Anda di halaman 1dari 3

PEMBAHASAN UMPAN BALIK

DARI MASYARAKAT DAN


SASARAN PROGRAM
No.
: /SOP/UKM/2019
Dokumen
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman : 1/2
UPT
PUSKESMAS BASSE ARIF, S.Kep.Ns
SANGTEMPE NIP. 19721016 199403 1 003
UTARA

1. Pengertian Pembahasan umpan balik adalah pembahasan terhadap umpan dari


masyarakat maupun sasaran program oleh Kepala Puskesmas,
Penanggungjawab dan pelaksana program, lintas program dan jika
diperlukan melibatkan lintas sektor terkait

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk :


1. Membahas masukan-masukan dari masyarakat maupun sasaran
program terhadap rencana pelaksanaan program puskesmas
2. Memperbaiki rencana dan atau pelaksanaan kegiatan program
puskesmas
3. Agar program yang dilaksanakan puskesmas sesuai dengan kebutuhan
masyarakat dan sasaran program

3. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas Nomor 2019, tentang PenanggungJawab


UKM dan Pelaksana Untuk Mempasilitasi Peran Serta Masyarakat
2. SK Kepala Puskesmas Nomor 2019 tentang Media Komunikasi
Yang Digunakan Untuk Umban Balik Terhadap Keluhan Masyarakat

4. Referensi Pedoman Penyusunan Dokumen Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat


Pertama, Direktorat Jenderal Bina Upaya Kesehatan Dasar Tahun 2017

5. Prosedur/ Langkah- 1. Persiapan Alat dan bahan :


langkah 1. ATK
2. Daftar Hadir
3. Dokumen hasil identifikasi umpan balik
2. Langkah-langkah :
1. Merampungkan dokumen hasil identifikasi umpan balik dari
masyarakat / sasaran yang melalui pertemuan MMD, Linsek
temu muka langsung dengan masyarakat dan lewat Hp
Puskesmas 085 240 745 674
2. Menghubungi masing-masing pemegang program yang ada di
puskesmas, dan bila diperlukan mengundang lintas sektor
3. Dilakukan pembahasan hasil identifikasi umpan balik dalam
pertemuan mini lokakarya puskesmas
4. Hasil pembahasan dan rencana tindak lanjut dicatat dan
tertuang dalam notulen lokmin
5. Dilakukan perubahan pada dokumen rencana kegiatan sesuai
dengan hasil pembahasan dan tindak lanjut
6. Dilakukan monitoring dan evaluasi terhadap perbaikan
rencana maupun pelaksanaan kegiatan.
6. BaganAlir
Merampungkan dokumen hasil identifikasi umpan
balik dari masyarakat / sasaran yang melalui
pertemuan MMD, Linsek,temu muka langsung
dengan masyarakat dan lewat Hp Puskesmmas

Menghubungi masing-masing pemegang


program yang ada di puskesmas, dan bila
diperlukan mengundang lintas sektor

Dilakukan pembahasan hasil identifikasi


umpan balik dalam pertemuan mini
lokakarya puskesmas

Hasil pembahasan dan rencana tindak


lanjut dicatat dan tertuang dalam notulen
lokmin

Dilakukan perubahan pada dokumen


rencana kegiatan sesuai dengan hasil
pembahasan dan tindaklanjut

Dilakukan monitoring dan evaluasi terhadap


perbaikan rencana maupun pelaksanaan kegiatan
7. Hal-hal yang perlu di 1. Ketersediaan sumber daya, dana, waktu, sarana dan prasarana
perhatikan

8. Unit Terkait 1. Penanggungjawab program


2. Pelaksana program
9. Dokumen Terkait 1. Laporan hasi levaluasi kinerja
2. Hasil rencana tindak lanjut

10. Rekaman Historis No Tanggal mulai


Perubahan Yang diubah Isi Perubahan
. diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai