Anda di halaman 1dari 2

Nama: Riki Mochamad Fadilah NIM: 171211029 Kelas: 3MA

A. TRANSMISI (kerjakan dihalam berikutnya ini)

1. Gambarkan transmisi mesin frais atau transmisi mesin bubut yang anda ketahui dimulai dari
motor penggerak sampai berputarnya cutter atau pahat bubut memotong benda kerja? pilih
salah satu mesin frais atau mesin bubut.

2. Bagaimana cara membongkar dan memasang kembali transmisi sabuk (Vbelt) dan pully pada
suatu mesin?
1. Transmisi Mesin Milling

Gambar ini dibuat menggunakan aplikasi Auto Cad

2.
 Cara Membongkar:
 Kendorkan v belt pada transmisi dengan mengendorkan baut transioner atau
menarik tuas pengendor.
 Jika pulley menggunakan taper lock, maka kendorkan baut taper lock pulley tanpa
mengeluarkan baut dari taper lock.
 Jika belt sudah kendor dengan mengendorkan baut tensioner Tarik belt dari pulley

 Cara Memasang
 Pasang pulley pada poros
 Pulley yang sudah dipasang kemudian disejajarkan terlebih dahulu dengan pulley
pasangannya menggunakan penggaris atau pelurus.
 Kencangkan baut taper lock pada pulley.
 Pasang v belt pada pulley kemudian kencangkan v belt dengan mengencangkan
baut tensioner.
 Kencangkan v bels sesuai dengan standar kekencangan.

Anda mungkin juga menyukai