Anda di halaman 1dari 4

Nama : Weni Carina

NIM : 17010127
Kelas : 2017 C
Prodi S1 Ilmu Keperawatan
Perangkat Pemberian Oksigen
O2 Flow
No Nama Alat Gambar FiO2 Keuntungan Kerugian
(L/min)
 Pemberian oksigen yang  Dapat menyebabkan
stabil iritasi pada mukosa
 Pemasangannya mudah hidung
dan nyaman  Mudah lepas
1-6  Lebih murah dan  Tidak dapat memberikan
1 Nasal Kanul 24-44%
liter/menit disposable konsentrasi oksigen lebih
 Pasien masih dapat makan. dari 44%
Minum, bergerak dan  Tidak dapat digunakan
berbicara. pada pasien yang
obstruksi nasal
2 Simple Mask 5-10 40-60%  Mampu memberikan  Tidak dapat memberikan
liter/meit fraksi oksigen yang lebih fraksi oksigen < 40%
tinggi daripada nasal kanul  Dapat menyebabkan
 Sistem humidifikasi dapat penumpukan CO2 jika
ditingkatkan melalui aliran O2 rendah dan oleh
pemilihan sungkup yang karena penggunaannya
berlubang besar menutupi mulut
 Dapat diberikan pada  Pasien kesulitan untuk
pasien yang mendapatkan makan dan minum serta
terapi aerosol suara pasien akan teredam
 Kosentrasi oksigen yang  Tidak memberikan
diberikan lebih tinggi oksigen dengan
daripada simple mask konsentrasi rendah
 Tidak mengeringkan  Kantong O2 mudah
selaput lendir terlipat,
Masker 6-10
3 80% terpapar/mengempes
Rebreathing liter/menit
 Jika aliran lebih rendah
dapat menyebabkan
penumpukan CO2
 Bisa terjadi aspirasi bila
pasien muntah
4 Masker Non- 10-15 80-  Konsentrasi oksigen yang  Tidak dapat memberikan
Rebreathing liter/menit 100% diperoleh bisa tinggi O2 dengan konsentrasi
 Tidak mengeringkan rendah
selaput lendir  Kantong oksigen mudah
terlipat,
terputar/mengempes
 Beresiko untuk terjadi
keracunan oksigen
 Konsentrasi oksigen sesuai  Masker harus dilepaskan
dengan petunjuk pada alat jika pasien sedang makan
dan tidak dipengaruhi ataupun minum
perubahan pola napas  Harus diikat dengan
4-14
5 Venturi Mask 24-50% terhadap FiO2 kencang untuk mencegah
liter/menit
 Suhu dan kelembapan gas oksigen mengalir ke
dapat dikontrol dalam mata
 Tidak terjadi penumpukan
CO2
Dapat memenuhi kebutuhan  Jika konsentrasi flow rate
O2 dengan tepat sesuai > 7 L/min, maka
kebutuhan pasien konsentrasi O2 menigkat,
sehingga bisa
menyebabkan bayi
5-7
6 Head Box 40% muntah
liter/menit
 Diperlukan flow rate yang
tinggi untuk mencapai
konsentrasi oksigen yang
adekuat dan mencegah
penumpukan CO2
5-10 Dapat memberikan aliran  Dapat menyebabkan
liter/menit udara yang tinggi dengan gangguan ortodentik dan
konsentrasi yang tinggi, serta menggeser posisi gigi
Masker CPAP
bersifat stabil. pada tulang rahang.
(Continous 24,4-
7  Dapat menyebabkan
Positive Airway 70%
gangguan pada
Pressure)
tempomandibular.
 Tidak nyaman bagi
pasien.

Anda mungkin juga menyukai