Anda di halaman 1dari 80

Etalase

P BUKAN
emerintah memfokuskan saat remaja.
penurunan angka stunting Tak lengkap jika bulan April tak
bagi penduduk Indonesia.
Tidak hanya Kemenkes, SEKADAR membahas Hari Kesehatan Dunia
dalam artikel Liputan Khusus. Tema
namun berbagai instansi
lintas sektoral diperintahkan oleh
STUNTING tentang universal health coverage
(UHC) diejawantahkan menjadi
Presiden RI Jokowi untuk membantu sebuah pembahasan seputar
pencegahan stunting di Indonesia.
drg. Widyawati, MKM perkembangan Jaminan Kesehatan
Oleh karena itu pada edisi 93 April Nasional (JKN) yang merupakan
2018, Mediakom menjadikan stunting implementasi dari pelaksanaan UHC
sebagai media utama. di Indonesia.
Redaksi mencoba mengupas masalah stunting di Untuk liputan Dari Daerah, redaksi kali ini mengangkat
Indonesia mulai dari penyebab hingga solusi pencegahan dan seputar kesehatan di daerah Semarang yang antara lain
penanganan bagi anak-anak stunting. Permasalahan stunting membangun kesadaran masyarakat akan pentingnya ASI
coba digali oleh Mediakom sehingga informasi yang sampai serta gerakan mengajak masyarakat untuk tidak merokok.
ke masyarakat jelas dan akurat. Sedangkan untuk work hard play hard, rubrik yang ada
Komitmen pemerintah harus dimunculkan ke tengah khusus saat edisi cetak akan mengisahkan tentang
publik agar semua bersemangat menurunkan tingginya petualangan dokter Iqbal dalam menjalankan misi kesehatan
angka stunting di Indonesia. Lantaran dari 34 provinsi hanya di berbagai belahan dunia.
ada dua provinsi yang jumlahnya di bawah 20% (batas angka Ada juga dokter cantik
stunting dari WHO). Reisa Brotoasmoro yang
Kebijakan kesehatan pun dicanangkan oleh Kementerian diwawancarai secara
Kesehatan (Kemenkes) RI di antaranya Program Indonesia eksklusif oleh redaksi
Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK), Pemberian Mediakom untuk
Makanan Tambahan (PMT), dan 1000 Hari Pertama berbagi inspirasi dalam
Kehidupan (HPK). rubrik profil. Selain itu
Concern terhadap PMT bahkan diatur dalam Permenkes juga ada potret dokter
RI nomor 51 tahun 2016 tentang Standar Produk muda yang mengabdi
Suplementasi Gizi. Standar Makanan Tambahan untuk Anak di kampung halaman
Balita, Anak Usia Sekolah Dasar, dan Ibu Hamil merujuk tercinta. Serta
kepada regulasi tersebut. berbagai artikel ringan
PMT yang berfokus baik pada zat gizi makro maupun zat lainnya yang informatif
gizi mikro bagi balita dan ibu hamil pun sangat diperlukan dan bermanfaat bagi
dalam rangka pencegahan Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) para pembaca.
dan balita stunting. Sedangkan PMT anak usia sekolah dasar Selamat Membaca.
diperlukan dalam rangka meningkatkan asupan gizi untuk Redaksi
menunjang kebutuhan gizi selama di sekolah dan di usianya

SUSUNAN REDAKSI
PEMIMPIN REDAKSI: drg. Widyawati, MKM;
REDAKSI PELAKSANA: Santy Komalasari, S.Kom, MKM, Prawito, SKM, MM;
EDITOR: Didit Tri Kertapati, Indah Wulandari;
PENULIS: Anjari, S.Kom, SH, MARS, Resty Kiantini, SKM, M.Kes, Giri Inayah Abdullah,
S.Sos, MKM, Aji Muhawarman;
KONTRIBUTOR: Eko Budiharjo, Rachmadi, Dede Lukman, Asri Dwi Putri, Teguh Martono,
Nani Indriani, Sendy Pucy, Talitha Edrea, Awallokita Mayangsari;
DESAINER: Khalil Gibran Astarengga;
FOTOGRAFER: Ferry Satriyani, Maulana Yusup, Tuti Fauziah;
SEKRETARIS REDAKSI: Faradina Ayu; SIRKULASI DAN DISTRIBUSI: Zahrudin
Redaksi menerima kontribusi tulisan yang sesuai dengan misi penerbitan.
Dengan ketentuan panjang tulisan 2-3 halaman, font calibri, size font 12, spasi 1,5,
Desain: Agus Riyanto ukuran kertas A4. Tulisan dapat dikirim melalui email mediakom.kemkes@gmail.com.
Foto: Galih Alestya Timur Redaksi berhak mengubah isi tulisan tanpa mengubah maksud dan substansi.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 1


Daftar Isi
ETALASE 1
.......................................
MEDIATORIAL 4 MEDIA UTAMA
....................................... 18-29
INFO SEHAT 6-11
l Lima Rahasia Anak Sehat Memahami
l Menguak Menopause pada Pria
Stunting dan
Pencegahannya
Sebagian besar orang tua senang melihat
anak balitanya memiliki penampilan yang
gemuk dan memiliki pipi tembam. Jika
sudah mendapati buah hatinya dalam
kondisi demikian, terkadang hal lainnya
terabaikan karena menganggap anaknya
sudah sehat.
Padahal, selain berat badan, orang tua
juga perlu memperhatikan tinggi badan
....................................... anaknya. Apakah sesuai dengan standar
PERISTIWA 12-17 yang telah ditentukan oleh WHO, terlebih
l Kemenkes Boleh Ajukan Kenaikan bagi bayi yang berusia di bawah dua
Tunjangan Kinerja tahun sangat penting dipantau tinggi
l Kemenkes Siap Sukseskan Asian badan dan berat badannya.
Games 2018
l Puskesmas Perbatasan Siap
Melayani Masyarakat
l FKUI Peduli Daerah Perbatasan
.......................................
REFORMASI 30-31
BIROKRASI
l SAKIP Kemenkes,
Refleksi Target Kinerja Tinggi
.......................................
KOLOM 32-33
l Cegah Stunting Itu Penting
.......................................
OPINI 34-35
l Pemerintah Hadir di Perbatasan
.......................................
POTRET 36-39
l Pengabdian Dokter Muda di

.......................................
Kampung Halaman

PROFIL 40-43
l Asa Dokter Reisa Berkiprah di Dunia

.......................................
Internasional

UNTUK 44-45
RAKYAT
l Kota Malang Jadi Perhatian Anggota
DPR
l Wakil Rakyat Berharap Warga
Bekasi Sadar Hidup Bersih

2 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


SURAT PEMBACA
DAERAH 46-52 Dear redaksi, saya ingin bertanya fotokopi Nomor Pokok Wajib Pajak
l Puskesmas Bergas, Sahabat Bagi apakah tensi digital tidak akurat? (NPWP), fotokopi izin usaha industri
Para Pekerja Budiono / tanda daftar industri (legalisir),
l Kiprah Mbah ASI Bagi Generasi denah bangunan yang disahkan
Penerus Jawab: oleh Kepala BPOM, daftar peralatan
l Dari Anti Rokok Jadi Cah Ganteng
.......................................
Terima kasih atas pertanyaannya, dan mesin-mesin yang digunakan
Pak Budiono. Terkait pertanyaan bentuk sediaan yang diproduksi
GALERI FOTO 54-55
.......................................
bapak mengenai keakuratan tensi asli, surat pernyataan kesediaan
digital, kekurangan dari tensi digital bekerja sebagai penanggung
TEROBOSAN 56-59 memang tingkat akurasinya lebih jawab, fotokopi Ijazah dan STR
l Pro d’WI GitA, Cara Asyik rendah daripada tensi air raksa penanggung jawab (Legalisir) dan
Belajar Merawat Gigi
.......................................
dikarenakan beberapa faktor seperti bukti pembayaran Penerimaan
kondisi baterai, usia pemakaian Negara Bukan Pajak. Kemudian
LIPSUS 60-63 dan teknologi produk. Oleh karena untuk waktu penyelesaiannya (sejak
l Menimbang Tiga Komponen itu, kalibrasi secara berkala perlu berkas lengkap) adalah 14 hari kerja.
Universal Health Coverage dilakukan. Demikian informasi yang Demikian informasi yang dapat kami
l Solusi Atasi Antrian Peserta JKN
.......................................
dapat kami sampaikan. Semoga sampaikan. Semoga berkenan.
berkenan. Salam sehat! Salam sehat!
SERBA-SERBI 58-71
l Mengenal Penyakit Malaria ------------------------------------------------- -------------------------------------------------
l Sehatnya Mengonsumsi Kopi
.......................................
Dear redaksi, saya ingin bertanya, Dear redaksi, saya ingin bertanya
apakah antibiotik harus dihabiskan? apakah obat afatinib di cover oleh
WHPH 68-71 Rianti program Jaminan Kesehatan
l Memenuhi Panggilan Jiwa, Nasional (JKN)?
Melayani Tanpa Batas Jawab: Bayu
....................................... Terima kasih pertanyaannya, Ibu
LENTERA 72-73 Jawab:
.......................................
Rianti. Antibiotik yang diresepkan
oleh dokter harus dihabiskan untuk Terima kasih atas pertanyaannya,
RESENSI 74-75
.......................................
menghindari resistensi antibiotik. Pak Bayu. Terkait obat afatinib,
Demikian informasi yang dapat kami obat tersebut dicover oleh program
KOMIKITA 76 sampaikan. Semoga berkenan. Jaminan Kesehatan Nasional (JKN)
Salam sehat! karena tertera di dalam e-fornas.
Sebagai informasi, pada sistem
------------------------------------------------- JKN, pemerintah menetapkan
Dear redaksi, Saya ingin jenis obat yang akan digunakan
menanyakan terkait persyaratan di fasilitas pelayanan kesehatan
perijinan kosmetik apa aja yang dalam Formularium Nasional
diperlukan dan berapa lama waktu (Fornas). Fornas berisi Daftar
penyelesaian sejak berkas di obat terpilih yang dibutuhkan
serahkan? Terima kasih. dan harus tersedia di fasilitas
Lili pelayanan kesehatan sebagai acuan
dalam pelaksanaan JKN. Fornas
Jawab: disusun oleh Komite Nasional
Terima kasih atas pertanyaannya, Penyusunan Formularium Nasional,
Ibu Lili. Terkait persyaratan Perizinan dimana dalam penyusunannya
Kosmetik adalah sebagai berikut: didasarkan pada bukti ilmiah
Surat permohonan (Sesuai Lampiran terkini, berkhasiat, aman, bermutu,
1 pada Permenkes 1175), nama dengan tetap mempertimbangkan
direktur, fotokopi KTP pemilik/direksi cost effectiveness-nya. Demikian
perusahaan, susunan direksi dan informasi yang dapat kami
anggota, pernyataan direksi dan sampaikan. Semoga berkenan.
anggota tidak terlibat pelanggaran Salam sehat!
peraturan perundang-undangan
di bidang Farmasi, fotokopi akte
notaris pendirian perusahaan,

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 3


Mediatorial "
MENUJU INDONESIA
BEBAS STUNTING

M
Presiden Joko Widodo layanan kesehatan termasuk termasuk dukungan anggaran yang cukup yang
berpesan jangan sampai layanan sebelum dan sesudah bersumber dari pendapatan nasional
ada lagi yang namanya melahirkan serta pembelajaran dini maupun daerah,diantaranya dana
gizi buruk di Indonesia. yang berkualitas. Kemudian, ketiga, alokasi khusus atau dana desa.
Sebab, kecukupan masih kurangnya akses rumah tangga/ Kedua, kampanye nasional
gizi anak sejak dalam kandungan keluarga ke makanan bergizi, dan melalui berbagai media dan kanal
merupakan investasi jangka panjang. keempat, kurangnya akses ke air bersih komunikasi, diseminasi informasi
Pesan itu disampaikan Presiden kepada dan sanitasi. dan advokasi kepada setiap keluarga
pemangku kepentingan kesehatan Melihat begitu kompleks masalah Indonesia. Kampanye nasional ini
Pusat dan Daerah pada Rapat Kerja penyebab stunting dan tanpa bertujuan memberikan pemahaman
Kesehatan Nasional pada 28 Februari bermaksud melempar bola, persoalan dan perubahan perilaku. Agar efektif,
2017 lalu di Jakarta. stunting tidak akan mampu diatasi oleh kampanye tentu harus menggunakan
Pemerintah mencatat sekitar 9 sektor kesehatan. Kejadian luar biasa cara-cara baru dengan pesan yang
juta anak berusia di bawah lima tahun di Kabupaten Asmat telah memberikan mudah dimengerti masyarakat awam.
mengalami stunting. Jumlah ini hampir pelajaran berharga. Faktor di luar Ketiga, koordinasi dan tata kelola
30 persen dari jumlah seluruh anak di kesehatan, terutama lingkungan dan yang lebih baik, termasuk perbaikan
Indonesia. Oleh karena itu, Pemerintah sosial budaya, memiliki kontribusi kualitas sarana prasarana dan
menetapkan 100 kabupaten prioritas besar terhadap munculnya gizi buruk layanan program intervensi stunting
untuk pengurangan angka stunting. di Asmat. Koordinasi antar instansi di Puskesmas, Posyandu, PAUD, dan
Stunting, atau anak kerdil merupakan dan tata kelola pemerintah yang tidak lain-lain. Dan pastinya koordinasi dan
masalah kurang gizi kronis yang optimal juga faktor yang krusial. konvergensi antara instansi dalam
disebabkan oleh asupan gizi yang Bagaimana caranya Indonesia memberikan dukungan kepada ibu
kurang dalam waktu cukup lama. keluar dari negara prevalensi tinggi hamil, ibu menyusui dan balita pada
Dalam buku “100 Kabupaten/Kota kasus stunting? Sekurangnya 1.000 hari pertama kehidupan.
Prioritas untuk Intervensi Anak Kerdil diperlukan empat langkah nyata, yaitu Dan keempat, upaya akses terhadap
(Stunting)”, Tim Nasional Percepatan pertama, komitmen tinggi dan visi makanan bergizi terutama pada
Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) Pemerintah, dari Presiden hingga antar masyarakat dengan kasus stunting
menyebut empat faktor stunting. Yaitu Kementerian/Lembaga, dan Gubernur, tinggi. Ini bisa dilakukan dengan harga
pertama, praktek pengasuhan yang Bupati/Walikota di tingkat Pemerintah terjangkau makanan bergizi bagi
kurang baik, termasuk kurangnya Daerah dalam intervensi kasus masyarakat dan pemberitan makanan
pengetahuan ibu mengenai kesehatan stunting. Komitmen ini diwujudkan tambahan. Perlu juga bersinergi dan
dan gizi sebelum dan pada masa dalam regulasi, kebijakan dan strategi menjalin kemitraan dengan dunia usaha
kehamilan, serta setelah ibu melahirkan. berikut capaian terukur penurunan untuk meningkatkan kecukupan asupan
Faktor kedua, masih terbatasnya kasus stunting. Komitmen ini termasuk gizi bagi masyarakat.l

4 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 5
Info Sehat

Lima Rahasia
Anak Sehat
Alasan ‘sibuk’ mendorong orang tua Melihat tren ini, Pemerintah Australia
condong pada pilihan makanan instan membangkitkan kesadaran untuk
bagi asupan makanan anaknya di mengembangkan kebiasaan hidup
rumah. Begitu pula terbatasnya waktu sehat. Salah satu inisiatif yang
untuk berkumpul bersama akhirnya dilakukan yaitu melalui kampanye
membentuk sebuah kultur keluarga hidup sehat anak-anak. Dilansir dari
yang mengesampingkan pola hidup www.healthykids.nsw.gov.au, ada lima
sehat. langkah mudah untuk membentuk tubuh
dan jiwa anak menjadi lebih sehat dan
tentu saja lebih berkualitas.

Kegiatan anak yang terbagi antara


rumah, sekolah, dan bermain
60 Menit Agar otot dan tulang anak
berkembang dengan baik, orang tua
menginspirasi sebuah pembagian Aktivitas juga perlu mengajak anak minimal
waktu aktivitas fisik selama 60 menit. tiga hari dalam seminggu beraktivitas
Orang tua diajak menjadi teladan Fisik fisik. Pilihannya mengarah ke
dengan menyisihkan waktu satu kegiatan sportainment, seperti
jam per hari dengan merangsang Tiap Hari bersepeda, berenang, hingga
anak agar bergerak, misalnya hiking ke tempat wisata yang
berjalan ke sekolah, bermain menarik bagi si kecil.
di taman, maupun membantu
kegiatan domestik (membantu
tugas di rumah tangga) .

6 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Jadikan Minum Ajak Untuk Matikan
Air Putih Mencintai Buah Gadget dan
Sebagai Hobi dan Sayur Televisi
Orang tua dianjurkan mengenalkan air Mengonsumsi beragam jenis buah dan Sudah banyak jurnal kesehatan
putih sebagai pilihan minuman terbaik sayuran bakal menjadi sebuah investasi merilis dampak nonton televisi,
bagi anggota keluarga. Anak-anak pun berharga bagi tumbuh kembang browsing ataupun bermain gim
harus dibatasi untuk mengonsumsi anak. Setidaknya anak dibiasakan terhadap berat badan anak yang
susu sapi dengan kandungan lemak mengonsumsi lima kali porsi buah dan berlebihan. Orang tua harus
tinggi atau menggantinya dengan sayur dalam sehari untuk menjaga menegaskan bahwa batas maksimal
minuman bernutrisi kaya kalsium vitalitas tubuh serta menghindarkan mereka melakukan kegiatan di depan
lainnya, seperti susu kedelai. Buah segar mereka dari penyakit kronis. Camilan monitor adalah dua jam sehari.
selayaknya turut disajikan di meja makan buah dari berbagai varian warna bakal Sebagai gantinya, seluruh anggota
dibandingkan menyediakan jus buah membuat mereka ketagihan dan keluarga harus kompak merancang
kemasan yang praktis minum bagi anak. melupakan kudapan ringannya. beragam kegiatan bersama di dalam
maupun di luar rumah

Mencari
Camilan Sehat
Makanan ringan atau camilan menjadi
sesuatu yang tidak bisa dipisahkan dari
kegemaran anak sehari-hari. Dalam masa
pertumbuhan, mereka butuh asupan
makanan lebih banyak daripada orang
dewasa. Orang tua berperan untuk
memperkenalkan camilan dari bahan-bahan
pilihan yang sehat, seperti manisan buah,
sayur asin, kue gandum, kue-kue kukus dan
beragam cemilan minim kandungan gula
serta lemak lainnya. (Indah)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 7


Info Sehat

Menguak
Menopause
pada Pria
Tidak hanya kaum perempuan, kaum pria pun
mengalami menopause. Istilahnya unik, yakni
andropause. Penjelasan berikut ini menguak misteri
menopause pada pria. Selamat memahami.
Oleh dr. Dito Anurogo, M.Sc.

A
ndropause memiliki Sejak itulah konsep penurunan fungsi
banyak sinonim atau nama testis terkait usia mengalami pasang-
lain, seperti: sindroma surut hingga memasuki era renaissance
andropause, ADAM di awal tahun 1990an.
(Androgen Deficiency Andropause berakar dari kata
of the Aging Male), PADAM (Partial Yunani kuno “Andras” (manusia pria)
Androgen Deficiency in the Aging Male), dan “pause” (berhenti). Secara harfiah,
PTDAM (Partial Testosteron Deficiency “andropause” didefinisikan sebagai
in the Aging Male), LOH (Late Onset sindrom terkait dengan penurunan
Hypogonadism), Symptomatic Late kepuasan seksual atau berkurangnya
Onset Hypogonadism (SLOH), perasaan sejahtera secara umum
menopause pada pria, climacterium (general well-being) disertai rendahnya
pada pria, adrenopause, androclise, kadar testosteron pada pria lanjut
somatopause, viropause. usia. Singkatnya, andropause berarti
Terminologi “male climacterium” sekumpulan gejala, tanda, dan keluhan
pertama kali diperkenalkan oleh pada pria yang mirip menopause.
A.A. Werner tahun 1939 untuk Andropause umumnya dimulai
mendeskripsikan berkurangnya pada usia 40-60 tahun. Penyebab
androgen terkait usia dan gejala andropause multifaktorial, meliputi:
yang menyertainya. Kemudian pada faktor lingkungan, berupa: pencemaran/
tahun 1944, Hellers dan Meyers polusi lingkungan, pengaruh bahan
menggunakan istilah “menopause pria” kimia (termasuk  bahan pengawet
untuk menjelaskan beragam keluhan makanan, limbah), kurang tersedianya
yang menyertai proses penuaan pria. air bersih, suasana lingkungan,

8 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Potret Klinis
Andropause
http://genf20plus.
info/andropause.php

Jenis Pengobatan Andropause


Dukungan secara psikologis menjadi penting dan juga perlu dievaluasi 3-6 bulan setelah inisiasi terapi. Usia
pemberian multivitamin (terutama vitamin E dan D) serta bukan kontraindikasi untuk inisiasi terapi testosteron. Terapi
pemberian tambahan kalsium. Jika terjadi penipisan rambut testosteron memiliki kontraindikasi absolut, yaitu kanker
atau kebotakan, dapat diberi: minoxidil, tretinoin, finasteride, payudara (terjadi pada 1% pria) dan kanker prostat, juga
17α-estradiol konsentrasi 0,025%. Jika terjadi penurunan efek kardiovaskuler berat. Oleh karena itu, para peneliti
libido maka atas petunjuk dokter, dapat diterapi dengan telah memperkenalkan SARMs (selective androgen receptor
hormon testosteron, pemberian substitusi hormonal atau modulators) untuk digunakan dokter saat berpraktik di
HRT (hormone replacement therapy), subtitusi hormon klinik, bermanfaat untuk fungsi seksual, mood, pencegahan
(testosteron, DHEA, melatonin, GH, dan IGF-1). osteoporosis, tanpa risau akan terjadi efek samping sistem
Bila diberi terapi testosteron, maka kadar testosteron kardiovaskuler dan prostat.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 9


Info Sehat
kebisingan, ketidaknyamanan Proses Terjadinya Sementara itu terjadi pula
tempat tinggal, diet, pola makan. Andropause penurunan sensitivitas reseptor-
Faktor organik, yakni perubahan Hormon testosteron pria menurun reseptor testosteron, terutama yang
hormon, seperti: testosteron, DHEA sekitar 1-15 % per tahun, dimulai pada berada di sistem saraf pusat, dapat
(dehydroepiandrosteron), DHEA-S usia 45 tahun. Patomekanisme (proses menjelaskan penurunan hasrat seksual
(Dehydroepiandrosteron Sulfat), terjadinya) andropause melibatkan pada pria yang sedang mengalami
melatonin, GH (Growth Hormone), beberapa jalur yang mengakibatkan proses penuaan serta kebutuhan akan
IGF-1 (Insulin-like Growth Factor-1), penurunan kadar testosteron, berupa testosteron dalam dosis yang lebih
prolaktin. Faktor psikogenik, misalnya: penurunan fungsi sel-sel Leydig dan tinggi saat terapi hipogonadisme.
stres psikis dan fisik, pensiun, tujuan aksis pituitari-hipotalamus, peningkatan
hidup yang tak realistis, penolakan kadar SHBG (sex hormone-binding Perubahan Kondisi
terhadap kemunduran tubuh, globulin), yang terjadi seiring Mental dan Psikis
kemampuan berpikir, disertai perasaan meningkatnya usia dan mengakibatkan Terjadi perubahan mental dan
takut (takut: tua, ditinggalkan istri, berkurangnya kadar testosteron bebas, psikis (psikologis), bisa berupa
pendapatan berkurang, sakit, mati). keberadaan lemak viseral. Jaringan kelelahan mental, seperti: mudah
Faktor risiko andropause termasuk adipose viseral adalah jaringan adipose lupa, perasaan tanpa gairah, merasa
penyakit kronis, seperti diabetes yang paling aktif dimetabolisme tubuh kurang energi, sering mengantuk,
mellitus, PPOK (Penyakit Paru manusia, disalurkan melalui vena mudah tersinggung, berkurangnya
Obstruktif Kronis), penyakit artritis portal menuju hati, menyebabkan refleks dan kesiagaan. Terjadi
inflamasi, penyakit ginjal, sindrom hiperinsulinemia perifer dan resistensi penurunan fungsi fisiologis, seperti:
metabolik, obesitas, penyakit terkait HIV insulin sistemik. Jaringan viseral berkurangnya libido (hasrat seksual),
(human immunodeficiency virus), dan memproduksi sitokin-sitokin inflamasi, perubahan tingkah laku seksual,
hemokromatosis. berakibat terjadinya disfungsi endotel berkurangnya ketajaman mental/
dan penyakit vaskuler. intuisi, berkurangnya kemampuan

Kuesioner Untuk Mendeteksi


Keluhan Andropause
Dua kuesioner terpopuler untuk mengevaluasi intensitas keluhan
penderita andropause adalah skala AMS (Ageing Males’ Symptoms)
dan skala ADAM (Androgen Deficiency in Ageing Males).

Kuesioner ADAM
(Androgen Deficiency of the Aging Male)

Jawablah “ya” atau “tidak” untuk pertanyaan-pertanyaan berikut ini.


1. Apakah Anda mengalami penurunan libido (gairah seks)?
2. Apakah Anda merasakan kekurangan energi?
3. Apakah kekuatan/daya tahan Anda menurun?
4. Apakah tubuh Anda terasa memendek?
5. Apakah Anda kurang/tidak menikmati hidup?
6. Apakah Anda merasa sedih dan/atau sering marah-marah?
7. Apakah ereksi Anda kurang kuat?
8. Pernahkah akhir-akhir ini Anda memperhatikan penurunan
kemampuan di dalam berolahraga?
9. Apakah Anda tertidur setelah makan malam?
10. Apakah akhir-akhir ini terjadi penurunan kinerja/produktivitas?

Hasil kuesioner positif didefinisikan sebagai jawaban “ya”


untuk pertanyaan 1 atau 7 atau tiga atau lebih jumlah
pertanyaan.

10 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Tabel 1.
Gejala Utama Tip Menghadapi Andropause
Andropause l Beberapa hal di bawah ini bisa l Mengurangi stres, misalnya
Penurunan libido Sedih dan mudah dilakukan oleh kaum pria untuk dengan menyalurkan hobi, belajar
91% tersinggung/ menghadapi andropause menerima keadaan, jujurlah pada
marah l Upayakan untuk tinggal diri sendiri.
Energi menurun 68% lingkungan perumahan yang l Mempersiapkan masa pensiun,
89% tenang, nyaman, tempat tinggal menghargai diri sendiri, mencoba
Daya tahan tubuh yang “memadai”.  memilih satu kegiatan yang
Disfungsi ereksi berkurang l Mengutamakan keselamatan kerja menarik sedini mungkin.
79% 66% jangka panjang, yaitu keselamatan l Komunikasi-sosialisasi yang baik.
dari efek samping penggunaan Cobalah mencari dan menjadi
Mengantuk Menipisnya bahan kimia dan logam beracun sahabat yang baik dan setia.
setelah makan rambut di wajah dalam proses industri, bahan l Belajarlah mengendalikan diri.
77% 55% pengawet, debu atau partikel Tidak perlu menjadi “superman”.
dalam industri, bahan beracun l Banyak membaca buku.
Pemburukan Hambatan di lain seperti: pestisida, insektisida, l Jagalah kebugaran jasmani
memori dalam bekerja herbisida, dsb. dengan olahraga rutin dan teratur,
77% 51% l Menghindari paparan polusi alternatif olahraga yang dapat
udara, seperti: polusi yang dilakukan: jalan cepat, jogging,
Rambut kemaluan diakibatkan pembakaran lari-lari, lompat, berenang,
berkurang industri, asap kendaraan badminton, dansa, yoga,
70% bermotor, pembakaran sampah, bersepeda, aerobik, Tai chi atau
“pembakaran hutan”, asap rokok. Qi gong, senam Kegel.
Sumber:
Jakiel G, dkk (2015) l Menghindari makanan yang l Hindari atau hentikan kebiasaan
banyak mengandung bahan merokok.
pengawet. l Perbanyak mengonsumsi ikan
l Mereka/menulis ulang tujuan laut atau minyak ikan minimal 2
hidup dan buatlah analisis secara kali seminggu.
realistis. l Usahakan berat badan ideal atau
mendekati normal.
l Jangan sembarangan minum obat
atau jamu.
l Segeralah berkonsultasi dengan
dokter jika testis kemeng, kencing
sakit (anyang-anyangen, Jawa),
beser, ejakulasi dini, kencing
mengejan atau tidak lancar.

ereksi. Terjadi perubahan tingkah berprestasi), tertidur setelah makan


laku, seperti: berusaha berpenampilan malam, kekuatan dan ketahanan otot
muda, rasa takut yang berlebihan akan menurun, tinggi badan berkurang, sedih
menurunnya kesehatan, pencegahan dan/atau uring-uringan, berkurangnya
atau pengobatan berlebihan, kenyamanan dan kesenangan hidup
petualangan seksual. Dapat disertai (tidak bisa lagi menikmati hobi, tidak
berbagai keluhan, misalnya: depresi, suka bepergian, tidak suka lagi
tidak tenang, tidur gelisah, tidak enak menonton film). Juga terjadi perubahan
badan, cemas, suasana hati sering hormonal yang harus dikonfirmasi
berubah-ubah, takut sakit, takut mati, dengan pemeriksaan laboratorium.
takut kehilangan (status sosial, respek Untuk ringkasnya, dipersilakan
dari kolega, kontrol diri), merasa mencermati manifestasi klinis utama di
tidak mampu (bekerja, olah-raga, tabel 1.l

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 11


Peristiwa
Selain itu, lanjut Naftalina,
reformasi birokrasi harus jujur,
tidak boleh ada kebohongan publik.
Menyatakan telah melakukan reformasi
birokrasi, tapi masyarakat tidak
merasakan adanya dampak positif
reformasi birokrasi tersebut. Misalnya
pelayanan publik masih lama antri,
petugas belum tersenyum, belum
transparan, dan sebagainya. “Paling
penting, reformasi birokrasi itu terbukti
nyata. Terasa nyata dirasakan oleh
masyarakat, bahwa telah ada reformasi
birokrasi di Kementerian atau lembaga.
Tanpa bukti nyata yang dirasakan,
maka reformasi baru masih dalam
bentuk dokumen saja”, tegas Naftalia.
Sementara itu, Menteri Kesehatan
RI, Prof. Dr. Nila F Moeloek,
menyatakan, sebagai penghargaan

KEMENKES BOLEH
atas kinerja dalam meningkatkan
reformasi birokrasi. Kementerian
Kesehatan telah berkoordinasi

AJUKAN KENAIKAN
dengan Kementerian Keuangan untuk
menaikan tunjangan kinerja pegawai.
Nila berharap tunjangan kinerja ini

TUNJANGAN KINERJA
dapat menambah semangat pegawai
untuk bekerja lebih optimal dalam

A
memberikan pelayanan kepada
masyarakat.
sisten Deputi Kementerian pasti Kemenkes sudah diizinkan untuk “Banyak dari pegawai, terutama
Pemberdayaan Aparatur mengusulkan kenaikan tunjangan yang perempuan. Mereka banyak
Negara dan Reformasi kinerja,” sebut Naftalina yang langsung keluar daerah, meninggalkan keluarga
Birokrasi (Kemenpan disambut tepuk tangan hadirin. untuk tugas negara, maka wajar
RB) Naftalina Sipayung “Sekalipun sudah melaksanakan kalau sudah bekerja keras, kemudian
mengaku nilai rata-rata layanan publik reformasi birokrasi dan sudah menginginkan adanya kenaikan
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI mendapat rekomendasi untuk tunjangan kinerjanya”, kata Nila.
di atas rata-rata Kementerian/lembaga mengusulkan tukin, tapi hasilnya Pada kesempatan tersebut
lain. “Hasil survei kami dapat gambaran tergantung garis tangan Menkes juga berpesan agar pegawai
di Kemenkes, kenaikan nilai di atas keberuntungan”, tambah Naftalina Kemenkes jangan berpuas diri atas
rata-rata kementerian dan lembaga yang disambut tawa para peserta penilaian positif yang telah diperoleh
terkait dengan palayanan kepada pertemuan. dan tetap memberikan pelayanan
publik,” ungkap Naftalina pada acara terbaik kepada masyarakat.
Submit Penilaian Mandiri Pelaksanaan Reformasi Berkelanjutan “Saya berharap, apa yang sudah
Reformasi Birokrasi Secara Online, di dan Nyata kami lakukan mendapat dukungan dari
Kantor Kemenkes, Jakarta, Selasa (3/4). Naftalina menjelaskan bahwa berbagai pihak untuk meningkatkan
Berdasarkan survei yang reformasi birokrasi itu harus pelayanan publik bidang kesehatan.
dilakukan Kemenpan RB, penilaian berkelanjutan, jangan hanya pada Karena ini yang akan dirasakan
terhadap Kemenkes setiap tahunnya aspek tertentu dan berhenti, tapi langsung masyarakat. Jangan hanya
meningkat. Oleh karena itu Kemenkes harus terus menerus dalam 8 aspek mengaku melakukan reformasi
telah diberikan lampu hijau oleh reformasi birokrasi yang telah birokrasi, tapi rakyat tak merasakan apa
KemenpanRB untuk mengajukan ditetapkan. Setiap tahun harus ada yang sudah dikerjakan Kemenkes. Jadi,
kenaikan tunjangan kinerja.“Tahun ini inovasi yang terus berkembang apa yang sudah kemenkes kerjakan
juga ada kenaikan (hasil survei) tapi sesuai dengan tuntutan masayarakat, berdampak langsung dirasakan
masih saya rahasiakan. Tapi yang teknologi dan zaman. masyarakat”, tegas Menkes. (P)

12 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


KEMENKES SIAP RS rujukan. Selain itu, Kemenkes juga
menyiapkan beberapa layanan, yaitu :

SUKSESKAN ASIAN
Pertama, bidang kesehatan
lingkungan dan surveilans untuk
melakukan evaluasi vektor dan

GAMES 2018
binatang pembawa penyakit di venue,
memberikan pembekalan pengendalian
vektor terhadap koordinator venue,

I
pemantauan lingkungan di venue, wisma
atlit, dan lingkungan sekitar.
ndonesia akan kembali menjadi tuan lapangan kita punya 25 ambulans, itu Kedua, bidang layanan kesehatan
rumah Asian Games 2018 pada dilengkapi oleh dokter dan perawat dan gawat darurat melakukan
18 Agustus – 2 September 2018 yang saat ini kita sudah latih terus,” kata koordinasi dengan unit terkait di
mendatang di Jakarta, Sumatera Ketua Perhimpunan Dokter Spesialis Kementerian Kesehatan dalam
Selatan, Jawa Barat dan Banten. Ini Emergency Indonesia, Bobi Prabowo. mendukung penyelenggaraan bidang
merupakan kali kedua Indonesia menjadi Mengingat event ini merupakan kesehatan, mendukung penyiapan
tuan rumah perhelatan akbar olahraga kegiatan olahraga internasional, maka tenaga kesehatan, tenaga kesehatan
bagi negara-negara Asia ini, setelah bagi para tenaga medis pun diberikan terlatih, dokter dan dokter spesialis
pertama kali melangsungkan kegiatan ini pelatihan khusus. Tujuan dari pelatihan yang mendukung pelaksanaan layanan
56 tahun lalu. ini agar para petugas medis dapat kesehatan.
Kementerian Kesehatan pun siap menangani masalah di arena olahraga Ketiga, bidang keamanan pangan
mensukseskan pesta olahraga negara- dengan benar dan tepat serta sesuai melakukan pemantauan penyediaan
negara di kawasan Asia tersebut. dengan jenis cedera yang dialami sang makanan, pengawasan keamanan
Menkes Nila F Moeloek, menyatakan atlet. makanan di venue, wisma atlit, dan
akan mengarahkan fasilitas dan tenaga “Pelatihan ini yang pertama dengan restoran, pemantauan air bersih di
medis terbaik untuk mendukung dan menggabungkan berbagai pengetahuan venue, wisma atlet, hotel dan lingkungan
mensukseskan kegiatan ini. terkait kegawatdaruratan. Karena sekitar.
“Dalam Asian Games dikenal dalam pelaksanaan Asian Games Keempat, bidang komunikasi dan
istilah no medical no games, artinya pertandingannya macam-macam. Tentu penyebaran informasi menyebarkan
bagi petugas kesehatan yang akan penanganan kegawatdaruratannya media komunikasi, informasi, edukasi
ditugaskan harus sudah berada di berbeda dan kemungkinan (KIE) dalam bentuk infografis dan
tempat sebelum pertandingan dimulai. kecelakaannya berbeda,” terang rilis berita menggunakan media
Tolong ini diperhatikan.Untuk itu Direktur Kesehatan Kerja dan Olahraga cetak, elektronik dan media sosial,
saya minta kepada semua pimpinan Kemenkes, drg. Kartini Rustandi, M.Kes. melaksanakan media monitoring tentang
instansi petugas Asian Games, agar Berdasarkan jumlah cabang situasi perkembangan kesehatan
membebastugaskan petugas ini olahraga, dibutuhkan 98 medical station, di wilayah venue maupun daerah
selama Asian Games berlangsung. 21 medical center, 2 poliklinik, dan 21 penyangga dan sekitarnya. (D2)
Jangan sampai pertandingan ditunda
apalagi sampai dibatalkan hanya
karena ketiadaan petugas kesehatan,”
ujar Menkes pada pembukaan acara
Refreshing Workshop Emergency in
Sport Event di Jakarta, Senin (2/4/2018).
Selain menyiapkan rumah sakit
rujukan dan tenaga medis, Kemenkes
juga akan menyiapkan mobil ambulans.
Sebanyak 25 unit ambulans ICU
disiagakan, nantinya ambulans
tersebut tidak hanya berfungsi sebagai
transportasi medis tapi sebagai sarana
penanganan medis selama di perjalanan
menuju UGD.
“Di situ (dalam ambulans) ada Menkes meninjau
perlengkapan, ventilator, monitor, ambulance yang akan
defibrillator, dan monitor. Di digunakan di Asian Games.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 13


Peristiwa
1

PUSKESMAS PERBATASAN
SIAP MELAYANI MASYARAKAT

S
ejumlah Warga Kalimantan
Barat yang tinggal di 2
perbatasan Indonesia-
Malaysia kini tidak perlu lagi
berobat menyeberang ke
negeri tetangga. Karena Kementerian
Kesehatan (Kemenkes) telah
membangunan Puskesmas yang
kualitasnya tak kalah dengan milik
tetangga.
“Saya berharap dengan pembangunan
Puskesmas ini, masyarakat di daerah
perbatasan bisa mendapatkan fasilitas
pelayanan kesehatan terbaik dari negeri
sendiri, sehingga tidak perlu ke negara
tetangga,” ujar Menteri Kesehatan Prof. di wilayah perbatasan menjadi salah pembangunannya.
dr. Nila F Moeloek, usai meresmikan satu program prioritas dari Kemenkes. “Daerah perbatasan yang
Puskesmas Entikong dan Puskesmas Melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) merupakan bagian terdepan negara
Balai Karangan, di Kabupaten Sanggau, tahun 2017, Kemenkes membangun seharusnya menjadi etalase negara
Kalimantan Barat, pertengahan April 2018 124 puskesmas di daerah perbatasan yang menampilkan wajah atau citra
lau. di Indonesia dan hingga saat ini Indonesia yang positif termasuk dalam
Pembangunan fasilitas kesehatan 80% Puskesmas telah selesai bidang kesehatan,” tegas Menkes.

14 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


3

Dilengkapi Fasilitas
Penunjang 4
Kemenkes juga melengkapi
fasilitas yang diperlukan oleh
Puskesmas di daerah perbatasan,
seperti pembangunan rumah dinas
dokter, pengadaan alat transportasi,
serta penyediaan alat pendukung
pelayanan lainnya seperti generator set
dan IPAL. Sektor SDM juga menjadi
perhatian Kemenkes, melalui program
penyebaran tenaga kesehatan ke
daerah diharapakan masyarakat di
daearah perbatasan dapat terlayani.
“Kementerian Kesehatan melalui dapat memanfaatkan program jaminan menjadi momentum bagi kita untuk
Program Nusantara Sehat telah kesehatan nasional (JKN) yang sudah menumbuhkan komitmen dan semangat
menempatkan tenaga kesehatan seperti terlaksana.“Sarana dan prasarana untuk memberikan pelayanan yang
dokter, perawat, bidan dan lainnya di Puskesmas kita sudah mumpuni dan terbaik bagi masyarakat,” pungkas
kawasan Daerah Tertinggal Perbatasan juga melayani KIS (program JKN),” Menkes. (Didit)
dan Kepulauan (DTPK) termasuk pada imbau Menkes.
kedua lokasi Puskesmas ini,” terang Menkes berharap dengan
Menkes. dibangunnya dua Puskesmas tersebut
Pada kesempatan tersebut, Menkes beserta sarana pendukungnya, 1. Menkes Bersama Rombongan Berfoto di
mengimbau agar masyarakat tidak ragu maka masyarakat akan memperoleh Depan Tugu Pos Lintas Batas.
lagi berobat di Puskesmas Entikong pelayanan yang lebih baik. Pesan ini 2. Menkes Menggendong Bayi Yang Baru
Dilahirkan di Puskesmas Balai Karangan.
dan Puskesmas Balai Karangan karena diharapkan juga dapat menginspirasi 3. Gedung Baru Puskesmas Entikong
selain sarana dan prasarana yang ke seluruh pelosok negeri sehingga Yang Terletak di Perbatasan RI-Malaysia,
telah dilengkapi, SDM kesehatan yang memberikan pelayanan kesehatan Kalimantan Barat
4. Sesjen Didampingi Plt. Karokomyanmas
bertugas juga sudah kompeten. Selain yang terbaik bagi masyarakat Meninjau Puskesmas Balai Karangan Yang
itu, lanjut Menkes, masyarakat juga Indonesia.“Jadikanlah hari ini Baru Diresmikan

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 15


Peristiwa

FKUI PEDULI
DAERAH PERBATASAN

F
akultas Kedokteran Desa Temajuk merupakan salah adalah kurangnya tenaga kesehatan
Universitas Indonesia satu daerah yang terpadat di Kabupaten dalam melakukan pelayanan prima.
melalui Unit Kerja Khusus Sambas, Kalimantan Barat yang Selain itu, masalah sistem
IMERI Ventura melakukan berbatasan langsung dengan desa pelayanan kesehatan dari puskesmas
pengabdian masyarakat ke Telok Melano, Serawak, Malaysia. yang belum bisa berjalan maksimal
Desa Temajuk, Sambas, Kalimantan Terdapat sebuah puskesmas dengan karena masih dalam proses
Barat pada 8-15 April 2018 lalu. sarana dan prasarana cukup lengkap. pendaftaran di Kementerian Kesehatan.
Kabupaten Sambas dipilih karena Hanya saja, sebut Ari, masalah yang Melihat masalah kesehatan tersebut,
termasuk salah satu daerah perbatasan, dihadapi oleh Puskesmas Temajuk tim UKK FKUI mengadakan beberapa
tertinggal, dan transmigrasi yang masuk
dalam daftar 122 daerah tertinggal
melalui Peraturan Presiden Nomor 131
Tahun 2015 tentang Penetapan Daerah
Tertinggal Tahun 2015-2019.
“Ini merupakan salah satu
pengabdian masyarakat dari FKUI
dimana kita turun langsung ke
masyarakat dan saat ini sasaran utama
kita adalah daerah-daerah perbatasan.
Ini juga sesuai dengan harapan
Presiden kita agar kita juga peduli
dengan masyarakat yang ada di daerah
perbatasan. Kami juga mengundang
dokter-dokter di seluruh Indonesia dan
tenaga kesehatan untuk bergabung
pada kegiatan tersebut,” ujar Dekan
FKUI Dr. dr. Ari Fahrial Syam, SpPD-
KGEH., MMB, FINASIM, FACP.

16 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


cuaca mendung, masyarakat hanya
mengandalkan genset untuk pasokan
listrik karena listrik dari PLN hanya
dapat diakses di malam hari.
Dr. Ari pun berharap sumbangsih
para dokter dan mahasiswa dapat
menjadi jalan bagi peningkatan
kesejahteraan masyarakat sekitar.
“Daerah perbatasan tidak hanya
menjadi masalah pemerintah saja, tapi
seluruh masyarakat Indonesia dalam
membangun Indonesia menjadi lebih
baik,”jelasnya. (MSR)

pelatihan kepada tenaga Puskesmas


mengenai isu-isu kesehatan terkini,
seperti 1.000 Hari Pertama Kehidupan,
stunting, imunisasi, dan lain-lain.
“Semoga program ini bisa berlanjut
karena sangat membantu masyarakat.
Kegiatan ini perlu dicontoh dan
dilakukan setahun sekali atau dua kali
di setiap daerah di pelosok karena
informasi kesehatan minim,” kata
Muhammad Azwar, anggota Yonif 642
Kapuas Lintas Batas Pos Temajuk.
Selain masalah SDM dan
pengetahuan kesehatan, masalah
lain yang ditemui di Desa Temajuk,
seperti keterbatasan akses jalan dan
transportasi, teknologi, telekomunikasi
maupun penerangan. Selain itu,
pengetahuan tentang pengelolaan
lingkungan juga masih terbatas.
Lansekap Desa Temajuk merupakan
daerah pesisir dengan mangrove dan
sungai-sungai kecil yang biasa dijadikan
sebagai daerah wisata. Sayangnya,
masih banyak sampah di pinggir
pantai. Penerangan di Desa Temajuk
juga cukup menjadi masalah yang
serius dimana saat hujan turun dan

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 17


Media Utama

Memahami Stunting
dan Pencegahannya

18 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


S
ebagian besar orang karena kondisi gizi ibu ketika hamil, gizi tubuhnya. Sementara, untuk masalah
tua senang melihat bayi ketika tumbuh kembang sampai kurangnya kemampuan kognitif,
anak balitanya memiliki usia 2 tahun dan kondisi lain yang bisa tumbuh pendek, dan penyakit lainnya
penampilan yang gemuk mempengaruhi derajat stuntingnya. merupakan dampak jangka panjang
dan memiliki pipi tembam. Misalnya tentang kebersihan, malnutrisi.
Jika sudah mendapati buah hatinya makannya cukup, semuanya cukup Adapun dampak lain dari stunting
dalam kondisi demikian, terkadang tetapi berulang kali didera infeksi apabila tidak ditangani dengan
hal lainnya terabaikan karena berulang, infeksi kecacingan, infeksi baik maka akan memengaruhi
menganggap anaknya sudah sehat. anemia dan sebagainya,” jawab Tan pertumbuhannya hingga dewasa
Padahal, selain berat badan, orang saat diwawancara Mediakom. nanti. Sebagaimana dikutip dari
tua juga perlu memperhatikan tinggi Senada dengan Tan, Dr.Lina website hellosehat.com, beberapa
badan anaknya. Apakah sesuai dengan Ninditya dari Ikatan Dokter Anak risiko yang dialami oleh anak pendek
standar yang telah ditentukan oleh Indonesia (IDAI) sebagaimana dikutip atau stunting di kemudian hari antara
WHO, terlebih bagi bayi yang berusia dari website resmi IDAI mengatakan, lain; kesulitan belajar, kemampuan
di bawah dua tahun sangat penting selain disebabkan oleh lingkungan, kognitifnya lemah, mudah lelah dan tak
dipantau tinggi badan dan berat perawakan pendek (stunting) juga lincah dibandingkan dengan anak-anak
badannya. dapat disebabkan oleh faktor genetik lain seusianya, risiko untuk terserang
Orang tua harus memperhatikan dan hormonal. Akan tetapi, sebagian penyakit infeksi lebih tinggi, risiko
pertumbuhan sang buah hati salah besar perawakan pendek disebabkan mengalami berbagai penyakit kronis
satunya dengan melihat tinggi oleh malnutrisi. (diabetes, penyakit jantung, kanker,
badan anak apakah lebih pendek dan lain-lain) pada usia dewasa.
dibandingkan teman-teman seusianya Apa Saja
khususnya di bawah usia 2 tahun. Dampak Stunting? Stunting Bisa Dicegah
Karena anak pendek adalah tanda Spesialis Gizi Klinik dr. Ida Melihat dampak yang ditimbulkan
dari adanya masalah pertumbuhan si Gunawan MS, SpGK, pada laman dari stunting, maka pilihan yang
kecil yang juga dapat mengakibatkan Republika mengatakan, kebutuhan tepat adalah mencegahnya. Cara
tumbuh kembang anak jadi tidak gizi yang tidak terpenuhi dengan pencegahan dilakukan pada 1000 HPK
optimal atau yang dewasa ini dikenal baik di masa 1000 HPK berdampak yakni dimulai dari masa kehamilan,
dengan istilah stunting. pada gangguan perkembangan otak dimana bagi ibu hamil, upaya yang
“Untuk stunting indikator yang untuk jangka pendeknya. Selain dapat dilakukan yaitu melakukan
paling baik adalah pendek, karena pertumbuhan terganggu, terjadi pula pemeriksaan kehamilan secara
dari gagal tumbuhnya itu misal anak kelainan pada program metabolik teratur, menghindari asap rokok dan
yang baru lahir Bayi Berat Badan Lahir
Rendah (BBLR) berat kurang dari Ir. Doddy Izwardy, MSc.
2.500 gram dan tinggi kurang dari 48 Direktur Gizi Kementerian Kesehatan.
cm,” ujar Direktur Gizi Kementerian
Kesehatan, Ir. Doddy Izwardy, MSc,
kepada Mediakom.

Pemicu Stunting
Sementara Ahli Nutrisi, Dr, dr. Tan
Shot Yen, M.Hum menjelaskan stunting
adalah suatu kondisi dimana anak
mengalami gagal tumbuh kembang
yang ditandai dengan tinggi badan
yang tidak mencukupi angka normal
dan kecerdasan yang juga terganggu.
Masih menurut Tan, stunting terjadi
karena selama 1.000 Hari Pertama
Kehidupan (HPK) anak terganggu yang
dihitung dari 270 hari di kandungan
ibu, dan sampai dengan usia si anak 2
tahun (730 hari).
“Biasanya disebabkan karena
banyak faktor, faktor langsungnya tentu

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 19


Media Utama
Dr. dr. Damayanti R. Sjarif, Sp.A(K)
Dokter spesialis anak konsultan
nutrisi dan penyakit metabolik
Departemen Ilmu Kesehatan Anak
Fakultas Kedokteran Universitas
Indonesia.

dr. Nurul Ratna Manikam MGizi SpGK.


Spesialis gizi klinik
RS Cipto Mangunkusumo

memenuhi nutrisi yang baik selama anak, tidak pilih-pilih makan, kemudian dengan ASI eksklusif, kedua di usia
masa kehamilan antara lain dengan makan tidak berlebih, tapi juga tidak 6 bulan ke atas diberikan makanan
menu sehat seimbang, asupan zat kekurangan,” ujar Nurul. pendamping ASI yang bermutu ada
besi, asam folat, yodium yang cukup, sayur dan buah, ada karbohidrat untuk
setiap ibu hamil perlu mendapat tablet Upaya membuat dia punya tenaga, lauk yang
tambah darah, minimal 90 tablet Mengatasi Stunting terbuat dari potein hewan dan protein
selama kehamilan. Bagi orang tua yang baru paham nabati,” jelas Dr. Tan Shot Yen, M.Hum.
Spesialis gizi klinik dari RS Cipto tentang stunting, tidak perlu berkecil Sementara dokter spesialis
Mangunkusumo dr. Nurul Ratna hati karena stunting dapat diatasi. anak konsultan nutrisi dan penyakit
Manikam MGizi SpGK, mengatakan Setidaknya jika usia anak belum metabolik Departemen Ilmu Kesehatan
Ibu hamil seharusnya mencukupi mencapai 2 tahun, maka sejumlah Anak Fakultas Kedokteran Universitas
asupan gizinya, baik protein dan nutrisi upaya dapat dilakukan oleh orang tua Indonesia, Dr. dr. Damayanti R.
lainnya. Mereka disarankan tidak sehingga pertumbuhan anak tidak Sjarif, Sp.A(K), menjelaskan masih
memilih-milih makanan sehat jika tidak terganggu saat dia dewasa. ada harapan memperbaiki saat anak
memiliki riwayat alergi. Hanya, ibu “Selama anak ini belum mencapai pubertas.
hamil tidak boleh makan berlebihan, usia 2 tahun banyak yang bisa dikejar, “Saat kita bayi tubuh yang
walau pun tengah berbadan dua. misalkan anak terlahir dengan berat mengalami pertumbuhan adalah
Sementara ketika bayi telah lahir badan rendah dan kemudian panjang bagian torso atau batang tubuh.
maka Ibu wajib memberikan ASI badan yang kurang oke kita kejar Satu tahun ke atas baru bagian
eksklusif dan setelah si kecil berusia kaki. Saat pubertas pun, bagian kaki
6 bulan mulai diberikan Makanan tumbuh kembali,” sebut Damayanti,
Pendamping ASI (MP-ASI). Tak lupa, sebagaimana dikutip dari laman
sejak bayi lahir sampai usia 2 tahun sindonews.com.
jangan sampai ketinggalan untuk Damayanti menambahkan, untuk
mengikuti program imunisasi dasar memperbaiki kondisi anak stunting,
yang telah ditetapkan pemerintah. maka orang tua harus memperhatikan
Selain itu, para orang tua harus beberapa hal. Seperti asupan nutrisi,
memahami bahwa pemenuhan gizi aktifitas dan waktu tidur anak. 
anak dimulai dari orang tua, karena “Selain makanan, yang
pola makan anak terpengaruh orang harus diperhatikan agar hormon
tuanya. Karena pembentukan sel otak pertumbuhan anak bekerja dengan
terjadi di dua tahun pertama anak. Di maksimal adalah aktifitas dan waktu
saat itulah kebutuhan zat besi dan tidur. Semakin banyak aktifitas
yodium anak harus terpenuhi dengan fisik, hormon pertumbuhan anak
baik untuk menunjang pembentukan akan bekerja dengan baik,” imbuh
sel otak tersebut. Damayanti. (Didit)
“Harus dimulai dari orang tua dulu,
mereka harus jadi tren yang baik bagi Dr. Tan Shot Yen, M.Hum.

20 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Mengejar Bonus Demografi,
Mencegah Stunting

I
ndonesia disebut anak tidak mengalami
akan mendapatkan pertumbuhan fisik yang
bonus demografi maksimal. Tidak hanya
pada tahun 2030, berdampak pada fisik,
dimana pada saat kecerdasan anak stunting
itu jumlah kelompok biasanya juga tidak lebih
usia produktif (umur 15- baik daripada anak yang
64 tahun) jauh melebihi tidak mengalami stunting.
kelompok usia tidak Anak yang menderita
produktif (anak-anak malnutrisi juga cenderung
usia 14 tahun ke bawah lebih mudah sakit dan
dan orang tua berusia mengalami masalah
65 ke atas). Selama kesehatan, seperti
terjadi bonus demografi kanker, diabetes dan
tersebut komposisi jantung.
penduduk Indonesia Menurut Tan,
akan didominasi oleh stunting bisa dicegah,
kelompok usia produktif yang bakal Stunting dan Masa dan hal tersebut dimulai sejak
menjadi mesin pendorong pertumbuhan Depan Anak-anak seseorang akan membangun rumah
ekonomi negara. Indonesia tangga.“Sebabnya kita mempersiapkan
Namun keuntungan tersebut tidak Sementara itu DR. dr. Tan Shot Yen, perkawinan dan kehamilan yang
begitu saja akan diraih oleh Indonesia, M.hum menjelaskan bahwa stunting berencana dimana seorang ibu sudah
perlu dipersiapkan generasi yang adalah suatu kondisi dimana anak siap untuk kawin dan untuk bisa punya
mampu bersaing dengan negara mengalami istilahnya gagal tumbuh anak dan bisa hamil maka kondisi
lain saat puncak demografi terjadi. kembang, yang ditandai dengan tubuhnya harus fit, bukan cuma fit tetapi
Sehingga bonus demografi yang tinggi badan yang tidak mencukupi kondisi tubuhnya juga bisa mampu
diterima diisi oleh orang-orang yang angka normal dan kecerdasan yang mempunyai anak yang nantinya selama
berkualitas dan dapat membawa juga terganggu. Menurut Tan, apabila dikandung sampai usia 2 tahun, harus
kemajuan bangsa Indonesia. permasalahan stunting ini tidak dicegah sehat,” tegas Tan.
Oleh karena itu, pemerintah maka akan menimbulkan dampak yang Sedangkan bagi anak yang sudah
Indonesia salah satunya memfokuskan negatif di masa yang akan datang. terlahir dalam kondisi stunting juga masih
program mencegah stunting (anak “Bayangin kita akhirnya cuma punya harapan untuk dapat pulih menjadi
pendek) agar dapat menghasilkan menjadi buruh kasar, Indonesia hanya normal selama belum mencapai usia 2
generasi unggul di masa datang. “Topik menghasilkan sumber daya yang cuma tahun. “Selama anak ini belum mencapai
yang mengemuka sekarang ini adalah di bully, karena sudah pendek, bodoh usia 2 tahun banyak yang bisa dikejar,
stunting karena memberikan dampak nggak punya karier yang outstanding. misalkan anak terlahir dengan berat
pada keluarga dan memberikan dampak Nanti yang kita takutkan adalah rakyat badan rendah dan kemudian panjang
pada negara. Artinya jika kita mengejar kita, yang mayoritas orang Indonesia badan yang kurang oke kita kejar dengan
bonus demogafi tahun 2030, maka malah hanya jadi pegawai. Nanti asi eksklusif. Kedua diusia 6 bulan ke
terus-menerus berusaha tanpa henti orang yang menempati posisi penting, atas diberikan makanan pendamping
(mencegah stunting-red),” ujar Direktur penentu keputusan malah dipegang asi yang bermutu berupa sayur dan
Gizi Kementerian Kesehatan, Ir. Doddy sama orang asing,” sebut Tan. buah, ada karbohidrat untuk membuat
Izwardy, MSc, kepada Mediakom. Stunting terjadi ketika anak dia punya tenaga, lauk yang terbuat
mengalami kekurangan asupan gizi dari potein hewan dan protein nabati,”
dalam waktu yang lama dan terus pungkas dokter yang juga menyandang
menerus sehingga akibatnya adalah gelar magister filsafat ini. (Didit)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 21


Media Utama

Posyandu, kepada Mediakom.


Menurut Tan, penting Posyandu

Garda Terdepan
dilaksanakan rutin setiap bulan dan
bagi orang tua yang memilki anak
balita diharapkan hadir dan bagi

Cegah Stunting
ibu hamil juga perlu datang untuk
mengkonsultasikan kehamilannya. Tan
berharap, orang tua yang memiliki anak
sehat dapat menjadi motor penggerak
kegiatan posyandu di lingkungan
masyarakatnya.

L
“Justru karena anak kita sehat,
harus berbagi dengan menjadi kader.
angkah Pemerintah untuk “Posyandu adalah garda terdepan, Jangan mengatakan anak saya sehat
mengatasi stunting perlu karena disitu tempat anak-anak kita ngapain saya ke posyandu, oh iya,
mendapat dukungan oleh ditimbang setiap bulan, jadi kalau kamu harus ke posyandu, anaknmu
berbagai pihak dan seluruh ada anak yang sakit, ada anak yang bisa jadi contoh,” imbuh dokter yang
lapisan masyarakat. Salah tinggi badanya tidak cukup, ada anak juga master ilmu filsafat ini.
satu yang diharapkan dapat mencegah yang gizinya kurang, ibu hamil yang
stunting adalah pos pelayanan kurang kalori, kurang protein, ibu hamil Payung Hukum
terpadu (Posyandu) yang memang yang bakal jadi sulit persalinanya, kita untuk Posyandu
keberadaannya merupakan hasil dari cegat sejak dari Posyandu,” demikian Sementara itu, Direktur Gizi
upaya masyarakat sendiri. penjelasan Dr. dr. Tan Shot Yen, M.Hum Kementerian Kesehatan, Ir. Doddy

22 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Izwardy, MSc, mengatakan bahwa Desa dan sumber pembiayaan lainnya oleh Kemenkes saja namun juga harus
keberadaan Posyandu sekarang ini yang sah dan tidak mengikat. melibatkan instansi lain termasuk
sudah memiliki payung hukum di bawah pemerintah daerah di dalamnya.
Peraturan Menteri Dalam Negeri. Dengan Kembali Memantau KMS “Gizi itu multi sektor, terkait antara
demikian, kata Doddy, Posyandu yang Ditambahkan oleh Doddy, untuk yang satu dengan yang lainnya. Jadi
sebelumnya kerap berpindah dari rumah mengetahui masalah stunting secara kalau memperbaiki lingkungannya,
warga ke rumah warga lainnya sebaiknya pasti adalah dengan melakukan maka gizi akan baik, artinya kita
dibuat menetap sehingga pelayanan yang pemantauan status gizi (PSG) di menginvestasi. Sebuah investasi baik
diberikan maksimal. setiap Posyandu. Selain itu juga maka status gizi baik,” jelas pria yang
“Kita sepakati Posyandu bukan lagi perlu dilakukan upaya-upaya untuk sudah 4 tahun menjabat Direktur Gizi
sebagai upaya kesadaran kesehatan meningkatkan kualitas gizi masyarakat Kemenkes ini.
masyarakat jadi Posyandu kita bikin agar dapat mencegah dan mengatasi Selain itu, kata Doddy, Indonesia
seperti bidan desa, pemerintah yang stunting dengan benar dimana salah merupakan negara yang unik, dengan
bayar bidannya. Saya sarankan satunya, menurut Doddy, dengan lingkungan alam, suku budaya
Posyandu harus menetap, kader harus mengembalikan lagi pemantauan yang bervariatif, sehingga masalah
dibayar ya dibayar,” ujar Doddy. melalui Kartu Menuju Sehat (KMS). kesehatan tidak bisa hanya diatasi dari
Pada Peraturan Menteri Dalam Selain itu peran ahli gizi juga perlu sisi kesehatan dan gizi saja. Untuk
Negeri Nomor 19 Tahun 2011 tentang diberdayakan lagi di Posyandu. itu sejumlah strategi harus dilakukan
Pedoman Pengintegrasian Layanan “Saya sarankan kembalikan lagi guna mengatasi permasalahan gizi
Sosial Dasar di Pos Pelayanan (ahli) gizi ke Posyandu, kembalikan lagi dan kesehatan yang ada di Indonesia
Terpadu. Dalam Pasal 24 disebutkan dengan KMS yang sudah ada karena sehingga hasil yang dicapai dapat
bahwa Pembiayaan pelaksanaan KMS ini bukan media KIE. Terus Ibu maksimal.
pengintegrasian layanan sosial Hamil harus digarap, didatangi oleh ahli “Setidaknya ada empat strategi
dasar di Posyandu dibebankan pada gizi dijelaskan,” imbuh Doddy. yang harus dijalankan yakni
Anggaran Pendapatan Belanja Negara, Lebih lanjut Doddy mengatakan diversifikasi pangan, forsifikasi pangan,
Anggaran Pendapatan dan Belanja bahwa masalah stunting adalah salah sumplementasi, dan pendidikan gizi
Daerah provinsi, Anggaran Pendapatan satu bagian dari kasus gizi yang dimana keempatnya dijalankan secara
dan Belanja Daerah kabupaten/kota, ada di masyarakat. Oleh sebab itu, paralel tidak bisa sendiri-sendiri,”
Anggaran Pendapatan dan Belanja penanganannya tidak bisa ditangani pungkas Doddy. (Didit)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 23


Media Utama

24 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Peran Kunci Remaja
Putri Atasi Stunting

S
alah satu fokus pemerintah di bidang kesehatan merawat sang buah hati.
saat ini adalah menurunkan angka stunting “Jadi bisa lebih telaten, gigih
(anak bertubuh pendek) sebagai upaya untuk menghadapi tantangan, anak nggak
menyelematkan generasi. Langkah yang dilakukan doyan makan bukan berarti (cuek-red)
saat ini pun dimulai dari para remaja, berbeda atau pindah ke susu formula,” sebut
dengan sebelumnya yang dimulai dari ibu hamil dengan hasil Tan.
yang tidak signifikan. Lebih lanjut Tan mengatakan bahwa
“Bertahun-tahun kita omong tentang reproductive health, kita program pemerintah dalam mencegah
omong health. Seharusnya masuk gizi remaja. Karena setelah stunting sejauh ini sudah tepat dengan
kita coba di 1000 hari pertama kelahiran (HPK), penurunannya melakukan intervensi sensitif dan
agak berat (masalah gizi-red) setelah kita geser ke adolescent intervensi spesifik. Dimana pada
itu memotong sampai 50 persen,” ujar Direktur Gizi Kementerian intervensi sensitif pemerintah menyasar
Kesehatan, Ir. Doddy Izwardy, MSc, kepada Mediakom faktor-faktor lain di luar gizi yang dapat
Menurut Dody upaya yang telah dijalankan oleh pemerintah menjadi penyebab seseorang bisa
adalah dengan melakukan program meminum tablet tambah stunting seperti perumahan yang tidak
darah bagi remaja putri setiap pekan. Diharapkan dari program layak, tidak ada jamban, ketersediaan
ini akan diperoleh hasil positif pada masa yang akan datang. pangan yang baik. “Apa yang dijalankan
Senada dengan Dody, dokter sekaligus Ahli Gizi Komunitas, sekarang sudah benar,” sahut Tan.
DR. dr. Tan Shot Yen, M.Hum. menyatakan bahwa upaya Sementara untuk pendekatan
mencegah stunting lebih tepat dimulai dari remaja putri. Dimana spesifik yang dilakukan oleh pemerintah
selain memberikan pemahaman tentang kesehatan juga dalam mengatasi stunting berkaitan
diajarkan tentang pola asuh. dengan kesehatan. Sebagai contoh,
“Bagaimana sejak remaja putri kita mempunyai kualitas diberikan pemahaman kepada ibu hamil
remaja perempuan yang gigih, tekun dan telaten,” sebut Tan. bahwa tidak boleh terkena anemia
Dijelaskan oleh Tan, bahwa penting bagi seorang remaja putri agar anaknya tidak terlahir dengan
bukannya cuma sekedar tahu apa yang harus dia makan, bukan berat badan kurang dan kemudian
sekedar badannya sehat tetapi juga mempunyai kemampuan harus melakukan inisiasi menyusui dini
untuk bisa mengasuh. Sehingga ketika menikah dan kemudian setelah sang anak lahir.
mempunyai anak maka telah memiliki sifat telaten dalam “Menganjurkan agar ibu
memberikan asi eksklusif, memberikan
makanan pendamping ASI (setelah 6
bulan-red), melakukan imunisasi agar
anaknya tidak penyakitan,” papar dokter
yang juga lulusan Magister Filsafat ini.
Pencegahan stunting sejatinya
bukan saja agar dapat menghasilkan
generasi penerus yang berkualitas di
masa yang akan datang tetapi juga
agar anak-anak Indonesia dapat
bersaing dengan anak-anak yang ada
di berbagai penjuru dunia. Sehingga
pencegahan stunting dimulai sejak
remaja. “Kita tidak mau membuat anak
Indonesia pendek dan bodoh. Tinggi
pun kalo bodoh juga percuma,” pungkas
Tan. (Didit)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 25


Media Utama

Presiden Minta
Presiden Joko Widodo, saat mengawali
kegiatan di hari kedua rangkaian

Orang Tua Berperan


kunjungan kerjanya di Kabupaten
Sukabumi, Jawa Barat, April lalu.
Setibanya di lokasi acara,

Cegah Stunting
Presiden Jokowi didampingi Menteri
Kesehatan RI, Nila Farid Moeloek,
dan Gubernur Jawa Barat, Ahmad
Heryawan, meninjau “Pelayanan 5

I
Meja Posyandu”, yang terdiri dari: meja
pendaftaran, meja penimbangan dan
bu-ibu yang memiliki bayi dan Balita dan diukur tinggi badannya, dicatat pengukuran tinggi atau panjang badan,
diharapkan dapat membawa buah secara rutin. Ini penting sekali bagi meja pencatatan hasil, meja penyuluhan
hatinya minimal satu bulan sekali ke ibu-ibu yang memiliki bayi dan Balita, dan pelayanan gizi bagi Balita, ibu
Posyandu atau fasilitas kesehatan. agar kita bisa tahu anak kita itu stunting hamil dan ibu menyusui, serta meja
“Sebulan sekali anak-anak kita atau tidak. Jangan sampai anak-anak pelayanan kesehatan (pemeriksaan
dibawa ke Posyandu untuk ditimbang kita kecil, (tinggi badannya) kerdil”, tutur kesehatan dan pemberian obat cacing).

26 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


sanitasi dan akses air bersih.
Untuk itu, Presiden Joko Widodo
menekankan, bahwa mencegah
stunting itu penting. Masalah stunting
perlu menjadi perhatian bersama,
sehingga upaya penurunan angka
stunting membutuhkan kerja bersama
yang harus melibatkan lintas sektor dan
semua elemen masyarakat.
Menurut Presiden, seluruh
masyarakat perlu benar-benar
memperhatikan kunci pertumbuhan dan
kecerdasan anak di 1000 hari pertama
kehidupan (HPK) mulai dari kandungan
hingga anak berusia dua tahun.
“Ibu-ibu harus tahu sel otak itu 80%
baik atau tidaknya berkembang saat
berada dalam kandungan, hingga usia
2 tahun. Ini usia emas dan semua harus
memberikan perhatian khusus. Saya
minta benar-benar dikampanyekan
terus-menerus”, tandasnya.

Sajian Menu Bahan


Pangan Lokal
Pada kesempatan tersebut,
disajikan menu kudapan yang
berprotein tinggi, seperti bubur kacang
hijau dan telur rebus bagi lebih kurang
700 sasaran yang hadir (ibu hamil, bayi,
ibu bayi, Balita, ibu Balita, dan remaja
putri).
Selain itu, disajikan pula menu
makan siang sehat yang terbuat dari
bahan pangan lokal. Menu makan
siang untuk bayi berupa bubur campur
sayuran ditambah telur rebus. Menu
untuk Balita terdiri dari nasi, ikan
Presiden juga berpesan kepada kesehatan ibu hamil yang akan tongkol bumbu kuning, tumis sayuran
para kader kesehatan untuk senantiasa melahirkan generasi bangsa, bayi-bayi dan buah pepaya. Sedangkan menu
melakukan konseling kepada para dan Balita yang akan tumbuh menjadi makan siang bagi ibu hamil terdiri
calon ibu, ibu-ibu hamil, serta ibu bayi penerus negara. dari nasi ikan tongkol bumbu kuning,
dan Balita. “Betapa pentingnya ASI, Hal ini dikarenakan bahwa rempeyek teri, tempe goreng, tumis
perlunya tambahan tablet tambah masalah stunting bukan hanya sayuran dan pisang ambon.
darah, juga mengenai gizi untuk tumbuh gangguan pertumbuhan fisik Selain itu, Presiden menekankan
kembang anak”, imbuh Presiden. (bertubuh pendek atau kerdil) pula mengenai pentingnya asupan
anak, melainkan juga mengganggu sumber protein (ikan, telur, daging, keju,
Kesehatan Generasi perkembangan otaknya, yang mana susu, kacang-kacangan) bagi seorang
Penerus Jadi Prioritas tentu akan sangat mempengaruhi anak yang sedang dalam masa emas
Pemerintah menaruh perhatian yang kemampuan dan prestasi di sekolah, pertumbuhan, yakni saat berada dalam
besar terhadap upaya pencegahan produktivitas dan kreativitas di usia- kandungan hingga berusia dua tahun.
gangguan tumbuh kembang, stunting, usia produktif. Terdapat tiga hal yang “Jangan lupa, kacang hijau, telur, ikan,
melalui peningkatan kesehatan mulai perlu diperhatikan dalam pencegahan susu, serta sayur dan buah. Jangan
dari remaja selaku cikal bakal keluarga. stunting, yakni perbaikan terhadap pola sampai mereka kekurangan gizi dan
Selanjutnya, perhatian terhadap makan, pola asuh, serta perbaikan menjadi stunting”, jelas Presiden. (MYG)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 27


Media Utama

Komitmen Sumatera Barat


Menurunkan Stunting

S
umatera Barat, merupakan telah menyusun rencana pembangunan 822, tahun 2017 turun menjadi 526,
salah satu provinsi dengan jangka menengah daerah (RPJMD) sedangkan kematian posnatal, tahun
prevalensi stunting tinggi. dengan menurunkan prevalensi stunting 2013 sebanyak 242, turun menjadi 226
Namun provinsi yang terdiri (pendek dan sangat pendek) anak tahun 2017, sedangkan balita, tahun
dari 19 Kabupaten/kota ini baduta: 25,6% pada tahun 2021. 2013 sebanyak 128, turun menjadi 116
kini telah mampu menurunkan angka Fakta dilapangan berdasarkan tahun 2017.
kematian bayi dibawah lima tahun, laporan tren kematian balita dari tahun Demikian juga telah terjadi
mulai dari neonatal, posnatal dan anak 2013-2017, menujukkan penurunan penurunan jumlah gizi buruk yang
balita dari tahun 2013-2017 secara yang stabil. Kematian bayi baru lahir/ mendapat perawatan dari tahun 2013
konsisten terus menurun. Provinsi ini neonatal, tahun 2013 sebanyak sebanyak 611, turun menjadi 358

28 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


pelayanan antenatal care (ANC) terpadu, yang lalu, di Padang
kelas ibu hamil, suplementasi tablet Lebih lanjut Achmad menjelaskan,
Fe & asam folat. Mereka juga harus bahwa dirinya juga meningkatkan
mendapat makanan tambahan, apabila pemberdayaan perempuan, keluarga
ibu hamil kekurangan energi kronik dan masyarakat, kader pendamping
(KEK), yakni keadaan kekurangan keluarga dan keluarga sadar gizi,
energi dalam waktu lama pada wanita serta penguatan akses dan kualitas
usia subur (WUS) dan ibu hamil. Tak pelayanan kesehatan, terutama
boleh ketinggalan, mereka juga harus puskesmas dan rumah sakit, melalui
mendapat pemberian obat cacing. akreditasi dan penambahan sarana,
Sementara ibu nifas dan neonatal serta SDM kesehatannya.
harus mendapat promosi kesehatan “Kami telah menempatkan tenaga
yang teratur, konseling inisiasi strategis seperti bidan sampai ke
menyusu dini (IMD) dan ASI Eksklusif, pemerintahan terendah (jorong),
dan kelas ibu balita. Khusus untuk penguatan mutu pelayanan melalui
bayi, maka ibunya harus mendapat akreditasi Puskesmas dan rumah
konseling dan pemberian ASI sakit, peningkatan kualitas SDM
eksklusif, Pelayanan Imunisasi melalui pelatihan dan penyediaan 306
dasar lengkap, pemberian MP- Konselor ASI di 19 Kab/Kota, serta
ASI, pemantauan pertumbuhan dan pembentukan Klinik Gizi Buruk di 20
perkembangan dan pemberian vitamin. puskesmas Kabupaten Kota”, kata
Sedangkan untuk balita, mereka Achmad.
harus mendapat pemantauan Menurutnya, pelayanan ibu hamil,
pertumbuhan & perkembangan, melalui Polindes sampai fasilitas
pemberian taburia pada baduta, rujukan, optimalisasi Buku KIA,
pemberian makanan tambahan bagi pelayanan ANC yang berkualitas,
balita kurus, pemberian obat cacing pemberian tablet tambah darah pada
dan pemberian vitamin A. Mereka juga ibu hamil minimal 90 tablet, PMT
harus mendapat pengetahuan untuk pada ibu hamil (KEK), konseling Gizi
memberikan makanan bayi yang benar ibu hamil (makanan sehat, IMD, ASI
melalui pelatihan pemberian makanan Eksklusif) dan kelas ibu hamil.
bayi dan anak (PMBA). Selanjutnya, masyarakat,
Bagi remaja dan calon pengantin khususnya kader memberikan
harus mendapat pendidikan Kesehatan pendampingan ibu hamil yang
reproduksi di sekolah, pemberian berisiko tinggi, Program Perencanaan
edukasi gizi remaja dan pemberian Persalinan Pencegahan Komplikasi
tahun 2017. Sekalipun demikian dapat akses, serta ketersedian Pelayanan (P4K) dan Pembentukan Nagari Peduli
dijelaskan, penyebab angka kematian Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) di Keluarga, pemantauan Status gizi
tertinggi oleh berat bayi lahir rendah setiap puskesmas. melalui penimbangan massal setiap
(BBLR) yang berkitan dengan gizi Selain menekankan pembangunan bulan Februari dan Oktober, termasuk
buruk yang mendera para ibu hamil, dengan pendekatan continum of care, memberikan pelayanan kepada ibu
sehingga gizinya kurang mencukupi. mereka juga melalukan berbagai nifas dan balita.
Untuk itu, Pemerintah Sumatera upaya, antara lain memantapkan Diakui, gizi buruk dan stunting
Barat berkomitmen menurunkan paradigma sehat masyarakat melalui masih merupakan masalah gizi
angka stunting dengan menggunakan peningkatan pengetahuan kesehatan masyarakat di Sumatera Barat.
pendekatan Continum of Care, masyarakat dengan upaya promotif Percepatan perbaikan gizi masyarakat
program pembangunan kesehatan & preventif, membangun kemitraan melalui intervensi spesifik dengan
berdasarkan pada kondisi siklus yang efektif melalui lembaga swadaya focus pada 1000 Hari Pertama
kehidupan manusia. Mulai dari ibu masyarakat, organisasi profesi Kehidupan dan intervensi sensitive
hamil, ibu bersalin, ibu nifas dan dan institusi pendidikan. Hal ini yang melibatkan Lintas Sektor terkait
ibu menyusui, serta kelompok umur disampaikan Kepala Bidang Kesehatan dan partisipasi masyarakat. Diperlukan
tertentu, seperti bayi, balita, anak usia Masyarakat Dinas Kesehatan komitmen pimpinan dan semua pihak
SD, wanita usia subur dan penduduk Provinsi Sumatera Barat, Dr. Achmad terkait dalam percepatan perbaikan gizi
yang masih produktif. Mardanus, M.Kes, saat bertemu masyarakat. (P)
Untuk ibu hamil, harus mendapat blogger kesehatan, bulan April 2018

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 29


Reformasi
Birokrasi

SAKIP
Kemenkes,
Refleksi
Target
Kinerja
Tinggi

P
enguatan akuntabilitas
kinerja merupakan
salah satu program
yang dilaksanakan
dalam rangka reformasi
Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi
Pemerintah (SAKIP). Poin SAKIP
sangat  penting karena instansi
pemerintah dipacu untuk terus
meningkatkan kualitas kinerjanya sejak
perencanaan, pelaksanaan, hingga
pelaporan.
“Saya mengajak untuk mencermati
kembali proses implementasi SAKIP
yang selama ini berjalan di unit kerja
masing-masing. Bila masih terdapat hal-
hal atau aspek yang dapat ditingkatkan,
maka segera rencanakan dan

30 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


laksanakan dengan memertimbangkan wajib melakukan review internal Prosedur SAKIP
semua sumber daya yang ada. Kalau terhadap Laporan Kinerja Tahun 2017. Dalam pelaksanaan di lapangan,
saudara merasa kinerjanya sudah baik, Dalam kesempatan yang sama, SAKIP juga menguji akuntabilitas
jangan lekas berpuas diri, cobalah Asisten Deputi Bidang Reformasi seluruh proses yang berlangsung
membuka wawasan untuk membuat Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur melalui kegiatan evaluasi atas
sasaran atau target yang lebih dan Pengawasan Kemen PAN RB implementasinya sehingga teruji
tinggi lagi,” tutur Inspektur Jenderal Kamarudin, M.Sc. ikut menambahkan, kebenarannya.  Setiap pimpinan
Kemenkes RI drg. Oscar Primadi, MPH integrasi perencanaan, penganggaran, instansi pemerintah melakukan
saat membuka Evaluasi Implementasi dan manajemen kinerja merupakan evaluasi atas implementasi SAKIP di
Sistem Akuntabilitas SAKIP Kemenkes syarat perubahan pola pikir dan sistem lingkungannya setiap tahun.
Tahun 2018, Senin (23/4/2018). yang mengarah kepada penghematan Hasil evaluasi digunkan untuk
Irjen juga mengingatkan kembali anggaran. memperbaiki manajemen kinerja
bahwa apa yang direncanakan, Kepala Biro Perencanaan khususnya kinerja pelayanan publik
dilaksanakan, dan dilaporkan sebanyak dan Anggaran Kemenkes Bayu di instansinya secara berkelanjutan.
221 entitas akuntabilitas kinerja Teja Muliawan, Apt., M.Pharm., Menurut Perpres Nomor 29 Tahun
akan menjadi dasar penilaian kinerja MM mengamini bahwa penilaian 2014, SAKIP adalah rangkaian
Kemenkes. Sasaran evaluasi SAKIP, kinerja Kemenkes terus mengalami sistematik dari berbagai aktivitas, alat,
antara lain Unit Organisasi Eselon peningkatan beberapa tahun terakhir. dan prosedur yang dirancang untuk
I dan Unit Satuan Kerja. Kelompok Predikat BB dengan nilai 75,61 tujuan penetapan dan pengukuran,
pertama wajib menyajikan seluruh dalam Penilaian LAKIP Tahun 2017 pengumpulan data, pengklasifikasian,
Dana Dekonsentrasi dan Realisasi membuktikan kinerja yang terkategori pengikhtisaran, dan pelaporan kinerja
serta Capaian Kinerja sesuai Perjanjian sangat baik, akuntabel, berkinerja baik, pada instansi pemerintah, dalam rangka
Kinerja dalam Laporan Kinerja Tahun dan memiliki sistem manajemen kinerja pertanggungjawaban dan peningkatan
2017. Sedangkan Unit Satuan Kerja yang andal (Permenpan 12 Tahun 2015). kinerja instansi pemerintah. (RSF)

W S
NE PENGHARGAAN
L ASH
F BAGI DAERAH
YANG CAPAI
TARGET
IMUNISASI
DAN ELIMINASI
MALARIA

M
enkes RI Nila Moeloek memberi penghargaan kepada Parasite Incidence (API) kurang dari 1 per1000 penduduk,
21 bupati/wali kota yang berhasil mengeliminasi selama 3 tahun terakhir berturut-turut. Kedua, Slide Positive
malaria dan 10 bupati/wali kota dengan capaian Rate (SPR) kurang dari 5% selama 3 tahun terakhir berturut-
cakupan imunisasi terbaik. turut, dan tidak ada kasus penularan setempat selama 3
Penghargaan diberikan bertepatan dengan Hari Puncak tahun terakhir berturut-turut.
Malaria Sedunia dan Pekan Imunisasi Dunia yang digelar “Penghargaan diberikan untuk memotivasi daerah lain
pada Minggu (29/4/2018) di Pandeglang, Provinsi Banten. untuk sama-sama eliminasi malaria, sehingga Indonesia bisa
Penghargaan eliminasi malaria itu diberikan berdasarkan benar-benar terbebas dari malaria,” kata Dirjen Pencegahan
penilaian dari Komisi Penilaian Eliminasi Malaria yang dan Pengendalian Penyakit Kemenkes RI dr. Anung
beranggotakan pakar malaria, ahli surveilans, epidemiolog, Sugihantono. (D2)
dan entomolog. Terdapat tiga kriteria penilaian, yakni: Annual

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 31


Kolom
CEGAH
STUNTING ITU
PENTING

P
ernahkah kita mengamati kurangnya pemberdayaan perempuan,
bahwa rerata tinggi badan serta masalah degradasi lingkungan.
orang dewasa di Asia lebih Oleh karena itu terdapat tiga hal
pendek bila dibandingkan utama yang harus diperhatikan dalam
dengan rata-rata tinggi badan pencegahan stunting, yaitu:
penduduk dunia? Bahkan di Asia, Pertama, perbaikan terhadap pola
penduduk Indonesia termasuk makan. Masalah stunting dipengaruhi
golongan yang terpendek (< 160 cm). oleh rendahnya akses terhadap
Postur tubuh pendek ini ditengarai makanan dari segi jumlah dan kualitas
menjadi salah satu indikator status gizi, serta seringkali tidak beragam.
stunting yang dapat diamati dalam AWALLOKITA Kedua, faktor pola asuh. Stunting
interval umur tertentu, 0-2 tahun. MAYANGSARI, SKM juga dipengaruhi aspek perilaku,
Namun, dampak jangka panjang terutama pada pola asuh yang kurang
stunting juga dikatakan berimbas baik dalam menjaga kehamilan,
terhadap kognitif individu. perkembangan seorang anak sangat praktek pemberian makan bagi bayi
Sebagian besar masyarakat ditentukan oleh asupan makanan yang dan balita, hingga stimulasi tumbuh
mungkin belum memahami istilah baik untuk memenuhi kebutuhan pada kembang.
yang disebut stunting. Definisi umum 1.000 hari pertama kehidupannya (270 Ketiga, perbaikan sanitasi dan
menyebutkan bahwa stunting adalah hari dalam kandungan dan 730 hari akses air bersih. Rendahnya akses
masalah kurang gizi kronis yang sejak lahir hingga berusia dua tahun). terhadap pelayanan kesehatan,
disebabkan oleh kurangnya asupan Pada masa ini, seringkali disebut termasuk di dalamnya adalah akses
gizi dalam waktu yang cukup lama. fase kritis karena nutrisi yang diterima sanitasi dan air bersih, mendekatkan
Kondisi ini mengakibatkan gangguan oleh janin dalam kandungan dan air anak pada risiko ancaman penyakit
pertumbuhan pada anak, yakni tinggi susu ibu (ASI) bagi bayi berdampak infeksi. Untuk itu, perlu membiasakan
badan anak lebih rendah atau pendek jangka panjang terhadap kehidupan cuci tangan pakai sabun dan air
(kerdil) dari standar usianya. saat usia dewasa nantinya. mengalir, serta tidak buang air besar
Apakah postur tubuh pendek sembarangan.
merupakan takdir yang tidak bisa Tiga Fokus
diubah? Jelas bukan. Beberapa Cegah Stunting Mengejar Perbaikan
dekade sebelumnya, penduduk Jepang Kondisi tubuh anak yang pendek Tumbuh Kembang,
dan Korea juga berpostur hampir sama seringkali dikatakan sebagai faktor Mungkinkah?
dengan orang Indonesia. Hanya saja keturunan (genetik) dari kedua orang Bila periode emas pertumbuhan
mereka lebih dahulu bisa memahami tuanya. Padahal, genetika merupakan dan perkembangan sudah terlampaui,
arti gizi sebagai investasi lebih dahulu faktor determinan kesehatan terkecil mengingat masalah stunting akan
dibanding kita. Hasilnya, banyak pengaruhnya bila dibandingkan sulit diperbaiki pada anak jika sudah
remaja kita yang menjadikan mereka dengan faktor perilaku, lingkungan melewati masa 1.000 hari kehidupan,
idola. (sosial, ekonomi, budaya, politik), dan adakah kesempatan lainnya?
Data Riset Kesehatan Dasar pelayanan kesehatan. Dengan kata Sebenarnya masih ada satu
2013 mencatat, hampir 9 juta anak lain, stunting merupakan masalah yang harapan, yakni masa pubertas.
balita (37%) mengalami stunting. sebenarnya bisa dicegah. Sebagian orang ada yang menyebut
Sementara di dunia, Indonesia Seringkali masalah-masalah non periode ini sebagai puncak
merupakan negara dengan prevalensi kesehatan menjadi akar dari masalah pertumbuhan, namun sebagian lagi
stunting kelima terbesar. Penelitian stunting, baik itu masalah ekonomi, ada yang membahasakan sebagai
menyatakan bahwa pertumbuhan dan politik, sosial, budaya, kemiskinan, kesempatan akhir. Menjelang

32 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


pubertas, anak perlu diberikan asupan bahwa masalah stunting bukan hanya Di sisi lain, persaingan antarbangsa
nutrisi makanan yang benar, terutama gangguan pertumbuhan fisik (bertubuh di dunia akan semakin kompetitif
protein yang cukup, agar tinggi badan pendek/kerdil) anak, juga berindikasi di masa depan. Oleh karena itu,
bertambah secara baik dan otaknya mengganggu perkembangan otaknya Indonesia membutuhkan generasi
berkembang secara optimal. saat fase usia produktif. Stunting bisa muda yang berkualitas agar bisa
Tidak hanya makanan, aktivitas menjadi ancaman utama terhadap bersaing dan menjadi bangsa yang
fisik juga harus dilakukan secara benar kualitas manusia Indonesia, juga unggul.l
dan tepat. Mengingat banyak jenis ancaman terhadap kemampuan daya
aktivitas fisik yang justru membebani saing bangsa.
atau menghambat pertumbuhan. Jenis
aktivitas membentuk sikap tubuh yang
salah jika dilakukan berulang dalam
waktu yang lama dapat memengaruhi
postur tubuh anak.
Satu hal lagi, yaitu anak
membutuhkan istirahat yang cukup,
terutama saat tidur pada malam hari.
Jangan membiasakan anak
tidur larut malam mengikuti
ritme orang tuanya. Hal ini
dikarenakan bahwa kelenjar
pituitary (hipofisis) secara alami
akan memproduksi hormon
pertumbuhan atau human
growth hormone (HGH) saat
tidur nyenyak. Sehingga pola
tidur yang kurang baik dapat
menurunkan produksi hormon
tersebut.
Pemerintah saat ini menaruh
perhatian yang sangat besar
terhadap upaya pencegahan
gangguan tumbuh kembang,
stunting, melalui
peningkatan kesehatan
remaja selaku cikal bakal
keluarga. Selanjutnya,
perhatian khusus terhadap
kesehatan ibu hamil yang
akan melahirkan generasi
bangsa, bayi, dan balita yang
telah lahir dan akan tumbuh
menjadi pewaris negara.
Hal ini dikarenakan

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 33


Opini
PEMERINTAH HADIR
DI PERBATASAN

M
endekati akhir tahun Di Kabupaten Sanggau, Entikong yang
pemerintahannya, berpenduduk 15.397 jiwa ini menjadi
Presiden Jokowi dan bagian terdepan yang berbatasan
jajaran menterinya giat langsung dengan Malaysia bagian timur.
memacu pembangunan Entikong ini berjarak 2 jam dari ibukota
di berbagai sektor dan di pelbagai Sanggau atau 5 jam dari Pontianak.
tempat. Jika kita perhatikan, fokus Sementara untuk sampai di Kuching,
pembangunan pemerintahan jarak tempuhnya hanya sekitar 1,5 jam
belakangan ini memang lebih banyak saja. Apalagi bagi penduduk Kecamatan
pada pembangunan infrastruktur Entikong dan Kecamatan Sekayam untuk
seperti jalan, tol, jembatan, bendungan AJI MUHAWARMAN berkunjung ke Malaysia dalam waktu
dan bandara. Kalau kita bepergian ke singkat (1 hari) tidak perlu menggunakan
banyak daerah, terutama di luar jawa, Kepala Sub Bagian Opini Publik passport, cukup hanya menunjukkan
ribuan kilometer jalan sudah dan tengah Biro Komunikasi dan kartu PLB (Pas Lintas Batas). Dengan
dibangun untuk menghubungkan lintas Pelayanan Masyarakat segala kemudahan tadi tidaklah
provinsi seperti jalan Trans Kalimantan mengherankan jika warga Entikong dan
atau Trans Papua. sekitarnya lebih cenderung ke Kuching
Saat ini setelah tiga tahun bergelut pembangunan lebih spesifik lagi sesuai sebagai tempat berobat. Terlebih lagi
pada pembangunan fisik dan pemerataan kebutuhan. Mulai dari pembangunan selama ini, fasilitas kesehatan yang
pembangunan yang berkeadilan, pos lintas batas negara (PLBN) yang ada di wilayah beranda negara tidak
maka di tahun 2018 pemerintah lebih dibuat lebih megah hingga perbaikan memenuhi standar kebutuhan minimal,
mengutamakan penguatan sumber fasilitas kesehatan, seperti puskesmas baik dari sisi jumlah dan jenis SDM
daya manusia. Di samping masih dan rumah sakit, yang terus digenjot. maupun kemampuan peralatannya.
tetap melakukan pembangunan Akibatnya pelayanan kesehatan yang
infrastruktur tadi, pemerintah sekarang Mencari Layanan diberikan menjadi tidak optimal dan
lebih memprioritaskan daerah-daerah Kesehatan di Negeri belum bisa memuaskan warga setempat.
pinggiran yang dulu kerap terlupakan. Tetangga
Titik berat ini untuk makin menipiskan Selama ini, warga negara yang 124 Puskesmas
celah ketimpangan yang terjadi selama tinggal di wilayah perbatasan dengan Dibangun di Perbatasan
ini. Kesenjangan terlihat nyata di negara tetangga seperti Malaysia, bila Lain dulu lain sekarang, kini
berbagai sektor. Tak heran jika daerah- mengalami keluhan kesehatan berat, keadaan mulai berubah. Dengan
daerah di wilayah timur dan perbatasan sudah pasti akan menuju kota Kuching, bermodalkan Dana Alokasi Khusus
negara yang selama ini relatif tertinggal ibu kota negara bagian Serawak (DAK) afirmasi tahun 2017,
ketimbang daerah lainnya khususnya untuk mencari layanan kesehatan. Kementerian Kesehatan membangun
di pulau jawa, semakin menjadi pusat Dengan akses jalan yang lebih bagus, sebanyak 124 puskesmas di daerah
perhatian. jarak yang lebih dekat dan biaya perbatasan. Yang telah dibangun
Dengan adanya jalan dan jembatan yang terjangkau tentu mereka lebih sejumlah 110, termasuk 2 puskesmas
yang mengoneksikan antar daerah memilih menyeberang daripada harus di Kabupaten Sanggau. Ditargetkan
dan antar provinsi tentu akan sangat menempuh perjalanan jauh ke pusat sisanya akan tuntas pada akhir tahun
membantu arus pertukaran dan Kota Sanggau atau bahkan Pontianak. 2018. Puskesmas-puskesmas yang
perjalanan orang dan barang. Niscaya Sambil berobat pun, keluarganya dulu bangunannya kumuh tak terawat,
ini akan meningkatkan pertumbuhan dapat berwisata di sana. Situasi peralatan dan tenaganya serba
ekonomi masyarakat, mengurangi biaya seperti ini yang terjadi pada warga terbatas, sekarang sudah berubah
transportasi dan menghidupkan sentra- negara Indonesia yang berdomisili di total. Dulu lokasinya dipinggiran sungai,
sentra ekonomi baru. Kesejahteraan Kabupaten Sanggau, utamanya yang kadangkala saat air meluap, puskesmas
rakyat pun dapat bergerak naik seiring berada di Kecamatan Entikong. kebanjiran. Puskesmas baru lokasinya
lancarnya transaksi perdagangan dan Entikong menjadi satu dari lima ditempatkan di pinggir jalan raya dan
industri di daerah. Tak hanya jalan dan daerah di Kalimantan Barat, yang tidak jauh dari pemukiman sehingga
jembatan, di daerah perbatasan negara berbatasan langsung dengan Malaysia. mudah dijangkau. Bangunannya

34 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


bertingkat dua, dengan fasad/tampak dan berkesempatan meresmikan Puskesmas Balai Karangan
muka yang modelnya sama. Dengan Puskesmas Entikong dan Puskesmas terakreditasi dasar. Tenaga kesehatan
prototipe yang sudah distandarkan Balai Karangan. Letaknya yang juga terbilang lengkap, di masing-
oleh pemerintah pusat, maka seluruh strategis, nilai berita yang tinggi masing puskesmas telah ada
puskesmas ini akan tampak modern dan keberadaaannya yang sudah sekurangnya 2 dokter umum, dokter
dan megah. Yang membedakan adalah dinantikan warga sekitar tentu menjadi gigi, perawat, bidan, ditambah lagi ada
penempatan ornamen khas di tiap pertimbangan Menteri Kesehatan. dukungan tim nusantara sehat.
daerah. Penempatan ruang IGD, kamar Puncak acara peresmian berlangsung Pembangunan puskesmas dengan
perawatan, poliklinik dan administrasi di Puskesmas Balai Karangan. tenaga kesahatan yang lengkap
sudah dirancang sedemikian rupa Sebelumnya, Menteri Kesehatan lebih diharapkan bisa memberikan fasilitas
untuk memudahkan pelayanan. Sarana dulu singgah di Puskesmas Entikong pelayanan kesehatan terbaik dari
prasarana juga dilengkapi, seperti untuk melakukan pengguntingan pita dan negeri sendiri bagi masyarakat di
kelistrikan, air bersih, saluran telepon, meninjau fasilitas dan layanan yang ada. daerah perbatasan, sehingga tidak
pengolahan limbah. Tak hanya itu, di Tak lama berselang, Menteri Kesehatan perlu lagi ke negara jiran. Masyarakat
area puskesmas juga dibangun fasilitas melanjutkan safarinya di kalimantan ke yang biasanya berobat ke luar negeri
rumah dinas bagi Kepala Puskesmas Kecamatan Sekayam. Di Balai Karangan, dengan keluhan penyakit diabetes atau
dan tenaga kesehatan, ditambah lagi sang dokter spesialis mata ini sudah hipertensi sebenarnya bisa ditangani di
kendaraan operasional dan ambulans. dinantikan oleh ratusan warga sekitar fasilitas kesehatan setingkat puskesmas.
Dengan begitu bisa memberikan dan tenaga kesehatan se-Sanggau yang Terkecuali penyakit-penyakit yang
pelayanan tepat waktu dan ketika ada turut diundang. Rombongan disambut butuh penanganan lanjut, perlu dirujuk
kondisi darurat bisa segera datang. oleh tari-tarian dan yel-yel yang dilakukan ke rumah sakit provinsi atau rujukan
oleh jajaran staf dan tenaga kesehatan nasional. Daerah perbatasan yang
Puskesmas Entikong puskesmas. Usai memberikan sambutan merupakan bagian terdepan negara
dan Puskesmas Balai dan menandatangani dua buah prasasti, seharusnya menjadi etalase negara yang
Karangan Siap Melayani Menkes memberi waktu kepada menampilkan image positif Indonesia
Dua puskesmas, Entikong dan perwakilan masyarakat dan tenaga termasuk di bidang kesehatan. Upaya
Balai Karangan, pada bulan Maret kesehatan untuk berdialog. Rangkaian penguatan fasilitas kesehatan ini akan
2018 telah selesai dibangun dan siap kegiatan diakhiri dengan peninjauan memberikan daya ungkit besar bagi
memberikan layanan. Pemerintah mengelilingi puskesmas sambil sesekali peningkatan akses dan mutu pelayanan
daerah kemudian berinisiatif berbincang dengan pasien yang dirawat kesehatan di Daerah Terpencil,
mengundang Menteri Kesehatan dan tenaga kesehatan yang tengah Perbatasan dan Kepulauan (DTPK),
untuk meresmikan keduanya. Gayung bertugas. tidak hanya di Kalimantan tapi di semua
bersambut, dengan mengajak serta Kedua puskesmas di Sanggau daerah yang berhadapan langsung
sejumlah pejabat dan wartawan media ini tidak perlu diragukan lagi dengan negara lain. Masyarakat di
arus utama, medio April lalu, Menteri kualitasnya. Puskesmas Entikong ujung negeri tak perlu lagi iri, karena kini
Kesehatan berkunjung ke Sanggau sudah terakreditasi madya, sementara pemerintah sudah makin peduli.l

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 35


Potret

36 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Pengabdian
Dokter Muda
di Kampung Halaman

B
erawal dari cerita seorang dengan kedua orang tua dan saudara rumah sakit di daerah Tondano,
warga pada Menteri kandungnya. Sulawesi Utara. Usai menyelesaikan
Kesehatan tentang baiknya Sebelum menjadi dokter, Florida masa magangnya jauh di pulau
pelayanan seorang dokter menghabiskan masa kecil dan Sulawesi, ia pun memutuskan untuk
muda berparas cantik remajanya di Sanggau. Lulus dari pulang kampung ke Sanggau. Alasan
pada pertengahan April 2018 lalu di SMA, ia kemudian memutuskan untuk kembalinya ke Sanggau, selain karena
Puskesmas Balai Karangan, Mediakom menempuh pendidikan kedokteran kampung halamannya, ia juga merasa
mewawancarai langsung si dokter. di Fakultas Kedokteran Universitas Sanggau masih perlu melengkapi
Tak banyak dokter yang mau Kristen Indonesia (UKI) Jakarta pada kebutuhan tenaga kesehatan,
bertugas di daerah yang sulit. tahun 2009. Butuh waktu 6 tahun khususnya dokter.
Lokasinya yang jauh dari perkotaan, untuk menuntaskan pendidikannya dan
minimnya fasilitas yang tersedia, mendapatkan gelar dokter. Sebelum Menjadi Dokter,
belum lagi sarana transportasi dan benar-benar dapat kewenangan untuk Panggilan Sejak Kecil
komunikasi yang tidak lancar, memang melakukan praktik mandiri, Flo juga Bagi Florida, dokter adalah cita-
kerap membuat para tenaga kesehatan harus mengikuti program internship citanya sejak kecil. Florida kecil
berpikir dua kali untuk mengabdikan selama 1 tahun di puskesmas dan rupanya terinspirasi oleh figur Dokter
dirinya di wilayah yang masuk kategori
daerah terpencil, perbatasan dan
kepulauan.

Sosok Multikultural Yang


Mengabdi di Kampung
Halaman
Namun, tidak begitu dengan si
dokter ini. Dokter Flo, begitu ia biasa
disapa. Nama lengkapnya Florida
Linawati Aries Siregar. Marga Siregar
didapatkan dari ayahnya yang asli
Sumatera Utara. Sedangkan ibunya
seorang keturunan Tionghoa. Flo
sendiri lahir dan besar di Kabupaten
Sanggau, Kalimantan Barat. Jadilah
ia seorang yang multikultur. Lahir 27
tahun lalu, Flo adalah anak bungsu dari
3 bersaudara. Kakak-kakaknya ada
yang berprofesi juga sebagai dokter
yang bertugas di puskesmas lain di
Sanggau, ada pula yang berwiraswasta
di Pontianak. Saat ini karena panggilan
tugas, wanita lajang ini tinggal berpisah

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 37


Potret

Wibisono, dokter keluarganya dulu. mengajarkannya kembali kepada Praktek Sebagai Dokter
Dimulai ketika bertemu dengannya teman-temannya. Hal ini sangat PTT di Sanggau
yang dulunya sebagai dokter PTT di menarik dan menyenangkan baginya. Kini cita-cita Florida benar-
Sanggau. Diakui Flo, pelayanan yang Dari situlah, dia makin terdorong untuk benar terwujud. Setelah memiliki
diberikan kepada keluarganya sangat menjadi dokter suatu saat nanti karena Surat Tanda Registrasi (STR),
baik dan ramah. Bahkan ketika Florida merasa profesi ini bisa membantu orang pada sekira akhir 2016 ia kemudian
sakit, saat hujan turun pun orang tuanya lain. Kebetulan juga kedua orang tua mendaftarkan diri menjadi dokter
tetap mengantarkannya berobat ke Flo sangat mendukung dan menyetujui PTT Pemerintah Daerah Kabupaten
Dokter Wibisono. Herannya, entah hasratnya untuk mengambil kuliah Sanggau. Singkat cerita akhirnya ia
karena pengobatan atau sekadar kedokteran. memulai petualangannya sebagai
sugesti, sepulang berobat langsung Orang tua adalah komponen dokter PTT mulai Januai 2017 dengan
sembuh. Tekad untuk menjadi dokter terbesar yang mendukung Flo untuk penempatan di Puskesmas Balai
saat dewasa juga dikuatkan dengan menjadi dokter. Biarpun bukan berasal Karangan. Sudah 1 tahun lebih bekerja
penunjukannya sebagai dokter cilik saat dari keluarga berada namun orang di puskesmas lama, sebelum pindah ke
sekolah dasar. tuanya berusaha semaksimal mungkin bangunan yang baru sejak April 2018.
Sebagai dokter cilik, Flo diajarkan untuk mencukupi segala kebutuhan Menurut Flo, ada perbedaan nyata
berbagai hal seperti cara mencuci selama pendidikan dokter. Mereka tidak dari perpindahan lokasi puskesmas,
tangan yang benar, membalut luka, hanya mendukung dari segi materi tidak hanya dari aspek bangunan,
menggosok gigi yang tepat, dan namun juga mendukung secara moral tapi juga kelengkapan peralatan dan
pelbagai praktik perilaku hidup dan spiritual. Tanpa mereka, niscaya ia kenyamanan bagi jajaran puskesmas,
bersih dan sehat. Setelah mendapat tidak akan bisa seperti sekarang ini. sehingga secara langsung atau tidak
pembelajaran tersebut, ia kemudian langsung dapat meningkatkan kualitas

38 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


layanan mereka, apalagi mereka
statusnya juga sudah terakreditasi.
Tanpa terasa, ini berdampak pada
peningkatan jumlah pasien yang
datang dan dilayani di Puskesmas
Balai Karangan.
Sebagai seorang dokter, tentu
mengalami suka dan duka selama
mengabdikan diri di Sanggau. Suatu
hal yang membahagiakan tatkala
segala upaya yang dikerahkan bisa
diterima dan didukung dengan baik
oleh masyarakat. Hal ini menjadi
bukti kepercayaan pasien terhadap
pelayanan oleh puskesmas.
Sebaliknya duka yang dirasakan
manakala pasien malah lebih percaya
pada pengobatan alternatif atau
berobat kepada orang yang mengaku
sebagai dukun atau orang pintar. Akan
tetapi ketika keadaan tidak membaik
dan semakin parah, barulah mereka kesehatan di Sanggau, ia juga agak Biarpun bukan berasal
berobat ke puskesmas. Keadaan mengeluhkan tentang kekosongan
tersebut memberikan tantangan obat-obatan dasar di puskesmas, dari keluarga berada
tersendiri bagi Flo dan jajaran seperti untuk penyakit ISPA. Terkadang namun orang tuanya
puskesmas. Untungnya walaupun ada pasien yang sudah jauh-jauh
Flo terhitung baru bekerja disini, tapi datang ke puskesmas untuk berobat berusaha semaksimal
hubungan kerja dan personal dengan batuk-pilek tetapi obatnya saat itu mungkin untuk mencukupi
Kepala Puskesmas, tenaga kesehatan tidak tersedia. Kendatipun mayoritas
lain dan jajaran puskesmas lainnya penduduk setempat sudah memiliki segala kebutuhan selama
terjalin dengan baik. Itu pula yang kartu JKN-KIS, akan tetapi jika harus pendidikan dokter. Mereka
membuat Flo merasa betah bekerja. membeli obat di apotek mereka tidak
Semua keluh kesah dan tantangan mempunyai cukup uang. Harapannya tidak hanya mendukung
yang ditemui bisa sedikit terobati. supaya stok obat-obatan tersebut dari segi materi namun juga
lebih diperhatikan agar bisa membantu
Kesehatan Masyarakat masyarakat khususnya golongan tidak mendukung secara moral
Sanggau di Mata Flo mampu. dan spiritual.
Tingkat kesehatan masyarakat Di tengah kesibukannya menjadi
di Kabupaten Sanggau menurut dokter puskesmas, ia juga masih
pengamatannya belum bisa dikatakan membuka praktik mandiri di rumahnya.
sepenuhnya baik. Jumlah pasien TBC Waktu luangnya banyak dihabiskan
di sini terbilang tinggi. Masih cukup dengan menonton acara di televisi atau
banyak masyarakat yang belum sadar film. Menutup perbincangan dengan
akan pentingnya menjaga kesehatan Mediakom, tak lupa ia berpesan
bagi diri dan keluarganya. Segelintir kepada seluruh generasi muda
masyarakat ada yang enggan Indonesia agar menjadi generasi yang
meminum obat secara teratur minum bermanfaat bagi sesama. Masa muda
meskipun sudah mengetahui penyakit terlalu berharga untuk disia-siakan,
dan dampaknya. Namun, sebagian selagi ada waktu hasilkan prestasi
lagi sudah ada juga masyarakat yang bukan hanya mencari sensasi.l
secara mandiri mampu menjaga
kesehatannya, terutama masyarakat
dengan tingkat pendidikan yang lebih
tinggi.
Di samping menggambarkan situasi

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 39


Profil

40 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Asa
Dokter Reisa
Berkiprah di Dunia
Internasional

P
aras ayu dr. Reisa sama mama. Kata mama jadi dokter Masyarakat. Hal ini ia lakoni karena
Kartikasari mungkin sudah manusia aja biar ngobatin mama”, ketertarikannya untuk bergabung di
tak asing lagi di Indonesia. ungkapnya sambil tertawa. organisasi Kesehatan Dunia (WHO).
Lebih dikenal dengan Setelah lulus kuliah, dr. Reisa Ia memilih jurusan Kesehatan
dr. Reisa Broto Asmoro, bekerja di Rumah Sakit Polri Kramat Masyarakat di Universitas Indonesia
wajahnya kerap kali menghiasi layar Jati Jakarta. Di RS Polri, ia banyak untuk mengambil gelar magisternya.
kaca saat menjadi presenter program berkecimpung di dunia forensik. ‘’Salah satu syarat untuk bergabung di
talkshow kesehatan Dr. Oz. Mengawali Bahkan kala itu, ia sempat menjadi WHO adalah memiliki latar belakang
kariernya di dunia hiburan sejak duduk salah satu anggota DVI (Disaster pendidikan kesehatan masyarakat
di bangku SMA di bidang modeling, Victim Identification) yang terlibat (public health), ‘’ kata Rei, sapaan
dokter kelahiran 28 Desember 1985 ini dalam proses investigasi korban akrab dr. Reisa.
memiliki asa yang kuat untuk berkiprah jatuhnya pesawat Sukhoi dan Selain keinginan Rei untuk
di dunia kesehatan. Tidak hanya di beberapa bom terorisme di Jakarta. berkiprah di bidang kesehatan dunia,
Indonesia, ia ingin menjajaki bidang “Nah, kalau terjun ke tim DVI gara-gara ia terlebih dulu memulai langkah
yang lebih luas yaitu bidang kesehatan di situ (RS Polri) memang. Jadi, dulu internasionalnya sebagai selebriti.
tingkat dunia. ngga sengaja, kan emang ada banyak Hal ini diawali pada tahun 2010, di
Berawal dari sebuah model kasus tuh. Dari mulai awalnya kapal sela kesibukan tugas forensik, klinik
agency ternama dan mulai tenggelam, terus habis itu ada kasus kecantikan dan kuliah, Rei tertantang
membintangi beberapa iklan, Rei teroris, ada bom Marriot, macem- untuk mengikuti Pemilihan Puteri
memutuskan untuk melanjutkan macemlah. Kemudian dibikinlah DVI Indonesia mewakili Provinsi Daerah
pendidikan kedokterannya di team, akhirnya ya saya tergabung Istimewa Yogyakarta (DIY). Dalam
Universitas Pelita Harapan. Ia karena memang saya dokter umum kontes bergengsi tersebut, ia menjadi
mengaku, sebenarnya cita-cita masa yang kerja di situ”, katanya. runner up 1 dan menyandang gelar
kecilnya adalah menjadi dokter Tak hanya sibuk bekerja, dr. Reisa Puteri Indonesia Lingkungan 2010. Ia
hewan. “Dari kecil sih pengennya jadi kembali melanjutkan pendidikannya pun berhak mewakili Indonesia dalam
dokter hewan, cuma ‘ngga dikasih ke jenjang S-2 di bidang Kesehatan ajang Miss International 2011.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 41


Profil
Jalan Menjadi bulan, hasil pernikahannya dengan Sebagai proteksi kepada anak-
Presenter Dr.Oz Kanjeng Pangeran Tedjodiningrat Broto anaknya, Rei juga disiplin membawa
Ajang Puteri Indonesia bisa dibilang Asmoro. anaknya untuk diimunisasi. Karena
sebagai salah satu tonggak sejarah Rei berusaha membagi waktu baginya pemberian imunisasi bagi anak,
dalam kariernya sekarang. Menurutnya sebaik-baiknya antara pekerjaan dan khususnya Imunisasi Dasar Lengkap
mengikuti kontes tersebut memberinya keluarganya. Ia selalu menyempatkan (IDL) sangat penting. “Satu, dua orang
banyak pengalaman dan pembelajaran. diri untuk menyiapkan keperluan anak- tidak vaksin saja bisa membahayakan
“Nah, di Puteri Indonesia itu kan anaknya sebelum memulai aktivitas. kesehatan orang banyak. Apalagi yang
banyak dilatih ngomong di depan “Pokoknya pagi ngurusin anak-anak immunocompromised (imunitas lemah),
orang, presenting gitu. Akhirnya ya dari dulu, habis selesai ngurus saya baru bayi, balita itu kan jadi kesehatannya
situ mulai jadi belajar untuk present. bisa kerja. Kemudian, sebelum dia sangat terganggu. Itulah sebabnya
Terus sejak itu ikut casting-casting”, tidur saya udah harus pulang. Kalau menurut saya vaksin itu bukan hanya
kenangnya. weekend bisa diajak pergi ya diajak. untuk kesehatan pribadi tapi ini bisa
Setelah mengikuti beberapa casting, Trus kalau lagi ngga ada kerjaan sebisa meningkatkan kualitas kesehatan
Rei pun dipercaya untuk menjadi host mungkin saya di rumah”, kata wanita seluruh manusia di dunia” tegas Rei.
dalam acara Dr. Oz Indonesia yang yang memiliki hobi memasak ini. Rei sangat menyayangkan apabila

ditayangkan di salah satu stasiun TV


swasta. Lewat program inilah namanya
semakin di kenal di dunia entertainment.
Dan hampir setiap pekerjaannya di
dunia hiburan berhubungan dengan
profesinya sebagai dokter.
Rei merupakan host wanita pertama
di Dr. Oz, karena di negara-negara
lainnya, acara yang dirintis Dr. Mehmet
Oz ini presenternya seorang pria. “Kan
franchise di seluruh dunia semuanya
cowok harusnya. Tapi, ternyata dr. OZ
Amerika ngijinin di Indonesia boleh host
cewek, ya udah akhirnya ikut casting
dan masuk”, kisahnya. Selain sibuk
syuting Dr. Oz, saat ini Rei juga masih
praktek di klinik bersama.

Keluarga Jadi Prioritas


Walaupun memiliki segudang
kesibukan, keluarga tetap menjadi
prioritas Rei. Apalagi saat ini dirinya
sudah memiliki seorang putri berusia
3 tahun dan seorang putra berusia 1

42 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


seorang anak tidak divaksin karena
tidak didukung oleh keluarganya.
menyelipkan materi mitos-fakta tentang
isu kesehatan yang sedang ia bahas
Rei merupakan host
Apalagi dengan alasan memperoleh dalam presentasinya. wanita pertama di
informasi yang belum tentu
kebenarannya (hoaks). Melakoni Dr. Oz, karena di
Oleh karena itu, untuk menghindari Pola Hidup Sehat negara-negara lainnya,
hoaks, Rei selalu memilah dan Pada Maret lalu, Rei baru saja
memastikan kebenaran informasi yang melahiran anak keduanya melalui acara yang dirintis
ia peroleh terutama apabila hal itu
terkait dengan isu kesehatan. “Kalau
proses operasi caesar. Walaupun baru
satu bulan yang lalu melahirkan anak
Dr. Mehmet Oz ini
saya sih pasti lihat dulu background kedua, saat ditemui tim Mediakom Rei presenternya seorang
penulisnya, asal sumber atau website-
nya apakah benar”, ujarnya.
sudah nampak bugar.
Rei mengaku tidak ada kiat khusus
pria.
Di samping itu, untuk memerangi yang ia lakukan setelah menjalani
hoaks, saat diminta mengisi talkshow proses persalinan anak keduanya. Ia
ataupun seminar Rei mengaku selalu hanya berusaha untuk menjalani pola

makan yang sehat, olah raga yang


teratur dan istirahat yang cukup.
“Harus banyak minum. Saya tuh
kalau minum bisa sampai 3-4 liter
sehari selama masa menyusui, supaya
produksi ASI-nya banyak. Terus juga
makan makanan bergizi, jangan pikirin
nurunin berat badan dulu, jangan mikir
diet-diet dulu soalnya otomatis juga
kalori yang terbakar pada ibu menyusui
kan jauh lebih tinggi, jadi ntar juga pasti
akan turun sendiri kok berat badannya.
Cuma yang pasti makanannya harus
terjaga” ujar Rei.
Menurut Rei, ia juga selalu
memperhatikan porsi makanannya.
“Ngikutin standard aja sih, sayur
setengah piring terus nanti nasinya apa
karbohidratnya ya 1/3, terus sisanya
protein 2/3-nya. Yang pasti sekarang
sayur yang gelap itu tetep dikonsumsi
banyak, apalagi lagi menyusui kan”
bebernya.
Selain itu, setelah 2 minggu melalui
proses operasi caesar, Rei juga berusaha
untuk melakukan olah raga ringan. “Jadi
olah raga tetap, makan tetap dijaga,
minum, terus istirahat sih. Ibu baru punya
anak kan istirahatnya susah jadi colong-
colong waktu, anaknya tidur usahakan
www.instagram.com/reisabrotoasmoro

ibunya juga ikut tidur, jadi tetep fit


badannya” kata Rei. (FR)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 43


Untuk
Rakyat

Kota Malang
Jadi Perhatian
Anggota DPR

S
ebanyak 24 anggota Komisi
IX DPR RI dalam Reses
Masa Persidangan III
Tahun Sidang 2017-2018
melakukan kunjungan kerja medis dan non medis jumlahnya Permasalahan lain terungkap ketika
ke tiga provinsi, yaitu Provinsi Aceh, mencukupi rasio pengguna layanan, RSU Syaiful Anwar menjadi tempat
Provinsi Papua Barat, dan Provinsi sehingga mendukung berjalannya kunjungan berikutnya. BPJS Kesehatan
Jawa Timur yang diwakili Kota Malang. program Jaminan Kesehatan Nasional menunda pembayaran klaim RSU yang
Ketua tim rombongan kunjungan (JKN). dikelola Pemprov Jawa Timur tersebut
reses area Jawa Timur Komisi IX DPR Secara blak-blakan, dr. Asih hingga mencapai Rp 79 miliar. Pada
RI Dra. Ermalena, MHS menjelaskan menegaskan permasalahan yang ada bulan Februari, ketika tagihan mencapai
kedatangan rombongannya ingin di Kota Malang masih seputar upaya total Rp 131 miliar, baru mendapat
memastikan pembangunan kesehatan menekan kematian ibu bersalin. pembayaran Rp 59 miliar.
di Kota Malang. Caranya melalui pendampingan Pihak rumah sakit juga
“Yang terpenting adalah ibu mulai hamil sampai nifas oleh menyampaikan kronologi kasus
meningkatkan kualitas dan akses kader kesehatan, dokter spesialis dugaan jual beli ginjal pada tahun
pelayanan kesehatan dasar dan rujukan kebidanan, dokter spesialis anak, dan 2017 yang diklaim sebagai hoaks atau
yang bermutu, merata dan terjangkau, bidan wilayah. Komunikasi mereka berita bohong. Mendengar beberapa
khususnya masyarakat miskin,” sebut didukung keberadaan grup WhatsApp problem tadi, anggota Komisi IX DPR
politisi perempuan dari Partai Persatuan Bidan Arema yang berisi laporan ANC meminta beberapa pembahasan untuk
Pembangunan (PPP) ini, Kamis (antenatal care) harian serta tindak di tindaklanjuti pada saat Rapat Kerja
(1/3/2018). lanjutnya. Pemerintah. Termasuk mengharapkan
Kadinkes Kota Malang Dr. dr. Sedangkan peserta Penerima diadakan sosialisasi regulasi tentang
Asih Tri Rachmi Nuswantari, MM Bantuan Iuran (PBI) BPJS Kesehatan Komite Nasional Transplantasi Ginjal
menjelaskan, terdapat fasilitas layanan Tahun 2017 sejumlah 31.502 jiwa sesuai SK Menkes Nomor 94 Tahun
kesehatan tingkat pratama sebanyak 64 (PBI APBD) dan 144.486 jiwa (PBI 2017.
klinik serta 16 Puskesmas. Sebanyak APBN). Angka tersebut berdasarkan “Kemungkinan sosialisasi regulasi
6 puskesmas di antaranya rawat data jumlah penduduk miskin dan tidak ini belum dilakukan, sehingga RS tidak
inap. Layanan kesehatan rujukan pun mampu di Kota Malang berdasarkan mengetahui kebijakan tersebut,” ujar
tersedia di 25 rumah sakit. Ia pun Basis Data Terpadu (BDT) Dinas Sosial Ermalena. (EKO/INDAH)
memastikan, jumlah tenaga kesehatan sebanyak 159.476 jiwa.

44 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Wakil Rakyat Berharap Ini yang harus benar-benar diterapkan,”
ucap Krisna.

Warga Bekasi Sadar


Selain itu, Krisna juga mengingatkan
warga untuk menjaga kesehatan dan
kebersihan diri sendiri. Bisa dimulai

Hidup Bersih
dengan hal yang paling mudah seperti
tidak memakan makanan sembarang,
berolahraga, dan cukup istirahat.

A
Sementara itu, Widyaiswara Ahli
Utama pada Balai Besar Pelatihan
nggota Komisi IX DPR RI, dengan warga di Bekasi, Kamis Kesehatan Jakarta dr. Embry Netty
Krisna Mukti mengunjungi (5/4/2018). mengatakan melakukan Germas
kota Bekasi dalam rangka Menurut Krisna diantara wilayah sebagai pola hidup dapat terhindar dari
sosialisasi Gerakan Purwakarta, Karawang, dan Bekasi, masalah kesehatan. Salah satunya
Masyarakat Hidup Sehat yang paling banyak sampah di pinggir adalah dengan berhenti merokok dan
(Germas). Krisna berharap masyarakat jalan adalah Bekasi. Pria yang sempat memahami bahwa rokok tidak ada
Bekasi untuk meningkatkan kesadaran membintangi sejumlah iklan televisi ini manfaatnya.
hidup bersih. pun menguggah kesadaran masyarakat “Harus diketahu, rokok itu tidak ada
“Kesadaran hidup bersih harus akan pentingnya membuang sampah manfaatnya, mulai dari keteguhan hati
dibiasakan, jadi germas ini adalah ditempatnya. untuk tidak merkok lagi. Kebiasaan
upaya menumbuhkan kesadaran kita “Kenapa (banyak sampah)? Karena itu bisa dihilangkan tapi yakinkan di
semua dan diimplementasikan serta kesadarannya kurang, buang sampah dalam hati kita bahwa merokok itu
dilaksanakan dalam kehidupan kita sembarangan. Hal-hal semacam ini lebih banyak madaratnya dari pada
sehari-hari,” kata Krisna saat berdialog yang kurang di masyarakat Indonesia. manfaatnya,” sebut Embry. (D2)

W S
NE
AS H
FL
MUSIM HAJI
2018, KEMENKES
SIAPKAN
1.500 TKHI

K
ementerian Kesehatan RI pada musim haji tahun 2018 Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) di Mekkah dan
ini mempersiapkan Tenaga Kesehatan Haji Indonesia Madinah juga lebih lengkap dengan menambahkan beberapa
(TKHI) sebanyak 1.500 orang. alat kesehatan. Plus, mempersiapkan 29 ambulans sebagai
“Nantinya TKHI bertugas untuk melayani calon jemaah sarana evakuasi.
haji Indonesia di 507 kloter. Tenaga kesehatan yang direkrut, Fasilitas lain berupa alat pelindung diri bagi calon jemaah
lebih dari 70% pernah menunaikan ibadah haji,” jelas Menkes haji, masker, kacamata hitam, payung, botol semprotan
Nila F. Moeloek di Mekkah, Arab Saudi, Kamis (25/4/2018). air, dan sandal ikut disiapkan. Tidak hanya itu, kebutuhan
TKHI yang akan bertugas sebagian besar laki-laki. katering untuk tiga kali makan, buah, dan makanan ringan
Pertimbangannya, tenaga kesehatan laki-laki selain untuk pun disediakan, terutama bagi jemaah haji sakit yang dirawat
memberikan pelayanan, juga membantu mobilisasi calon di KKHI Mekkah dan Madinah. (D2)
jemaah haji Indonesia yang sedang sakit.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 45


Dari Daerah
Operasional Khusus) untuk membina
1
dokter perusahaan.
Menurut Aam, dokter perusahaaan
sangat berperan penting untuk
kesehatan karyawannya. Aam tidak
ingin dokter perusahaan melakukan
pemeriksaan kuratif saja, akan tetapi
juga melakukan upaya promotif-
preventif.
Di samping itu, Aam juga
bekerja sama dengan Dinas Tenaga
Kerja (Disnaker) agar lebih mudah
mengajak perusahaan-perusahaan
untuk melakukan pembinaan
upaya kesehatan kerja. Selain
menggandeng Disnakertrans, Aam juga
melibatkan bagian Human Resources
Development (HRD) perusahaan untuk
mempermudah memperluas jaringan
pembinaan.

Puskesmas Bergas,
“Kami bina dokter perusahaan juga
kami mengundang HRD-nya kemudian
kami mengundang Kepala Disnakernya.

Sahabat Bagi
Jadi, dari situ ada jembatan. Sehingga
kami mudah untuk masuk ke
perusahaan,” terang Aam.

Para Pekerja
Beragam kegiatan yang dilakukan
dalam upaya kesehatan kerja, misalnya
saja, melakukan peregangan setiap 2

P
jam sekali, melakukan cek kesehatan
dan kelas ibu untuk mendorong ASI
uskesmas Bergas yang kesehatan kerja nasional berdampingan eksklusif.
terletak di Kabupaten dengan Kota Cilegon, Banten.
Semarang, Jawa Tengah Pembinaan upaya kesehatan kerja Kelas Ibu untuk
memiliki keistimewaan sudah dilakukan oleh Puskesmas Pekerja Wanita
tersendiri dibanding Bergas Untuk memaksimalkan Sebagian besar karyawan pabrik
puskesmas lainnya. pembinaan di perusahaan-perusahaan di wilayah Bergas adalah wanita. Oleh
Wilayah puskesmas yang terletak yang ada di wilayahnya, pada karena itu, kelas ibu menjadi salah
di salah satu kawasan industri tahun 2013, Puskesmas Bergas satu program upaya kesehatan kerja di
Kabupaten Semarang membuatnya memanfaatkan dana BOK (Bantuan perusahaan binaan Puskesmas Bergas.
aktif memberikan pembinaan tentang
upaya kesehatan kerja kepada sekira 2
50 perusahaan. Upaya ini dilakukan
sejak tahun 2010 hingga saat ini.
“(Puskesmas Bergas) Salah satu
puskesmas perkotaan. Kami ada di
wilayah kawasan industri. Dan kami
dikelilingi banyak perusahaan, sekitar
43 sampai 50 perusahaan. Jadi
kami bina, bertahap pembinaannya”
ungkap dr. Aam Amalia, M.Kes, Kepala
Puskesmas Bergas.
Kebetulan pula, diakuinya,
Kabupaten Semarang adalah
kabupaten percontohan upaya

46 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Sebelumnya, Aam dan timnya
3
telah melaksanakan kelas ibu hamil di
tiap-tiap desa di wilayah Puskesmas
Bergas. Akan tetapi, dirinya mengalami
kesulitan ketika kegiatan kelas ibu hamil
dilaksanakan di hari biasa.
Tidak banyak peserta yang bisa
mengikuti kelas ibu hamil karena
sebagian dari pesertanya adalah
wanita bekerja. Oleh karena itu,
Aam memutuskan untuk jemput bola
dengan mengadakan kelas ibu hamil di
perusahaan.
“Di desa kendalanya ketika kami
masuk, banyak ibu yang menjadi
karyawan perusahaan. Nah, dari situlah
kemudian gimana kalau kita masuk ke
perusahaan,” kata Aam. hamil tidak boleh makan lele nanti perusahaan juga dibantu oleh motivator
Agar kelas ibu hamil di kepatil, padahal tidak gitu ya. Lele itu ASI yang ada di perusahaan. Hal ini
perusahaan lebih maksimal Aam proteinnya sangat tinggi. Dan ibu hamil bertujuan untuk memberikan tambahan
juga memanfaatkan dana BOK untuk harus makan makanan berprotein gizi pada ibu dan bayi sehingga dapat
kegiatan ini. Salah satunya dengan tinggi, jadi tidak apa-apa kalau ibu hamil mencegah stunting.
membuat lembar balik sebagai sarana itu makan lele,” terang Aam. Upaya lain yang dilakukan untuk
edukasi bagi peserta kelas ibu. Materi Kelas ibu hamil di perusahaan mendorong ASI eksklusif ialah
kelas ibu hamil juga diambil dari buku dilaksanakan setiap seminggu sekali, pengadaan ruang laktasi di perusahaan.
Kartu Menuju Sehat (KMS). seusai jam makan siang. Kuota untuk Butuh perjuangan bagi Aam dan timnya
“Pengadaan lembar balik ini untuk satu kali pertemuan diberi batas untuk meyakinkan perusahaan agar
mencerdaskan masyarakat. Jadi, kalau maksimal 20 orang, agar penyampaian mau menyediakan ruang laktasi (ruang
masyarakat cuma dikasih omongan gitu materi lebih efektif. menyusui) untuk karyawannya.
kan ngantuk. Jadi ini biar berwarna,” Untuk materi ASI ekslusif, Aam Menurut Aam, ada perusahaan
ungkap Aam. memberdayakan masyarakat dengan yang sudah memiliki kesadaran untuk
Materi yang diberikan Aam dan membentuk motivator ASI eksklusif. menyediakan ruang laktasi, akan
tim saat kelas ibu hamil, antara lain Sebelumnya menurut Aam, Puskesmas tetapi ada pula yang belum. “Apapun
tanda-tanda bahaya kehamilan, Bergas mengandalkan konselor ASI bentuknya saya sangat mengapresiasi,
pemberian ASI eksklusif, perawatan untuk mengajar tentang ASI eksklusif, karena tergantung owner-nya. Sudah
bayi (tali pusat), dan materi menghapus akan tetapi karena jumlahnya terbatas, dapat satu kotak saja sudah bersyukur,
mitos. Banyak mitos yang beredar di maka dibentuklah motivator ASI yang sudah mau, gitu kan,” ujarnya.
masyarakat mengenai kehamilan. diambil dari ibu-ibu yang sudah memiliki Walhasil, saat ini ibu menyusui
Khusus materi menghapus mitos, pengalaman memberikan ASI eksklusif yang memanfaatkan ruang laktasi di
Aam ingin mengedukasi ibu-ibu agar kepada anaknya. perusahaan tersebut semakin banyak,
mengetahui mana anjuran bagi ibu Materi yang diberikan saat ASI karena didorong dengan keberadaan
hamil atau pun ibu menyusui yang eksklusif diantaranya, edukasi tentang ruang ASI yang nyaman dan fasilitas
benar dan bisa dipertanggungjawabkan. manfaat ASI, Inisiasi Menyusui Dini memadai. Selain itu, mereka juga
Misalnya, mitos ibu hamil yang tidak (IMD), Perda ASI di Kabupaten termotivasi dengan semboyan anak
boleh makan ikan lele. Semarang, kemudian role play cara sehat, anak pintar, dan hemat.
“Ada yang mengatakan ibu menyusui yang benar. Selain itu, para Menurut Aam dengan adanya
motivator juga melakukan pendataan usaha jemput bola ini, saat ini angka
serta memotivasi pemberian label bagi pemberian ASI eksklusif di Kecamatan
ibu laktasi. Bergas meningkat, yang semula hanya
Varian edukasi lainnya melalui 9%, saat ini menjadi 14%.
1. Salah satu motivator ASI eksklusif di
senam ibu hamil dan pemberian susu Dalam menjalankan kelas ibu,
perusahaan saat memeragakan cara
yang tepat memberikan ASI serta makanan tambahan pada ibu selain motivator ASI Aam juga
2. Kulkas yang disediakan di ruang laktasi hamil yang Kurang Energi Kronis (KEK). dibantu oleh tenaga bidan. “Jadi
perusahaan
Penyusunan menu pemberian makanan selalu ada jadwal untuk bidan
3. dr. Aam Amalia, M.Kes, Kepala
Puskesmas Bergas tambahan (PMT) untuk ibu hamil di perusahaannya,”pungkasnya. (FR)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 47


Dari Daerah

Kiprah Mbah ASI


Bagi Generasi Penerus

"B
apak lan Ibu, inilah yang kemudian dimanfaatkan Dihargai dan Bermanfaat
monggo diaturi agar para mbah, sebutan lansia dalam “Tantangannya mengedukasi dalam
ndaftar sinten bahasa Jawa, dilibatkan dalam program keterbatasan menangkap materi. Tapi
badhe perikso promosi kesehatan. saya yakin para mbah tadi bersedia
gula darah lan “Kami meminta bantuan para lansia membantu program kami karena
tensi minggu depan (silakan mendaftar dalam program Mbah ASI (Air Susu merasa ‘diuwongke’ (dihargai) karena
untuk memeriksakan gula darah dan Ibu) karena para mbah atau mertua awalnya mereka merasa dipojokkan
tensi),” ujar Promotor Kesehatan UPTD perempuan termasuk orang-orang karena tidak berbuat apa-apa dalam
Puskesmas Getasan, Mustafidatun yang dihargai di lingkungannya,” cetus rumah dan sakit-sakitan,” terang Dona.
Najah, SKM ketika mengunjungi Kepala UPT Puskesmas Getasan dr. Berkat aktif berkumpul di BKB
Kelompok Bina Keluarga dan Balita Dona Elizabeth. Bromelia, kaum lansia seperti
(BKB) Bromelia Dusun Dukuh, Tidaklah susah merekrut para dicerahkan, lebih dihargai, dan menjadi
Desa Kopeng, Kecamatan Getasan, Mbah ASI yang terdiri dari kaum sosok yang teredukasi. Dona pun yakin
Kabupaten Semarang beberapa waktu perempuan berusia 50 tahun keatas program yang mulai diaktivasi kembali
lalu. untuk mempromosikan pemberian pada September 2017 lalu ini bakal
Sekira 30 orang lanjut usia saat itu ASI eksklusif. Lantaran mereka berkesinambungan. Meski pendanaan
berkumpul di Gedung Serbaguna Ponco sudah mempunyai modal semangat minim, kualitas pertemuan antara
Marga Tani. Meski ada beberapa yang hidup sehat. Kriterianya, sebut Dona, promotor dan para lansia membuahkan
berpostur bungkuk dengan langkah perempuan tersebut sudah punya cucu kesadaran untuk hidup lebih sehat.
kaki tertatih-tatih, mereka bersemangat dan mau mengedukasi lingkungan Semangat untuk berbagi yang tinggi
mendengarkan penjelasan tentang sekitarnya. terpancar dari dua kader Mbah ASI,
hidup sehat, pemeriksaan tubuh secara Tim Puskesmas Getasan tinggal Ngasiyem dan Jumiati yang berumur
rutin hingga senam lansia bersama mengarahkan sebaiknya pemberian sebaya, 62 tahun. Dari pengalaman
selama 15 menit. ASI selama 0-6 bulan secara optimal. mereka yang mempunyai seorang putri
Diakui oleh Najah, kelompok Pengetahuan lainnya juga diberikan yang telah menikah dan mempunyai
lansia Desa Kopeng tergolong aktif terkait persiapan bagi para ibu hamil anak, nasehat pertama dan paling
karena selalu saling mendukung ketika agar tak membuang ASI. berguna adalah tentang pemberian ASI.
diadakan kelas lansia di Posbindu. Hal “Kami belajar dari pengalaman

48 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


dahulu ketika juga baru mempunyai
anak, bagaimana menyusui dengan
benar, manfaat sampai pantangannya,”
sebut Ngasiyem. Pengetahuan nenek
bercucu dua ini tentang ASI dibagi, mulai
dari masa ASI eksklusif 0-6 bulan, cara
melancarkan volume ASI, dan kini cara
penyimpanan ASI yang baik. Apalagi
putri Ngasiyem harus bekerja memerah
susu dan diberikan waktu istirahat
sekira satu jam. Waktu rehat inilah yang
dimanfaatkan untuk mengantarkan
ASI perahan bagi cucu Ngasiyem yang
berusia 6 bulan. Sehingga tidak ada ASI
yang terbuang sia-sia.
Pengalaman serupa juga dialami
Jumiati yang tidak hanya lihai
menasehati putrinya, tapi juga tetangga
sekitar. “Sudah terbukti, ASI itu
menguatkan tubuh bayi sampai dewasa
juga nggak gampang sakit. Empat cucu
saya juga begitu, jadi saya ceritakan
kemana-mana karena ada pengalaman
dari cucu saya yang berumur 12 tahun,”
urai Jumiati.
Jauh sebelum Mbah ASI
dicanangkan, Jumiati mengklaim
sudah terpapar informasi tentang
ASI eksklusif. Kehadiran promotor
kesehatan di BKB dirasakannya makin
memperkuat keyakinannya tentang
manfaat ASI bagi generasi penerus
Desa Kopeng. Ditambah lagi peran
lurah setempat yang sangat mendukung
intervensi dari lansia bagi kelompok
perempuan usia produktif. “Tidak ada
ruginya saling menasehati karena toh
ini untuk mendukung kegiatan cucu-
cucu kami juga kelak,” ujar Ngasiyem
1
menimpali. (INDAH)

1. Dua kader Mbah ASI Desa Kopeng


Ngasiyem (kiri) dan Jumiati.
2 2. Buku pemantauan kesehatan lansia

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 49


Dari Daerah

Dari Anti Rokok


Jadi Cah Ganteng

P
ara pemuda di sekitar area Getasan, Mustafidatun Najah “Berdasarkan pengamatan
wisata Kopeng yang berada menjelaskan bahwa sejak tahun langsung pada saat remaja kumpul
di lereng Gunung Merbabu, 2017 lalu, keresahan mulai muncul di di sore hari atau pada jam istirahat di
Kabupaten Semarang, kalangan masyarakat Desa Kopeng. sekolah terlihat memang mulai banyak
Jawa Tengah ingin keluar Penyebabnya adalah hasil survei remaja yang merokok, bahkan kaum
dari lingkaran penghisap rokok. Usaha Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS). perempuan ikutan,” terang Najah.
mereka tampil beda dengan gimmick Terlihat indikator masyarakat yang Kondisi tersebut membuat tenaga
unik patut diacungi jempol. tidak merokok hanya 20%, sehingga kesehatan dan segelintir pemuda
Promotor kesehatan di Puskesmas 80% masyarakatnya merokok. memutar otak. Maka, dibuatlah

50 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Agen Cah Ganteng. gerakan untuk mengingatkan sekira
200 remaja Kopeng agar tidak merokok
yang diberi nama “Cah Ganteng Ora
Ngerokok” atau anak ganteng tidak
merokok.
Gerakan ini pun menjadi salah satu
bagian dari upaya promosi kesehatan
setempat bernama “Remaja Harum”.
Kepala Puskesmas Getasan dr.
Dona Elizabeth mengupas tantangan
yang harus dihadapi para penggerak
program Cah Ganteng bahwa di
kalangan remaja jika tidak merokok itu
dibilang tidak keren, tidak gaul, dan
berbagai stigma lainnya.
Nah, bagaimana caranya justru
kita balik paradigmanya, jika tidak
merokok itulah yang yang disebut
ganteng,”cetus Dona.
Tujuan dari gerakan ini sendiri
adalah menurunkan perilaku
merokok yang tinggi sejak usia
remaja. Tingginya perokok di wilayah
puskesmas Getasan berbanding
lurus dengan jenis penyakit tertinggi
di Getasan, yaitu infeksi saluran
pernapasan atas (ISPA) dan hipertensi.
Gerakan “Cah Ganteng Ora
Ngerokok” sejalan dengan Perda
Nomor 4 tahun 2016 tentang Kawasan
Bebas Asap Rokok di Kabupaten
Semarang. Dimulai dari tingkat
puskesmas terlebih dahulu berlanjut ke
tingkat Kecamatan dengan membuat
komitmen bersama. Dari Kecamatan
dikerucutkan ke tingkat desa.
Desa Kopeng dipilih sebagai pilot
project yang dimulai melalui sosialisasi
dr. DONA ELIZABETH. di balai desa pada bulan Agustus 2017
Kepala Puskesmas Getasan.
lalu. Kemudian dilanjutkan dengan
melakukan komitmen bersama sebulan
berikutnya. Terpilihlah 10 profil remaja
yang tidak merokok untuk dijadikan
teladan. Lewat karang taruna dan
pusat informasi kesehatan remaja
(PIK-R) disosialisasikan bahaya
merokok ke remaja lain.
Gerakan ini, imbuh Dona, bukan
hanya untuk yang tidak merokok.
Remaja perokok pun diajak agar tidak
merokok lagi. Salah satu kegiatannya
adalah menonton film tentang bahaya
merokok bersama remaja dan tokoh
masyarakat.
Masalah menyikronkan waktu

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 51


Dari Daerah
sosialisasi menjadi kendala tersendiri MUSTAFIDATUN NAJAH, SKM.
dalam gerakan ini. Waktu luang Promotor Kesehatan UPTD
Puskesmas Getasan.
remaja biasanya Sabtu malam dan
hari Minggu karena sebagian besar
dari mereka bersekolah dan bekerja.
Sedangkan bagi Najah sebagai
penyuluh, waktu tersebut merupakan
hari libur. Jalan tengahnya dengan
melatih kesepuluh remaja tersebut
bagaimana menyosialisasikan program
melalui materi yang berkaitan dengan
bahaya merokok.
Dona dan Najah berharap gerakan
ini bukan hanya untuk masyarakat
Getasan tapi juga sebagai motivasi
pemuda, remaja, generasi muda
Indonesia secara umum untuk tidak
merokok secara dini. Slogan “Cah
Ganteng Ora Ngerokok”dinilai sudah
sesuai sasaran. Lantaran bisa
membuat para remaja berpikir dua
kali agar tidak merokok ataupun bahaya merokok. Oki mengamati dalam, semakin susah, tingkat
menghormati teman lainnya supaya para remaja tidak melihat dari sisi ketergantungannya semakin tinggi.”
tidak menjadi perokok pasif. kesehatan, mereka hanya mengikuti kata Oki.
teman-teman agar terlihat mengikuti Dukungan dari Kepala Desa
Mencari Sosok tren. Kopeng cukup tinggi, setiap ada
Ganteng Sejati Lain lagi dengan Akbar yang baru perhelatan acara selalu memberikan
Profil agen Cah Ganteng terwakili lulus dari bangku SMA. Saat melihat ruang untuk para agen memberikan
dengan kehadiran sosok Oki Kustianto banyak temannya yang merokok, ia pemahaman tentang bahaya merokok.
(28 tahun) dan Enjang Akbar menyiapkan jurus obrolan tentang Walaupun Kepala Desanya masih
Pangestu (17 tahun) ketika Mediakom perokok pasif jika menghirup asap dari merokok, namun di setiap kesempatan
mendatangi Balai Desa Kopeng orang sekitarnya. Pria yang bercita- acara mengimbau untuk tidak merokok
beberapa waktu lalu. Keduanya cita menjadi polisi ini tidak takut dijauhi di ruangan.
dianggap cukup merepresentasikan atau dikatakan tidak keren oleh teman- Misi tersulit para agen “Cah
sosok remaja di sembilan dusun yang temannya, “Yang penting ganteng Ganteng Ora Ngerokok” adalah
dinaungi Kopeng. alami,” kata Akbar sambil tertawa. meminta para tetua untuk berhenti
Para agen dituntut untuk melakukan Kedua Cah Ganteng ini kembali merokok. “Kualat,” kata Oki. (T Chan)
pendekatan sesuai kondisi sekitar mengungkapkan keprihatinannya
ataupun kapasitas masin-masing. karena sering melihat anak-anak kecil
Misalnya Oki yang sudah bekerja sudah paham cara merokok ngelinting
kerap bercerita pengalamannya ketika dhewe (Tingwe) atau melinting
sempat menjadi perokok. rokok sendiri. Hal seperti inilah yang
“Saya tidak menemukan letak membuat tugas agen menjadi lebih
kenikmatannya, malah mau berhenti sulit. Bahkan salah satu karang taruna
justru karena selalu pusing ketika kena wanita yang ikut serta wawancara
asap rokok,”ujar Oki. dengan tim Mediakom, Ika, tidak bisa
Dari kisah pribadinya, ia sebarkan menghentikan pacarnya merokok.
ketika para remaja dari gabungan Banyak alasan yang disampaikan
Karang Taruna dusun-dusun berkumpul oleh sang kekasih agar tetap merokok.
dalam sebuah acara. Oki menegaskan Salah satunya adalah dengan
bahwa niat berhenti merokok itu lahir mencontohkan neneknya yang
dari kesadaran diri sendiri. juga seorang perokok, dan sampai
Sementara, tugas dari para agen sekarang baik-baik saja.
memberikan pemahaman dari sisi “Kalau nanti remaja tidak
kesehatan kepada para remaja tentang diselamatkan, semakin jauh, semakin

52 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 53
Galeri Foto

54 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 55
Terobosan
Pro d’WI GitA,
Cara Asyik Belajar
Merawat Gigi

M
asalah kesehatan mendorong Jurusan Keperawatan positif anak. Oleh karena itu, yang
gigi dan mulut yang Gigi (JKG) Politeknik Kesehatan menjadi sasaran program ini adalah
paling banyak diderita Kementerian Kesehatan (Poltekkes siswa TK dan PAUD (Pendidikan Anak
masyarakat Indonesia Kemenkes) Semarang untuk membuat Usia Dini).
terutama anak-anak program inovasi yang diberi nama Pro “Kita berpikir kalau untuk mengubah
adalah karies gigi. Kejadian karies d’WI GitA. Sekilas namanya memang perilaku anak itu harus sedini mungkin.
gigi pada anak mencapai angka mirip dengan salah satu penyanyi Jadi di usia PAUD dan TK inilah
76,9%. Berdasarkan data Riskesdas yang tenar di era 90-an, Dewi Gita. kayaknya yang paling cocok. Jadi
tahun 2013, prevalensi karies gigi Tapi program ini tidak ada kaitannya pemahaman, mindset mereka diubah
pada anak usia 12 tahun mengalami dengan istri musisi Arman Maulana. Pro dulu” kata drg. Irma Haida Yuliana
peningkatan sebesar 13,7% di tahun d’WI GitA merupakan kependekan dari Siregar, M.HKes, inisiator Pro d’WI GitA
2013 dibandingkan tahun 2007. Program edu-WISATA GIGI ’tuk ANAK. yang juga dosen Jurusan Keperawatan
Jika disandingkan dengan perilaku Program Menyasar Anak-anak Gigi, Poltekkes Kemenkes Semarang.
menggosok gigi, ternyata kebiasaan PAUD dan TK Metode pembelajaran yang
menggosok gigi setiap hari mengalami Program ini menawarkan solusi agar diterapkan oleh Pro d’WI GitA
peningkatan sebesar 2,7%, akan anak memiliki kebiasaan merawat dan ialah pendekatan belajar sambil
tetapi berbanding terbalik dengan cara menggosok gigi dengan benar sejak bermain. Sehingga tercipta suasana
menggosok gigi yang benar, yakni dini. Menurut penelitian, penerapan pembelajaran yang menyenangkan dan
mengalami penurunan sebesar 5%. kebiasaan baik pada anak sejak dini menarik bagi anak.
Permasalahan ini kemudian merupakan cara pembentukan karakter Dalam satu hari siswa TK/PAUD
akan diajak melakukan beberapa
aktivitas. Pada tahap pertama mereka
drg. Irma Haida Yuliana Siregar,
M.HKes, inisiator Pro d’WI GitA akan diajak untuk menonton film
tentang cara menyikat gigi di kelas.
Kemudian mereka akan melihat praktek
menggosok gigi menggunakan model/
boneka gigi yang besar.

Tempat Belajar Pindah


Ke Klinik Gigi
Setelah itu siswa dibawa ke klinik
gigi. Nah, di klinik gigi mereka akan
dikenalkan alat-alat yang dipakai
untuk memeriksa gigi, seperti dental
unit, mesin bur gigi, alat semprot
gigi dan instrument-instrumen kecil
untuk perawatan gigi. Menurut Irma,
sebenarnya program ini hanya
memindahkan tempat belajar siswa dari

56 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 57
Terobosan
1 2

siswa akan menggosok gigi dengan


teknik seperti yang telah diajarkan
dan akan dikoreksi oleh pendamping
bila salah. Jika mereka melakukan
kesalahan, mereka dapat mengulang
lagi sampai bisa menggosok gigi
dengan benar secara mandiri.
Setelah gosok gigi bersama,
mereka diperbolehkan untuk kembali ke
kelas untuk makan bekal yang sudah
mereka bawa dari rumah. Setelah
mengikuti rangkaian kegiatan edu-
wisata gigi, siswa akan diberi piagam
bahwa mereka telah mengikuti edukasi
merawat gigi.
sekolah ke klinik gigi. “Jadi dalam sehari gigi. Tentunya alat-alat yang mereka
itu mereka ada di kelas, kemudian gunakan adalah alat-alat yang aman Tahapan Strategi
dibawa ke klinik kemudian mereka dan tidak membahayakan. Sehingga, Pengembangan Pro d’WI
gosok gigi bersama. Setelah itu mereka mereka merasa senang memainkan GitA
makan bekalnya. Jadi memang 2 jam perannya sebagai dokter gigi maupun Ada tiga tahapan strategi dalam
yang selama ini di TK, sehari pindah ke pasien. Dengan melakukan role play pengembangan program ini, yang
JKG”, ujarnya. diharapkan mereka tidak takut lagi pertama tahap sosialisasi. Tahap
Saat di klinik, siswa akan diajak berkunjung ke klinik gigi. sosialisasi adalah pengenalan Pro d’WI
untuk melakukan role play, ada yang Dari klinik gigi, mereka akan diajak GitA kepada sekolah TK dan PAUD
berperan menjadi dokter dan ada yang ke tempat khusus untuk gosok gigi di kota Semarang melalui presentasi
berperan sebagai pasien. Mereka bersama. Sikat dan pasta gigi sudah program di sekolah-sekolah kepada
dibagi secara berpasang-pasangan. disediakan oleh tim JKG, jadi siswa para guru maupun di Paguyuban
Anak yang berperan sebagai dokter tidak perlu lagi membawa peralatan Kepala Sekolah TK. Bila mereka
gigi akan menggunakan baju putih menggosok gigi. berminat, maka akan ditindaklanjuti
layaknya baju yang digunakan dokter Siswa akan didampingi oleh para dengan implementasi Program yang
gigi dan memeriksa temannya yang dosen dan mahasiswa pendamping dilaksanakan di Jurusan Keperawatan
berperan sebagai pasien di kursi saat menggosok gigi. Pada tahap awal, Gigi Poltekkes Kemenkes Semarang.

58 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


4

1. Model gigi yang digunakan sebagai alat merupakan tahap penegembangan “Kami punya unit ‘kan terbatas tuh jadi
peraga cara menggosok gigi dengan eksternal. Pada tahap ini, sebagian anak main dulu, sebagian lagi
benar
2. Peralatan menggosok gigi bersama pengembangan program diperluas masuk (kelas). Jadi memang betul-betul
3. Permainan Monopoli yang didesain oleh melalui kerjasama lintas sectoral bermain, mereka having fun di sini”
mahasisa Magister Sains Terapan (MST). dengan memberdayakan mahasiswa imbuh Irma.
4. Suasana klinik gigi yang ramah anak.
Magister Sains Terapan (MST) Permainan yang disediakan
dalam pelaksanaannya. Melalui misalnya saja, menyusun puzzle, ular
pengembangan eksternal ini diharapkan tangga, monopoli. Semua permainan
Program tersebut dapat menjadi bagian didesain oleh mahasisa MST.
dari kurikulum TK/PAUD di tingkat Saat ini sudah ada 7 sekolah dari
Tahap Sosialisasi ini dilaksanakan regional dengan melibatkan Dinas target 30 sekolah di Kota Semarang
oleh para Dosen JKG dan melibatkan Pendidikan Provinsi Jawa Tengah. yang telah mengikuti program edu-
beberapa mahasiswa sebagai Saat ini Pro d’WI GitA sudah wisata ini. Sementara ini Pro d’WI
pembantu pendamping. berjalan di tahun kedua dan sudah GitA hanya dilakukan di wilayah Kota
Kemudian yang kedua adalah tahap memasuki proses pengembangan Semarang karena sedang digunakan
pengembangan internal. Pada tahap tahap pengembangan internal. ”Ini kita sebagai pilot project.
ini, pengenalan dan implementasi lagi masa transisi untuk mau ke tahap Akan tetapi, Irma berharap nantinya
program mulai memberdayakan kedua, jadi nanti yang melakukan edu-wisata gigi ini dapat menjadi
mahasiswa dalam porsi yang lebih penyuluhan mahasiswa. Terus film-film kegiatan rutin sekolah-sekolah yang ada
besar. elaksanaannya dilakukan oleh juga selama ini memang mahasiswa di Kota Semarang, bahkan di Indonesia.
mahasiswa Program Diploma III & yang sudah buat. Mahasiswa MST-nya “Kami ingin membawa ini ke Diknas
IV Keperawatan Gigi. “Masuk tahap juga nanti akan membuat permainan- supaya dijadikan bagian dari kurikulum
yang kedua akan jadi programnya permainan yang mereka rancang untuk mereka. Nanti kalua ini bisa dijadikan
mahasiswa. Mahasiswa nanti yang anak TK”, kata Irma. bagian kurikulum mereka ini kami
akan maju, dosen akan jadi fasilitator. Permainan-permainan ini berfungsi angkat lagi ke Kementerian Kesehatan
Karena mahasiswa itu harus punya sebagai selingan ketika peserta edu- supaya dijadikan bagian dari kurikulum
pengalaman penyuluhan. Jadi kita wisata melebihi kuota yang ditetapkan. Poltekkes seluruh Indonesia. Sehingga
nanti akan membuat desain di mana Kuota kelas yang disediakan hanya program Pro Dewi Gita ini bisa menjadi
pelajaran kewirausahaan mahasiswa untuk 20 hingga 30 anak saja maka, ikonnya nasional”, harapnya.
itu akan menjual program ini ke TK-TK” apabila jumlah siswa yang mengikuti Ada tiga paket yang ditawarkan
jelas Irma. edu-wisata melebihi kuota mereka dalam Pro d’WI GitA, yaitu Paket Email,
Sedangkan tahap yang ketiga akan dibagi menjadi 2 kelompok. Paket Dentin dan Paket Pulpa. (FR)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 59


Liputan Khusus

Menimbang Tiga Komponen


Universal Health Coverage

A
kses layanan kesehatan yang baru, masih dan transformasional 76.097.949 peserta berasal dari Pekerja
menjadi sebuah yang dirancang untuk mengubah Penerima Upah (PPU) dan Pekerja
keniscayaan di tengah sistem kesehatan yang didominasi Bukan Penerima Upah (PBPU).
masyarakat. Universal oleh konvergensi kebijakan dan dapat Sementara fasilitas pelayanan
Health Coverage (UHC) melindungi sepertiga dari populasi dunia kesehatan yang telah terintegrasi
disebut-sebut sebagai salah satu upaya serta dioperasikan secara nasional. dengan program JKN sebanyak 21.763
pemerataan akses tersebut. Sementara, UHC di Indonesia telah orang untuk fasilitas kesehatan tingkat
UHC sendiri merupakan sistem memiliki payung hukum dan sejak tahun pertama (FKTP) dan 2.292 untuk
penjaminan kesehatan yang memastikan 2014 sudah mulai diberlakukan melalui fasilitas kesehatan rujukan tingkat lanjut
semua orang menerima pelayanan program yang disebut sebagai Jaminan (FKRTL).
kesehatan yang mereka butuhkan tanpa Kesehatan Nasional (JKN). Donald mengatakan, meski capaian
harus mengalami financial hardship alias “Kartunya bernama Kartu Indonesia kepesertaan sudah cukup tinggi,
kesulitan ekonomi. Sehat (KIS), ini banyak yang nggak yakni hampir 75% dari total penduduk
Badan kesehatan dunia, WHO paham seolah-olah KIS hanya untuk Indonesia, ternyata belum bisa memenuhi
(World Health Organization) bahkan orang miskin saja. Nggak (KIS) untuk standar WHO. Lantaran ada tiga
seperti mengingatkan kembali UHC semuanya. Penyelenggaranya BPJS komponen yang dinilai oleh WHO dalam
kepada 194 negara yang menjadi Kesehatan,”ujar Staf Khusus Menteri pelaksanaan UHC di suatu negara.
anggotanya sebagai tema peringatan Bidang Pembangunan dan Jaminan “WHO itu punya tiga dimensi untuk
ulang tahun ke-70 pada 7 April 2018 . Kesehatan, dr. Donald Pardede, MPPM, melihat kemajuan UHC di suatu negara
Selain perlindungan risiko keuangan, kepada Mediakom. dan tiga-tiganya harusnya bersamaan.
terdapat tiga dimensi yang menjadi Menurut Donald, sebelum ada Kita sering berfokus hanya pada satu
konsep penting dari cakupan UHC yang program JKN, Indonesia tidak memilki dimensi saja, seharusnya tiga dimensi itu
saling melengkapi, yaitu sejauhmana suatu skema yang dapat memastikan secara merata,” kata Donald.
cakupan populasi yang terlindungi, jaminan kesehatan untuk semua Komponen pertama dalam
cakupan pelayanan kesehatan, dan masyarakat. Beberapa skema jaminan pelaksanaan UHC adalah kepesertaan,
tingkat cakupan keuangan dari paket kesehatan sebelumnya terkategorisasi lalu pelayanan kesehatan dan ketiga
bantuan direct cost. Ditekankan bahwa berdasarkan profesi. Seperti pegawai terkait perlindungan keuangan (financial
UHC tidak sebatas kuratif atau hospital negeri yang dijamin dengan Askes, protection).”Jadi kalo kita ditanya tentang
based, melainkan juga seluruh upaya kemudian ada Jamsostek untuk pekerja bagaimana progress UHC kita, maka
kesehatan mulai dari promotif, preventif, formal, serta ASABRI untuk polisi dan selalu harus me-refer dari WHO , lihat,
kuratif, rehabilitatif, dan paliatif. TNI. ukur, dan evaluasilah tiga dimensi tadi,”
Penyelenggaraan UHC di negara Jalan penjaminan kesehatan sosial paparnya.
berkembang menjadikan adanya subsidi yang diretas selama empat tahun Pria yang pernah menjabat sebagai
silang dari yang berisiko tinggi ke terakhir mulai terlihat hasilnya. Hingga Staf Ahli Ekonomi Kesehatan Menkes
berisiko rendah, dari yang kaya kepada Februari 2018 sebanyak 192.029.645 ini coba menggambarkan kondisi riil
yang miskin, dan dari yang produktif ke orang tercatat telah menjadi peserta pelaksanaan ketiga komponen dalam
yang tidak produktif. JKN, dimana 115.931.696 orang sebagai program JKN. Terkait kepesertaan,
UHC merupakan sebuah program Penerima Bantuan Iuaran (PBI) dan ujarnya, meski sudah mencapai lebih

60 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


dr. DONALD PARDEDE, MPPM
dari 195 juta orang, jumlah ini masih di
Staf Khusus Menteri Bidang
bawah harapan. Pembangunan dan Pelayanan
“Praktik yang terjadi sekarang adalah Kesehatan.
mereka punya asuransi sendiri, BUMN,
perusahaan-perusahaan besar, dengan
asuransi yang ada, itu sering kali merasa
nyaman sehingga belum ikut ke dalam
kepesertaan (JKN) padahal regulasi
mengatakan wajib. Nah Kemenkes harus
terus dorong BPJS karena mencari
kepesertaan adalah tugas BPJS,”kata
Donald.
Mengenai pelayanan kesehatan, ia
mengakui masih ada masalah dalam
pemerataan pelayanan kesehatan di
setiap daerah serta distribusi tenaga
medis yang juga tidak merata. Upaya
untuk mengatasi masalah ini pun
telah dilakuan salah satunya dengan
melakukan pembangunan puskesmas-
puskesmas di Daerah Tertinggal
Perbatasan Kepualauan (DTPK)
dan melakukan penyebaran tenaga
kesehatan.
Pendekatannya melalui sistem
temporary employment, seperti
program Nusantara Sehat (NS), Wajib
Kerja Dokter Spesialis (WKDS), dan
penugasan khusus residen. Hal tersebut
dilakukan demi komitmen aksesibilitas peserta JKN dapat mengakses dikeluarkan,” tutur Donald.
terhadap pelayanan kesehatan. pelayanan katastropik sehingga tanpa Pihak manajemen fasilitas kesehatan
“Itu langkah luar biasa yang sudah mengeluarkan biaya. Artinya, sudah yang tidak paham mengenai aturan
dilakukan Kemenkes sampai saat ada perubahan ketika sebelum era ini, akhirnya menarik biaya tambahan.
ini,”papar Donald. JKN, rumah sakit mengenakan biaya Padahal, kata Donald, menarik biaya
Lebih lanjut, pada tahun 2016-2017 periksa (fee for services) kepada pasien. tambahan kepada pasien peserta JKN
Kemenkes telah melakukan berbagai Kini dengan JKN, maka pembayaran tidak diperbolehkan karena termasuk
upaya terobosan guna mendukung dilakukan berbasis diagnosa yang fraud alias kecurangan. Oleh karena
pelayanan kesehatan, salah satunya menuntut efisiensi, ketelitian, keahlian itu, Pemerintah berusaha mencari
membangun dan mengembangkan 124 dalam memberikan pelayanan kepada jalan keluar agar financial protection
Puskesmas perbatasan melalui Dana peserta. diterapkan dengan benar dan juga
Alokasi Khusus (DAK) afirmasi. Sistem tersebut, tambah Donald, aktifitas fraud dapat dicegah.
Pada tahun 2017, Pemerintah telah dibayarkan dengan cara paket sehingga Donald menegaskan, komponen
meningkatkan sarana dan prasarana sejumlah fasilitas pelayanan kesehatan financial protection adalah sangat
pada fakses tingkat primer sebanyak 375 menganggap tarif yang diberikan penting dalam pelaksanaan JKN.
rehab Puskesmas; 35 pembangunan kecil. Dampaknya, lanjut Donald, yang Pasalnya, salah satu tujuan negara
atau peningkatan gedung; 750 dulu merasakan memperoleh banyak melaksanakan program jaminan
pembangunan baru Puskesmas; 17 pendapatan dari jumlah layanan yang kesehatan adalah untuk melindungi
pembangunan Public Safety Center diberikan, sehingga antara untung dan masyarakatnya agar tidak bangkrut
(PSC); 34 Puskesmas keliling (Pusling) rugi dijadikan satu dikelola oleh rumah karena berobat.
air; 537 Pusling ambulans roda empat; sakit. “Tujuannya melindungi orang-orang
1.650 ambulans kendaraan roda dua; “Rumus yang dulu makin banyak agar jangan sampai miskin, jangan
86 ambulans, 2.525 sarana prasarana servis makin banyak duit. Sekarang sampai orang berobat dengan biaya
Puskesmas, serta 10.437 alkes di nggak, makin banyak kalau nggak hati- yang besar, kalau cuma menjaminkan
Puskesmas. hati, makin rugi karena yang dibayar batuk pilek yaa nggak usah ada
Terkait proteksi pembiayaan, itu tidaklah seperti apa yang sudah jaminan,” pungkas Donald. (Didit)

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 61


Liputan Khusus

Solusi Atasi Antrian


Peserta JKN

H
ampir 75% penduduk Tingkat Pertama (FKTP). Bidang Pembangunan dan Jaminan
Indonesia telah terdaftar “Harus redistribusi. Sekarang Kesehatan, dr. Donald Pardede, MPPM,
sebagai peserta Jaminan sedang dilihat berapa kapasitas satu kepada Mediakom.
Kesehatan Nasional (JKN) puskesmas yang ideal dan juga supaya Ia merinci bahwa redistribusi
hingga Februari 2018. bisa tahu berapa dokternya maksimal dilakukan terhadap fasilitas layanan
Peningkatan jumlah peserta tersebut (melayani pasien). Lebihnya akan kesehatan (fasyankes) yang
berdampak pada semakin banyaknya didistribusikan sehingga pelayanan memiliki jumlah peserta berlebihan.
kunjungan ke Fasilitas Kesehatan tidak antri,” ujar Staf Khusus Menteri Selanjutnya peserta tersebut

62 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Donald juga mengajak masyarakat ukuran, yakni contact rate untuk
melihat antrian peserta JKN di melihat tingkat kehadiran peserta
fasyankes dari sisi yang berbeda. JKN ke FKTP. Kedua, dengan melihat
Antrian tersebut, katanya, menunjukkan frekuensi sebuah FKTP dalam
bahwa sudah banyak masyarakat yang melakukan rujukan atau seberapa
dapat mengakses fasilitas kesehatan. sering memberikan rujukan. Lalu, FKTP
Hanya saja dampak antrian yang berkewajiban melakukan program-
memang harus segera diatasi. program pencegahan penyakit kronis
“Ini memang harus kita atasi, dan melaksanakan edukasi kepada
rumah sakit harus kreatif, BPJS harus masyarakat. FKTP pun harus sejalan
kreatif mengatasi itu (antrian),” tambah dengan program pemerintah di bidang
Donald. kesehatan seperti Program Indonesia
Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK).
Kapitasi Berbasis “Jadi dengan cara mengukur itu
Komitmen Pelayanan (KBKP), maka rujukan FKTP terukur,”
Setiap FKTP dipantau dengan tegas Donald.
sebuah sistem yang disebut sebagai Lebih lanjut, Donald menyatakan
Kapitasi Berbasis Komitmen Pelayanan bahwa pemberian edukasi kepada
(KBKP). Ada empat indikator yang masyarakat di era JKN ini sangat
dijadikan penilaian dalam KBKP jika penting agar untuk permasalahan
salah satu indicator tidak terpenuhi kesehatan yang ringan, seperti
maka akan berdampak pada pemberian memeriksa tekanan darah (tensi
dana kapitasi yang akan dikurangi. darah) tidak selalu ke fasyankes.
“Namanya kapitasi berbasis Selain itu, fasyankes diharapkan
pelayanan dengan target dalam empat dapat memberikan pelayanan yang
indikator. Kalau faskes tingkat pratama lebih baik dan pemerintah juga akan
(FKTP) saya kasih kapitasi sekian, meningkatkan pengawasan agar
maka akan saya ukur dari indikator program JKN terlaksana dengan
itu, kalau tidak tercapai dikurangi optimal.
(dana kapitasi). Maksudnya agar dia “FKTP harus berkualitas, kedepan
semangat, supaya dia merasa perform,” yang harus ditingkatkan pemerintah
jelas Donald. adalah monev,” ujar Donald lugas.
Empat indikator yang dijadikan (Didit)

dipindahkan ke fasyankes lain dalam


satu kawasan atau daerah lain yang
masih berdekatan. Selain untuk
mengatasi jumlah antrian pasien,
cara ini diharapkan membuat kinerja
Puskesmas menjadi optimal.
“Implikasinya kalau padat (pasien
banyak) tidak bagus mutu pelayanan,
jadi harus konsisten dengan jumlah
yang adekuat (memadai) supaya pada
saat yang sama luar gedungnya juga
berjalan. Puskesmas itu tidak hanya
ngobatin orang, kapan dia sempat
keluar (promotif dan preventif) kalau
pasiennya banyak,” terang pria yang
sebelumnya menjabat sebagai Staf Ahli
Ekonomi Kesehatan Menkes tersebut.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 63


Serba
Serbi
Mengenal
Penyakit Malaria
sebagai hari peringatan Malaria plasmodium falciparum ditandai dengan
Sedunia. gejala demam terus-menerus, jenis
Begitulah tonggak sejarah malaria malaria ini bisa menjadi malaria berat
di kancah dunia. Masyarakat Indonesia yang menyebabkan kematian. Jenis
sendiri rupanya cukup familiar dengan lainnya,
penyakit malaria karena terdapat malaria
daerah endemis malaria cukup tinggi tertiana
dengan 10,7 juta jiwa terjangkit. disebabkan
Penyebaran malaria di daerah endemis oleh plasmodium
tertinggi tersebar di Provinsi Papua, vivax dengan gejala
Papua Barat, dan Nusa Tenggara yang timbul setiap tiga
Timur. hari.
Untuk itu, penting mengenal
penyakit malaria ini, mulai dari
penyebabnya hingga cara
mengobatinya. Malaria adalah penyakit

B
infeksi yang disebabkan oleh
parasit plasmodium yang hidup
ermula dari gerakan dan berkembang biak
kepedulian akan bahaya dalam sel darah
penyakit malaria yang merah manusia Sedangkan, jenis ketiga
diinisiasi oleh negara- yang ditularkan malaria ovale disebabkan
negara endemik malaria oleh oleh plasmodium ovale, dan malaria
di kawasan Afrika, lahirlah Deklarasi kuartana disebabkan oleh plasmodium
Abuja pada 25 April 2001. Hingga pada nyamuk malaria malariae dengan gejala demam yang
perhelatan World Health Assembly (anopheles) timbul setiap empat hari. Sementara,
(WHA) pada 23 Mei 2007 di Jenewa betina. Nyamuk malaria knowlesi disebabkan oleh
Swiss sebanyak 192 negara anggota ini menyerang baik plasmodium knowlesi.
WHO menyepakati tanggal 25 April laki-laki maupun Secara umum, orang yang
perempuan dari segala terkena gigitan nyamuk malaria akan
kelompok umur. Pada mengalami gejala seperti demam,
umumnya nyamuk malaria mulai menggigil, berkeringat, kadang disertai
menggigit dari pukul 18.00 petang dengan sakit kepala, mual, muntah,
hingga pukul 06.00 pagi. diare dan nyeri otot atau pegal-pegal.
Ada lima jenis malaria yang Jika mendapati anggota keluarga
diketahui saat ini yakni: satu malaria mengalami gejala tersebut, segera
tropika yang disebabkan oleh bawa ke fasilitas pelayanan kesehatan

64 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


terdekat untuk segera diobati. Upaya efektif mencegah malaria pemeriksaan darah baik menggunakan
Penyakit malaria apabila tidak dalam keseharian adalah tidur mikroskop atau rapid diagnostic test
segera diobati dengan benar menggunakan kelambu, penyemprotan (RDT). Untuk daerah yang sudah
dapat menyebabkan bahaya bagi dinding rumah dengan menggunakan bebas malaria, setiap orang yang
penderitanya. Salah satunya mengalami antinyamuk berupa lotion ataupun datang dengan keluhan demam perlu
anemia, sehingga penderita akan semprot (repellent). Usaha lainnya ditanyakan apakah dalam satu bulan
mengalami kekurangan darah karena yang dapat dilakukan adalah dengan terakhir pernah mendatangi daerah
sel-sel darah banyak yang hancur manajemen lingkungan, termasuk endemis malaria.
dirusak oleh plasmodium. menebarkan ikan pemakan jentik, Bagi setiap orang yang hasil
Anemia kronis pada ibu hamil dapat seperti ikan mujair, dan ikan cupang. pemeriksaan darahnya positif malaria
menyebabkan kematian dan bayi yang Sementara upaya pemerintah akan diberikan pengobatan Obat
dikandung mempunyai berat badan dalam mencegah malaria adalah Anti Malaria (OAM) gratis yaitu
lahir rendah. Apabila yang terkena dengan melakukan pogram eleminasi artemisinin-based Combination Therapy
penyakit ini anak-anak, maka dapat malaria dan pemberian kelambu gratis. (ACT). Saat ini yang digunakan
mempengaruhi kecerdasan otaknya. Sedangkan untuk mengobati penderita adalah kombinasi Dihidroartemisinin
Selain itu, manifestasi malaria berat malaria, ada beberapa kebijakan dan Piperakuin ditambah dengan
dapat berupa demam tinggi, penurunan pemerintah. pengobatan radikal Primakuin sesuai
kesadaran, koma, pendarahan spontan, Pada daerah endemis malaria, dengan pedoman tatalaksana malaria.
kegagalan multiorgan hingga dapat maka setiap orang demam harus (Didit)
menyebabkan kematian. dicurigai malaria dan dilakukan

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 65


Serba
Serbi
Sehatnya
Mengonsumsi Kopi

S
etiap orang menikmati tubuh. Senyawa kafein pada kopi yang Meringankan
kopi dengan cara yang merupakan zat psikoaktif, merangsang Sakit Kepala
berbeda, mulai dari sistem saraf untuk mengirim sinyal ke Ngopi memiliki efek menenangkan
penyuka kopi yang disobek sel-sel lemak untuk memecah lemak dan meringankan migrain atau sakit
alias kopi sachet hingga tubuh. Lemak dilepaskan ke dalam kepala. Saat sakit kepala, pembuluh
menggiling kopi sendiri. Setiap orang darah sebagai asam lemak bebas otak memperlebar reseptor rasa sakit.
pun memiliki alasannya sendiri untuk sebagai bahan bakar. Tekanan darah dan detak jantung
menikmati kopi, mulai dari menyukai meningkatkan tekanan pada dinding
cita rasa kopi sampai alasan relaksasi Menjaga Konsentrasi pembuluh darah. Kandungan Kafein
dan ketenangan. Apapun itu “ngopi” Mengonsumsi kopi disinyalir dapat dalam kopi dapat menyebabkan
sudah menjadi budaya masyarakat menghambat kegiatan adenosine penyempitan pembuluh darah di otak,
Indonesia. (senyawa kimia yang melambatkan sehingga mengalirkan darah lebih
Konsumsi kopi yang tidak aktivitas otak dan memberikan efek cepat dan mencegah peluasan rasa
berlebihan antara 1-2 cangkir kopi mengantuk) pada otak. Struktur sakit
per hari faktanya memberikan efek kimia kafein mirip dengan adenosine.
yang baik untuk tubuh. Dengan Konsumsi kafein terbawa oleh Mengandung
cacatan kopi yang dikonsumsi adalah darah menuju otak yang kemudian Antioksidan
kopi hitam tanpa tambahan gula menggeser adenosine, sehingga efek Kopi mengandung senyawa
dan krimer. Dirangkum dari berbagai lelah dan kantuk menjadi tidak terasa. antioksidan yang mampu
sumber, banyak fakta menarik tentang meningkatkan kekebalan tubuh
sehatnya ‘ngopi’. Mengusir stres dan terhadap penyakit-penyakit seperti
depresi kanker, asam urat (rematik), dan
Meningkatkan Di dalam tubuh orang yang juga menghambat penuaan dini,
Metabolisme Tubuh mengalami depresi, tingkat hormon yang disebabkan radikal bebas.
Mengonsumsi kopi dapat dopamin sangat rendah. Konsumsi Kopi adalah salah satu biji yang
meningkatkan metabolisme tubuh kopi memicu pelepasan hormon mengandung antioksidan alami jenis
sebanyak 3 – 11%. Konsumsi kopi endhorphin dan dopamin di area polifenol. Selain itu, secara alami biji
dapat merangsang thermogenesis otak yang sangat berperan dalam kopi juga mengandung senyawa-
(proses tubuh untuk meningkatkan mempengaruhi mood. Kafein senyawa penting lainnya, seperti
suhu), dimana peningkatan juga membantu keseimbangan lemak, karbohidrat, protein, senyawa
thermogenesis berpengaruh langsung kadar dopamine yang tersimpan asam, vitamin, dan mineral. Senyawa-
terhadap peningkatan metabolisme di dalam bagian otak yang sangat senyawa tersebut membentuk
tubuh. Kopi juga mengandung mempengaruhi tingkat stres dalam citarasa khas kopi, dan bermanfaat
asam klorogenik yang berfungsi tubuh. bagi kesehatan tubuh. Kopi juga
untuk memperlambat penyerapan Meningkatkan mengandung kuinin, yang bersama
karbohidrat dan penguraian lemak. Tekanan darah magnesium akan menyeimbangkan
Kandungan lain adalah magnesium Kafein merupakan stimulan bagi tingkat gula darah yang kemudian
dan kalium yang membantu tubuh sistem syaraf pusat, sehingga bagi akan meminimalkan risiko diabetes
menggunakan insulin, sehingga dapat orang yang sensitif terhadap kafein tipe 2. Efek positif senyawa
mengurangi keinginan konsumsi mungkin akan mengalami peningkatan antioksidan dalam kopi akan terdeteksi
makanan manis. tekanan darah sela dalam waktu dalam jangka waktu yang panjang,
Meningkatkan Energi singkat. Kafein tidak berkontribusi ketika dikonsumsi rutin dalam jumlah
Mengonsumsi kopi dapat terhadap gangguan pembuluh darah yang terkendali, diiringi dengan pola
meningkatkan energi sebesar 11- yang terkait dengan tekanan darah, dan gaya hidup sehat; konsumsi
12%. Kopi memiliki kemampuan untuk kafein juga tidak akan menyebabkan buah dan sayur serta aktivitas fisik
memecah lemak menjadi energi, penyakit jantung. setidaknya 30 menit setiap hari. (nain)
sehingga dapat meningkatkan energi

66 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


RUMUS RACIKAN KOPI

Racikan kopi berbeda tiap jenisnya. LATTE (COFFEE LATTE), merupakan FRAPPÉ, merupakan espresso yang
Memahami racikan kopi bisa sejenis kopi espresso yang disajikan dingin.
membantu Anda memilih minuman ditambahkan susu dengan rasio antara
kopi sesuai selera. 11 Jenis racikan susu dan kopi 3:1. KOPI INSTAN, berasal dari biji kopi
yang umum dijumpai terdiri dari: yang dikeringkan dan digranulasi.
CAFÉ AU LAIT, serupa dengan caffe
KOPI HITAM, yang merupakan hasil latte tetapi menggunakan campuran KOPI IRLANDIA (IRISH COFFEE),
ektraksi langsung dari perebusan biji kopi hitam. merupakan kopi yang dicampur
kopi yang disajikan tanpa penambahan dengan wiski.
rasa. CAFFÈ MACCHIATO, merupakan
kopi espresso yang ditambahkan susu MELYA, sejenis kopi dengan
ESPRESSO, merupakan kopi yang dengan rasio antara kopi dan susu 4:1 penambahan bubuk cokelat dan madu.
dibuat dengan mengekstraksi biji kopi Cappuccino, merupakan kopi dengan
menggunakan uap panas pada tekanan penambahan susu, krim, dan serpihan KOPI MOKA, serupa dengan
tinggi, hasilnya sangat kental dan pekat cokelat. cappuccino dan latte, tetapi dengan
penambahan sirup cokelat.
KOPI TUBRUK, kopi asli Indonesia DRY CAPPUCCINO, merupakan Oleng, kopi khas Thailand yang
yang dibuat dengan memasak biji kopi cappuccino dengan sedikit krim dan dimasak dengan jagung, kacang
bersama dengan gula. tanpa susu. kedelai, dan wijen.

YANG
MANA
KOPIMU?
ARABIKA & ROBUSTA

Kopi adalah minuman ketiga yang paling digemari


dan paling banyak dikonsumsi di dunia setelah
air putih dan teh. Saat ini kopi menjadi salah satu
komoditas pertanian yang sangat diperhitungkan.
Tercatat ada sepuluh negara pengahasil kopi
terbanyak di dunia, dan Indonesia menempati
posisi keempat setelah Brazil, Vietnam, dan
Kolombia dengan jumlah produksi mencapai
660 kilogram biji kopi per tahunnya dengan jenis
Arabika dan robusta.
Ada dua jenis kopi yang paling populer untuk
produk komersil, yaitu Arabika dan Robusta.
Robusta lebih produktif, tahan penyakit, serta
tinggi kandungan kafeinnya. Arabika tingkat
keasamannya yang lebih tinggi serta mempunyai
aroma yang lebih kompleks.

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 67


WHPH

68 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


MEMENUHI
dalam berbagai kegiatan atau event
kesehatan. Sebagai dokter umum, ia
juga sering mengikuti pelbagai pelatihan
life support (basic dan advance) dan

PANGGILAN
penanganan emergensi.
Berbekal pengalaman dan
kemampuannya, tercatat dokter Iqbal

JIWA, MELAYANI
sudah pernah ikut serta sebagai tim
kesehatan pendakian beberapa gunung
di Indonesia, tim kesehatan bencana
banjir dan kebakaran di Jakarta, dan

TANPA BATAS
pendamping medis event olahraga
di Jakarta. Terakhir kali ia terlibat
dalam tim Flying Health Care (FHC)
Kementerian Kesehatan tahun 2018

G
sebagai perwakilan dari IDI. Tim ini
dibentuk sebagai wujud kepedulian
agah dan avonturir. saat kuliah serta jejaringnya yang telah pemerintah untuk membantu mengatasi
Begitulah kesan pertama dibangun, rupanya ikut membantu Kejadian Luar Biasa (KLB) Campak
ketika Anda bertemu Iqbal untuk tetap aktif di organisasi dan Gizi Buruk di Kabupaten Asmat.
dan berkenalan dengan keprofesiannya. Semenjak tahun Tak hanya di dalam negeri, pada 2017
dokter bernama lengkap 2015, ia menjabat sebagai Ketua ia bahkan pernah dua kali ditugaskan
Muhammad Iqbal El Mubarak. Bidang Pengabdian Masyarakat dan sebagai tim kesehatan di luar negeri,
Dokter yang biasa dipanggil dokter Penanggulangan Bencana Ikatan seperti diantaranya pada pengungsian
Iqbal ini memang berbeda dengan Dokter Indonesia (IDI) cabang Jakarta Rohingya di Bangladesh dan ekspedisi
dokter kebanyakan. Ia seakan Pusat. Pada bidang yang sama, ia juga pendakian gunung di Himalaya Nepal.
bisa memadukan passion-nya di menjabat sebagai sekretaris komite Di samping itu masih segudang
bidang kesehatan dan juga jiwa nasional di PB IDI. Selain itu, Iqbal saat kegiatan yang melibatkannya sebagai
petualangannya untuk membantu ini juga tengah dipercaya sebagai ketua anggota tim kesehatan, terutama yang
sesama hampir di setiap waktu yang bidang di Badan Diklat Perhimpunan berkaitan dengan aktivitas jelajah alam.
dimilikinya. Segudang pengalaman Dokter Emergensi Indonesia (PDEI) Meskipun ia punya seabrek kegiatan,
organisasi yang dimilikinya pun Cabang Jakarta. Keterlibatannya dalam tapi tetap menjalani profesi utamanya
menariknya untuk berkontribusi lebih organisasi yang mengurusi persoalan sebagai dokter di fasilitas kesehatan.
dalam lagi melayani sesama, berbagi bencana atau kegawatdaruratan Saat ini ia masih praktik di klinik spesialis
ilmu dengan yang lainnya dan turun ini sejalan dengan keikutsertaan sirkumsisi (sunat) dan praktik mandiri
tangan dalam kegiatan kemanusiaan di
dalam dan luar negeri.

Aktif Berorganisasi
Dokter kelahiran Jakarta, 34 tahun
lalu ini sejak masa kuliah sudah sibuk
dengan banyak kegiatan keorganisasian.
Karakternya yang memiliki jiwa
kepemimpinan dan senang bergaul
tersebut terus berlanjut hingga kini. Saat
menempuh pendidikan kedokteran,
kesibukannya menjadi anggota senat
dan kemudian ditunjuk sebagai Ketua
BEM Fakultas Kedokteran sebuah
universitas swasta di Aceh, sedikit
banyak turut mengorbankan waktu
kuliahnya. Namun demikian, ia akhirnya
berhasil lulus dan menjadi seorang
dokter pada awal tahun 2011.
Pengalaman dan jerih payahnya

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 69


WHPH

di rumahnya di bilangan Jakarta Timur. Kegemarannya mengikui kegiatan Kiprah Kemanusiaan


Selain melayani pasien langsung, tak kemasyarakatan seperti bakti Aktif di dunia sosial kemanusiaan
jarang ia juga keliling Indonesia untuk sosial mencetuskan hasrat untuk sangat menyenangkan baginya. Waktu,
mengajar atau menjadi pembicara di mengambil pendidikan lanjutan yang tenaga dan pikiran yang disalurkannya
sejumlah seminar. Ia tak segan membagi bisa bersentuhan langsung dengan kepada sesama mampu menghapus
ilmunya di bidang kegawatdaruratan masyarakat umum, sehingga pada dahaga diri. Ada proses yang mahal
trauma dan kardiovaskular di sekolah- akhirnya memutuskan kuliah kedokteran. ketika bisa bergerak langsung
sekolah keperawatan atau kebidanan, Dalam kehidupannya, setiap menyentuh dan melayani mereka yang
di beberapa rumah sakit daerah dan keputusan tentu tak lepas dari ketika itu sedang membutuhkan tim
swasta, serta para penggiat olahraga dukungan orang tua. Bagi Iqbal, orang medis, baik saat bencana kemanusiaan
alam terbuka. tua tentu sangat berarti. Keduanya atau bencana alam. Nilai ini sejalan
bukan sekadar hubungan biologis dengan apa yang diniatkan ketika
Memilih Jadi Pelayan semata akan tetapi lebih dari itu. Kitab memilih menjadi dokter. ‘’Menjadi
Kesehatan suci Al-Quran mewajibkan kita semua seorang dokter tidak kaku hanya
Ada kisah tersendiri saat dokter untuk tunduk, patuh, dan taat kepada bekerja di meja praktik di fasilitas
beretnis Palembang ini kami kulik mereka. Keberadaan dan keadaannya kesehatan saja (agent of treatment),
tentang ceritanya sebelum menjadi di dunia sampai hari ini melalui proses akan tetapi juga ada tugas lain menurut
dokter. Iqbal sudah memiliki keinginan panjang bimbingan tanpa mengenal bapak bangsa (dr. Soetomo) yakni
untuk kuliah kedokteran saat SMA. lelah dan menyerah. Keberhasilannya sebagai agen pembangun (agent of
Meskipun masih bimbang karena sekarang pun tidak mungkin tanpa development) dan melakukan kontrol
punya 2 pilihan yang diminati, yakni keterlibatan kedua orang tua yang social,’’ tutur dr.Iqbal.
TNI-AU lewat Akmil atau Kedokteran. dicintainya. Selama menjalani beberapa misi

70 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


kemanusiaan, tentu mendapatkan
pengalaman yang berkesan. Suka
duka menjadi relawan kesehatan
sebenarnya berbeda-beda di setiap
misi kebencanaan. Dukanya adalah
terkadang dia harus menahan rasa
rindu karena meninggalkan keluarga
yang dicintainya. Tak jarang juga ia
harus mengeluarkan uang dari kocek
pribadinya. Belum lagi risiko ancaman
keselamatan, tertular penyakit,
dikeluarkan dari tempat bekerja atau
ditinggalkan pasien karena jarang
berada di tempat praktik. Namun begitu
masih ada hal yang menyenangkan
ketika mengikuti misi seperti itu,
diantaranya adalah bisa mengunjungi
banyak tempat di dalam dan luar negeri.
Jadi selain dapat menolong para korban
bencana juga bisa menikmati suasana
di daerah yang berlainan.

Prinsip Kerja Keras masih dilakukan hingga sekarang. dalam pelaksanaannya. Dalam
Nampaknya dokter Iqbal Melanjutkan pendidikan kedokteran implementasi kebijakan dan program
menerapkan prinsip work hard, play spesialis menjadi pilihan jangka kesehatan, pemerintah mesti merangkul
hard dalam hidupnya. Ditengah pendeknya. Nampaknya Iqbal ingin banyak pihak terkait yang terkait agar
kesibukannya praktik dokter, mengajar, mengikuti jejak kakak kandungnya yang pembangunan kesehatan berhasil.
menjadi pendamping medis dan terlibat seorang dokter spesialis yang sedang ‘’Jangan pernah lelah mengejar mimpi-
dalam misi kemanusiaan, dia tak bertugas di Bengkulu. Di samping itu mimpinya. Berbuatlah sesuatu bagi
pernah lupa meluangkan waktunya dalam waktu dekat ia juga berencana lingkungan sekitar dan jangan pernah
untuk menyalurkan hobinya. Ayah dari menerbitkan sebuah buku yang berisi meninggalkan ibadah serta selalu
3 orang anak ini hobi berpetualang di tulisan-tulisan tentang pengetahuan dan berdoa dalam keadaan sesulit apapun,’’
alam terbuka, seperti mendaki gunung pengalaman medis di alam terbuka. pesan menggugah dr. Iqbal.(AM)
dan scuba diving (menyelam). Mendaki Sebagai tenaga kesehatan, ia pun
gunung merupakan hobinya sejak SMA, turut berharap pada pemerintah agar
sementara kesukaan pada scuba diving terus melahirkan program-program
dimulai sejak masa ‘co-ass’. Keduanya yang lebih tepat sasaran dan terukur

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 71


Lentera
Kisah
Bakso Stroke
Oleh : Prawito

J
ulianto(51) tahun, tak pernah pengaruh stroke adalah daya ingat ini dan itu. Tapi mereka maklum, karena
mengeluh, apalagi merasa menurun, sering lupa. Misalnya kalau pelanggan sudah paham kondisi saya,
tak beruntung, akibat penyakit ada pembeli, kemudian meracik mereka kemudian menambah sendiri
stroke yang dideritanya. bumbu dalam mangkok, kadang ada bumbu, sambal atau lainnya yang
Semua berawal pada suatu yang belum lengkap bumbunya atau merasa kurang pas”, kata Jul, sambil
hari saat Bang Jul, panggilan untuknya, kelebihan bumbu, karena berulang tersenyum.
sedang menjajakan bakso di sekitar memasukan ke dalam mangkok. Lebih sering, karena pelanggan
rumahnya. Tak menduga, seketika Lebih seru lagi kalau melayani lebih sudah paham, mereka akan membantu
mata Bang Jul terasa gelap lalu tak banyak dalam satu pesanan, misalnya apa yang mereka bisa bantu. Ada
sadar dan terjatuh. Setelah sadar, pembeli minta 5 mangkok, maka harus yang mereka bersedia mengambil
sudah berada di poliklinik yang tak jauh disiapkan kelimanya dalam waktu yang sendiri mangkok dan menyerahkan
dari rumahnya. Beberapa saat baru bersamaan. kembali, setelah selesai makan. Tak
mendapat informasi dari istrinya, bahwa “Setelah 5 mangkok itu disusun, sedikit yang bersedia meracik sendiri,
dirinya terkena serangan stroke. terisi dengan bumbu, bihun dan bakso, seperti swalayan, sesuai dengan selera
Kaki dan tangan sebelah tak dapat ada saja yang kurang dalam salah satu masing-masing konsumen. Sebagai
digerakkan, selama 2 minggu mendapat mangkok itu. Setelah mereka makan, penjual merasa banyak terbantu oleh
perawatan medis lalu boleh pulang kemudian ada saja pembeli yang bilang konsumen, karena mereka berempati
dengan rawat jalan. Bang Jul harus kurang asin, kurang sambel, belum ada kepada saya yang kesulitan dalam
tetap melakukan terapi, minum obat
dan olahraga sesuai perkembangan
kemampuan gerak tubuh. Pertama,
hanya berlatih menggerakkan tangan
dan kaki yang hampir lumpuh, pelan-
pelan dan kemudian terus beranjak
membaik, walau tak sempurna seperti
semula. Memang, jarang yang dapat
kembali sempurna, pasti selalu ada
sisa tak kesempurnaan, bila dibanding
sebelum stroke yang menderanya.
“Sampai saat ini, saya masih
belum dapat berjalan normal seperti
semula, sekalipun sudah 5 bulan berlalu
dari kejadian serangan stroke. Kaki
masih terasa berat, sehingga masih
harus menyeret kaki, jika hendak
melangkah, tangan juga masih belum
mampu mengangkat yang berat-berat.
Mengangkat mangkok bakso saja masih
bergetar. Jadi masih harus berhati-hati
kalau akan menyajikan bakso kepada
pembeli”, ujar Jul.
Menurutnya, yang lebih berat

72 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


melayani. itu tergantung dalang, terserah dalang sekedar ibadah dan berdoa”, ujar Jul,
Jul mengakui, ada banyak mau memerankan apa pada lakon mengenang masa lalunya.
penurunan jumlah jualan baksonya. tersebut, atau mungkin tak diperankan Pelajaran yang dapat diambil
Sebelum stroke, dirinya bisa menghabis sama sekali, masuk dalam kotak Pertama, kesadaran manusia
3-5 kg bakso. Tapi, setelah stroke penyimpanan wayang. akan diri berasal dari mana, sekarang
hanya membawa 1 kg saja, karena “Sebelumnya, saya sehat, segar sedang apa, lalu nanti akan berakhir
sudah merasa lelah, ketika melakukan bugar, jualan lancar, tak ada masalah dimana dan kapan, itu sangat sedikit,
perjalanan mendorong grobak, walau dalam modal, omset dan pemenuhan bahkan lupa, ketika manusia sedang
dibantu dengan genjotan sepeda. Tetap kebutuhan keluarga terpenuhi. mendapat banyak nikmat, kemudahan,
saja terasa capek, sehingga tak mau Sekarang, saya dalam kondisi sakit, kelapangan, kesuksesan, kecukupan
memaksakan diri, seperti sebelumnya. harus tetap tertatih-tatih jualan, karena dan popularitas yang sedang
“Saya berjualan, sebagai kebutuhan saya harus bertanggung jawab sebagai meroket. Banyak orang memuja-muji,
seorang ayah, sekaligus suami, kepala rumah tangga. Saya berusaha mengidolakan karir, kinerja, harta dan
memenuhi kewajiban memberi nafkah untuk terus belajar ikhlas menjalani jabatannya.
keluarga. Sebab, anak masih kuliah skenario hidup ini”, ujarnya lirih. Kedua, kesadaran manusia akan
dan sekolah, belum ada yang mandiri Menurutnya, dalam kondisi sakit diri, akan meningkat, bahkan mencapai
mencari nafkah untuk membantu itu, Jul yakin ada hikmah besar dibalik posisi puncak kesadaran, ketika
keluarga. Ya...jalani saja, selama masih penyakitnya. Paling tidak ia merasa manusia sedang menderita sakit,
mampu bergerak. Sebab, kalau diam lebih baik hari-hari belakangan ini kesempitan harta, peluang bisnis hilang,
di rumah juga akan menimbulkan dibanding sebelum sakit. Terus rugi yang sangat besar, jabatan dan
kejenuhan”, katanya. terang, sekarang lebih taat beribadah, karir rontok di tengah jalan sebelum
Siang hari itu, suasana hujan menunggu waktu shalat dan banyak waktunya, terkena operasi tangkap
cukup deras, jalan agak becek, walau mengingat sang pencipta dan bersyukur tangan KPK (OTT KPK) dan banyak hal
beberapa ruas jalan telah beraspal. atas nikmat yang telah diberikan, kejadian lain yang tidak menyenangkan
Jul terpaksa berteduh di teras masjid, terutama nikmat ketenangan hati. dan menyesakkan dada.
sambil menunggu hujan reda. Dalam “Sebelumnya, ketenangan hidup tak Ketiga, umumnya, manusia
perbincangan itu, Jul bercerita akan dapat saya rasakan, setiap waktu hanya ketika mendapat ujian poin pertama,
pengalaman hidupnya. Ia merasa sibuk untuk mengejar harta dunia, lupa banyak yang gagal paham, sehingga
seperti wayang dalam sebuah lakon istirahat dan ibadah. Hati gersang, membuatnya semakin jauh dari
pewayangan yang dikendalikan oleh pikiran hanya fokus mencari harta, tuntunan, pentunjuk dan hidayah.
dalang. Jadi peran saya dalam lakon tak ada walau waktu sejenak untuk Sementara ketika manusia mendapat
ujian poin dua, lebih banyak yang lulus,
sukses dan menjadi titik kesadaran
kembali membangun diri lebih baik lagi.
Tapi, manusia bila ditanya ingin model
ujian yang mana ? Mereka akan lebih
menyukai model ujian poin pertama.
Itulah manusia yang lemah, khilaf dan
mudah lupa.
Kisah “bakso stroke”, begitu Jul
menyebutnya, telah menginspirasi
banyak orang, terutama para konsumen
dan tetangganya. Mereka menjadi lebih
bijak, peduli dan empati kepadanya.
Membantu dan mendukung usahanya,
walau Jul sendiri penuh keterbatasan.
Siapa yang menggerakkan hati mereka,
untuk peduli kepada si Jul, tentu Sang
Pemilik Skenario hidup di jagat raya
ini. Julianto akan tetap berkomitmen
mencari nafkah dengan “bakso stroke”
nya, karena hanya dengan itu yang Dia
bisa. Semoga barakah...!l

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 73


en si
e
R ms
Fil
EMA
CIN

DUNIA MAYA BUKAN


JALAN UNTUK LARI DARI
KEHIDUPAN NYATA
M
aestro sinema Steven ekonomi semakin memburuk. yang mereka inginkan. Watts sendiri
Spielberg kembali Dunia nyata yang kacau akhirnya menamai avatarnya Perzival dengan
merilis film terbarunya, membuat sebagian besar warga global sesosok lelaki pirang yang gesit.
Ready Player One. mengikuti sebuah permainan virtual Berkebalikan dengan penampilan
Film aksi fiksi sains Ontologically Anthropocentric Sensory fisiknya di dunia nyata yang kutu buku
dari novel laris karya Ernest Cline ini Immersive Simulation (OASIS) sebagai dan suka menyendiri.
menceritakan petualangan seorang bentuk pelarian, tak terkecuali Watts. Inti permainan OASIS adalah
remaja bernama Wade Watts (Tye James Halliday (Mark Rylance) mencari tiga kunci utama pembuka level.
Sheridan) di dunia virtual. si pencipta permainan ini merancang Sejatinya, Halliday meninggalkan sebuah
Latar belakang masa depan pada konsep supaya para pemain bisa sayembara Anarok’s Quest sebelum
tahun 2045 menunjukkan betapa beraktivitas lebih baik dibandingkan meninggal. Selain mencari kunci tadi,
dunia kian kompetitif dan tidak ada dunia nyata. Layaknya permainan para pemain berlomba mendapatkan
keteraturan. Isi global warming sudah online, para pemain OASIS bisa Easter Egg demi mendapatkan hak cipta
meluas serta riil, ditambah lagi keadaan menyamarkan dirinya menjadi avatar game virtual OASIS.

74 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018


Watts bersama teman virtual satu- Judul : Ready Player One Perusahaan : Warner Bros Picture
satunya, Aech (Lena Waithe) berusaha Jenis Film : Science Fiction Pemain
memecahkan misteri Easter Egg yang action Tye Sheridan, Olivia Cook, Ben
disembunyikan oleh Halliday. Dalam Produser : Steven Spielberg Mendelsohn, Lena Waithe, Simon
perburuannya, Watts bertemu Egg Hunter Sutradara : Steven Spielberg Pegg, Hannah John-Kamen and Mark
lain, yaitu Art3mis (Olivia Cooke), Daito Penulis Naskah : Zak Penn dan Rylance
(Win Morisaki), dan Sho (Philip Zhao). Ernest Cline Rilis : 28 Maret 2018
Ternyata tidak hanya Watts dan Durasi Film : 2 jam 19 menit
kawan-kawan yang ingin mendapatkan
Easter Egg, pemimpin perusahaan
permainan video Innovative Online
Industries (IOI) Nolan Sorento (Ben
Mendelson) juga berambisi untuk
menguasai OASIS. Ketika Watts,
Art3mis, Aech, Daito, dan Sho menjadi
lima pemain teratas, Sorrento membuat
sebuah tim untuk menggagalkan Watts
dengan segala cara.
Berhasilkah mereka dalam
mendapatkan Easter Egg yang
misterius itu? Sinematografi film yang
futuristik ini tidak melulu bermain efek.
Ada bumbu emosi pergolakan batin
antara Watts dan Art3mis. Apakah dia
kawan atau lawan?
Paduan sains dan laga juga
disajikan secara intens dengan pesona
kecanggihan fantastis. Di sisi lain, ide-
ide futuristik yang lebih modern
disisipkan dalam film ini.
Penonton awalnya akan
sulit memahami cara kerja
permainan virtual OASIS.
Akan tetapi, seiring cerita,
penonton digiring sembari
menikmati petualangan di dunia
virtual dengan alur yang tidak
disangka-sangka.
Seperti karya Spielberg
lainnya, seperti E.T. dan Jurrasic
Park, penonton segala usia bakal
terhibur. Kali ini Ready Player One tak nyata dan menghabiskan waktu di dunia
hanya merangkul generasi millennial, maya tanpa memedulikan kehidupan
generasi 90-an ikut disuguhi pop culture nyata di sekitarnya. Film ini mengajak
lawas dan inside joke. Tak hanya itu, seluruh kaum modern untuk kembali
tokoh-tokoh dari beberapa film dan game menyeimbangkan antara kondisi di dunia
seperti boneka Chucky, robot The Iron nyata dan dunia maya. Sehingga tak
Giant, King Kong dan video game 8-bit perlu berlarut-larut dalam menghadapi
yang membumbui nuansa komedi di kehidupan maya yang semu.
tengah aksi laga para tokoh. Sisi menarik lainnya, Ready Player
Spielberg juga turut menyelipkan One menampilkan wajah-wajah aktor
berbagai pesan moral yang dekat dan aktris baru. Hanya dua artis senior
dengan kehidupan modern saat ini. seperti Mark Rylance dan Simon Pegg
Gambaran para tokoh gamers, misalnya, yang terlibat dalam film ini. (Talitha)
motifnya melarikan diri dari kehidupan

APRIL 2018 I Edisi 93 I Mediakom 75


Komik Kita
April Mop!
By: ASRDWPTR

76 Mediakom I Edisi 93 I APRIL 2018

Anda mungkin juga menyukai