Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR KERJA

KELAS IV (EMPAT)

TEMA 1
SUBTEMA 2
Tugas Kegiatan 1

TAGIHAN TUGAS SISWA


KELAS IV (EMPAT) TEMA 1 SUBTEMA 2

Setelah mengamati video tentang keberagaman dalam beragama dari bahan ajar yang
tersedia, mintalah bantuan orang tuamu untuk membuat Video cerita anak tentang
contoh sikap menghargai keberagaman dalam beragama ! Hasilnya dikirim ke
Ibu/Bapak Guru ya!
Tugas Kegiatan 2

Buatlah tabel keberagaman agama !

Hari Besar
No Nama agama Kitab suci Tempat Ibadah
keagamaan

Tugas Kegiatan 3
Setelah mengamati video tentang Video pembel ajaran tentang sikap toleransi
beragama yang sesuai sila Pancasila dari bahan ajar yang tersedia, mintalah bantuan
orang tuamu untuk Membuat video singkat durasi 1-2 menit tentang sikap siswa
dirumah yang mencerminkan sikap tolerasi ! Hasilnya dikirim ke Ibu/Bapak Guru ya!

Tugas Kegiatan 4
Setelah mengamati video tentang Video pembelajaran tentang sikap toleransi
beragama yang sesuai sila Pancasila, buatlah ringkasan tentang contoh toleransi pada
lingkungan sekolah , masyarakat, bangsa dan Negara !

Anda mungkin juga menyukai