Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH

KIMIA ORGANIK II

REAKSI-REAKSI ASAM DIKARBOKSILAT

Dosen Pengampu : Baiq Ayu Aprilia M, M. Si

Disusun oleh :

Kelompok VII

1. Isti Malasari : 180109014


2. Zurri Handayani : 180109017
3. Nurul Iswani : 180109031
4. Siti Wahdianti Putri : 180109042

JURUSAN TADRIS KIMIA

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN (FTK)

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN)

MATARAM

2020
KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah SWT yang maha pengasih lagi maha penyayang, kami
panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah,
dan inayah-Nya kepada kita semua, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah kimia organik
II ini tentang asam dikarboksilat. Kedua kalinya sholawat beserta salam semoga tetap
tercurahkan kepada nabi besar Muhammad SAW, yang telah membimbing kita semua kepada
jalan kebajikan, sehingga kita bisa merasakan nikmat iman dan islam hingga saat sekarang ini.

Makalah ini telah kami susun secara maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai
pihak sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu kami mengucapkan
banyak terimakasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini.

Terlepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan baik
dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu dengan tangan terbuka kami
menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar kami dapat memperbaiki pembuatan
makalah berikutnya.

Mataram, 18 April 2020


DAFTAR ISI

Kata Pengantar .................................................................................................... i

Daftar Isi............................................................................................................... ii

BAB I Pendahuluan ............................................................................................. 1

A. Latar belakang ...................................................................................... 1


B. Rumusan masalah ................................................................................. 1
C. Tujuan .................................................................................................. 1

BAB II Pembahasan .............................................................................................

A. Reaksi-reaksi asam dikarboksilat ..........................................................


B. Pengaruh panas pada reaksi asam dikarboksilat......................................

BAB III Penutup ..................................................................................................

A. Kesimpulan ..........................................................................................

DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................


BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Kimia organik merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan kita
sehari-hari. Karena penyusun utama dari makhluk hidup merupakan senyawa organik,
diantaranya yaitu protein, asam nukleat, lemak, karbohidrat, dan enzim. Prinsip kimia
organik dipakai dalam berbagai bidang, diantaranya bidang farmasi, kedokteran,
biokimia, mikrobiologi, pertanian, dan banyak ilmu pengetahuan yang lain. Setiap hari
kita juga banyak menjumpai golongan senyawa organik, seperti bensin, minyak goreng,
sabun, plastik dan lain sebagainya.
Selain itu dalam kimia organik kita juga mempelajari tentang gugus fungsional,
isomer, turunan dari senyawa organik dan lain sebagainya. Pada bab ini kami akan
membahas mengenai reaksi-reaksi senyawa asam dikarboksilat dimana reaksi asam
dikarboksilat merupakan reaksi turunan dari asam karboksilat dan pengaruh panas pada
reaksi asam dikarboksilat.

B. Rumusan Masalah
1. Bagaimana reaksi-reaksi asam dikarboksilat?
2. Bagaimana pengaruh panas pada reaksi asam dikarboksilat?

C. Tujuan
1. Untuk mengetahui reaksi-reaksi asam dikarboksilat.
2. Untuk mengetahui pengaruh panas pada reaksi asam dikarboksilat.
BAB II

PEMBAHASAN

A. REAKSI-REAKSI ASAM DIKARBOKSILAT


Pada dasarnya semua reaksi yang dapat terjadi pada asam monokarboksilat,
dapat pula terjadi pada asam dikarboksilat. Reaksi-reaksi tersebut diantaranya :
1. Reaksi Asam Dikarboksilat dengan Alkohol

2. Reaksi Ester Asam Dikarboksilat dengan Naoh


Contoh :

Selain dengan pereaksi NaOH ester asam dikarboksilat dapat pula bereaksi dengan
NH3, PCl3, dan NaHCO3.
3. Reaksi Oksidasi Asam Oksalat
B. Pengaruh Panas pada Reaksi Asam Dikarboksilat
Masing-masing senyawa asam dikarboksilat memiliki kereaktifan yang berbeda-
beda terhadap pengaruh panas.

Pada pemanasan suatu asam dikarboksilat yang kedua gugus karboksilnya


dipisahkan oleh lebih dari tiga atom karbon terjadi reaksi antarmolekul sehingga
diperoleh polimer kondensasi dengan berat molekul yang tinggi.
BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN
1. Reaksi-reaksi pada asam dikarboksilat terdiri dari :
a. Reaksi asam dikarboksilat dengan alkohol
b. Reaksi ester asam dikarboksilat dengan NaOH
c. Reaksi oksidasi asam oksalat
2. Pengaruh panas pada reaksi asam dikarboksilat
Masing-masing senyawa asam dikarboksilat memiliki kereaktifan yang berbeda-beda
terhadap pengaruh panas.
DAFTAR PUSTAKA

Fesenden, R.J., Fesenden, J.S, Alih Bahasa Pudjaatmaka, A.H. 1982. Kimia Organik jilid 1, edisi
ke-tiga. Jakarta: Erlangga

https://www.scribd.com/presentation/408815312/Asam-Dikarboksilat-dan-Asam-
Hidroksikarboksilat

Anda mungkin juga menyukai