Anda di halaman 1dari 2

Nama : Riza Amalia R

Nim : 108118052
Prodi : S1 Keperawatan
DOSEN : dr. YUYUNG BUDIWASKITO, MM

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI SECARA SINGKAT DAN BENAR

1. TULISKAN PERBEDAAN STRUMA TOXIC DAN STRUMA NON TOXIC.

2. TULISKAN 2 KOMPLIKASI DIABETES MELLITUS.

3. TULISKAN INDIKASI MUTLAK PEMAKAIAN INSULIN.

4. TULISKAN SUMBER PENULARAN HIV/AIDS

Jawab

1. Pada struma toksik terjadi pelepasan hormon tiroid secara berlebihan sehingga
kadarnya di darah menjadi tinggi dan menyebabkan adanya gejala hipertiroid pada
penderitanya. Sedangkan pada struma non-toksik hanya terjadi pembesaran atau
benjolan saja tanpa disertai kondisi hipertiroid. 

Selain pemeriksaan fisik, terdapat beberapa pemeriksaan penunjang yang dapat


membantu mendiagnosis penyebab kondisi pembesaran di kelenjar tiroid.
Pemeriksaan tersebut antara lain pemeriksaan hormon tiroid, USG tiroid, scan tiroid,
dan biopsi jarum halus. 

2. -Kerusakan mata (retinopati diabetik). Kerusakaan pada pembuluh darah retina


berpotensi menyebabkan gangguan penglihatan.

-Penyakit jantung dan pembuluh darah, seperti serangan jantung, dan stroke.

-Gangguan pendengaran.

-Gangguan kulit, seperti lebih mudah terjangkit infeksi bakteri maupun virus.

-Penyakit Alzheimer

3. DM Type I

4. 1. Melalui jarum suntik yang digunakan secara bersamaan


2. Transfusi darah
3. Berhubungan seksual berganti ganti pasangan dan tidak memakai alat pengaman
seperti kondom

Anda mungkin juga menyukai