Anda di halaman 1dari 2

No Terminologi Pengertian

1. Global Kemampuan untuk menciptakan, daya cipta, perihal


berkreasi (KBBI).
2. Asuransi Pertanggungan (perjanjian antara dua belah pihak, pihak
yang satu berkewajiban membayar iuran dan pihak yang
lain berkewajiban memberikan jaminan sepenuhnya
kepada pembayar iuran apabila terjadi sesuatu yang
menimpa pihak pertama atau barang miliknya sesuai
perjanjian yang dibuat) (KBBI).
3. Premi Hadiah (uang dan sebagainya) yang diberikan sebagai
perangsang untuk meningkatkan prestasi kerja (KBBI).
4. Sumber daya Suatu nilai potensi yang dimiliki oleh suatu materi atau
unsur tertentu dalam kehidupan (Wikipedia).
5. Mengukir Mengukir berarti Menggores (memahat, menoreh)
prestasi sedangkan Prestasi berarti hasil yang telah dicapai (dari
yang telah dilakukan, dikerjakan, dan sebagainya) artinya
Mengukir prestasi adalah Menorehkan sebuah
keberhasilan atas prestasi yang capai (KBBI dan
Wikipedia).
6. Sustainability Keberlanjutan (KBBI)
7. Isu lingkungan Topik hangat seputar kondisi lingkungan di bumi, terkait
dengan gejala dan perubahan komposisi kadar dasar yang
terjad di alam sekitar (Himpunan Pemerhati Lingkungan
Indonesia (www.hpli.org)).
8. Entrepreneurship Kewirausahaan (KBBI).
9. Menginspirasi Menimbulkan inspirasi, mengilhami (KBBI).
10. Praktis Mudah (KBBI).
11. Pengabdian Proses, cara, perbuatan mengabdi atau mengabadikan
(KBBI).
12. Unilever Perusahaan multinasional yang memproduksi makanan,
minuman, pembersih dan juga perawat tubuh (Web resmi
unilever.co.id).
13. Kepedulian Kondisi alamiah spesies manusia dan perangkat yang
sosial mengikat masyarakat secara bersama-sama (Etika dan
kepribadian oleh Dimas Panji FIB Unair 2014).
14. Prestasi global Prestasi berarti hasil yang telah dicapai (dari yang telah
dilakukan, dikerjakan, dan sebagainya) sedangkan Global
berarti istilah umum yang merujuk kepada beberapa
pengertian, antara lain; secara umum, secara garis besar,
bersangkut paut mengenai atau meliputi dunia. Artinya
Prestasi Global adalah keberhasilan yag diraih secara
umum atau secara internasional (KBBI dan Wikipedia).
15. Penghargaan Perbuatan (hal dan sebagainya) menghargai,
penghormatan (KBBI).
16. Klinik asuransi Sebuah gerakan kewirausahaan sosial yang dibangun
premi sampah untuk membantu masyarakat kelas menengah kebawah
memperoleh akses kesehatan di level mikro dengan
membayar menggunakan sampah (Wikipedia).
17. Kreatifitas Kemampuan untuk mencipta, daya cipta, perihal berkreasi
(KBBI).

Anda mungkin juga menyukai