Anda di halaman 1dari 3

TATA TERTIB PESERTA, PEMBINA, DAN PENGUNJUNG

SANGGRAPALAWA OPEN 2020

KETENTUAN UMUM :
1. SANGGRAPALAWA OPEN 2020 ber Asas pada Pancasila
2. Suatu Perbuatan tidak dapat dikenakan Sanksi, kecuali berdasarkan ketentuan yang ada terbukti adanya
pelanggaran dan dapat dibuktikan. Dengan mengedepankan Asas Praduga Tidak Bersalah.
3. Pengarah adalah Majelis Pembimibing, Pembina dan Pembantu Pembina Gugusdepan, serta Guru di
lingkungan pangkalan SMAN 3 Blitar berdasarkan keputusan Ketua Mejelis pembimbing Gugusdepan.
4. Steering Comite adalah Tim Pengarah dan penasehat Sanggakerja SANGGRAPALAWA OPEN 2020
berdasarkan keputusan Ketua Mejelis pembing Gugusdepan.
5. Sangga Kerja adalah Pelaksana Kegiatan SANGGRAPALAWA OPEN 2020 berdasarkan Keputusan
Ketua Majelis Pembimbing Gugusdepan.
6. Dewan Juri adalah Tim Ahli yang bertugas melakukan Penilaian Cabang Perlombaan Kegiatan
SANGGRAPALAWA OPEN 2020 berdasarkan Keputusan Ketua Majelis Pembimbing Gugusdepan,
dimana keputusan Dewan Juri adalah Bersifat Mutlak, Final, Mengikat, dan tidak dapat diganggu Gugat.
7. Peserta adalah anggota Pramuka Penggalang Aktif yang berusia 11 – 15 tahun 11 bulan 29 hari yang
terdaftar sebagai peserta pada Saat kegiatan dan merupakan Delegasi dari Pangkalan yang sah dan dapat
dibuktikan dengan dilengkapinya seluruh persyaratan peserta dan sudah ditetapkan berhak mengikuti
kegiatan oleh Sanggakerja SANGGRAPALAWA OPEN 2020.
8. Pengunjung adalah Setiap Orang yang tidak termasuk dalam Kualifikasi / Kriteria Sebagai Panitia,
Sterring Comite, Sanggakerja, Peserta, Pembina dan Oficial yang berada dalam Ruang Lingkup SMA
Negeri 3 Blitar.
9. Dewan Etik adalah Pengarah, Steering Comite, Ketua Pelaksana yang bertugas untuk menetapkan Sanksi
atas pelanggaran yang terjadi, dimana Keputusan Dewan Etik Bersifat Mutlak, Final, Mengikat Para Pihak
dan Tidak dapat diganggu Gugat.
10. Pelapor adalah Setiap Orang yang bermaksud untuk menyampaiakan adanya peristiwa yang patut diduga
terjadi pelanggaran terhadap ketentuan yang ada.
11. Hak Klarifikasi adalah Hak yang dimiliki Oleh Setiap Orang / Kelompok yang disangka atau diduga
melakukan pelanggaran sebelum dijatuhi sansi oleh dewan etik.
12. Pihak Lain adalah Setiap Orang yang oleh Sanggakerja diperbantukan untuk ikut Serta dalam
mensukseskan kegiatan SANGGRAPALAWA OPEN 2020.
13. Pihak Berwajib adalah Lembaga yang berwenang untuk menangani Suatu Permasalahan dalam bentuk
Kejahatan maupun Pelanggaran.
14. Bumi Perkemahan adalah Area yang oleh Sanggakerja ditentukan sebagai tempat dilangsungkannya
perkemahan SANGGRAPALAWA OPEN 2020.
15. Peraturan ini terdiri atas Peraturan Umum yang berlaku untuk Peserta, Pembina , Dan Pengunjung Serta
adanya Lex Speciali syaitu Peraturan Peserta yang berlaku khusus Peserta, Peraturan Pembina yang
berlaku khusus Pembina, dan Peraturan pengunjung berlaku khusus pengunjung. Dalam hal ini berlaku
Asas Lex Spesialis Derogat Legi Generalis ( Peraturan yang Khusus mengesampingkan Peraturan yang
Umum).
16. Sanksi akan diberikan kepada Regu yang bersangkutan, setelah adanya akumulasi poin hasil perlombaan
keseluruhan. Kecuali Sanksi Diskualifikasi yang diberikan sebelum adanya akumulasi poin.
17. Segala Bentuk Ketentuan yang belum tercantum dalam ketentuan ini dapat dibuat dan Diterapkan oleh
Dewan Etik apabila dianggap telah melanggar Ketertiban Umum dan Peraturan Perundang-undangan.
Peraturan ini bersifat Retro Aktive( Berlaku Surut ) dengan pertimbangan yang mengakibatkan merugikan
kepentingan umum.
18. Berikut merupakan ketentuan yang dimaksudkan :

NO KETENTUAN SANKSI
Peraturan Umum
Menjaga nama Baik Kegiatan, Penyelenggara, Pangkalan Asal, 1. Penguranga Poin 3 – 20
1
Gerakan Pramuka dan Negera Republik Indonesia. 2. Diskualifikasi
Wajib Menjaga Ketertiban, Kebersihan, Kenyamanan dan Rasa 1. Peringatan
2 Saling Menghargai dan Menghormati antar Sesama Peserta, 2. Pengurana Poin 3 - 20
Pembina, Official, Panitia, Sanggakerja, dan Dewan Juri 3. Diskualifikasi
1. Diskualifikasi
Dilarang Menyalah Gunakan Senjata Tajam dengan Maksud dan
3 2. Dilaporkan pada Pihak
Tujuan Tertentu.
Berwajib
Dilarang Menggunakan / Mengkonsumsi MIRAS, NARKOBA, 1. Diskualifikasi
4 NAPZA, PSIKOTROPIKA dan lain sebagainya yang dilarang Oleh 2. Dilaporkan pada Pihak
Peraturan Perundang – Undangan Berwajib
1. Peringatan
5 Dilarang Merokok 2. Pengurangan Poin 1 – 9
3. Diskualifikasi
Dilarang Mengambil Barang milik Orang lain dengan maksud untuk 1. Pengurangan Poin 5 - 30
6
menguasi Barang tersebut. 2. Diskualifikasi
Melakukan Segala bentuk Kecurangan yang berkaitan dengan 1. Pengurangan Poin 20
7
Perlombaan baik Perorangan, ber Regu maupun Bersama-sama 2. Diskualifikasi
1. Pengurangan Poin 2 – 8
Menggunakan Fasilitas yang disediakan Oleh Sanggakerja dengan
8 2. Melakukan Ganti Rugi
Baik dan Bertanggungjawab serta tidak merugikan pihak lain.
3. Diskualifikasi
1. Risiko menjadi
9 Setiap Orang Wajib Menjaga Barang / Benda Milik diri Sendiri
tanggungjawab Pribadi.
1. Peringatan
10 Wajib Berpakaian Rapi dan Sopan dalam Setiap Kegiatan
2. Pengurangan Poin 2 - 8
Dilarang Menerobos Batas Pagar, Merusak Batas Bumi Perkemahan,
11 ataupun merusak segala hal yang berkaitan 1. Pengurangan Poin 5
dengan kelangsungan kegiatan.
Protes atas Keputusan yang diberikan / diputuskan Oleh Dewan Etik 1. Pengurangan Poin 5 - 25
12
dan/atau Dewan Juri 2. Diskualifikasi
Peraturan Peserta
1. Peringatan
13 Peserta Wajib Menggunakan Id – Card / Tanda Pengenal Peserta
2. Pengurangan Poin 1 – 5
Peserta Wajib mengikuti Seluruh Rangkaian Kegiatan Berdasarkan
1. Peringatan
14 pembagian Tugas Pokok Regu dari Registrasi, Upacara
2. Pengurangan Poin 1 -10
Pembukaan hingga Upacara Penutupan
Peserta Wajib meminta Ijin kepada Sanggakerja apabila akan
meninggalkan Lokasi Bumi Perkemahan dan/atau Wilayah SMAN 3
1. Peringatan
15 Blitar ketika adanya kepentingan yang tidak berhubungan dengan
2. Pengurangan Poin 1 -10
kegiatan yang telah diatur dalam Jadwal Kegiatan Perlombaan
SANGGRAPALAWA OPEN 2020.
Peserta Wajib Bersikap Sopan Kepada Seluruh Elemen 1. Peringatan
16
SANGGRAPALAWA OPEN 2020. 2. Pengurangan Poin 1 – 7
Peserta Dilarang Melakukan Protes Pada Saat Perlomaan 1. Peringatan
17
Berlangsung kepada Dewan Juri. 2. Pengurangan Poin 1 – 5
Peserta Wajib Istirahat di Tenda, Kecuali atas Ijin Sanggakerja
18 1. Pengurangan Poin 3
dengan alas an dan sebab tertentu
19 Peserta Dilarang Memasuki Zona yang dilarang Oleh Sanggakerja 1. Pengurangan Poin 5
Peraturan Pembina
1. Peringatan
20 Pembina Wajib Menggunakan Id Card / Tanda Pengenal
2. Pengurangan Poin 1 – 5

Pembina Wajib Mengikuti Seluruh Rangkaian Kegiatan Pembina


Yaitu :
21 1. Pengurangan Poin 2
1. Registrasi,
2. Pengurangan Poin 10
2. Upacara Pembukaan,
3. Pengurangan Poin 15`
Pembina Wajib menciptakan Suasana Kondusif, Nyaman dan 1. Peringatan
22 menjadi Teladan yang baik bagi Seluruh Elemen 2. Pengurana Poin 3 - 10
SANGGRAPALAWA OPEN 2020. 3. Diskualifikasi
1. Peringatan
23 Dilarang Memasuki Area Perlombaan , Kecuali atas Ijin Sanggakerja
2. Pengurangan Poin 5 - 25
Ketentuan Pengunjung
Pengunjung Wajib Melapor kepada Sanggakerja , dan meninggalkan
24 1. Denda Rp. 50.000,-
Kartu Identitas.
25 Dilarang Memasuki Area Perlombaan 1. Denda Rp. 50.000,-
Dilarang Menggunakan / Mengkonsumsi MIRAS, NARKOBA,
1. Dilaporkan kepada
26 NAPZA, PSIKOTROPIKA dan lain sebagainya yang dilarang Oleh
Instansi Berwenang
Peraturan Perundang – Undangan
1. Peringatan
27 Dilarang Merokok
2. Denda Rp. 25.000,-
Dilarang Mengambil Barang milik Orang lain dengan maksud untuk 1. Dilaporkan kepada
28
menguasi Barang tersebut. Instansi Berwenang
Melakukan Segala bentuk Kecurangan yang berkaitan dengan 1. Diskualifikasi Regu
29
Perlombaan baik Perorangan, ber Regu maupun Bersama-sama Yang bersangkutan.
Menggunakan Fasilitas yang disediakan Oleh Sanggakerja dengan 1. Denda sesuai dengan
30
Baik dan Bertanggungjawab serta tidak merugikan pihak lain. Kerusakan.

Anda mungkin juga menyukai