Anda di halaman 1dari 2

1. Kalor sebanyak 8000 joule dihantarkan pada sistem selama proses berlangsung.

Sistem 2000
joule melakukan sebanyak 6000 J. Berapa perubahan energi dalam yang dialami sistem
tersebut ?
2. Gambar di samping adalah siklus yang dialami oleh mesin kalor. Berapa usaha yang
dilakukan gas setiap siklus ?

3. Temperatur 3 kg gas kripton bertambah dari -29 derajat C menjadi 89 derajat C.


a. Jika perubahan temperatur berlangsung pada volume tetap, hitung :
- jumlah kalor yang diberikan sistem
- usaha yang dilakukan
- perubahan energi dalam
4. Suatu gas bervolume 1 m3 perlahan-lahan dipanaskan pada tekanan tetap hingga volumenya
menjadi 2,5 m3. Jika usaha tersebut 6 x 105 J, maka tekanan gas adalah….
5. Suatu gas mengembang secara adiabatik ketika melakukan usaha 5 J. Kemudian gas dikompresi
secara adiabatik, dengan usaha sebesar 80 J. Perubahan energi dalam gas ini adalah....
6.

Grafik disamping menyatakan hubungan antara tekanan gas terhadap volume. Usaha
yang dilakukan gas setiap siklus adalah....

7. Sebuah silinder berpiston  yang volumenya V, diisi udara dari tabung kompressor, sehingga
volumenya menjadi 2V, usaha yang dilakukan gas pada tekanan tetap adalah...
8. Suatu tabung berisi 1,5 x 1023 partikelgas ideal monoatomik. Jika energi kinetic rata-rata tiap
partikel gas adalah 6,0 x 10-21J, energi dalam gas itu adalah ….
9. Suatu tabung berisi 80 gram gas ideal monoatomik (massa molar = 40 gram/mol). Jika energi
dalam gas itu 7470 joule, suhunya adalah ….

Anda mungkin juga menyukai