Anda di halaman 1dari 3

Tuga Besar sustainable Building

NAMA : KARMILA

NIM : 170501001

MK : SUSTAINABLE BUILDING

Desain rumah ramah lingkungan

Rumah tempat tinggal ini terdiri dari 2 lantai ini fasad yaitu sisi luarnya setiap rungan
memiliki jendela (windows all) berfungsi sebagai bingkai tempat keluar masuk nya udara. Sistm
windows all menjadi komponen dari system dinding luar seperti RC, penggunaan batu paras
jogja menambah keindahan dinding dan batu ini mampu menyerap air dan ini akan mengurangi
hawa panas udara.

Penggunaan atap Polycarbonate pada kanopi memiliki kemampuan mentransmisikan


cahaya dengan sangat baik yaitu hingga 89%. Sehingga sangat cocok apabila diaplikasikan
sebagai atap kanopi, atap taman, atap jemuran, atap rumah kaca atau atap pada ruangan lainnya
yang membutuhkan cahaya matahari. Penggunaan atap polycarbonate dapat mengurangi
konsumsi energi penerangan listrik.

Dibagian depan rumah terdapat kebun kecil, rumah ramah lingkungan yang dilengkapi
dengan ruang terbuka hijau akan berperan memperbaiki kualitas udara di lingkun Untuk makin
menambah fungsi perbaikan kualitas udara sekaligus menjadikan rumah lebih sejuk, beberapa
rumah ramah lingkungan juga menata tanaman-tanaman secara vertikal pada bagian pagar atau
dinding luar rumah sehingga membentuk taman vertical (vertical garden). gan sekitar. Hal
tersebut disebabkan karena tanaman-tanaman akan menghisap karbondioksida dan menghasilkan
oksigen.

Penggunaan atap kanopi untuk mencegah teriknya sengatan matahari dapat membantu
menghemat energi listrik di rumah. Dengan adanya atap kanopi, ruangan dalam rumah akan
menjadi lebih sejuk dan adem sehinggatidak perlu lagi boros menyalakan kipas angin atau AC
sebagai pendingin ruangan. Dengan demikian, kita juga bisa menghemat biaya tagihan listrik.

Anda mungkin juga menyukai