Anda di halaman 1dari 6

Makalah Hasil Observasi dan Wawancara Bisnis

“ Kafka Kaos Indramayu ”

DisusunOleh :

AshfiyaAshri( 612010119002)

Nova Ayu Agustin( 612010119046)

Sri Rahayu ( )

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS WIRALODRA

2019
Kata Pengantar

Pujisyukurkehadirat Allah Swt yang telahmelimpahkanrahmat-Nyasehingga kami


dapatmenyelesaikantugasPengantarBisnisinidengantepatwaktu.Terimakasihkepadasemuapihak
yang terlibatkhususnyateman-temandanBapakImam Wibowoyangtelahmemberikanwaktuluang.

Wawancara yang kami lakukanmeliputitentangawalmula proses pendirian bisnis sablon dan


konveksi kaos kafka indramayuhinggaberkembanglebihmajusepertisekarangini. Isi tugas kami
berisitentangbagaimana proses pembuatan kaossertabeparakahmodal yang diperlukanuntuk
bisnisini, danmasihbanyaklagipengetahuan yang belum kami mengerti.

Semogatugas kami inidapatbermanfaatbagipembacanya.Dan


apabilaterdapatbeberapakekurangan kami ucapkanmohonmaaf.Kuranglebihnya kami
ucapkanterimakasih.

Indramayu, 07 November 2019

Penulis
DAFTARISI

KATAPENGANTAR...................................................................................................
DAFTARISI...................................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN.......................................................................................
1.1.LatarBelakang.......................................................................................
1.2.RumusanMasalah.................................................................................
BAB IILAPORAN HASIL WAWANCARA..........................................................
2.1. Waktudantempatkegiatan...................................................................
2.2. Produk.......................................................................................................................
2.3. Sejarahpemilikdanberdirinyausaha.......................................................................
2.4. Strukturorganisasi....................................................................................................
2.5. Bahanbaku................................................................................................................
2.6. Biayaproduksi..........................................................................................................
BABIII PENUTUP..................................................................................................
3.1.Simpulan...............................................................................................
DAFTARPUSTAKA....................................................................................................
BAB I
PENDAHULUAN

I. LatarBelakang

Saatinibanyakorang yang
memilihmembukabisnisusahasebagaicarauntukmemenuhikebutuhanhidupsehari-hari, baik yang
sudahmemilikipekerjaanutamaataupunbagimereka yang belummemilikipekerjaan. Bidangbisnis yang
bisadikerjakandapatmenyesuaikandengankebutuhanpasarsaatituataupundengan skill danhobi yang
dimiliki.Untukmembukausaha, sebenarnyatakperlulangsungmembukausaha yang besardandengan
modal yang besar pula.Berbisnisbisadimulaidenganusahaberskalakecil .

Usaha yang dibangundenganinvestasidana yang nilainyakecil. Tentunya, jumlahdana


yang dimaksuddisinisetiaporangmemilikiukurannyamasing-masing.
Namunmungkinbanyakorang yang sedikitmeragukan, Bagaimanabisamembangunbisnisdengan
modal yang kecil?Peluangbisnisusahasendiridengan modal kecil yang
sangatmenguntungkandanbisamenjanjikanpenghasilanbesar, cocokuntukpemula yang
inginsuksesmerintiswirausaha, tentunyatidakterlepasdaricaraataustrategiandadalammenentukan target
konsumen yang harusdibidikdengantepat. Sehinggabentukpeluangbisnisdanusaha yang paling
sesuaibagipemilik modal kecilsebaiknyalebihmengedepankankreatifitas, karenahalinibertujuan agar
merekatetapmampubersaingpada era ekonomi global sepertisekaranginibahkansampaimasa yang
akandatang.

Olehkarenaitu, melaluimakalahini, kami


inginsedikitmembagikanpengalamanpenulismewawancaraisalahseorangpengusaha yang menurut
kami adalahseorangpengusahakecil yang telahberhasil.  Kegiatanwawancara yang
dilakukanjugamerupakansalahsatutugasdibidangmatakuliahpengantarbisnis 
yangbertujuanuntukmemperolehinformasidan tips-tips suksesdarinarasumber,
yangmungkinakansangatbergunabagipenulisdanpembacadikemudianhari.

2. Rumusan Masalah

1. siapa pemilik bisnis Kafka ?


1. Apa latar belakang dibangunnya bisnis sablon dan konveksi kaos Kafka ?

2. Apa bahan baku yang dipilih dan bagaimana proses pembuatan produk di bisnis Kafka ?

3. Bagaimana stuktur organisasi di perusahan Kafka ?

4. Berapa omset dan laba serta beban yang ditanggung oleh bisnis kafka ?

5. Dimana tempat pendistribusian bisnis kafka ?

3. Tujuan
1. Untuk mengetahui pemilik bisnis Kafka ?
1. Untuk mengetahui latar belakang dibangunnya bisnis sablon dan konveksi kaos Kafka ?

2. Untuk mengetahui bahan baku yang dipilih dan bagaimana proses pembuatan produk di
Kafka ?

3. Untuk mengtahui stuktur organisasi di perusahan Kafka ?

4. Untuk mengetahui omset dan laba serta beban yang ditanggung oleh bisnis kafka ?

5. Untuk mengetahui tempat pendistribusian bisnis kafka ?

Anda mungkin juga menyukai