Anda di halaman 1dari 3

SMK MUHAMMADIYAH 3 BANJARMASIN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


NPSN.30304520 NIS.400140
MODA DARING
NSS.322156003014
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-------
NAMA SEKOLAH : SMK Muhammadiyah 3 Banjarmasin
Kelas : XI
Mata Pelajaran : Otm. Tata Kelola Humas dan Protokol
Semester : Gasal
Topik : Menganalisis etika dan kode etik profesi humas
Surel : thika.anisha@gmail.com

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Dengan diskusi, pengmatan, dan tanya jawab dan dengan penuh tanggung jawab peserta didik
dapat :
1. Mengidentifikasi pengertian umum
2. Menjelaskan etika profesi dan professional
3. Menjelaskan etika profesi humas
4. Mengidentifikasi kode etik profesi
5. Megidentifikasi ketentuan kode etik pemerintah
6. Mengidentifikasi penulisan humas
7. Menjelaskan kode etik profesi humas pemerintah
8. Menjelaskan kode etik profesi internasional
9. Menjelaskan kode etik profesi APRI
10. Mengidentifikasi kepribadian yang baik
11. Mengidentifikasi kepribadian yang dibutuhkan di dunia kerja
12. Menjelaskan tata cara berbusana
13. Menjelaskan tata cara berdandan dan berhias
14. Menjelaskan tata cara berkomunikasi
15. Menjelaskan pengertian kompetensi

B. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN :

TAHAP ALOKASI
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN WAKTU
KEGIATAN PEMBELAJARAN 1 (3x30 menit)

Pendahuluan

1. Apersepsi - Salam pembuka


- Mengkondisikan peserta didik untuk 20 detik
melakukan pembelajaran dengan Vicon
- Mengingatkan pelajaran yang sebelumnya
dengan menanyakan : “ Sebutkan apa itu
khalayak humas?”
20 detik
2. Motivasi Peserta didik menelaah dan memahami tujuan
pembelajaran.

Memotivasi dengan memberikan analog tentang


“Menjelaskan Pengertian umum, Etika profesi dan
professional, Etika profesi humas.”

Kegiataan Inti
2 menit
Guru menampilkan judul materi dan tujuan
Pembelajaran pembelajaran, pengertian “Menjelaskan
dengan pengertian Menjelaskan Pengertian umum, Etika
menggunakan video profesi dan professional, Etika profesi humas”
conference 7 menit

MENGAMATI, MENANYA

2 menit
Peserta didik membuat laporan mendiskripsikan
dalam table tentang pengertian “Menjelaskan
Pengertian umum, Etika profesi dan professional,
Etika profesi humas.”

MENGASOSIASI, MENGEKSPLORASI

Peserta didik menampilkan hasil laporan 4 menit


diskripsi tentang memahami etika dan kode
etik profesi humas dibatasi 4 orang dalam
waktu 1 menit per siswa
MENGKOMUNIKASI, MENGASOSIASI

Penutup
Peserta didik mengambil kesimpulan dari
Kegiatan refleksi
kegiatan pembelajran yang telah dilaksanakan
Kegiatan evaluasi Evaluasi KD. 3.4 dan 4.4
C. PROSES PENILAIAN

1. Penilaian aspek kognitif :


a. Evaluasi pembelajaran berupa soal Essay dikirim pada google classroom
SOAL ESSAY:
1. Deskripsikan tentang jelaskan pengertian etika dan kode etik profesi humas
b. Penetapan skor ditentukan oleh guru

2. Penilaian Keterampilan:
a. Penilaian kemampuan peserta didik dalam bereksplorasi dan mengembangkan
gagasan dalam mempresentasikan hasil laporannya
b. Penetapan skor ditentukan oleh guru

RUBRIK PENILAIAN KETRAMPILAN PRESENTASI

NO NAMA SISWA Pemahaman Bahasa Sikap Ide Baru


Materi yang saat
digunaka presentasi
n

3. Penilaian Aspek Sikap :


a. Kedisiplinan melaksanakan pembelajaran dan mengumpulkan hasil
pembelajaran
b. Ketepatan waktu saat mengerjakan evaluasi yang diberikan oleh guru

RUBRIK PENILAIAN SAAT PEMBELAJARAN

NO NAMA SISWA DISIPLIN DISIPLI DISIPLIN


BELAJAR N EVALUASI
TUGAS

Mengesahkan, Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Mungin, S.Pd., MA Thika Anisha, S.Pd


NUKS. 1902L0081560241071808 NUPTK. 0361773674130023

Anda mungkin juga menyukai