Anda di halaman 1dari 4

Tugas Personal ke-2

(Minggu 7 / Sesi 11)


MUHAMMAD FAJAR SADELI - 2201865381

1. Diketahui jumlah orang yang bekerja di suatu negara adalah 121.166.640 orang. Tingkat
pengangguran dalam perekonomian ini adalah 10,4 persen, atau 0,104, dan tingkat
partisipasi angkatan kerja adalah 72,5 persen, atau 0,725.
a.Berapa ukuran angkatan kerja? (bobot 20%)
b.Berapa banyak orang yang menganggur? (bobot 20%)
c.Berapa ukuran populasi usia kerja? (bobot 20%)

2. Gunakan data di bawah ini untuk menyelesaikan masalah:

2016
  (tahun dasar) 2017 2018
  Harga Kuantitas Harga Kuantitas Harga Kuantitas
Gandum $30 900 ton $31 1000 $36 1050
Gula $100 192 $102 200 $100 205

a.Hitung PDB nominal di tahun 2016. (bobot 10%)


b.Hitung PDB riil pada tahun 2017. (bobot 10%)
c.Hitung deflator PDB pada tahun 2018. (bobot 10%)
d.Hitung pertumbuhan ekonomi pada 2018 dibandingkan tahun 2017. (bobot 10%)

ECON6058 - Economics Theory


JAWABAN
1.
A. Ukuran angkatan keja
= Jumlah orang yang bekerja + jumlah penggangguran
= 121.166.640 + 14.063.985
= 135.230.625
B. Banyak orang menganggur
= 𝑃𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛𝑔𝑔𝑢𝑟𝑎𝑛
𝐴𝑛𝑔𝑘𝑎𝑡𝑎𝑛 𝑘𝑒𝑟𝑗𝑎
10,4% = 𝑥

121.166.640 + 𝑥

0,104 (121.166.640 + 𝑥) =𝑥

12.601.331 + 0,104 𝑥 =𝑥

12.601.331 = 𝑥 − 0,104 𝑥

12.601.331 = 0,896 𝑥

𝑥 = 14.063.985

Jadi, jumlah pengangguran pada negara tersebut adalah 14.063.985 orang.

C. Tingkat partisipasi angkatan kerja = 𝐴𝑛𝑔𝑘𝑎𝑡𝑎𝑛 𝑘𝑒𝑟𝑗𝑎 / 𝑃𝑜𝑝𝑢𝑙𝑎𝑠𝑖

72,5% = 135.230.625

0,725 𝑥 = 135.230.625

𝑥 =

𝑥 = 186.525.000

Jadi, populasi pada negara tersebut adalah 186.525.000 orang.

ECON6058 - Economics Theory


2. A). PDB Nominal di tahun 2016
P 2016 x Q 2016
Gandum = 30 x 900
= $27.000
Gula = 100 x 192
= $19.200
PDB Nominal di tahun 2016 = $27.000 + $19.200
= $46.200

B). PDB riil pada tahun 2017


P 2016 x Q 2017
Gandum = 30 x 1000
= $30.000
Gula = 100 x 200
= $20.000
PDB riil pada tahun 2017 = $30.000 + $20.000
= $50.000

C). Deflator PDB pada tahun 2018


PDB Rill 2018
P 2016 x Q 2018
Gandum = 30 x 1.050
= $31.500
Gula = 100 x 205
= $20.500
PDB riil pada tahun 2018 = $31.500 + $20.500
= $52.000

Deflator PDB = PDB Nominal x 100


PDB Rill
= $46.200 x 100
$52.000
= 88.84

ECON6058 - Economics Theory


D). Pertumbuhan ekonomi pada 2018 dibandingkan tahun 2017
= [(PDB Rill 2018 – PDB Rill 2017)/PDB Rill 2017] x 100
= [($52.000 - $50.000)/$50.000] x 100
= $2.000/$50.000 x 100
=4%

ECON6058 - Economics Theory

Anda mungkin juga menyukai