salah satu pipa (terbuka dan tertutup
ujung pipa (terbuka dan tertutup) 7. menentukan panjang gelombang
7. meletakkan ujung pipa lainnya bunyi
didekat telinga 8. menentukan cepat rambat bunyi
8. menentukan panjang gelombang gelombang bunyi di udar
bunyi 9. mengulangi poin 1-8 sebanyak 3
9. mengulangi poin 1-8 sebanyak 3 kali percobaan pada pipa terbuka
kali percobaan pada pipa terbuka dan tertutup.
dan tertutup.
Rancanglah percobaan yang benar untuk
menghitung cepat gelombang bunyi.

6. Menghitung kedalaman C3 Untuk mengukur kedalam laut, sebuah Penyelesaian :


laut dengan aplikasi kapal laut mengirim sinyal gelombang Dik
SONAR bunyi kedasar laut. Jika kecepatan t = 1,5 s
gelombang bunyi di air laut 1.450 m/s dan v = 1.450 m/s
sinyal diterima kembali oleh detektor kapal dit : s...?
1,5 sekon setelah ditembakkna. Berapakah jawab :
menghitung kedalaman laut tersebut... 1
s= v. t
2
1
s= (1.450 x 1.5)
2
s = 1.087,5 m
7. Menghitung cepat C3 Berapakah kecepatan gelombang bunyi Penyelesaian :
rambat bunyi pada zat didalam air, ika diketahui modulus bulk air Dik
cair 2,25 x 109 N/m2 dan masa jenis air 1000 B = 2.25 x 10 9 N/ m2
kg/m3... ρ=1000 km/m3
Dit : v = ....?
Jawaban :

B 2.25 x 10 9
v=
√ √
ρ
=
10 3
= 1500
7.2 Penilaian sikap dan keterampilan

N Aspek yang dinilai


Nama
o Disiplin Tanggungjawab Jujur Teliti Kreatif Kerjasama Peduli Rasa ingin tahu Skor

1.

2.

3.

jumlah skor
nilai= x 100
32

Predikat :

Predikat Nilai
Sangat Baik (SB) 80 ≤ AB ≤ 100
Baik (B) 70 ≤ B ≤ 79
Cukup (C) 60 ≤ C ≤ 69
Kurang (K) ¿ 60
Rubrik Penilaian

1. Disiplin
 Masuk ke dalam kelas/laboratorium tepat waktu.
 Mengantarkan tugas tepat waktu.
 Mengikuti setiap kegiatan praktikum.
 Selalu berpakain rapi.
2. Tanggung jawab
 Apabila ada melakukan kesalahan dalam pembuatan tugas
berani untuk mengakui kesalahannya.
 Siap diberikan sangsi apabila tugas tidak dikerjakan, misalnya
dengan penambahan tugas lagi selain tugas utama yang
diberikan.
 Apabila ada kerusakan alat pada saat praktikum, siswa berani
mengakui dan mengganti alat tersebut.
 Selalu menjaga kebersihan dan ketertiban kelas atau
laboratorium.
3. Jujur
 Tidak mencontek tugas teman.
 Tidak merekayasa hasil pengamatan yang didapatkan.
 Jujur dalam memberi alasan dalam ketelatan pengumpulan
tugas.
 Jujur pada saat memberi alasan sebab tidak mengahadiri kelas.
 Tidak mengambil alat dan bahan yang ada di laboratorium.
4. Teliti
 Melakukan dan mengamati suatu percobaan dengan baik dan
benar.
 Mencatat hasil suatu pengamatan dengan benar dan cepat.
 Mampu menjabarkan hasil setiap pengamatan.
 Merangkai alat dan bahan secara baik dan benar saat
praktikum.
5. Kreatif
 Suka mencoba hal-hal yang baru.
 Menggunakan alat dan bahan yang terbuat dari bahan lain pada
saat praktikum.
 Mencari sumber belajar dari berbagai media sebelum dan
sesudah praktikum.
 Memperlengkap suatu tugas misalnya dengan gambar.
6. Kerja sama
 Sama-sama merancang alat dan bahan saat praktikum.
 Membagi tugas secara merata dalam kelompok.
 Menghargai perbedaan pendapat teman.
 Tidak terlalu dominan saat praktikum
7. Peduli
 Menanyakan teman yang tidak hadir
 Menanyakan mengenai pembagian tugas secara berkelompok
 Memperhatikan kebersihan kelas/lab
 Menjaga alat dan bahan praktikum agar tetap lengkap.
8. Rasa ingin tahu
 Mencari literatur sebelum pelajaran dimulai.
 Mau bertanya hal-hal yang bertentangan dalam dirinya.
 Mau melakukan hal-hal yang baru dalam satu praktikum.
 Mau bertanya jika belum mengerti.
 Mau bertanya di luar jam kelas
LEMBAR PENILAIAN KEGIATAN DISKUSI

Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester :XII/I

Topik/Subtopik : Karakteristik Gelombang Bunyi dan Cepat Rambat Bunyi

Indikator : 1. Peserta didik menunjukkan perilaku menghargai, proaktif, kerjasama, bijaksana, sopan santun, toleran, bertanggungjawab,
tidak egois, berbagi informasi dalam mendiskusikan mengenai pengkuran dan ketelitian alat-alat ukur.
2. Mengahargai pekerjaan teman dalam pelaporan hasil diskusi.
3. Menumbuhkan rasa kebersamaan dengan sesama teman.

Pemberian skor :
Skor 1 = Jika tidak pernah berprilaku dalam kegiatan
Skor 2 = Jika kadang-kadang berprilaku dalam kegiatan
Skor 3 = Jika sering berprilaku dalam kegiatan
Skor 4 = Jika selalu berprilaku dalam kegiatan

No Nama Aspek yang dinilai


Kerjasama Mengharga Bijaksana Proaktif Toleran Tanggungjawab Sopan Rasa ingin Skor
i santun tahu

1.

2.

3.
jumlah skor
Nilai= x 100
32

Predikat :

PREDIKAT NILAI
Sangat Baik (SB) 80 ≤ AB ≤100
Baik (B) 70 ≤ B ≤79
Cukup (C) 60 ≤C ≤69
Kurang (K) ¿60
Rubrik Penilaian

1. Kerjasama
 Membagi tugas kelompok secara merata.
 Saling membantu menyampaikan pendapat teman satu
kelompok.
 Membagi peran-peran dalam diskusi.
 Membantu teman yang membutuhkan dalam proses diskusi
maupun pembuatan tugas.
2. Menghargai
 Mau menerima pendapat teman.
 Mendengarkan pada saat salah satu teman ada yang berbicara.
 Menghargai tugas teman yang dikerjakannya dalam pembagian
tugas kelompok.
 Menghargai apabila ada pendapat teman yang tidak sesuai
dengan pembahasan.
3. Bijaksana
 Mampu mengambil suatu tindakan dalam suatu permasalahan
dengan tepat dan cepat.
 Mampu Menengahi suatu permasalahan dalam diskusi.
 Mampu menguasai/mengendalikan forum diskusi, khususnya
bagi moderator.
 Mampu memeimpin kelompoknya dalam mengerjakan tugas.
4. Proaktif
 Ikut berpartisipasi dalam diskusi dengan memberikan pendapat
untuk memecahkan suatu masalah.
 Menanggapi pernyataan teman yang belum dapat diterima.
 Menyampaikan pendapat bila diperlukan.
 Memiliki sumber-sumber yang berkenaan dengan pembahasan
teman.
5. Toleran
 Memberikan teman kesempatan dalam menyampaikan
pendapatnya.
 Memaklumi teman yang sedang sakit.
 Tidak membedakan ras,agama, suku, warna kulit dalam
diskusi.
6. Tanggung jawab
 Mengakui kesalahan dalam pembuatan tugas
 Siap diberikan sangsi apabila tugas tidak dikerjakan, misalnya
dengan penambahan tugas lagi selain tugas utama yang
diberikan.
 Menjaga kebersihan dan ketertiban kelas.
 Mensukseskan diskusi agar berjalan dengan baik.
7. Sopan dan santun
 Berbicara dengan kata-kata sesuai dengan bahasa indonesia
yang baik dan benar atau menggunakan bahasa yang formal
dalam diskusi.
 Berbicara dengan tegas, tidak membentak tetapi sedikit kuat
agar semua dapat mendengar.
 Sebelum menyampaikan pendapat atau menanggapi terlebih
dahulu mengacungkan tangan.
8. Rasa ingin tahu
 Mencari literatur sebelum pelajaran dimulai.
 Mau bertanya tentang hal-hal yang baru.
 Bertanya di luar jam kelas.
 Menanyakan hal-hal yang belum dimengerti dalam diskusi.
LEMBAR PENILAIAN SIKAP ANTAR PESERTA DIDIK

Sikap No Perilaku Ya Tidak

Jujur 1 Objektif dalam memecahkan suatu permasalahan (+).

2 Jujur dalam mencatat data hasil percobaan (+).

3 Mengakui kesalahan yang di perbuat (+)

4 Mengumpulkan tugas tepat waktu (+).


Kerjasama 1 Mau mengajarkan teman yang belum mengerti (+).
2 Bersama-sama dalm merangkai alat dan bahan sesuai praktikum secara
bersama-sama. (+)
3 Bekerja sendiri tanpa memberi teman kesempatan (-).

4 Memaksakan pendapat sendiri (-).

5 Menerima dan menghargai pendapat teman (+).

6 Cenderung menolak pendapat teman daripada mendengarkan dan


memahaminya (-)
Bertanggung 1 Menanggung jawabi pekerjaan/tugas yang dibuat/dikerjakan kepada
jawab guru/dosen (+).
2 Bertanggung jawab terhadap tugas yang diberikan oleh kelompok (+).

3 Bertanggung jawab menjaga kebersiahan dan ketertiban kelas (+).

Peduli 1 Membuat keributan di kelas (-).


2 Memberi tanggapan terhadap argumen teman dengan sopan dan santun (+).
3 Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi(+)
4 Memaklumi keadaan/kondisi teman (+).

5 Membantu teman yang membutuhkan (+).


Keaktifan 1 Aktif selama berlangsungnnya diskusi (+).
2 Membuat literatur sebelum diskusi/ praktikum dimulai (+).

3 Rajin dalam mengerjakan tugas (+).

4 Memiliki kreatifitas yang tinggi (+).


5 Acuh tak acuh di dalam kelas (-).
Disiplin 1 Suka mengobrol saat berlangsungnya diskusi (-).
2 selalu datang tepat waktu (+).
3 Suka menggangu teman dalam belajar (-).

4 Mengerjakan tugas dengan tepat waktu (+).


5 Selalu berpakain rapi (+).
Kerapian dan 1 Rapih dan sistematis dalam membuat tugas (+).
ketelitian
2 Mencatat hasil diskusi/praktikum dengan teliti (+).
3 Menyusun kembali alat dan bahan selesai praktikum (+).
4 Merangkai alat dan bahan secara baik dan benar ketika praktikum (+).
Bijaksana 1 Membagi tugas tidak secara merata (-).

2 Memberi solusi terhadap permasalahan yang sedang dihadapi (+).

3 Mampu memimpin kelompoknya dalam mengerjai tugas kelompok (+).

Perilaku/sikap pada instrumen di atas yang positif ada 27 dan yang negatif ada 7. Pemberian skor untuk perilaku positif : YA = 2 dan TIDAK=1
sedangkan untuk perilaku negatif : YA = 1 dan TIDAK=2.
LEMBAR PENILAIAN PELAPORAN HASIL PRAKTIKUM
Mata Pelajaran : Fisika

Kelas/Semester :XII/I

Topik/Sub topik : Karakteristik Gelombang Bunyi dan Cepat Rambat Bunyi

Indikator : Peserta didik menunjukkan sikap jujur, tanggung jawab, dan objektif dalam melaporkan hasil praktikum

Aspek yang Dinilai Skor


N Jujur Tanggung Objektif Jumlah
Nama
o Jawab
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1.

2.

3.

4.

5.
skor yang diperoleh
Persentase= x 100 %
Skor Maksimum

Predikat Nilai
Sangat Baik (SB) 80 ≤ AB ≤ 100
Baik (B) 70 ≤ B ≤ 79
Cukup (C) 60 ≤ C ≤ 69
Kurang (K) ¿ 60
Rubrik Penilaian

Aspek yang Aturan Penilaian

dinilai
3. Sangat jujur dalam menuliskan hasil praktikum (data yang
1. Jujur
dilaporkan sesuai dengan data yang didapat dari praktikum)
2. Kurang jujur dalam menuliskan hasil praktikum sehingga
masih ada beberapa data yang tidak sesuai dengan hasil
praktikum .
1. Tidak jujur dalam menuliskan hasil praktikum (hasil
praktikum yang dilaporkan tidak sesuai dengan yang didapat
saat praktikum).
3. Mampu mempertanggungjawabkan pemecahan masalah
2.Tanggun
yang ditemukannya pada laporan yang dibuat dan saat
presentasi di kelas.
g Jawab
2. Mampu mempertanggungjawabkan pemecahan masalah
yang ditemukannya pada laporan yang dibuat namun tidak
saat presentasi di kelas.
Tidak mampu mempertanggungjawabkan pemecahan
1.
masalah yang ditemukannya.

3. Objektif 3. Objektif dalam melaporkan hasil praktikum

2. Kurang objektif dalam melaporkan hasil praktikum

1. Tidak objektif dalam melaporkan hasil praktikum


5. Lembar Kerja Peserta Didik

Lembar Kerja Peserta Didik

(LKPD)

A. Indikator
1. Merancang percobaan sederhana untuk menentukan kecepatan perambatan gelombang
bunyi di udara
2. Melakukan percobaan sederhana untuk menganalisis fenomena cepat rambat bunyi pada
kehidupan sehari-hari
3. Menganalisis data hasil percobaan pada cepat rambat bunyi di udara
4. Menyajikan hasil diskusi pada percoban cepat rambat bunyi di udara

B. Tujuan
1. Melalui eksperimen siswa mampu merancang percobaan sederhana untuk menentukan
kecepatan perambatan gelombang bunyi di udara
2. Melalui eksperimen siswa mampu melakukan percobaan sederhana untuk menganalisis
fenomena cepat rambat bunyi pada kehidupan sehari-hari
3. Melalui eksperimen siswa mampu menganalisis data hasil percobaan pada cepat rambat
bunyi di udara
4. Melalui eksperimen siswa mampu menyajikan hasil diskusi pada percoban cepat rambat
bunyi di udara

C. Teori Dasar
a. Cepat Rambat Bunyi
Cepat rambat bunyi adalah jarak yang ditempuh oleh gelombang bunyi setiap satu satuan
waktu. Kecepatan perambatan bunyi tergantung pada mediumnya yaitu pada zat cair, padat,
dan gas. Masing – masing medium memiliki rumus masing – masing untuk menentukan cepat
perambatan bunyi. Namun persamaan umum untuk menentukan kecepatan perambatan bunyi
adalah:
s λ
v= = =λ . f
t T

Keterangan :
s = jarak yang ditempuh bunyi (m)

t = waktu (s)

v = kecepatan bunyi (m/s)

b. Cepat Rambat Bunyi di Udara


Bunyi memerlukan waktu untuk berpindah. Cepat rambat bunyi sebenarnya tidak
terlampau besar. Cepat rambat bunyi jauh lebih kecil dibandingkan dengan cepat rambat
cahaya, karena bunyi termasuk gelombang, cepat rambat bunyi juga memenuhi persamaan
cepat rambat gelombang. Cepat rambat gelombang bunyi berkaitan dengan jarak dan waktu,
dimana cepat rambat bunyi didefinisikan sebagai jarak sumber bunyi ke pendengar dibagi
dengan selang waktu yang dibutuhkan bunyi untuk sampai ke pendengar.
Cepat rambat bunyi di udara dipengaruhi oleh kondisi udara, terutama suhu dan
tekanan udara.
Dalam medium udara, bunyi mempunyai sifat khusus, antara lain :
a.    Cepat rambat bunyi tidak tergantung pada tekanan udara, artinya jika terjadi perubahan
tekanan udara, sepat rambat bunyi tidak akan berubah.
b.    Cepat rambat bunyi bergantung pada suhu. Makin tinggi suhu udara, makin besar cepat
rambat bunyi

D. Alat dan Bahan

No Nama Alat/Bahan Jumlah


1. Pipa 2 buah
2 Selang plastik 1 buah
3 Mistar 1 buah
4 Garputala 1 buah
5 Air secukupnya

E. Prosedur Percobaan
1. Susunlah peralatan eksperimen selang yang diberi skala kemudian gantunkan pada
statis, seperti pada Gambar berikut:

2. Hubungkan pipa A dan pipa B dengan sebuah selang plastik yang memiliki skala.
3. Tuangkan air ke dalam pipa sehingga air akan mengisi sebagian besar pipa-pipa tersebut.
4. Atur panjang kolom udara pada pipa B sependek mungkin, kemudian getarkan garputala
di atasnya pipa B.
5. Naikkan pipa B secara perlahan-lahan sehingga panjang kolom udara pada pipa A
bertambah sambil mendengarkan saat terjadinya bunyi kuat yang dihasilkan oleh kolom
udara pada pipa A.
6. Ukur panjang kolom udara pada pipa A, pada saat Anda mendengar bunyi kuat pertama.
Catat hasilnya dalam tabel (panjang kolom udara = l1)
7. Getarkan garputala kembali dan turunkan pipa B secara perlahan-lahan sehingga kolom
udara pada pipa A bertambah panjang. Dengarkan kembali saat terjadinya bunyi kuat
yang ke dua.
8. Ukur dan catat panjang kolom udara pada pipa A, pada saat terjadinya bunyi kuat kedua
(panjang kolom udara = l2)
9. Ulangi langkah (7) sampai Anda mendengarkan bunyi keras berikutnya, yaitu bunyi kuat
ketiga.
10.  Ukur dan catat panjang kolom udara pada pipa A pada saat terjadinya bunyi kuat ketiga
(panjang kolom udara = l3) 
11. Kemudian langkukan langkah selanjutnya untuk garfutala yang memiliki frekuensi
berbeda.
12. Untuk memperoleh hasil pengukuran yang lebih teliti, ulangi langkah-langkah
eksperimen tersebut sehingga untuk panjang kolom udara l1, l2, dan l3 didapatkan masing-
masing lima nilai hasil pengukuran.
F. Variabel
Variabel kontrol :
Variabel Manipulasi :
Respon :

Tabel data pengamatan

Frekuensi Jumlah l1 l2 l3 v
Garputala Pengukuran (n)
341 Hz 1
2
3
426 Hz 1
2
3

I. Pertanyaan Setelah Praktikum

1. Tentukan nilai rata-rata l1, l2, dan l3.

3. Bagaimanakah hubungan antara panjang gelombang dengan panjang kolom udara?

4. Tentukanlah kecepatan rata-rata pada masing-masing kolom udara berdasarkan panjang


gelombang bunyi yang telah dicari pada no 3.

5. Pada proses apakah Anda dapat jumpai fenomena cepat rambat bunyi pada sehari-hari
atau teknologi.
PEMBAHASAN

Variabel kontrol : jenis, ukuran pipa, dan frekuensi


Variabel Manipulasi : panjang kolom udara
Respon : kecepatan rambatan udara

Pembahasan soal

1. Pertama kita mencari rata – rata l dengan cara menjumlahkan antara l1, l2, l3.
2. Hubungan antara jarak dengan panjang kolom dengan panjang kolom udara dalam
tabung dapat diatur dengan mengubah posisi permukaan airnya. Jarak yang diberikan
antara pipa a dengan pipa be itu merupakan kolom udara, sehingga kita hubungankan
dengan cara mengkalikan dengan frekueensi yang telah ada pada garfutala, seunyi
dengan hingga kita dapat menghitung cepat rambat bunyi dengan menggunakan
rumus berikut:
v=λ . f
3. Untuk mencari kecepatan rata-rata pada masing-masing kolom udara berdasarkan
panjang gelombang bunyi yang telah dicari rumus yang ada pada soal no 2. Kemudian
kita rata – ratakan dengan cara menjumlah kan kecepatan yang ada dibagi dengan tiga
4. Penarapan pada dalam kehidupan sehari-hari adalah
a. Mengukur Kedalaman Laut
b. Mengetahui Struktur Bagian dalam Bumi
c. Mendeteksi Lokasi Keretakan pada Logam
d. Penerapan dalam Bidang Kedokteran aktivitas jantung, perkembangan janin, dan
informasi tentang organ tubuh lainnya, seperti otak, ginjal, dan hati dapat dipantau

Anda mungkin juga menyukai