Anda di halaman 1dari 4

DIAH NURVITA-06111281722019-INDRALAYA

1. A) Karena unsur radioaktif alami tidak mengalami peluruhan yang disebabkan karena intinya
mendekati stabil, ketika unsur radioaktif tersebut dipancarkan timbulah efek dari gaya tolak coulomb
sehingga terpancarnya sinar-sinar radioaktif. Sifar sinar radioaktip:

Perbedaan Sifat Jenis sinar

Sinar alfa Sinar beta Sinar gamma

Daya tembus memiliki daya tembus Memiliki daya tembus Memiliki daya tembus
yg lemah dibandingkan lebih besar dari sinal paling besar dibanding
sinar beta dan gamma, alfa, serta dapat dihentikan sinar alfa dan beta
serta dapat dihentikan oleh oleh 1000 kali lebih banyak
selembar kertas kertas yg sama dengan untuk
menghentikan sinar alfa

Kekuatan ionisasi mempunyai daya memiliki daya ionisasi Mempunyai daya


ionisasi paling kuat yang kurang kuat ionisasi paling lemah

Contoh reksinya:

B) Dampak positif

Dampak positif dari segi Jenis sinar

Sinar alfa Sinar beta Sinar gamma

Kedokteran Di bidang kesehatan mencari – radiotherapy


dapat digunakan ketidaknormalan pada (membunuh sel
mendeteksi penyakit tiroid / kelenjar tiroid. kanker)/radiasi sinar
mata, tumor dan hati. gamma terkontrol

-sterilisasi alat-alat
kedokteran

-dimanfaatkan pada
pembuatan radiovaksin.

Industri Ditembakkan pada inti menentukan letak -mengukur ketebalan


suatu atom untuk kebocoran pipa saluran baja
menghasilkan minyak / cairan atau gas
radioisotop (yang lebih yang tertimbun dalam -mendeteksi datangnya
sering digunakan untuk tanah, pasokan minyak/cairan
menembak adalah dari jauh yang
disalurkan melalui pipa-
neutron)
pipa

-sterilisasi pada
makanan dan
pengawetan makanan

Pertanian di bidang pertanian dapat digunakan untuk membuat varietas


ddapat digunakan mengetahui kecepatan tanaman baru yang
untuk memperkirakan aliran sungai. tahan penyakit
jumlah pupuk yang
diperlukan tanaman.

Dampak negatif:

Dampak negatif dari Jenis sinar


segi
Sinar alfa Sinar beta Sinar gamma

Kedokteran . Dapat menyebabkan


kanker, misalnya kanker
kulit dan tulang

Industri Menyebabkan Kematian


Terbesar Jika Terjadi
Perang Nuklir
Dampak negatif dari Jenis sinar
segi
Pertanian

C)

2. A) Reaksi endoterm, adalah reaksi kimia yang menyerap energi dari sekitarnya, yaitu energi dalam
bentuk panas.Contoh pelarutan potasium klorida atau amonium nitrate ke dalam air. Sedangkan reaksi
eksotherm, adalah reaksi kimia yang mengeluarkan energi berupa energi panas dan akibatnya akan
meningkatkan suhu lingkungan.Contoh pembakaran bahan bakar yang menghasilkan panas.

3.B) Manfaat partikel elementer dilihat dari bidang ekonomi ,Eksperimen penelitian fisika partikel
memberikan manfaat bagi Industri. Rancangan peralatan eksperimen ini yang kemudian dikontrakkan ke
industri untuk diproduksi secara massal, karena fasilitas laboratorium elektronika di kampus universitas
terlalu kecil untuk membuat produksi massal. Hal Ini berarti memberikan insentif kepada industri
elektronika.

5. A). Pengaruh mempengaruhi karakteristrik dari detektor geiger Muller yaitu meliputi plateau,
slope dan tegangan ambang, Semakin tinggi temperatur lingkungan maka tegangan ambang
akan semakin besar, hal ini disebabkan karena penambahan energi kinetik serta gerak Brown
dari partikel gas isian. Pengaruh ketebalan terhadap pengukuran pemancaran radiasi, Semakin
tebal suatu bahan maka radiasi yang dihasilkan semakin kecil karena bahan yang tebal menjadi
penghalang dalam mengukur pancaran radiasi.

C)proses terjadinya spektrum emisi, ketika energi foton yang dipancarkan foton mengahasilkan
kumpulan transisi, kumpulan transisi yang berbeda ini, yang menyebabkan perbedaan panjang
gelombang yang dipancarkan, sehingga membuat sebuah spektrum emisi. Proses terjadinya
absorpsi karena penyerapan panjang gelombang tertentu yang disebabkan oleh suatu zat
terhadap radiasi gelombang elektromagnetik yang mempunyai spektrum kontinu.misalanya,
pektrum matahari

Anda mungkin juga menyukai