Anda di halaman 1dari 31

MODUL COURSE

BAHASA INDONESIA

OLEH:
TIM PENYUSUN

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
DESKRIPSI MATA KULIAH, SILABUS, DAN RPS
BAHASA INDONESIA MPK

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA


2016
*Pengembangan yang telah ada
1
1. Identitas Mata Kuliah

Mata Kuliah : Bahasa Indonesia


Semester : 1 (satu)
Kode Mata Kuliah : IND 1601
SKS : 2 sks

2. Deskripsi Umum Mata Kuliah :


Mata kuliah yang membentuk peserta didik agar memiliki pengetahuan,
keterampilan, dan bersikap positif(setia dan bangga) menggunakan bahasa
Indonesia yang baik(sesuai konteks) dan benar(sesuai kaidah), serta santun, baik
lisan maupuntertulis untuk keperluan akademis dan keahlian tertentu.

Tabel Profil Lulusan, Capaian Pembelajaran


No Profil Lulusan Capaian Pembelajaran (CP)

1 Sebagai Tenaga Pendidik (S1 A. CP Sikap


Pendidikan) 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu
menunjukkan sikap religius.
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam
menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan
etika.
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu
bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan
peradaban berdasarkan Pancasila.
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan
cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta
bertanggung jawab pada negara dan bangsa.
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,
agama, dan kebersamaan serta pendapat atau temuan
original orang lain.
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan
bermasyarakat dan bernegara.
8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
9. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas
pekerjaan dibidang keahliannya secara mandiri.
10. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan,
dan kewirausahaan.
11. Menunjukkan perilaku berdasarkan nilai moral luhur,
bersikap empatik dan menghargai adanya perbedaan
baik suku, agama, ras, tingkat usia, jenis kelamin,
dan status sosial-ekonomi-budaya.
12. Mempunyai ketulusan, komitmen, dan kesungguhan
hati untuk mengembangkan sikap, nilai, dan

2
kemampuan peserta didik.
13. Memiliki kepribadian dan sosial yang berempatik
dan humanis.

B. CP Pengetahuan
1. Memahami sejarah perkembangan bahasa Indonesia,
kedudukan, dan fungsi bahasa Indonesia.
2. Memahami ragam bahasa Indonesia dan
menggunakannya sesuai dengan konteks.
3. Menguasai ejaaan dan kalimat efektif untuk
menunjang profesi
4. Memahami isi berbagai teks (deskripsi, narasi,
eksposisi, argumentasi, dan persuasi) untuk berbagai
keperluan.
5. Mampu menulis berbagai jenis teks (deskripsi,
narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi) untuk
berbagai keperluan.
6. Memahami sistematika penulisan karya tulis ilmiah
dan mampu menyusunnya untuk berbagai
keperluan.
7. Mampu berbicara dalam forum ilmiah dengan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar.
C. CP Keterampilan Umum
1. Mampu menerapkan pemikian logis, kritis,
sistematis, dan inovatif dalam konteks
pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan
dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan
nilai humaniora yang sesuai dengan bidang
keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan
terukur.
3. Mampu mengkaji implementasi pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang
memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora
sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah,
tatacara, dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan
solusi, gagasan, desain atau kritik seni, serta
menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam
bentuk skripsi datau laporan tugas akhir, dan
mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam
konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya,
berdasarkan hasil analisis informasi dan data.
5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan
kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di
dalam maupun di luar lembaganya.
6. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja

3
kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi
terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan
kepada pekerja yang berbeda di bawah
tanggungjawabnya.
7. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap
kelompok kerja yang berbeda di bawah
tanggungjawabnya, dan mampu mengelola
pembelajaran secara mandiri.
8. Mampu mendokumentasikan, menyimpan,
mengamankan, dan menemukan kembali data untuk
menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.
D. CP Keterampilan Khusus
1. Mampu menggunakan bahasa Indonesia dengan
baik dan benar serta santun sesuai dengan
kedudukan bahasa dan fungsi bahasa
2. Mampu menggunakan ejaan dengan benar dan
kalimat yang efektif dalam penulisan paragraf
3. Mampu memahami isi berbagai jenis teks,
menulis, dan menyunting berbagai jenis teks sesuai
dengan karakteristiknya
4. Mampu menulis berbagai jenis kutipan dan menulis
daftar rujukan
5. Mampu menulis makalah ilmiah, artikel ilmiah, dan
proposal yang benar, baik dari segi
sistematkamaupun bahasanya.
6. Mampu berkomunikasi secara efektif dengan
bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam forum
ilmiah.
A. CP Sikap
2 Sebagai Tenaga 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang maha Esa dan
Nonpendidik (S1 dan D3) Mampu menunjukkan sikap religius.
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam
menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan
etika.

3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu


bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan
peradaban berdasarkan Pancasila.
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan
cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta
bertanggung jawab pada negara dan bangsa.
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan,
agama, dan kebersamaan serta pendapat atau
temuan original orang lain.
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan

4
bermasyarakat dan bernegara.
8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
9. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas
pekerjaan dibidang keahliannya secara mandiri.
10. Menginternalisasi semangat kemandirian,
kejuangan, dan kewirausahaan.
11. Menunjukkan perilaku berdasarkan nilai moral
luhur, bersikap empatik dan menghargai adanya
perbedaan baik suku, agama, ras, tingkat usia, jenis
kelamin, dan status sosial-ekonomi-budaya.
12. Mempunyai ketulusan, komitmen, dan
kesungguhan hati untuk mengembangkan sikap,
nilai, dan kemampuan peserta didik.
13. Memiliki kepribadian dan interaksi sosial yang
berempatik dan humanis.
B. CP Pengetahuan
1. Memahami sejarah perkembangan bahasa
Indonesia, kedudukan, dan fungsi bahasa
Indonesia.
2. Menguasai konsep penggunaan ragam bahasa
Indonesia resmi/nonresmi untuk kepentingan
menjalankan profesi
3. Menguasai ejaan dan kalimat efektif
4. Memahami isi berbagai jenis teks untuk
kepentingan menjalankan profesi
5. Menguasai konsep penulisan berbagai jenis teks
sesuai karakteristiknya (deskripsi,narasi,
eksposisi,argumentasi, dan persuasi)
6. Menguasai sistematika penulisan karya ilmiah dan
cara penulisan karya ilmiah.
7. Mampu berbicara dalam forum resmi dengan
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
benar, serta santun.
C. CP Keterampilan Umum
1. Mampu menerapkan pemikian logis, kritis,
sistematis, dan inovatif dalam konteks
pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan
dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai
dengan bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan
terukur.
3. Mampu mengkaji implementasi pengembangan
atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi
yang memperhatikan dan menerapkan nilai
humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan
kaidah, tatacara, dan etika ilmiah dalam rangka
menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik

5
seni, serta menyusun deskripsi saintifik hasil
kajiannya dalam bentuk skripsi datau laporan tugas
akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan
tinggi.
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam
konteks penyelesaian masalah di bidang
keahliannya, berdasarkan hasil analisis informasi
dan data.
5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan
kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di
dalam maupun di luar lembaganya.
6. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil
kerja kelompok dan melakukan supervisi dan
evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang
ditugaskan kepada pekerja yang berbeda di bawah
tanggungjawabnya.
7. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap
kelompok kerja yang berbeda di bawah
tanggungjawabnya, dan mampu mengelola
pembelajaran secara mandiri.
8. Mampu mendokumentasikan, menyimpan,
mengamankan, dan menemukan kembali data
untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.
D. CP Keterampilan Khusus
1. Mampu dan terampil menggunakan bahasa
Indonesia dengan baik dan benar serta menguasai
jenis ragam bahasa sesuai dengan konteksnya, baik
lisan maupun tulisan
2. Mampu memahami isi berbagai jenis teks dan
menulisnya (deskripsi, narasi,
eksposisi,argumentasi, dan persuasi) sesuai dengan
karakteristiknya dengan menggunakan bahasa yang
baik dan benar
3. Mampu menulis berbagai karya tulis ilmiah sesuai
dengan sistematikanya
4. Mampu berkomunikasi dengan santun, baik secara
lisan maupun tulisan sesuai dengan konteksnya
dalam menjalankan profesi.

6
SILABUS
I. IDENTITAS MATA KULIAH
ProdiStudi : -
Mata Kuliah : Bahasa Indonesia
Kode :-
Semester : Ganjil/Genap
Sks :2
Prasayarat :-
Dosen Pengampu :-

II. CP MATA KULIAH


A. CP. Sikap
1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika.
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila.
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta bertanggung jawab pada negara dan
bangsa.
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kebersamaan serta pendapat atau temuan original orang lain.
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
9. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
10. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan.
11. Menunjukkan perilaku berdasarkan nilai moral luhur, bersikap empatik dan menghargai adanya perbedaan baik suku, agama, ras,
tingkat usia, jenis kelamin, dan status sosial-ekonomi-budaya.

7
12. Mempunyai ketulusan, komitmen, dan kesungguhan hati untuk mengembangkan sikap, nilai, dan kemampuan peserta didik.
13. Memiliki kepribadian dan sosial yang berempatik dan humanis.

B. CP. Pengetahuan
1. Mampu memahami sejarah perkembangan bahasa Indonesia, kedudukan, dan fungsi bahasa Indonesia.
2. Mampu memahami ragam bahasa Indonesia dan menggunakannya sesuai dengan konteks.
3. Mampu menguasai ejaaan dan kalimat efektif untuk menunjang profesi
4. Memahami isi berbagai teks (deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi) untuk berbagai keperluan.
5. Mampu menulis berbagai jenis teks deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi) untuk berbagai keperluan.
6. Mampu memahami sistematika penulisan karya ilmiah dan mampu menyusunnya untuk berbagai keperluan.
7. Mampu berbicara dalam forum ilmiah dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

C. CP. Keterampilan Umum


1. Mampu menerapkan pemikian logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.
3. Mampu mengkaji implementasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tatacara, dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan
solusi, gagasan, desain atau kritik seni, serta menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi datau laporan tugas
akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis
informasi dan data.
5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar
lembaganya.
6. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berbeda di bawah tanggungjawabnya.

8
7. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berbeda di bawah tanggungjawabnya, dan mampu
mengelola pembelajaran secara mandiri.
8. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan
mencegah plagiasi.

D. CP. Keterampilan Khusus


1. Mampu menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar serta santun sesuai dengan kedudukan bahasa dan fungsi bahasa.
2. Mampu berkomunikasi secara efektif dengan bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam forum ilmiah/resmi.
3. Mampu menggunakan ejaan dengan benar dan kalimat yang efektif dalam penulisan teks.
4. Mampu memahami isi berbagai jenis teks, menulis, dan menyunting berbagai jenis teks sesuai dengan karakteristiknya.
5. Mampu menulis berbagai jenis kutipan dan daftar rujukan.
6. Mampu menulis makalah ilmiah, artikel ilmiah, dan proposal yang benar, baik dari segi sistematika maupun bahasanya.

III. GARIS BESAR RENCANAAN PEMBELAJARAN (GBRP)


No Capaian Pembelajaran Indikator Pencapaian CP Bahan Kajian/Materi Pokok Pembelajaran
(kemampuan akhir yg ingin
dicapai)
1. A2,3,4,8,10 1. Memahami sejarah perkembangan 1.1. Sejarah perkembangan bahasa Indonesia
B1 bahasa Indonesia, kedudukan, dan 1.2. Kedudukan bahasa Indonesia
C1,3,5 fungsi bahasa Indonesia. 1.3. Fungsi bahasa Indonesia
D1,2 1.4. Kedudukan bahasa Indonesia di era
globalisasi
2. A1,5,6,11,12,13 2. Memahami ragam bahasa 2.1. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan
B2 Indonesia dan menggunakannya situasi
C1,2,4,5,6,7 sesuai dengan konteks. 2.2. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan
D2 media

9
2.3. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan
bidang pemakaian
2.4. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan
daerah penutur
3. A6,7,89,11,12,13 3. Menguasai ejaaan dan kalimat 3.1. Penulisan huruf
B3 efektif untuk menunjang profesi 3.2. Penulisan kata
C1,2,5,6,7 3.3. Tanda baca
D3 3.4. Kaidah penyerapan unsur asing
4. A9,12,13 4. Memahami isi berbagai teks 4.1. Paragraf: konsep, jenis, dan pola
B4 (deskripsi, narasi, eksposisi, 4.2. Teks: deskripsi, narasi, eksposisi,
C1,2,3,4,5,6,7 argumentasi, dan persuasi) untuk argumentasi, dan persuasi.
D4 berbagai keperluan.
5 A9, 12, 13 5. Mampu menulis berbagai jenis 5.1. Paragraf: konsep, jenis, dan pola
B5 teks (deskripsi, narasi, eksposisi, 5.2. Teks: deskripsi, narasi, eksposisi,
C1,2,3,4, 5, 6, 7,8 argumentasi, dan persuasi) untuk argumentasi, dan persuasi
D1, 4 berbagai keperluan.
6 A1,2,6,7,8,9,10,11,12,13 6. Memahami sistematika penulisan 6.1. Makalah
B6 karya tulis ilmiah dan mampu 6.2. Artikel
C1,2,3,5,7,8 menyusunnya untuk berbagai 6.3. Proposal
D5,6 keperluan. 6.4. Laporan
6.5. Kutipan
6.6. Daftar pustaka
6.7. Catatan kaki
7 A1,2,3,6,7,8 7. Mampu berbicara dalam forum 7.1. Hakikat berbicara di forum ilmiah
B7 ilmiah/resmi dengan 7.2. Etika berbicara di forum ilmiah
C2,3,4,8 menggunakan bahasa Indonesia 7.3. Pembentukan kesantunan berbahasa
D1, 2 yang baik dan benar 7.4. Pengaruh aspek nonverbal terhadap

10
kesantunan berbahasa
7.5. Penyiapan bahan dan media presentasi

Mengetahui : Singaraja,

Ketua Program Studi Dosen Pengampu Mata Kuliah,

11
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

I. IDENTITAS MATA KULIAH


Program Studi :
Mata Kuliah : Bahasa Indonesia
Kode :-
Semester : Ganjil/Genap
Sks :2
Prasayarat :-
Dosen Penampu :-

II. CP MATA KULIAH


A. CP. Sikap
1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.
2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika.
3. Berkontribusi dalam peningkatan mutu bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila.
4. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta bertanggung jawab pada negara dan
bangsa.
5. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kebersamaan serta pendapat atau temuan original orang lain.
6. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
7. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.
8. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik.
9. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
10. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan.
11. Menunjukkan perilaku berdasarkan nilai moral luhur, bersikap empatik dan menghargai adanya perbedaan baik suku, agama, ras,
tingkat usia, jenis kelamin, dan status sosial-ekonomi-budaya.
12. Mempunyai ketulusan, komitmen, dan kesungguhan hati untuk mengembangkan sikap, nilai, dan kemampuan peserta didik.
13. Memiliki kepribadian dan sosial yang berempatik dan humanis.

12
B. CP. Pengetahuan
1. Memahami sejarah perkembangan bahasa Indonesia, kedudukan, dan fungsi bahasa Indonesia.
2. Memahami ragam bahasa Indonesia dan menggunakannya sesuai dengan konteks.
3. Menguasai ejaaan dan kalimat efektif untuk menunjang profesi
4. Memahami isi berbagai teks (deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi) untuk berbagai keperluan
5. Mampu menulis berbagai jenis teks (deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, dan persuasi) untuk berbagai keperluan.
6. Memahami sistematika penulisan karya tulis ilmiah dan mampu menyusunnya untuk berbagai keperluan
7. Mampu berbicara dalam forum ilmiah/resmi dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

C. CP. Keterampilan Umum


1. Mampu menerapkan pemikian logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya
2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.
3. Mampu mengkaji implementasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan
menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tatacara, dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan
solusi, gagasan, desain atau kritik seni, serta menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi datau laporan tugas
akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.
4. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis
informasi dan data.
5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar
lembaganya.
6. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berbeda di bawah tanggungjawabnya.
7. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berbeda di bawah tanggungjawabnya, dan mampu
mengelola pembelajaran secara mandiri.

13
8. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan
mencegah plagiasi.

D. CP. Keterampilan Khusus


1. Mampu menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar serta santun sesuai dengan kedudukan bahasa dan fungsi bahasa
2. Mampu menggunakan ejaan dengan benar dan kalimat yang efektif dalam penulisan paragraf
3. Mampu memahami isi berbagai jenis teks, menulis, dan menyunting berbagai jenis teks sesuai dengan karakteristiknya
4. Mampu menulis berbagai jenis kutipan dan menulis daftar rujukan
5. Mampu menulis makalah ilmiah, artikel ilmiah, dan proposal yang benar, baik dari segi sistematkamaupun bahasanya.
6. Mampu berkomunikasi secara efektif dengan bahasa Indonesia yang baik dan benar dalam forum ilmiah/resmi.

III. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah yang membentuk peserta didik agar memiliki pengetahuan, keterampilan, dan bersikap positif(setia dan bangga)
menggunakan bahasa Indonesia yang baik(sesuai konteks) dan benar(sesuai kaidah), serta santun, baik lisan maupuntulisan untuk
keperluan akademis dan keahlian tertentu.

14
IV. RINCIAN KEGIATAN PERKULIAHAN

Tatap Capaian Bahan Kemampuan Pengalama Alokasi Referensi


muka Pembelajaran Kajian/Materi akhir yg Metode n Belajar Waktu
/ Pokok/ Rincian diharapkan (menit)
Ming Materi
gu ke
I,II A2,3,4,8,10 1.1. Sejarah 1. Dapat Inkuiri Mengakaji 4 x 50 1. Buku Ajar
B1 perkembanga memahami perkembang ‘Aplikasi Bahasa
C1,3,5 n bahasa sejarah an bahasa Indonesia’
Indonesia perkembangan Indonesi 2. Pembinaan dan
D1,2
1.2. Kedudukan bahasa dan Pengembangan
bahasa Indonesia dan kedudukan Bahasa Indonesia
Indonesia kedudukan bahasa 3. Bahasa Indonesia
1.3. Fungsi bahasa Indonesia, dalam Era Global
bahasa Indonesia serta fungsi 4. Bahasa Indonesia
Indonesia dan Teori dan
1.4. Kedudukan kedudukan Aplikasi
bahasa bahasa
Indonesia di Indonesia di
era era
globalisasi globalisasi

15
III A1,5,6,11,12,13 2.1. Ragam 2. Dapat Inkuiri Mengidentif 2 x 50 1. Bahasa Indonesia
B2 bahasa memahami ikasi ragam Mata Kuliah
C1,2,4,5,6,7 Indonesia ragam bahasa bahasa Pengembangan
berdasarkan Indonesia dan berdasarkan Kepribadian di
D2
situasi menggunakan- aspek-aspek Perguruan Tinggi
2.2. Ragam nya sesuai tertentu 2. Buku Ajar
bahasa dengan ‘Aplikasi Bahasa
Indonesia konteks Indonesia’
berdasarkan
media
2.3. Ragam
bahasa
Indonesia
berdasarkan
bidang
pemakaian
2.4. Ragam
bahasa
Indonesia
berdasarkan
daerah
penutur

16
IV A6,7,89,11,12,13 3.1. Penulisan 3. Dapat Tanya jawab Mengguna- 2 x 50 1. EYD
B3 huruf memahami Diskusi kan ejaan 2. Tata Bahasa Baku
C1,2,5,6,7 3.2. Penulisan ejaan bahasa kelompok bahasa Bahasa Indonesia
Indonesia dan Indonesia
D3 kata
mampu secara benar
3.3. Tanda baca menerapkan-
3.4. Kaidah nya dalam
penyerapan bahasa tulis
unsur asing dengan tepat

V A6,7,89,11,12,13 4.1. Ketepatan 4. Dapat Tanya jawab, Mengkaji 2 X 50 1. Bahasa


B3 pemilihan memahami diskusi ketepatan Indonesia
C1,2,5,6,7 kata: konsep dan kelompok pilihan kata Keilmuan
struktur dan 2. Kalimat
D3 sinonim
kalimat efektif menyusun Efektif
dan serta diksi kalimat
homofon, sebagai unsur efektif baik
denotasi pembentuknya dalam
dan , terampil bentuk lisan
konotasi, menggunakan- maupun
kata umum nya baik tulisan
secara lisan dengan baik
dan kata
maupun dan benar
khusus, tulisan
kata abstrak
dan kata
konkret,

17
kata
populer dan
kata kajian
4.2. Kalimat
efektif
4.3. Faktor
pendukung
keefektifan
kalimat
(bahasa
Indonesia
yang baik
dan benar
dan bahasa
baku)
4.4 Faktor
penyebab
ketidakefek
tifan
kalimat
(kontamina
si, ambigu,
pleonasti,
paralelisme,
salah nalar)

18
VI,VII A9,12,13 5.1. Paragraf: Dapat memahami Tanya jawab, Mengkaji 4 x 50 1. Paragraf
B4,5 konsep, isi teks dan diskusi dan berlatih 2. Koran, majalah,
C1,2,3,4,5,6,7,8 jenis, pola menulis berbagai kelompok menulis dll
jenis paragraf dan berbagai 3. Buku Ajar
D1,4 Teks:
(deskripsi, narasi, presentasi jenis ‘Bahasa
deskripsi, eksposisi,argume paragraf Indonesia
narasi, ntasi, persuasi) dan teks Keilmuan’
eksposisi,arg untuk berbagai
umentasi, keperluan
persuasi

VIII UTS (Materi Dapat Menguasai Ujian Menunjuk- 2 x 50 --------


Pertemuan I- materi dan Tulis/Lisan kan sikap,
VII) keterampilan pengetahu-
yang telah an, dan
dilatihkan pada keterampil-
pertemuan I-VII an
berbahasa
Indonesia
dan mampu
mengkaji
berbagai
masalah/pro
blematika
yang ada

19
IX-X A1,2,6,7,8,9,10,11, 6.1. Kutipan Dapat membuat Diskusi Mengkaji 4 x 50 1. Komposisi
12,13 6.2. Daftar kutipan, daftar kelompok berbagai Bahasa
B6 pustaka pustaka, dan teknik Indonesia
catatan kaki mengutip,
C1,2,3,5,7,8 6.3 Catatan kaki 2. Panduan
untuk berbagai membuat
D5,6 keperluan daftar Penulisan
pustaka, dan Tugas Akhir
membuat dan Skripsi,
catatan kaki Undiksha.
3. Buku Ajar
‘Bahasa
Indonesia
Keilmuan’
4. Komposisi
karya Gorys
Keraf

20
XI,XI A1,2,6,7,8,9,10,11, 7.1. Makalah Mampu Diskusi Mengkaji 6 x 50 1. Menulis Artikel
I,XIII 12,13 7.2. Artikel memahami kelompok komponen- dan Karya Ilmiah
B6 7.3. Proposal bagian-bagian dan presen- komponen 2. Bahasa Indonesia
makalah, artikel, tasi penyusun
C1,2,3,5,7,8 7.4 Laporan dalam Penulisan
proposal, dan makalah,
D5,6 laporan serta artikel, Karya Ilmiah
mampu proposal, 3. Panduan
menyusunnya dan laporan Penulisan Tugas
untuk berbagai serta Akhir dan Skripsi
keperluan berlatih Undiksha
menulisnya
untuk
berbagai
keperluan
XIV, A1,2,3,6,7,8 8.1. Hakikat Dapat berbicara Diskusi Mengkaji 4 x 50 1. Buku Ajar
XV B7 berbicara di dalam forum kelompok hakikat ‘Bahasa
C2,3,4,8 forum ilmiah/resmi dan presen- berbicara di Indonesia
dengan tasi forum
D1, 2 ilmiah Keilmuan’
menggunakan ilmiah,
8.2. Etika bahasa yang baik etika, 2. Buku Ajar
berbicara di dan benar pembentuk- ‘Aplikasi Bahasa
forum an Indonesia di
ilmiah kesantunan Perguruan Tinggi
8.3. Pembentuk berbahasa, Berorientasi
an pengaruh Integrasi
aspek
kesantunan Nasional dan
nonverbal
berbahasa terhadap Harmoni Sosial’
8.4. Pengaruh kesantunan
aspek berbahasa
nonverbal dan

21
terhadap penyiapan
kesantunan bahan serta
berbahasa media
presentasi
8.5 Penyiapan
dan berlatih
bahan dan keterampil-
media an berbicara
presentasi di forum
ilmiah

XVI UAS (Menguasai Dapat mengkaji Unjuk kerja Menunjukk 2 x 50 --------


penguasaan masalah dan an sikap,
dan menunjukkan pengetahu-
sikap, an, dan
menunjuk-
pengetahuan, dan keterampil-
kan keterampilan an
keterampilan berbahasa berbahasa
berbahasa Indonesia dengan Indonesia
Indonesia baik dan benar dan mampu
dengan baik mengkaji
dan benar) berbagai
masalah/pro
blematika
yang ada

22
III.PENILAIAN (kriteria, indikator, dan bobot)

A. Penilaian Proses (bobot 60%)


1. Sikap (mengacu pada penjabaran deskripsi umum)
2. Partisipasi dan aktivitas dalam proses pembelajaran (Perkuliahan dan Praktik)
3. Penyelesaian Tugas-tugas

B. Penilaian Produk (bobot 40%)


1. Ujian Tengah Semester
2. Ujian Akhir Senester

Mengetahui : Singaraja, ----------

Ketua Program Studi Dosen Pengampu Mata Kuliah,

23
KONTRAK PERKULIAHAN

I. IDENTITAS MATA KULIAH:


Program Studi : PendidikanBahasadanSastra Indonesia
Mata Kuliah : Bahasa Indonesia
Kode :
Semester : Ganjil/Genap
SKS :2
Prasayarat :-
Dosen Pengampu : Dra. Made Sri Indriani, M.Hum

II. CP MATA KULIAH :


A. CP. Sikap
(1) BertakwakepadaTuhan Yang MahaEsadanmampumenunjukkansikapreligius.
(2) Menjunjungtingginilaikemanusiaandalammenjalankantugasberdasarkan agama, moral,
danetika.
(3) Berkontribusidalampeningkatanmutubermasyarakat, berbangsa,
bernegaradankemajuanperadabanberdasarkanPancasila.
(4) Berperansebagaiwarganegara yang banggadancintatanah air,
memilikinasionalismesertabertanggungjawabpadanegaradanbangsa.
(5) Menghargaikeanekaragamanbudaya, pandangan, agama,
dankebersamaansertapendapatatautemuan original orang lain.
(6) Bekerjasamadanmemilikikepekaansosialsertakepedulianterhadapmasyarakatdanlingku
ngan.
(7) Taathukumdandisiplindalamkehidupanbermasyarakatdanbernegara.
(8) Menginternalisasinilai, norma, danetikaakademik.
(9) Menunjukkansikapbertanggungjawabataspekerjaan di
bidangkeahliannyasecaramandiri.
(10) Menginternalisasisemangatkemandirian, kejuangan, dankewirausahaan.
(11) Menunjukkanperilakuberdasarkannilai moral luhur,
bersikapempatikdanmenghargaiadanyaperbedaanbaiksuku, agama, ras, tingkatusia,
jeniskelamin, dan status sosial-ekonomi-budaya.
(12) Mempunyaiketulusan, komitmen, dankesungguhanhatiuntukmengembangkansikap,
nilai, dankemampuanpesertadidik.
(13) Memilikikepribadiandansosial yang berempatikdanhumanis.

B. CP. Pengetahuan
(1) Mampumemahamisejarahperkembanganbahasa Indonesia, kedudukan,
danfungsibahasa Indonesia.
(2) Mampumemahamiragambahasa Indonesia danmenggunakannyasesuaidengankonteks.
(3) Mampumenguasaiejaaandankalimatefektifuntukmenunjangprofesi

1
(4) Memahamiisiberbagaiteks (deskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi, danpersuasi)
untukberbagaikeperluan.
(5) Mampumenulisberbagaijenisteksdeskripsi, narasi, eksposisi, argumentasi,
danpersuasi) untukberbagaikeperluan.
(6) Mampumemahamisistematikapenulisankaryailmiahdanmampumenyusunnyauntukber
bagaikeperluan.
(7) Mampuberbicaradalam forum ilmiah/resmidenganmenggunakanbahasa Indonesia
yang baikdanbenar.

C. CP. Keterampilan Umum


(1) Mampumenerapkanpemikianlogis, kritis, sistematis,
daninovatifdalamkontekspengembanganatauimplementasiilmupengetahuandanteknolo
gi yang memperhatikandanmenerapkannilaihumaniora yang
sesuaidenganbidangkeahliannya
(2) Mampumenunjukkankinerjamandiri, bermutudanterukur.
(3) Mampumengkajiimplementasipengembanganatauimplementasiilmupengetahuanteknol
ogi yang
memperhatikandanmenerapkannilaihumaniorasesuaidengankeahliannyaberdasarkanka
idah, tatacara, danetikailmiahdalamrangkamenghasilkansolusi, gagasan,
desainataukritikseni,
sertamenyusundeskripsisaintifikhasilkajiannyadalambentukskripsidataulaporantugasak
hir, danmengunggahnyadalamlamanperguruantinggi.
(4) Mampumengambilkeputusansecaratepatdalamkontekspenyelesaianmasalah di
bidangkeahliannya, berdasarkanhasilanalisisinformasidan data.
(5) Mampumemeliharadanmengembangkanjaringankerjadenganpembimbing, kolega,
sejawatbaik di dalammaupun di luarlembaganya.
(6) Mampubertanggungjawabataspencapaianhasilkerjakelompokdanmelakukansupervisid
anevaluasiterhadappenyelesaianpekerjaan yang ditugaskankepadapekerja yang
berbeda di bawahtanggungjawabnya.
(7) Mampumelakukan proses evaluasidiriterhadapkelompokkerja yang berbeda di
bawahtanggungjawabnya, danmampumengelolapembelajaransecaramandiri.
(8) Mampumendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, danmenemukankembali
data untukmenjaminkesahihandanmencegahplagiasi.

D. CP. Keterampilan Khusus


(1) Mampumenggunakanbahasa Indonesia
denganbaikdanbenarsertasantunsesuaidengankedudukanbahasadanfungsibahasa.
(2) Mampuberkomunikasisecaraefektifdenganbahasa Indonesia yang baikdanbenardalam
forum ilmiah/resmi.

2
(3) Mampumenggunakanejaandenganbenardankalimat yang efektifdalampenulisanteks.
(4) Mampumemahamiisiberbagaijenisteks, menulis,
danmenyuntingberbagaijenistekssesuaidengankarakteristiknya.
(5) Mampumenulisberbagaijeniskutipandandaftarrujukan.
(6) Mampumenulismakalahilmiah, artikelilmiah, dan proposal yang benar,
baikdarisegisistematikamaupunbahasanya.

III. DESKRIPSI MATA KULIAH :


Mata kuliah yang membentuk peserta didik agar memiliki pengetahuan, keterampilan, dan
bersikap positif(setia dan bangga) menggunakan bahasa Indonesia yang baik(sesuai
konteks) dan benar(sesuai kaidah), sertasantun, baik lisan maupuntertulis untuk keperluan
akademis dan keahlian tertentu.

IV. METODE PEMBELAJARAN:


Pembelajaran dalam mata kuliah ini menggunakan metode penugasan
(individu/kelompok),diskusi kelompok, tanya jawab, inkuiri dan unjuk kerja

V.BAHAN BACAAN/REFERENSI

1. Alwi, Hasan, dkk. 2001. Paragraf. Jakarta: DepartemenPendidikanNasional.


2. Dibia, I Ketut. 2015. Bahasa Indonesia Keilmuan. Singaraja: Undiksha.
3. Djuroto, TotokdanBambangSuprijadi. 2005. MenulisArtikeldanKaryaIlmiah. Bandung:
PT. RemajaRosdakarya.
4. Finoza, Lahmuddin. 2006. KomposisiBahasa Indonesia. Jakarta: DiksiInsanMulia
5. Keraf, Gorys. 2004. KomposisiSuatuPengantarKemahiranBerbahasa. Ende: Nusa Indah.
6. Madjid, Nurcholish. 1999. CendikiawandanReligiusitasMasyarakat. Jakarta:
Paramadina.
7. Martono, Nanang. “MenulisArtikeldalamJurnalIlmiah”. Dalamhttp://nanang-
martono.blog.unsoed.ac.id/files/2012/07/Menulis-Karya-Ilmiah-untuk-Skripsi.pdf.
Diakses 7 Agustus 2012.
8. Moeliono, Anton M. 2000. KedudukandanFungsiBahasa Indonesia (dalamHasanAlwi,
dkk. Ed) BahasaIndonesia dalam Era Globalisasidalam Era Globalisasi. Jakarta:
PusatPembinaandanPengembanganBahasa.
9. PusatBahasa. 2010. PedomanUmumEjaanBahasa Indonesia yang Disempurnakan.
Jakarta: PusatBahasa.
10. PusatBahasaDepdikbud. 1998. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta:
BalaiPustaka.

3
11. Putrayasa, Ida Bagus. 2010. Bahasa Indonesia: TeoridanAplikasinya (Buku Ajar).
Singaraja: Undiksha.
12. Rozak, Abdul. 1985. KalimatEfektif: Struktur, gaya, danVariasi. Jakarta: Gramedia.
13. Sofyan, Agus Nero, dkk. 2007. Bahasa Indonesia dalamPenulisanKaryaIlmiah.
Bandung: UniversitasWidyatama.
14. Suandi, I Nengah, dkk.2011. AplikasiBahasa Indonesia di
PerguruanTinggiBerorientasiIntegrasiNasionaldanHarmoniSosial. Singaraja: Undiksha.

15. Undiksha. 2009. PedomanPenulisanSkripsidanTugasAkhir. Singaraja: Undiksha.


16. Widjono. 2007. Bahasa Indonesia (Mata KuliahPengembanganKepribadian di
PerguruanTinggi). Jakarta: Grasindo.

VI. TUGAS DAN KEWAJIBAN

1. Mahasiswa wajib mengikuti perkuliahan dalam bentuk tatap muka minimal 75% dari
seluruh tatap muka yang direncanakan/dilaksanakan.
2. Mahasiswa wajibuntukmembuatatau melaksanakan tugas perkuliahan (individual
ataukelompok) sesuaidenganmaterikuliah yangakanditentukanolehdosen.
3. Temateks yang diberikan, yaitulansia, narkotika, AIDS, sosial-budaya.
4. Mahasiswa wajib untukmengikutiujian tengahdanakhirsemester(UTS dan UAS)
sesuaidenganjadwal yang telahdisepakati atau ditentukan.
5. Selama perkuliahan, mahasiswa diwajibkan mentaati ketentuan sebagai berikut :
a. mengikutiperkuliahandenganbaikdantertib;
b. berpakaiansopandantidakdiperkenankanmemakaikaos oblong dan sandal;
c. alat komunikasi dan informasi yang dimiliki oleh mahasiswa dapat dimanfaatkan selama
dibutuhkan untuk menunjang perkuliahan. Pemanfaatan di luar itu harus seijin dosen
pengampu mata kuliah;
d. keterlambatan kehadiran mahasiswa atau dosen dalam perkuliahan ditoleransi maksimal
15 menit, kecuali ada konfirmasi sebelumnya;
e. jika mahasiswa terlambat lebih dari 15 menit tanpa pemberitahuan atau alasan yang jelas,
maka mahasiswa tersebut tidak diperkenankan mengikuti kuliah. Sedangkan jika dosen
yang terlambat lebih dari 15 menit tanpa konfirmasi, maka mahasiswa boleh
meninggalkan kelas;
f. jika ada mahasiswa tidak bisa mengikuti UTS atau UAS karena alasan yang jelas dan
rasional yang disampaikan sebelum atau saat UTS/UAS berlangsung, maka mahasiswa
tersebut dapat mengikuti ujian susulan sesegera mungkin dan dalam waktu maksimal 1
minggu;
g. apabila mahasiswa yang melakukan ujian susulan lebih dari satu orang, maka demi
efisiensi waktu pelaksanaannya dapat digabung, meskipun mahasiswa berasal dari
jurusan yang berbeda.

VII. PENILAIAN (KRITERIA, INDIKATOR, DAN BOBOT)

4
A. Penilaian Proses (bobot 60 %)
1. Sikap (mengacu pada penjabaran deskripsi umum).
2. Partisipasi dan aktivitas dalam proses pembelajaran.
3. Penyelesaian tugas-tugas.

B. Penilaian Produk (bobot 40 %)


1.Ujian Tengah Semester
2.Ujian Akhir Senester

C. AcuanPenilaian
1. KisaranSkala Lima
SkorPersentil NilaiSkala NilaiHuruf
90 – 100 4 A
80 – 89 3 B
65 – 79 2 C
40 – 64 1 D
0 – 39 0 E

2. Kisaran (Antara) Skala Lima


SkorPersentil NilaiSkala NilaiHuruf
96 – 100 4,00 A
91 – 95 3,75 A-
86 – 90 3, 25 B+
81 – 85 3,00 B
76 – 80 2,75 B-
65 – 75 2,00 C
40 – 64 1,00 D
0 – 39 0,00 E

IX. MATERI DAN JADWAL PERKULIAHAN


Minggu/TM Capaian Bahan Kajian/Materi Pokok/ Rincian Materi
ke Pembelajaran
1 2 3
I,II A2,3,4,8,10 1.1. Sejarah perkembangan bahasa Indonesia
B1 1.2. Kedudukan bahasa Indonesia
C1,3,5 1.3. Fungsi bahasa Indonesia
1.4. Kedudukan bahasa Indonesia di era globalisasi
D1,2

5
III A1,5,6,11,12,13 2.1. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan situasi
B2 2.2. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan media
C1,2,4,5,6,7 2.3. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan bidang
pemakaian
D2
2.4. Ragam bahasa Indonesia berdasarkan daerah penutur

IV A6,7,89,11,12,13 3.1. Penulisan huruf


B3 3.2. Penulisan kata
C1,2,5,6,7 3.3. Tanda baca
D3 3.4. Kaidah penyerapan unsur asing

V A6,7,89,11,12,13 4.1. Ketepatanpemilihan kata: sinonimdanhomofon,


B3 denotasidankonotasi, kata umumdan kata khusus,
C1,2,5,6,7 kata abstrakdan kata konkret, kata populerdan kata
D3 kajian
4.2. Kalimat efektif
4.3. Faktorpendukungkeefektifankalimat (bahasa
Indonesia yang baikdanbenardanbahasabaku)
4.4. Faktorpenyebabketidakefektifankalimat
(kontaminasi, ambigu, pleonasti, paralelisme,
salahnalar)
VI,VII A9,12,13 5.1. Paragraf: konsep, jenis, pola
B4,5 5.2. Teks: deskripsi, narasi, eksposisi,argumentasi,
C1,2,3,4,5,6,7,8 persuasi
D1,4
VIII UTS (MateriPertemuan I-VII)
IX-X A1,2,6,7,8,9,10, 6.1. Kutipan
11,12,13 6.2. Daftarpustaka
B6 6.3. Catatan kaki
C1,2,3,5,7,8
D5,6
XI,XII, A1,2,6,7,8,9,10, 7.1. Makalah
XIII 11,12,13 7.2. Artikel
B6 7.3. Proposal
C1,2,3,5,7,8 7.4. Laporan
D5,6
XIV,XV A1,2,3,6,7,8 8.1. Hakikatberbicara di forum ilmiah
B7 8.2. Etikaberbicara di forum ilmiah
C2,3,4,8 8.3. Pembentukankesantunanberbahasa
D1, 2 8.4. Pengaruhaspek nonverbal

6
terhadapkesantunanberbahasa
8.5. 8.5 Penyiapanbahandan media presentasi
XVI (Menguasaipenguasaandanmenunjukkanketerampilanberb
ahasa Indonesia denganbaikdanbenar)

Singaraja;
DosenPengampu Kordinator Tingkat.

Dra. Made Sri Indriani,M.Hum. ...........................................


NIP. 196104131986032001

Anda mungkin juga menyukai