INTERVENSI Meningitis

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

INTERVENSI

1. DX: Nyeri Akut


a. Identifikasi lokasi, karakteristik, durasi, frekuensi, kualitas, intensitas
nyeri
b. Identifikasi skala nyeri
c. Identifikasi factor yang memperberat dan memperingan nyeri
d. Identifikasi pengaruh nyeri pada kualitas hidup
e. Berikan teknik non farmakologis untuk mengurangi rasa nyeri
f. Control lingkungan yang memperberat rasa nyeri
g. Pertimbangkan jenis dan sumber nyeri dalam pemilihan strategi
meredakan nyeri
h. Jrlaskan strategi meredakan nyeri
i. Anjurkan teknik nonfarmakologi untuk mengurangi rasa nyeri
j. Kolaborasi pemberian analgetik
2. DX: Gangguan Mobilitas Fisik
a. Identifikasi toleransi fisik melakukan ambulasi
b. Monitor frekuensi jantung dan tekanan darah sebelum memulai
ambulasi
c. Monitor kondisi umumselama melakukan ambulasi
d. Fasilitas aktifitas ambulasi dengan alat bantu
e. Libatkan keluarga untuk membantu pasien dalam meningkatkan
ambulasi
f. Jelaskan tujuan dan prosedur ambulasi
g. Anjurkan melakukan ambulasi dini
h. Anjurkan ambulasi sederhana yang harus dilakukan (mis: berjalan dari
tempat ke kursi roda, berjalan dari tempat tidur ke kamar mandi).

Anda mungkin juga menyukai