Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

LEMBAR KERJA SISWA (LKPD)


TES HASIL BELAJAR (THB)

IMPULS MOMENTUM LINEAR

Dosen Pembimbing
Mastuang, M.Pd.

Oleh :
Yayan Azhary
(1710121210026)
Kelas B

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA


JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN IPA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
2020
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMA
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X/Genap
Materi Pokok : Impuls dan Momentum Linear
Sub Materi Pokok : Konsep Impuls dan Momentum
Alokasi Waktu : 2 × 45 Menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja
sama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


1.10 Bertambah keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas
alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya.
2.10 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, objektif, jujur, teliti,
cermat, tekun, hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, kritis, kreatif, inovatif, dan
peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap
dalam melakukan percobaan dan berdiskusi.
3.10 Menerapkan konsep momentum dan impuls serta hukum kekekalan
momentum dalam kehidupan sehari-hari.
4.10 Menyajikan hasil pengujian penerapan hukum kekekalan momentum, misalnya
bola jatuh bebas ke lantai dan roket sederhana.

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI DASAR


1.10.1 Menunjukkan kekaguman akan kebesaran Tuhan yang menciptakan alam semesta,
khususnya fenomena alam melalui konsep impuls dan momentum.
2.10.1 Menunjukkan rasa ingin tahu, jujur dan bertanggung jawab dalam belajar, baik
secara mandiri maupun dalam kelompok.
3.10.1 Menghitung besar impuls dengan menerapkan teorema impuls dan momentum.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1.10.1.1 Terlibat dalam kegiatan belajar mengajar, peserta didik dapat menunjukkan
kekaguman dan mensyukuri akan kebesaran Tuhan dari fenomena alam yang
berkaitan dengan konsep impuls momentum.
2.10.1.1 Terlibat dalam kegiatan belajar mengajar, peserta didik dapat menunjukkan rasa
ingin tahu, jujur dan bertanggung jawab dalam belajar, baik secara mandiri
maupun dalam kelompok.
3.10.1.1 Diberikan informasi tentang massa, dan kecepatan yang dialami suatu bola,
peserta didik mampu menghitung besar impuls yang bekerja pada bola dengan
benar.
3.10.1.2 Diberikan informasi dalam soal besar selang waktu kayu pemukul bola dan bola
yang bersentuhan dan besar impuls dari suatu bola, peserta didik mampu
menghitung besar gaya rata-rata kayu pemukul bola dengan tepat.

E. MATERI PEMBELAJARAN
Konsep Impuls:
Gaya kontak yang bekerja hanya dalam waktu yang singkat. Gaya seperti itu disebut
gaya impulsif. Hasil kali gaya impulsif rata-rata ( F́)dan selang waktu singkat (∆ t ¿
selama gaya impulsif bekerja disebut besaran impuls dan diberi lambang I. Dengan
demikian
I = F́ ∆ t
Konsep Momentum:
Dalam fisika, momentum didefinisikan sebagai ukuran kesukaran untuk memberhentikan
gerak suatu benda. Momentum ( p ) dirumuskan sebagai hasil kali massa ( m ) dan
kecepatan ( v ), sehingga
p=mv
Teorema Impuls Momentum
I =∆ p
Persamaan tersebut menyatakan impuls yang dikerjakan pada suatu benda sama dengan
perubahan momentum yang dialami benda tersebut yaitu beda antara momentum akhir
dengan momentum awalnya.
Berbagai contoh aplikasi impuls dan momentum dalam kehidupan sehari-hari antara lain:
1. Ketika sebuah truk dan sebuah sepeda menabrak pohon dengan kecepatan sama, truk
akan memberikan efek yang lebih serius. Hal ini disebabkan perubahan momentum
truk lebih besar dibandingkan dengan perubahan momentum sepeda.
2. Ketika peluru ditembakkan dan batu dilemparkan ke sebuah papan, peluru akan
merusak papan lebih serius karena perubahan momentum peluru lebih besar.
3. Josan yang hendak memecahkan tumpukan kayu harus memberikan kecepatan yang
tinggi pada tangannya agar impuls yang ditimbulkan besar. Kemudian ia harus
menghantam kayu dengan waktu kontak yang sangat singkat agar gaya yang
dirasakan kayu lebih besar.

F. STRATEGI PEMBELAJARAN
Pendekatan : Keterampilan Pemecahan Masalah
Model Pembelajaran : Direct Instruction (Pembelajaran Langsung)
Metode : Ceramah, Tanya jawab dan Penugasan

G. MEDIA/ALAT DAN BAHAN SERTA SUMBER


1. Media/alat dan bahan
a. Papan tulis dan spidol
b. Materi ajar
c. LKPD
2. Sumber Belajar
Buku referensi: Marthen Kanginan (2016) Fisika untuk SMA/MA Kelas X.

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik
Kegiatan Pendahuluan (±10 menit)
Fase 1 Mempersiapkan siswa dan menyampaikan
tujuan pembelajaran (±10 menit)
1. Guru mengucapkan salam, menanyakan kabar dan 1. Peserta didik membalas salam
mengecek kehadiran peserta didik. dan menjawab kabar serta
2. Guru memotivasi peserta didik dengan berpartisipasi didalam kelas
mengajukan pertanyaan "Apakah kalian melihat 2. Peserta didik memperhatikan
orang di lapangan tersebut sedang bermain bola?
Mengapa bola yang awalnya diam menjadi
bergerak?”
Dalam Al-Qur’an Surah An-Najm ayat 39 Allah 3. Peserta didik menyampaikan
berfirman yang artinya “dan bahwasanya seorang pendapat dengan baik
manusia tiada memperoleh selain apa yang telah 4. Peserta didik menjawab
diusahakannya”. Apa hubungan peristiwa bola pertanyaan guru
yang diam lalu bergerak ketika dimainkan dan 5. Peserta didik memperhatikan
firman Allah Surah An-Najm ayat 39 dengan 6. Peserta didik memperhatikan
pembelajaran kita hari ini?”
3. Guru meminta peserta didik untuk menjawab
4. Guru menggali pengetahuan awal peserta didik
tentang konsep impuls, momentum dan
keterkaitan keduanya
5. Guru menyampaikan topik pembelajaran yaitu
“Konsep Impuls dan Momentum”
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang
ingin dicapai
Kegiatan Inti (±65 menit)
Fase 2. Mendemonstrasikan pengetahuan
deklaratif dan keterampilan prosedural (± 25 menit
¿ 7. Peserta didik mendengarkan
7. Guru menyajikan informasi dengan menjelaskan penjelasan guru
dan menerapkan konsep impuls, momentum dan
keterkaitan keduanya 8. Peserta didik menyimak
8. Guru memberikan contoh soal dan demonstrasi guru
mendemonstrasikan cara penyelesaian masalah
9. Guru meminta peserta didik untuk bertanya jika 9. Peserta didik bertanya yang
ada yang kurang jelas dan menanggapinya kurang dipahami
Fase 3. Memberikan latihan terbimbing (± 25
menit¿
10. Guru membagikan LKPD dan meminta peserta 10. Peserta didik mengerjakan
didik mengerjakan soal berdasarkan materi terkait LKPD
dalam konsep impuls, momentum dan keterkaitan
keduanya 11. Peserta didik mengidentifikasi
11. Guru membimbing mengidentifikasi variabel variabel yang tidak diketahui
yang tidak diketahui 12. Peserta didik menganalisis
12. Guru membimbing cara menganalisis masalah ke masalah ke dalam prinsip
dalam prinsip fisika fisika
13. Guru membimbing cara menuliskan persamaan 13. Peserta didik menuliskan
yang relevan persamaan yang relevan
14. Guru membimbing cara mensubstitusi informasi 14. Peserta didik mensubstitusi
dan menyelesaikan masalah informasi dan menyelesaikan
15. Guru membimbing cara menafsirkan jawaban ke masalah atau soal
dalam kalimat 15. Peserta didik mencoba
menafsirkan jawaban ke dalam
kalimat
Fase 4. Mengecek pemahaman dan memberikan
umpan balik (± 15 menit¿
16. Guru meminta salah satu peserta didik 16. Perwakilan peserta didik
menyajikan hasil jawabannya di papan tulis kelompok menyajikan hasil
17. Guru membimbing peserta didik dalam jawabannya
mengevaluasi pemecahan masalah 17. Peserta didik dibimbing
mengevaluasi pemecahan
masalah.
Kegiatan Penutup (±15 menit)
Fase 5. Memberikan kesempatan untuk pelatihan
lanjutan (± 15 menit¿
18. Guru memberikan latihan soal 18. Peserta didik mencermati
19. Guru memberi kesempatan peserta didik bertanya soal yang diberikan
dan menanggapinya 19. Peserta didik
20. Guru beserta peserta didik menyimpulkan akhir menyelesaikan soal
dari pembelajaran 20. Peserta didik bertanya
21. Guru mengingatkan peserta didik untuk 21. Peserta didik
mempelajari materi yang sudah didapat dan menyimpulkan
mempelajari materi selanjutnya pembelajaran bersama
22. Guru meminta peserta didik untuk berdoa guru
23. Guru menyampaikan salam. 22. Peserta didik
mendengarkan guru
23. Peserta didik berdoa
24. Peserta didik menjawab
salam.

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Teknik Penilaian
Kognitif : tes tertulis dan penilaian LKPD setelah kegiatan pembelajaran.
2. Bentuk Penilaian
Kognitif : tes uraian
LP 1: Spiritual

Petunjuk: Berilah tanda (o) pada kolom “Ya” atau “Tidak” sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya.
No Pernyataan Ya Tidak
1 Berdoa sebelum melakukan aktivitas
2 Berdoa sesudah melakukan aktivitas
3 Beribadah tepat waktu
4 Berserah diri (tawakal) kepada Tuhan setelah berikhtiar atau
melakukan usaha
5 Mengucapkan syukur ketika berhasil melakukan sesuatu

Skor: Ya = 1; Tidak = 0
skor yang diperoleh
Nilai = x 100
4

LP 2: Sosial

Berilah centang (o) di bawah skor 2 apabila semua indikator penilaian terpenuhi, 1 apabila
hanya salah satu indikator yang terpenuhi, 0 apabila tidak ada indikator yang terpenuhi.
No Skor
Aspek Keterampilan Indikator Penilaian
. 2 1 0
1 Rasa ingin tahu  Siswa bertanya dengan
antusisas
 Siswa memperhatikan
penjelasan dengan baik
2 Jujur  Siswa tidak menyontek
 Siswa membuat laporan
berdasarkan data atau
informasi apa adanya
3 Tanggung jawab  Siswa melaksanakan tugas
individu dengan baik
 Siswa menerima resiko dari
tindakan yang dilakukan
Skor yang diperoleh

skor yang diperoleh


Nilai = x 100
3
TES HASIL BELAJAR

Tujuan
Pembelajaran Soal Le Kunci Jawaban Skor
/Indikator vel
Pencapaian (C)
kompetensi
3.10.1.1 Riza sedang bermian bola ridho. C Diketahui: 10
Diberikan Saat bermain riza menendang bola 3 v 2=12m/s
informasi yang bermassa 3 kg dengan v1 =10m/s
kecepatan 10 m/s kearah ridho. m = 3 kg
tentang
Selanjutnya ridho menendang bola Ditanya: I
massa, dan itu lagi dengan kecepatan 12 m/s. 10
Jawab:
kecepatan Berapakah impuls yang dialami bola I =∆ p
yang tersebut I = p2− p1
dialami I =m v 2−m v 1
suatu I =¿(3.12)
bola, −( 3.10)
peserta I =36−30
didik I =6 N s
mampu Jadi impuls yang di
alami bola adalah 6 N s 5
menghitung
besar
impuls
yang
bekerja
pada bola
dengan
benar.

3.10.1.2 Andi sedang bermain softball C Diketahui: 10


Diberikan dengan bola bermassa 0,15 kg, 3 m = 0,15 kg
informasi pada permainan bola dilempar v1 =+20 m/s (arah ke
mendatar ke kanan dengan kanan)
dalam soal
kelajauan 20 m/s. Setelah dipukul v 2=−20 m/s (arah ke
besar amat, bola bergerak ke kiri dengan kiri)
selang kelajuan 20 m/s. 10
a. I =∆ P
waktu kayu a. Berapakah impuls yang I =P2−P1
pemukul diberikan oleh pemukul I =m v 2−m v 1
bola dan pada bola ? I =0,15 (−20 ) −0,15 (+ 20 )
bola b. Jika kayu pemukul dan bola = -3-3
yang bersentuhan selama 0,80 = -6 Ns (negatif
bersentuhan ms, berapakah gaya rata- menyatakan
dan besar rata yang diberikan kayu bahwa arah kekiri)
pemukul pada bola ?
impuls dari
b. ∆ t=0,80ms = 5
suatu bola,
8×10−4
peserta I =F . ∆ t
didik I
F=
mampu ∆t 10
menghitung ¿
−6
besar gaya 8× 10− 4
rata-rata ¿−¿0,75×104
kayu ¿−7500 N
Jadi, Gaya rata-rata kayu
pemukul
pemukul pada bola F=
bola dengan 7500N
tepat. 5

Anda mungkin juga menyukai