Anda di halaman 1dari 1

PRAKTIKUM NATA DE SOYA

Bahan:
1. Starter Acetobacter xylinum 100 ml
2. Limbah Tahu 1 L
3. Asam Asetat 10 ml
4. Gula 100 gr
5. Ammonium Sulfat 5 gr

Alat:
1. Wadah cetak Nata De Soya
2. Koran
3. Pengaduk
4. Panci
5. Jilbab (Untuk menyaring limbah tahu)
6. Karet gelang atau tali plastik

Prosedur:
1. Limbah Tahu disaring sebanyak 2 kali
2. Dipanaskan sampai mendidih
3. SEtelah mendidih, ditambahkan 10 ml asam asetat glasial dan 100 gr gula
4. Diaduk sampai gula larut
5. 5 gr Ammonium Sulfat dilarutkan dengan 100 ml air limbah tofu yg telah mendidih
6. Larutan ini dididihkan, lalu tuangkan ke dalam air limbah tofu yg telah mendidih
7. Diamkan sampai hangat kukuh
8. Setelah itu masukan ke dalam wadah cetakan
9. Tambahkan Starter
10. Ditutup dengan koran yang telah disterilkan dan gunakan karet gelang

Anda mungkin juga menyukai