Anda di halaman 1dari 2

Musa AS termasuk orang sabar dalam

menghadapi dan mendakwahi firaun,selain


itu,dia juga mampu untuk bersabar dalam
memimpin kaum nya yang sangat
pembangkang.
ketika Musa AS akan menerima wahyu dibukit
Sinai,pengikutnya yang dipimpimpin
samirimenyeleweng dengan menyembah
berhala anak lembu emas.
harun yang ditugasi mengganti peran musa
,tidak sanggup untuk menghalangi niat
mereka ,bahkan ia diancam hendak
dibunuh.tetapi,Musa AS pernah tidak dapat
bersabar ketika berguru kepada khidir.
Musa merupakan seorang Nabi yang memiliki
garis keturunan kepada Ibrahim.Musa
dibesarkan di lingkungan istana mesir walau ia
harus melarikan diri dari istana lantaran
perkara kematian seorang mesir.
Setelah berlindung di negri madyan,Allah SWT
mengutus Musa supaya kembali ke mesir untuk

Anda mungkin juga menyukai