Anda di halaman 1dari 3

KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR KURIKULUM 2013

UNTUK KONDISI KHUSUS


SESUAI KEPUTUSAN BALITBANG NOMOR 018/H/KR/2020

Satuan Pendidikan : SMPN …....................


Kelas / Semester : IX / 1
Muatan Terpadu : Bahasa Inggris
Tahun Pelajaran : 2020/2021

KOMPETENSI INTI 3 (PENGETAHUAN) KOMPETENSI INTI 4 (KETERAMPILAN)

3. Memahami pengetahuan (faktual, 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji


konseptual, dan prosedural) dalam ranah konkret (menggunakan,
berdasarkan rasa ingin tahunya mengurai, merangkai, memodifikasi,
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, dan membuat) dan ranah abstrak
seni, budaya terkait fenomena dan (menulis, membaca, menghitung,
kejadian tampak mata menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori

KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR

3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur 4.1 Menyusun teks interaksi interpersonal
teks, dan unsur kebahasaan teks lisan dan tulis sangat pendek dan
interaksi interpersonal lisan dan tulis sederhana yang melibatkan tindakan
yang melibatkan tindakan menyatakan harapan, doa, dan
menyatakan harapan, doa, dan ucapan selamat atas suatu
ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi, dan
kebahagiaan dan prestasi, serta menanggapinya, dengan
menanggapinya, sesuai dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
konteks penggunaannya teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks

3.2 Membandingkan fungsi sosial, 4.2 Menangkap makna secara kontekstual


struktur teks, dan unsur kebahasaan terkait fungsi sosial, struktur teks,
beberapa teks prosedur lisan dan tulis dan unsur kebahasaan teks prosedur
dengan memberi dan meminta lisan dan tulis, sangat pendek dan
informasi terkait resep sederhana, dalam bentuk resep dan
makanan/minuman dan manual, manual

pendek dan sederhana, sesuai dengan


konteks penggunaannya

3.3 Membandingkan fungsi sosial, 4.3 Menangkap makna secara kontekstual


struktur teks, dan unsur kebahasaan terkait fungsi sosial, struktur teks,
beberapa teks naratif lisan dan tulis dan unsur kebahasaan teks naratif,
dengan memberi dan meminta lisan dan tulis, sangat pendek dan
informasi terkait fairy tales, pendek sederhana, terkait fairy tales
dan sederhana, sesuai dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
konteks penggunaannya teks dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks
3.4 Membandingkan fungsi sosial, 4.4 Teks information report
struktur teks, dan unsur kebahasaan
4.4.1Menangkap makna secara kontekstual
beberapa teks information report lisan
terkait fungsi sosial, struktur teks,
dan tulis dengan memberi dan
dan unsur kebahasaan teks
meminta informasi terkait mata
information report lisan dan tulis,
pelajaran lain di Kelas IX, pendek dan
sangat pendek dan sederhana, terkait
sederhana, sesuai dengan konteks
topik yang tercakup dalam mata
penggunaannya
pelajaran lain di Kelas IX
4.4.2Menyusun teks information report
lisan dan tulis, sangat pendek dan
sederhana, terkait topik yang
tercakup dalam mata pelajaran lain di
Kelas IX, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai
konteks
3.5 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur 4.5 Menangkap makna secara kontekstual
kebahasaan lirik lagu terkait terkait fungsi sosial dan unsur
kehidupan remaja SMP/MTs kebahasaan lirik lagu terkait
kehidupan remaja SMP/MTs

-284-
-285-

Anda mungkin juga menyukai