Anda di halaman 1dari 3

1

RESUME PERTEMUAN 2

FILSAFAT ILMU

Prof Dr. DR. Dr. Theodorus Imanuel Setiawan

Ontologi : Apanya
Epistemologi : Knowledge of knowledge (pengetahuan dari pengetahuan )
Axiology : Untuk apa gunanya

Pengetahuan terdiri dari :


1. ilmu,
2. agama,
3. seni
( 3 pengetahuan dasar )

Ilmu adalah semua yang bias ditangkap oleh rasional dan empiric (pengalaman indra )
Ilmu merupakan sebagian dari pengetahuan.

Ilmu pengetahuan ilmiah :


1. pembenaran
2. sistematik
3. intersubjektif

SUBJEKTIF
OBJEKTIF dan objektif SUBJEKTIF

I A S
L G E
M A N
U M I
A

FILSAFAT

Kebenaran Ilmu / Ilmiah : Objektif


Kebenaran agma : objektif dan subjektif
Kebenaran seni : Subjektif
2

Matematika yang dipakai menggunakan EUCLID


Yaitu matematika yang gunakan symbol 0 sampai dengan 9

Galaxy merupakan kumpulan matahari


Galaxy terdiri dari 100 s/d 200 miliar planet dan bintang
Adapun lebar galaxy bima sakti / milky way : 100x300.000x60x60x24

Win surgeunt melakukan penelitian secara kualitatif terhadap 10 perilaku sex dari kepala
suku papua.

Manfaat filsafat ilmu antara lain :

1. Terbiasa berfikir mendalam


2. Terbiasa tidak menerima pernyataan
3. Terbiasa menelusuri sesuatu hal secara lebih mendalam

Filsafat secara definisi ada 2 pendapat yaitu :

1. Pencarian kebenaran fundamental (Socrates dan plato)


2. Pencarian kebijaksanaan (plato dan Spinoza)
PERGURUAN TINGGI ILMU KEPOLISIAN
MAHASISWA ANGKATAN 72

TUGAS RESUME
MATA KULIAH FILSAFAT ILMU
PERTEMUAN 2

DISUSUN OLEH
KELOMPOK 14

TRI SATRIA FIRDAUS NIM.16729428


YOAN FEBRIAWAN NIM.16729429
YOYOK DWI PURNOMO, ST NIM.16729430
ARIEF BUDIHARSO, SH NIM.16729431
BENNY PORNIKA NIM.16729432

Anda mungkin juga menyukai