Anda di halaman 1dari 2

1.

Jenis Polutan apakah yang paling banyak mencemari perairan yang


kamu amati?
2. Sumber apakah yang paling banyak menyumbangkan polutan ke
perairan tersebut?
3. Bagaimana menurutmu kondisi perairan yang kamu amati secara
keseluruhan?

N
Jenis Polutan Sumber Utama
o
Limbah rumah tangga dan
1 Agen Penyebab Penyakit
hewan
Limbah yang memerlukan
2 Kotoran hewan dan manusia
oksigen
3 Bahan Kimia Organik
Buangan mesin dan kendaraan
- Minyak
bermotor
- Pestisida Lahan pertanian dan perkebunan
- Plastik Limbah rumah tangga
- Air deterjen Limbah rumah tangga
4 Bahan Kimia Anorganik
- Garam – garaman Irigasi pertanian
Aliran dari pertanian, Fosfat
5 Nutrien Tumbuhan
yang terkandung dalam deterjen
Erosi tanah, aliran dari
6 Sedimen pertanian, hutan, dan kegiatan
pembangunan
7 Bahan Radioaktif Batuan
8 Panas Air pendingin dari industri

Jenis polutan yang paling banyak mencemari perairan yang saya


amati adalah plastik, deterjen dan minyak.
Sumber yang paling banyak menyumbangkan polutan ke perairan
yang saya amati adalah limbah rumah tangga.
Menurut saya, kondisi perairan yang saya amati sangat kotor dan
tidak terjaga. Hal ini disebabkan oleh kurangnya kepedulian kita terhadap
lingkungan. Seringkali kita membuang air deterjen ke sungai, padahal hal
itu dapat mencemari sungai. Kita tidak tahu apakah sungai yang kita
cemari, digunakan untuk mencuci pakaian, piring atau lainnya di tempat
lain. Terkadang kita tidak memikirkan damapk / akibat dari tindakan yang
kita lakukan. Oleh karena itu, kita harus memikirkan akibat dari tindakan
yang akan kita lakukan agar orang lain tidak terkena dampak dari tindakan
yang kita lakukan. Untuk menjaga lingkungan agar tetap bersih perlu
kesadaran dari diri sendiri.

Anda mungkin juga menyukai