Anda di halaman 1dari 7

Soal Agama 5.

Berikut merupakan suatu


refleksi dari kasih Agape,
kecuali...
1. KDRT kepanjangan dari... A. Saling melayani
A. Kekerasan Dalam Rumah B. Ikhlas
Tangga C. Tanpa pamrih
B. Kehidupan Dalam Rumah D. Eksklusif
Tangga E. Minta balasan
C. Kesaksian Dalam Rumah 6. Tuhan memanggil
Tangga manusia menurut citra-Nya.
D. Kerumitan Dalam Rumah Ia memanggil manusia
Tangga untuk...
E. Keharmonisan Dalam A. Bermusuhan
Rumah Tangga B. Berpacaran
C. Bertengkar
2. Ada hal yang perlu D. Saling mengasihi
dipahami sebelum seseorang E. Tawuran
melaksanakan pernikahan...
A. Membeli rumah yang 7. Persamaan antara Gereja
mahal dan keluarga adalah...
B. Membeli sepatu baru A. Merupakan
C. Katekisasi pernikahan institusi/keluarga yang
D. Memiliki Hand phone baru bertumbuh
E. Bulan madu B. Terletak di jalan Karang
waru Lor
3. Poligami adalah... C. Harus menggunakan
A. Memiliki satu istri seragam putih abu-abu pada
B. Memiliki anak tiri hari Senin
C. Memiliki satu ibu D. Tidak boleh menggunakan
D. Memiliki suami lebih dari baju berwarna hijau
satu E. Terletak di pelosok Yogya
E. Memiliki istri lebih dari
satu 8. Dibawah merupakan tugas
panggilan Gereja, kecuali...
4. Monogami adalah... A. Panggilan untuk melayani
A. Memiliki satu istri B. Panggilan untuk bersekutu
B. Memiliki anak tiri C. Panggilan untuk bersaksi
C. Memiliki satu ibu D. Panggilan untuk
D. Memiliki satu suami mewartakan Injil
E. Memiliki istri lebih dari E. Terjun di dunia politik
satu
9. 1 Petrus 4:9,10 berisikan 12.Membesarkan dan
tentang... mendidik anak-anaknya
A. Ajakan untuk melayani adalah....orang tua
satu sama lain berdasarkan A. Tujuan
karunia yang dimiliki B. Hak asasi
B. Perpecahan gereja C. Tanggung jawab
C. Gaya hidup modern D. Tugas
D. Kesatuan Tubuh Gereja E. Hak
E. Ajakan untuk merayakan
pesta 13.Kapan anak harus
menghormati orang tuanya..
A. Saat sudah dewasa
B. Saat di rumah
C. Waktu remaja
D. Sepanjang hidupnya
10.Siapapun yang akan E. Sewaktu bisa baca tulis
memasuki pernikahan
Kristen harus... 14.Perkembangan kognitif
A. Mendapatkan konseling anak adalah saat memasuki
pernikahan tahapan kematangan...
B. Keluar dari pekerjaan A. Jasmani
C. Membuat rencana bulan B. Intelektual
madu C. Rohani
D. Siap uang yang banyak D. Berbicara
E. Membuat panitia E. Membaca
pernikahan 15.Di bawah ini yang bukan
termasuk perkembangan
11.Amsal 23:22, berbunyi: masa remaja...
".... ayahmu yang A. Perkembangan ego
memperanakkan engkau, B. Perkembangan kognitif
dan janganlah menghina C. Perkembangan moral-
ibumu kalau ia sudah tua. etika
Lengkapilah ayat tersebut di D. Perkembangan iman
atas E. Perkembangan prestasi
A. Dengarlah
B. Lihatlah 16.Yang merupakan sikap
C. Hinalah hormat terhadap orang tua
D. Pujilah adalah....
E. Sembahlah A. Bangun pagi
B. Memberi makan orang tua
C. Santun dan sopan pada
orang tua
D. Minta dimanja B. Tulus
E. Berbicara dengan nada C. Benar
keras D. Tidak salah
E. Kemenangan di salah satu
17.Dalam kehidupan rumah pihak
tangga, anak adalah...
A. Pelengkap 22.Dibawah ini
B. Anugerah terindah contohpemahaman damai
C. Penerus yang positif, yaitu...
D. Membuat susah keluarga A. Konflik dalam keluarga
B. Pertengkaran
18.Hormatilah ayah dan C. Memahami satu sama lain
ibumu, supaya lanjut D. Saling menuduh
umurmu yang diberikan E. KDRT
Tuhan, Allah-Mu kepada"
A. Keluaran 20:12 23.Sebelum berdamai
B. Keluaran 12: 20 dengan keluarga dan
C. Keluaran 13: 20 lingkungan, seharusnya kita
D. Keluaran 20: 13 terlebih dahulu berdamai
E. Keluaran 20: 14 dengan Tuhan dengan cara...
A. Berkomunikasi dengan
19.Cara berbicara yang Tuhan setiap hari melalui
benar pada orang tua... pembacaan firman dan
A. Sopan berdoa
B. Keras B. Membolos dalam
C. Berbicara kasar beribadah
D. Berbicara kotor C. Mengabaikan perinta
E. Tidak sopan Tuhan
D. Terus melakukan dosa
Tanpa ragu
20.Hormat pada orang tua E. Meragukan Tuhan
berarti...
A. Santun dan sopan 24.Lemba/ unit terkecil dan
B. Tidak nurut terpenting di dunia adalah...
C. Melawan A. PBB
D. Memukul B. RT
E. Berani C. Kacamatan
D. Keluarga
21.Keadilan memiliki E. Negara
beberapa arti seperti di 25.Di bawah ini yang
bawah ini, kecuali... merupakan cara untuk
A. Adil
mendapatkan perdamaian
dalam keluarga
A. Saling mengalah dan
memahi satu sama lain
B. Bersikap egois 29.Empat pokok masalah
C. Bersikap sensitif yang sering di hadapi oleh
D. Pendendam kaum muda, kecuali..
E. Tidak berhubungan satu A. Keluarga
sama lain B. Masyarakat
C. Gereja
26.Agar kaum remaja tidak D. Diri kaum muda sendiri
tersesat jalan hidup E. Masalah tetangga
hidupnya, maka kaum
remaja harus... 30.Sumber perdamaian
A. Selalu mendekatkan diri sesungguhnya itu sendiri
dengan Tuhan berasal dari....
B. Bergaul dengan syetan A. Allah
C. Bergaul dengan bebas B. Iblis
D. Mengikuti ajaran sesat C. Setan
E. Berdiam diri D. Dukun
E. Nabi palsu
27.Ciri-ciri serta sifat kaum
remaja yang tersesat, 31.Apakah contoh dari gaya
kecuali... hidup modern?
A. Baik hati A. Memasak pakai anglo
B. Sombong B. Merayakan wisuda
C. Apatis C. Tertutup dengan dunia
D. Frustasi luar
E. Egoistis D. Tidak mengikuti trend
fashion
28.Contoh keluarga yang E. Kolot
damai adalah...
A. Bermusyawarah ketika 32.Sifat konsumtif terjadi,
ada sesuatu akibat...
B. Bertengkar A. Globalisasi
C. Pergi ke gereja sendiri- B. Mobilitas tinggi
sendiri C. Mengagungkan status
D. Tiap hari bersama D. Hidup sederhana
pergi ke Mall E. Sifat dalam pribadi
E. Masing-masing bersifat
egois 33.Apakah peran keluarga
dalam kehidupan modern?
A. Mementingkan kehidupan E. Suatu brand ternama
individu
B. Menyelesaikan masalah 38.Yakub memiliki anak
bersama-sama sebanyak....
C. Tertutup terhadap satu A. 100
dengan yang lain B. 10
D. Mementingkan diri sendiri C. 1
E. Mencampuri urusan D. 13
pribadi dalam keluarga E. 15
34.Apa yang dimaksud
dengan gaya hidup?
A. Hidup yang bergaya
B. Polo hidup seseorang
dalam kehidupan sehari-hari 39.Pada Matius 19:16-26,
C. Foto Selfi diceritakan bahwa Yesus
D. Vandalisme memberikan pilihan untuk
E. Materialisme hidup di jalan Tuhan atau
jalan dunia kepada seorang
35.Sifat-sifat yang tercermin pemuda. Akibat dari
dalam kata modern, pilihannya adalah....
kecuali... A. Dia kehilangan Kristus
A. Efektif sebagai kehidupan dan
B. Efisien berkat
C. Praktis B. Yesus meninggalkannya
D. Boros C. Pemuda itu mendapat
E. Sederhana berkat yang melimpah
D. Pemuda itu tetap bersama
36.Kata modern dari bahasa Yesus
latin, yaitu... E. Pemuda itu menjadi
A. Modernus murid-Nya
B. Columbus
C. Amigos 40.Dalam kitab Kejadian
D. Palaos 35:22b-29, mengisahkan
E. Ructus tentang kehidupan...
A. Adam dan Hawa
37.Di dalam modernisasi, B. Daud
kita perlu tetap berpegang C. Saul
teguh pada... D. Esau
A. Kehendak Kristus E. Keluarga Yakub
B. Teknologi
C. Ego 41.Modernisasi sebagai
D. Trend fashion sebuah proses pergeseran
sikap dan mentalitas sebagai 44.Dampak yang paling
warga masyarakat untuk mendasar dari modernisasi
dapat hidup sesuai dengan bagi keluarga adalah...
tuntutan masa kini. Difinisi A. Perubahan fungsi keluarga
tersebut dikemukakan oleh... B. Perubahan fisik
A. Kamus besar bahasa C. Perubahan warna kulit
Indonesia D. Perubahan umur
B. J.W. School E. Perubahan masa
C. William E.More
D. Koentjoroningrat 45.Lembaga pendidikan usia
E. Soerjono Soekanto dini dapat merubah fungsi
keluarga dalam bidang ...
A. Ekonomi
B. Biologi
C. Fisik
D. Kimia
E. Pendidikan

42.Modernisasi merupakan
penerapan pengetahuan
ilmiah pada semua kegiatan,
bidang kehidupan dan aspek 46.Adanya baby sister dapat
kemasyarakatan. Difinisi merubah fungsi keluarga
tersebut dikemukakan oleh... dalam bidang...
A. Kamus besar bahasa A. Pendidikan
Indonesia B. Perasaan
B. William E.More C. Sosialisasi
C. J.W School D. Rekreatif
D. Koentjoroningrat E. Perlindungan
E. Soerjono Soekanto
47.Media cetak, elektronik,
43.Soerjono Soekanto dan media sosial dapat
mengatakan, bahwa merubah fungsi keluarga
modernisasi adalah suatu dalam bidang...
bentuk dari... A. Pendidikan
A. Perubahan manusia B. Perasaan
B. Perubahan alam C. Sosialisasi
C. Perubahan masa D. Rekreatif
D. Perubahan sosial E. Perlindungan
E. Perubahan tahun
48.Modernisasi dapat
membentuk anggota
keluarga menjadi pribadi
yang menerima dan terbuka
dalam hal-hal baru.
Pernyataan tersebut
membentuk pengaruh...
A. Positif
B. Negatif
C. Relatif
D. Protektif
E. Semua benar

49.Membentuk seseorang
untuk memiliki
kecenderungan terpikat dan
bersikap pragmatis. Dari
pernyataan tersebut dapat
membentuk pengaruh...
A. Positif
B. Negatif
C. Relatif
D. Protektif
E. Semua benar

50.Modernisasi juga dapat


menghilangkan fungsi firtual
dari...
A. Pendidikan
B. Ekonomi
C. Keluarga
D. Pekerjaan
E. Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai