Anda di halaman 1dari 1

yang dapat dicapai sesuai tujuan RS.

b) Membantu mendapatkan informasi statistik untuk perencanaan anggaran keperawatan.

c) Memberi justifikasi proyeksi anggaran unit yang dikelola.

Supervisi yang berhasil guna dan berdaya guna tidak dapat terjadi begitu saja, tetapi memerlukan
praktek dan evaluasi penampilan agar dapat dijalankan dengan tepat. Kegegalan supervisi dapat
menimbulkan kesenjangan dalam pelayanan keperawatan.

2. 8 Tehnik Supervisi meliputi

1. Proses supervisi keperawatan terdiri dari 3 elemen kelompok, yaitu :

a) Mengacu pada standar asuhan keperawatan.

b) Fakta pelaksanaan praktek keperawatan sebagai pembanding untuk menetapkan pencapaian.

c) Tindak lanjut dalam upaya memperbaiki dan mempertahankan kualitas asuhan.

2. Area Supervisi.

a) Pengetahuan dan pengertian tentang klien.

b) Ketrampilan yang dilakukan disesuaikan dengan standar.

c) Sikap penghargaan terhadap pekerjaan misalnya kejujuran, empati

3. Cara Supervisi

Supervisi dapat dilakukan melalui dua cara, Yaitu:

a) Langsung.

Anda mungkin juga menyukai