Anda di halaman 1dari 8

5/8/2020

Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa


akan mampu :

Mahasiswa mampu menghitung penurunan tiang tunggal dan


kelompok tiang

PENURUNAN ELASTIS TIANG

1
5/8/2020

METODE ELASTIS 

 Total penurunan vertical tiang akibat beban yang bekerja :

 Se(1) = penurunan elastis tiang


 Se(2) = penurunan tiang akibat beban yang bekerja pada ujung tiang
 Se(3) = penurunan tiang
i akibat
kib beban
b b yang bekerja
b k j sepanjang
j di di tiang
dinding i

 Qwp = beban dukung pada ujung tiang akibat beban yang bekerja
 Qws = beban dukung pada sepanjang kulit tiang akibat beban yang bekerja
 Ap = luasan tiang
 L = panjang tiang
 Ep = Modulus elastisitas bahan tiang
 Besaran ξ bervariasi antara 0.5 ( uniform atau parabola (puncak kurva di titik
tengah)) dan 0.67 (distribusi berbentuk segitiga) tergantung dari distribusi
tahanan gesek per satuan f sepanjang kulit tiang

Penurunan tiang akibat beban yang bekerja pada ujung tiang

 D = lebar atau diameter tiang


 qwp = beban titik per satuan luas pada ujung tiang Qwp / Ap
 Es = modulus elastisitas tanah atau tanah yang berada dibawah ujung tiang
 μs = poison rasio tanah
 Iwp = factor pengaruh ≈ 0.85
Vesic (1977) Metode Semi Empiris :

 D = lebar atau diameter tiang


 Qwp = beban dukung pada ujung tiang akibat beban yang bekerja
 qp = tahanan ujung ultimit tiang
 Cp = koefisien empiris

2
5/8/2020

Penurunan tiang akibat beban yang bekerja pada ujung tiang

 p = keliling tiang
 L = panjang tiang yang terpenetrasi
 Es = modulus elastisitas tanah atau tanah yang berada dibawah ujung tiang
 Iws = factor pengaruh

Nilai Qws /pL adalah nilai rerata f sepanjang kulit tiang

Vesic (1977) Metode Semi Empiris :

PENURUNAN ELASTIS DARI KELOMPOK TIANG

3
5/8/2020

Metode Poulos dan Davis (1980)

Metode Poulos dan Davis (1980)

4
5/8/2020

Perkiraan angka poison


Macam Tanah Angka poison
Lempung jenuh 0.4 ‐0.5
L
Lempung t k jenuh
tak j h 0 1 0.3
0.1‐ 03
Lempung berpasir 0.2 – 0.3
Lanau 0.3 – 0.35
Pasir padat 0.2 – 0.4
Pasir Kasar 0.15
Pasir Halus 0.25

Dalam menentukan nilai modulus elastisitas dapat dilakukan di laboratorium ataupun dari
nilai uji lapangan, seperti sondir, SPT.

Es = 3qc untuk pasir


Es = 2
2-8q
8 c untuk
t k lempung
l

qc = perlawanan konus rata-rata pada masing lapisan sepanjang tiang

Oleh Meyerhoff, nilai modulus elatisitas tanah dibawah ujung tiang kira-kira 5-10 kali
modulus elastisitas disepanjang tiang

N la K pada graf
Nilai grafik
k merupakan suatu ukuran kompres
kompresibilitas
b l tas relat
relative
ve antara ttiang
ang dan
tanah yang dinyatakan oleh persamaan :
K = factor kekakuan tiang
RA = rasio area tiang
E p RA Ap
K RA 
Es 1 d 2
4

5
5/8/2020

Gambar 1. factor penurunan I
Gambar 1. factor penurunan Io  (Poulos dan 
(Poulos dan Gambar 2. factor kompressi (Rk) (Poulos dan
Davis,1980) Davis,1980)

Gambar 3.Koreksi kedalaman Rh  (Poulos dan Gambar 4.Koreksi Angka Poison,Rμ (Poulos dan
Davis,1980) Davis,1980)

6
5/8/2020

Es= Modulus elastisitas tanah disekitar tiang


Eb = Modulus elastistas
M d l l ti t tanah
t h pada
d dasar
d ti
tiang
Tiang mengapung Eb/Es =1

Gambar 3.Koreksi keakuan lapisan pendukung, 


Rb,Poulos dan Davis,1980)

Penurunan konsolidasi kelompok tiang


Terzaghi dan Peck (1967) melaporkan bahwa pada bagian 2/3 
panjang tiang bagian
atas, kadar air tanah lempung tidak berubah oleh akibat beban
struktur, sedang di bagian
bawahnya, kadar air berubah oleh adanya konsolidasi. 

Karena itu, dapat dianggap bahwa tanah di bagian 2/3 panjang tiang


tersebut sebagai material yang tidak mudah mampat.

Dari pengamatan ini, Terzaghi dan Peck menyarankan penyebaran


beban pondasi tiang
pada tipe tiang gesek dianggap berawal dari 2/3 panjang tiang ke
arah bawah. 

Salah satu cara pendekatan kasar yang sangat sederhana untuk menghitung tambahan
tegangan akibat beban di permukaan untuk menghitung penurunan diusulkan oleh
Boussinesq, caranya dengan membuat garis penyebaran beban 2V:1H (2 Vertikal
berbanding 1 Horisontal). 

7
5/8/2020

Peningkatan tegangan yang timbul di tengah‐tengah setiap lapisan tanah dengan beban P: 

Contoh Soal : Lihat e book  Principles of Foundation Engineering , Das B. 


(Ch. 11 Ex 11.20)

Anda mungkin juga menyukai