Anda di halaman 1dari 3

TATA UPACARA BENDERA SEKALIGUS UPACARA

PELANTIKAN PENGURUS OSIS SMK NEGERI 1 SOSA


1. MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN MENYIAPKAN BARISANNYA
2. PEMIMPIN UPACARA MENGAMBIL TEMPAT YANG TELAH DITENTUKAN
3. PENGHORMATAN PESERTA UPACARA KEPADA PEMIMPIN UPACARA
4. LAPORAN MASING-MASING PEMIMPIN BARISAN KEPADA PEMIMPIN
UPACARA BAHWA SIAP MENGIKUTI UPACARA
5. PEMBINA UPACARA TIBA DI TEMPAT
6. PENGHORMATAN PESERTA UPACARAA KEPADA PEMBINA UPACARA
7. PENGIBARAN SANG MERAH PUTIH DIIRINGI LAGU KEBANGSAAN
INDONESIA RAYA
8. MENGHENINGKAN CIPTA DIPIMPIN PEMBINA UPACARA
9. PEMBACAAN TEKS PANCASILA OLEH PEMBINA UPACARA YANG DIIKUTI
SELURUH PESERTA UPACARA
10. PEMBACAAN TEKS PEMBUKAAN UNDANG-UNDANG DASAR 1945
11. PEMBACAAN JANJI SISWA
12. PELANTIKAN PENGURUS OSIS SMK NEGERI 1 SOSA MASA BAKTI 2020-2021
(PENGURUS YANG AKAN DILANTIK MEMASUKI LAPANGAN UPACARA)
13. LAPORAN PERWAKILAN PENGURUS OSIS KEPADA PEMBINA UPACARA
BAHWA UPACARA PELANTIKAN DAPAT DIMULAI
14. PELANTIKAN PENGURUS OSIS SMK NEGERI 1 SOSA MASA BAKTI 2020/2021,
PERWAKILAN MENGAMBIL TEMPAT
15. PENGUCAPAN PRAKATA PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN JANJI JABATAN
PENGURUS OSIS SMK NEGERI 1 SOSA
16. PANJI OSIS MENGAMBIL TEMPAT
17. PEMBACAAN SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMK NEGERI 1 SOSA TENTANG
SUSUNAN PENGURUS OSIS SMK NEGERI 1 SOSA MASA BAKTI 2020-2021
18. PENYERAHAN PANJI OSIS DARI PENGURUS LAMA KEPADA PENGURUS
BARU
19. UCAPAN SELAMAT KEPADA PENGURUS OSIS SMK NEGERI 1 SOSA DARI
SELURUH DEWAN GURU
20. LAPORAN PENGURUS OSIS BAHWA KEPADA PEMBINA UPACARA BAHWA
UPACARA PELANTIKAN TELAH DILAKSANAKAN
21. PENGURUS OSIS KEMBALI KE TEMPAT
22. AMANAT PEMBINA UPACARA, BARISAN DIISTIRAHATKAN
23. MENYANYIKAN LAGU WAJIB NASIONAL BAGIMU NEGERI OLEH SELURUH
PESERTA UPACARA
24. PEMBACAAN DOA
25. LAPORAN PEMIMPIN UPACARA KEPADA PEMBINA UPACARA BAHWA
UPACARA TELAH SELESAI
26. PENGHORMATAN KEPADA PEMBINA UPACARA
27. PEMBINA UPACARA DAN STAFF DEWAN GURU MENINGGALKAN
LAPANGAN UPACARA
28. PENGHORMATAN PESERTA UPACARA KEPADA PEMIMPIN UPACARA
29. PEMIMPIN UPACARA MENINGGALKAN TEMPAT UPACARA
30. UPACARA SELESAI, SELURUH PEMIMPIN BARISAN MEMBUBARKAN
BARISANNYA MASING-MASING
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMK NEGERI 1 SOSA
Jl. Pembangunan No.5 Pasar Ujungbatu,
Kecamatan Sosa, Kabupaten Padang Lawas,
Sumatera Utara , Kode Pos 22765

JANJI OSIS SMK NEGERI 1 SOSA MASA BAKTI


2020/2021
BISMILLAHHIRAHMANIRRAHIM

Kami pengurus OSIS SMK NEGERI 1 SOSA periode 2020/2021 dengan


sungguh-sungguh berjanji:

1. Akan menjalankan kewajiban terhadap Tuhan Yang Maha Esa


2. Mentaati tata tertib sekolah dan menjadi pelopor dalam penegakan
tata tertib sekolah
3. Menjunjung tinggi nama baik diri sendiri,keluarga dan sekolah
dengan prestasi dan ahklakul karimah
4. Menjadi teladan bagi siswa - siswi SMK NEGERI 1 SOSA dalam
sikap, perkataan dan perbuatan
5. Rela meluangkan waktu , pikiran, dan tenaga untuk kepentingan osis
6. Siap melaksanakan dan melanjutkan program OSIS sebelumnya.
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
SMK NEGERI 1 SOSA
Jl. Pembangunan No.5 Pasar Ujungbatu,
Kecamatan Sosa, Kabupaten Padang Lawas,
Sumatera Utara , Kode Pos 22765

PRAKATA KESEDIAAN OSIS SMK NEGERI 1


SOSA

Sebelum kalian saya lantik sebagai pengurus OSIS SMK NEGERI 1 SOSA
periode 2020/2021, perkenankan saya mengajukan beberapa pertanyaan kepada
kalian, mohon untuk dijawab serentak!

1. Bersediakah kalian menjadi pengurus OSIS SMK NEGERI 1 SOSA


periode 2020/2021?
Jawaban : ( bersedia )
2. Sanggupkah kalian memajukan kegiatan siswa di SMK NEGERI 1 SOSA?
Jawaban : (Sanggup)
3. Bersediakah kalian menjadi teladan bagi seluruh siswa lain di SMK
NEGERI 1 SOSA?
Jawaban : (bersedia)
4. Bersediakah kalian menjunjung tinggi nama baik diri sendiri, keluarga dan
sekolah kalian, baik di dalam maupun di luar lingkungan sekolah?
Jawaban : (bersedia)

Selanjutnya, silahkan ananda pengurus OSIS yang telah bersedia dan


sanggup menjadi pengurus OSIS untuk mengucapkan Janji Jabatan Pengurus
OSIS

Anda mungkin juga menyukai