Anda di halaman 1dari 5

BAB 1.

PENDAHULUAN

1.1 Analisis Situasi

Desa Suger Lor adalah salah satu Desa yang berkembang, yang saat ini dipimpin oleh
Bapak KUSNADI selaku kepala Desa Suger Lor yang Aman, Sejahtera, Adil dan Makmur
melalui peningkatan pemberdayaan Masyarakat." Visi ini selaras dengan kondisi Desa Suger Lor
dengan luas wilayah 202.087 Hektar dan penduduk yang hampir 3.393 jiwa. Pemerintah Desa
Suger Lor terus berbenah melalui 4 bidang desa diantaranya : penyelenggaraan pemerintahan
desa, pembangunan desa, pembinaan dan pemberdayaan masyarakat, seiring dengan
bertumbuhnya kembangnya sektor-sektor perekonomian kawasan desa Suger Lor, maka
pemerintah desa wajib menyiapkan SDM maupun yang lainnya selain sektor pertanian.
Disamping itu desa yang bercita-cita menjaga dan melestarikan budaya leluhur hingga saat ini
Desa Suger Lor masih menjadi salah satu Desa yang kuat menjaga adat istiadat dan melestarikan
budaya warisan nenek moyang.

Desa Suger Lor pada awalnya merupakan komunitas pemukiman penduduk dengan
jumlah jiwa yang masih sedikit, perkiraan terbentuknya Desa Suger Lor dimulai sejak sekitar
tahun 1890. Mata pencaharian utama penduduk Desa Suger Lor disamping bercocok tanam,
petani, pedagang, wiraswasta, buruh tani, buruh perusahaan. Dalam perjalanan Pemerintahan
Desa Suger Lor sejauh yang dapat diingat oleh para sesupuh Desa, telah terjadi beberapa kali
pergantian Kepala Desa Definitif, caretacker, Pelaksana Harian, Pejabat Kepala Desa

Desa Suger Lor secara Topografi ketinggian Desa ini adalah berupa dataran tinggi yaitu
sekitar 365 Meter diatas permukaan air laut, dengan luasan administrasi sekitar 202.093 Ha.
Secara geografis Jarak tempuh Desa Pakuniran menuju Kecamatan Maesan adalah 1 Km yang
dapat ditempuh dengan waktu sekitar 4 menit. Sedangkan jarak tempuh menuju ibukota
Kabupaten Bondowoso adalah 19 km yang dapat ditempuh dengan waktu sekitar 30 menit.Batas
Wilayah desa sebelah barat  Kab. Jember, sebelah timur  Desa Sumber Sari, sebelah utara Desa
Maesan, sebelah selatan Desa Sumber Sari

Berdasarkan data administrasi pemerintah Desa tahun 2017, jumlah penduduk Desa Suger
Lor adalah terdiri dari 1199 KK, dengan jumlah total 3393 Jiwa, dengan Rincian 1754 Laki-laki
dan 16339 perempuan. Berdasarkan data kependudukan dapat dilihat bahwa 40,91%. penduduk
Desa Suger Lor masih berusia produktif sehingga ini menjadi modal berharga bagi peningkatan
pembangunan di Desa Suger Lor, Desa Suger Lor dibagi menjadi 5 dusun yang terdiri dari
Dusun Krajan Atas, Dusun Krajan Bawah, Dusun Rabeh, Dusun Pecut dan Dusun Gedangan.
Masyarakat Desa Suger Lor rata-rata bekerja sebagai petani.
KERANGKA SURVEY POTENSI

NO LOKASI DAN PRODUK/POTENSI KONDISI PERMASALAHAN RENCANA FOTO


. PEMILIK DESA INTERVENSI

1. Krajan Bawah Beras Produk jadi  Kurangnya dana  Membantu


Pemilik: Bapak untuk promosi produk
memproduksi melalui media
beras sosial

2. Dusun Pecut Kerajinan Souvenir produk  Dana  Memodifikasi


jadi pembuatan dan melanjutkan
terhambat pembuatan
 Kekurangan dengan bahan
bahan rotan lain
 Menurunnya
minat
masyarakat
3. Dusun krajan atas air bersih sumber Pengelolaan  Kekeringan  Membantu
hidayah sumber air bersih  Tercemar mensosialisasika
kotoran dari n sumber air
sampah, dll bersi

4. Dusun Gedangan Sapu serabut kelapa Produk setengah  Bahan baku sapu  Membantu
jadi yang terbatas promosi produk
 Harga yang tidak melalui media
sepadan dengan sosial
proses
pembuatan
 Kurangnya dana
1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan di Desa Suger Lo selama melaksanakan survey
program KKN maka dapart dirumuskan beberapa permasalahan diantaranya yaitu:

a. Bidang Teknologi
1. Bagaimana cara mendampingi perangat desa Suger Lor untuk membantu penggunaan
website
2. Bida
b. Bidang Kerajinan
1. Bagaimana cara menciptakan produk yang inovativ di desa Suger Lor yang
bermanfaat untu membantu perekonomian desa Suger Lor
2. Bagaimana cara mempromosikan kerajinan dan kesenian dari daerah desa suger Lor
c. Bidang Kesehatan
1. Bagaimana meningkat pengetahuan masyarakat tentang Perilaku Hidup Bersih sehat
di desa Suger Lor

1.3 Maksud dan Tujuan


1.3.1 Maksud
Melalui kegiatan KKN ini diharapkan:
a. Dapat menyelesaikan permasalahan 3 bidang yaitu Bidang Teknologi, Kerajinan,
maupun Kesehatan di desa Suger Lor Kabupaten Bondowoso
b. Dapat mempromosikkan potensi desa melalui website desa yang telah ada di desa
Suger Lor Kabupaten Bondowoso demi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat ,
mengurangi problematika yang ada dengan membangun sumber daya manusia yang
mandiri, kreatif, serta berkualitas dan mampu mendayagunakan dibidang teknologi
informasi, sehingga mampu mempromosikan melalui website desa Suger Lor
Kabupaten Bondowoso.
1.3.2 Tujuan
Adapun tujan dari kegiatan Kuliah Kerja Nyata Gelombong … Tahun 2017/2018
Universitas Jember di desa Suger Lor Kecamatan Maesan Kabupaten Bondowoso adalah
sebagai berikut:
a. Bidang Teknologi Informasi Komunikasi
1. Dapat membantu perangkat desa untuk penggunaan website desa
b. Bidang Kerajinan
1. Terciptanya produk yang inovativ di desa Suger Lor yang bermanfaat untu
membantu perekonomian desa Suger Lor
2. mempromosikan kerajinan dan kesenian dari daerah desa suger Lo dengan
menggunakan website desa
c. Bidang Kesehatan
1. Pengetahuan masyarakat meningkatkan mengenai Perilaku Hidup Bersih sehat di
desa Suger Lor

Anda mungkin juga menyukai