Anda di halaman 1dari 1

1.

M/T (Manual Transmission)


a. Kelebihan:
a) Kekuatan atau momennya besar
b) Performa tinggi
c) Konsumsi bahan bakar irit (jika kecepatan sedang atau santai)
d) Kualitas pemindahan daya lumayan baik
b. Kekurangan:
a) Bahan bakar boros (jika dipakai dengan kecepatan tinggi)
b) Pengoperasian agak sulit

c) Harga mahal

2. A/T (Automatic Transmission)


a. Kelebihan:
a) Harga tidak mahal
b) Kualitas pemindahan daya cukup baik
c) Pengoperasian mudah
b. Kekurangan:
a) Kekuatan atau momennya kecil
b) Performa kurang (tanjakan)

c) Konsumsi bahan bakar boros

3. CVT (Continuously Variable Transmission)


a. Kelebihan:
a) Konsumsi bahan bakar irit
b) Performa tinggi
c) Pengoperasian mudah
d) Kualitas pemindahan daya baik
e) Kekuatan atau momennya cukup baik
b. Kekurangan:
a) Harga mahal
b) Efisiensi kurang

Anda mungkin juga menyukai