Anda di halaman 1dari 1

2.

Jelaskan metode perlindungan terhadap gerusan di sekitar pilar jembatan (tambahkan sketsa
untuk menjelaskan jawaban anda) (20%)

Jawab :

a. Rip-Rap
Metode perlindungan terhadap gerusan di sekitar pilar jembatan antara lain menggunakan rip-
rap yaitu susunan bongkahan batu alam dengan ukuran dan volume tertentu sebagai tambahan
peredam energi dengan lapisan perisai untuk mengurangi kedalaman penggerusan setempat
dan untuk melindungi tanah dasar. Pengamanan pondasi abutmen/pilar dengan bentuk dan
ukuran rip-rap bongkahan batu sebagai berikut :

 Bentuk batu relatif bulat, padat, keras, dengan berat jenis 2,4 t/m3
 Diameter batu berkisar 0,3 meter dengan volume batu yang cukup

b. Footing Apron
Adalah perlindungan langsung di sekitar pilar jembatan menggunakan lantai beton, dapat
juga menggunakan bronjong batu kali. Footing apron mempunyai fungsi yang sama dengan
rip-rap.

c. Pier With Collar


Perlindungan langsung di sekitar pilar menggunakan cincin yang mengelilingi pilar.

Anda mungkin juga menyukai