Anda di halaman 1dari 1

TUGAS K3

Dosen Pengampu : Yuliansyah Sundari Mulia, S.Pd, M.Si


Nama : Desy Lianti
NIM : P17334119409
Kelas : DIV-1A

Terjadi ledakan di laboratorium sebuah universitas di China, pada Rabu (26/12/2018), dan
menewaskan tiga mahasiswa. Efek ledakan juga turut memecahkan kaca-kaca jendela dan
menimbulkan asap berwarna hitam, seperti dikonfirmasi Departemen Pemadam Kebakaran
Beijing. Insiden tersebut terjadi sekitar pukul 09.30 pagi waktu setempat, bertempat di
Universitas Jiaotong, Beijing. "Ada ledakan di lokasi percobaan saat dilangsungkan eksperimen
penelitian ilmiah pengolahan air limbah di laboratorium Teknik Lingkungan," kata Departemen
Pemadam Kebakaran Beijing dalam pernyataannya."Insiden tersebut telah menewaskan tiga
mahasiswa," tambah pernyataan yang diunggap di media sosial tersebut.

Pertanyaan:
1. Mengapa terjadi ledakan yang begitu besar sampai menimbulkan kebakaran dan
memecahkan kaca-kaca jendela pada saat praktikum?
2. Apakah praktikan tidak menganalisis terlebih dahulu eksperimen mereka yang ternyata
berbahaya?

Anda mungkin juga menyukai