Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN KEGIATAN

BEKERJA DARI RUMAH (WORK FROM HOME)

Yang bertandatangan di bawah ini:


Nama : Dr. Hj. Umi Hanik, S.Ag, M.Pd.
NIP : 196o1214 198503 2 002
Pangkat/ Gol. Ruang : PembinaTk.I/ (IV-b)
Jabatan : Kepala Madrasah
Unit Kerja : MTs. Negeri 1 Jepara

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Pegawai Negeri Sipil:


Nama : Eka Arif Nugraha, S.Pd
NIP : 19881003 201903 1 014
Pangkat/ Gol. Ruang : Penata Muda (III-a)
Jabatan : Guru
Unit Kerja : MTs. Negeri 1 Jepara
Telah melaksanakan kegiatan Bekerja dari Rumah (Work from Home) dengan jenis pekerjaan
yang telah dilaksanakan sebagai berikut:

HARI/ VOLUM KETER


NO JENIS PEKERJAAN
TANGGAL E CAPAIAN
Selasa/ 17 Maret 1. Menyiapkan Kelas di Googleclasroom bagi
1 4 Kelas Tercapai
2020 peserta didik kelas 7A, 7B, 7C dan 7D
1. Menyiapkan materi belajar Struktur Bumi
Rabu/ 18 Maret
2 dan Dinamikanya bagi peserta didik kelas 4 Kelas Tercapai
2020
7A, 7B, 7C dan 7D
1. Memberikan materi belajar b Struktur
Bumi dan Dinamikanya bagi peserta didik
Kamis/19 Maret kelas 7A, 7B, 7C dan 7D melalui WA group Sejumlah
3 Tercapai
2020 Wali Kelas. siswa
2. Melakukan bimbingan melalui Aplikasi
Whatsapp
Jum’at/20 1. Melakukan bimbingan melalui Aplikasi Sejumlah
4 Tercapai
Maret 2020 Whatsapp siswa
1. Menerima respon peserta didik melalui
4 kelas
Sabtu/21 Maret aplikasi Whatsapp.
5 Tercapai
2020 2. Memberi pengertian tentang pentingnya
3 pesan
pencegahan penyebaran Covid 19

Jepara, 23 Maret 2020


Atasan langsung Pegawai Negeri ybs

Dr. Hj. Umi Hanik, S.Ag, M.Pd. Eka Arif Nugraha, S.Pd
NIP. 196o1214 198503 2 002 NIP. 19881003 201903 1 014

Lampiran Kegiatan WFH (16 – 21 Maret 2020)


1. Penyampaian Materi dengan menggunakan Googlecassroom

2. Penyampaian pemberian materi dan penugasan melalui Grup Wali Murid

Anda mungkin juga menyukai