Anda di halaman 1dari 2

I.

Rencana Harian
Nama : Khairil Anwar
NIM : 19160104
Hari/Tanggal : Selasa, 31 Maret 2020
No Jam Rencana Kegiatan Strategi
1 08.00-09.00 Mencuci Motor Bangun pagi, menyiapkan kebutuhan
untuk mencuci motor
2 09.00-11.00 Diskusi Online Kel. Memberitahukan kepada kelompok
Mankep akan diadakan diskusi kelompok
terkait peran, pola komunikasi, dan
penugasan minggu pertama stase
Mankep
3 12.00-15.00 Mengerjakan tugas Mencari teori manajemen
Manajemen keperawatan dan membandingkan
Keperawatan dengan bahan kasus yang sudah
didapatkan dari pembimbing
4 15.00-17.00 Diskusi Online Kel. Memberitahukan kepada kelompok
Mankep akan diadakan diskusi kelompok
terkait evaluasi perkembangan
penugasan yang sudah dibagikan di
diskusi online sebelumnya
5 18.00-19.00 Istirahat
6 19.00-21.00 Mengerjakan tugas Mencari teori manajemen
Manajemen keperawatan dan membandingkan
Keperawatan dengan bahan kasus yang sudah
didapatkan dari pembimbing
7 21.00-selesai Istirahat

II. Laporan Harian


Nama : Khairil Anwar
NIM : 19160104
Hari/tanggal : Selasa, 31Maret 2020
No Realisasi Jam Realisasi Kegiatan Evaluasi Diri RTL
1 09.00-12.00 Diskusi Online Durasi diskusi Memastikan
Kel. Mankep melebihi waktu pembahasan diskusi
estimasi karena sesuai dengan
pembahasan yang pembahasan yang
dibahas cukup disepakati di awal di
panjang dan diskusi
melebar
2 12.00-13.00 Istirahat
3 13.00-17.00 Mengerjakan Pengerjaan tugas Memastikan
Tugas Manajemen yang cukup rumit perhitungan estimasi
Keperawatan membuat waktu waktu yang lebih
pengerjaan lebih realistis terutama untuk
dari estimasi awal kegiatan-kegiatan yang
sehingga rumit
mengusulkan
kelompok untuk
menunda diskusi
online hingga pagi
keesokan harinya
4 17.00-19.00 Istirahat
5 19.00-21.00 Mengerjakan Melakukan Mempertahankan
Tugas Manajemen kegiatan sesuai kesesuaian realisasi
Keperawatan jadwal perencanaan kegiatan dengan
rencana kegiatan
6 21.00-selesai Istirahat

Anda mungkin juga menyukai