Anda di halaman 1dari 3

KONTRAK BELAJAR

Nama Mahasiswa : Leni Fatmawati


NIM : SK.319.027
Ruang : Hemodialisa RSUD Dr. H. Soewondo Kendal
Minggu : IV (empat)

Tujuan Sumber Pembelajaran Strategi Pembelajaran Hasil yang diharapkan Waktu


1. Observasi tindakan 1. Buku panduan praktik Untuk mencapai tujuan Hasil yang di diharapkan dari pencapaiann Minggu
yang ada di ruang stase Keperawatan yang saya harapkan, saya praktik klinik yaitu : Ke empat,
Hemodialisa Medikal Bedah akan : 1. Mampu memberikan asuhan keperawatan Tanggal 09
2. Mampu 2. Pembimbing akademik 1. Membaca buku pada pasien Chronic Kidney Disease yang – 14 Maret
mempersiapkan alat dan Pembimbing klinik referensi sedang dilakukan Hemodialisa : 2020
yang digunakan untuk 3. Johnson, M, & 2. Konsultasi dan diskusi a. Mampu melakukan pengkajian pada
Hemodialisa Swansons, S. (2011). dengan pembimbing pasien
3. Mampu melakukan NOC and NIC Linkages akademik dan b. Mampu menegakkan dan
monitoring pasien to NANDA-I and pembimbing klinik memprioritaskan diagnosa keperawatan
selama Hemodialisa Clinical Conditional: 3. Melakukan tindakan pada pasien Chronic Kidney Disease
4. Mampu memberikan Supporting Critical keperawatan pada c. Mampu menyusun rencana intervensi
asuhan keperawatan Reasoning and Quality pasien secara langsung pada pasien Chronic Kidney Disease
pada pasien Chronic Care, 3e. Philladelphia: 4. Memonitor pasien d. Mampu memberikan implementasi pada
Kidney Disease yang Mosby Elseiver selama terpasang alat pasien Chronic Kidney Disease sesuai
sedang dilakukan 4. Nanda International. dengan rencana intervensi
Hemodialisa. (2014).Nursing e. Mampu melakukan evaluasi dan
Diagnoses 2015 pendokumentasian tindakan
5. Nursalam. (2009). keperawatan yang telah diberikan pada
Asuhan Keperawatan pasien Chronic Kidney Disease
Pada Pasien dengan 2. Mampu mengenali tanda dan gejala pasien
Gangguan Sistem Chronic Kidney Disease yang membutuhkan
Perkemihan. Jakarta: Hemodialisa
Salemba Medika. 3. Mampu mempersiapkan alat yang digunakan
untuk Hemodialisa
4. Mampu mengenali dan memahami proses
hemodialisa dari pra hemodialisa, intra
hemodialisa dan post hemodialisa
5. Mampu melakukan monitoring keadaan dan
komplikasi pada pasien Chronic Kidney
Disease yang sedang menjalani maupun
yang telah menjalani proses hemodialisa
6. Mampu melakukan interpretasi pemeriksaan
penunjang yang mendukung bagi pasien
hemodialisa
7. Mampu melakukan pemasangan alat dializer
Kendal, 09 Maret 2020

Mengetahui,

Pembimbing Klinik Pembimbing Akademik


Mahasiswa

( ) (Ahmad Asyrofi, S.Kep., M.Kep., Ns., Sp.Kep.M.B) ( Leni


Fatmawati)

Anda mungkin juga menyukai