Anda di halaman 1dari 4

ULANGAN HARIAN FABEL DAN “Tuang Belalang yang baik hati, jika saya

RESENSI harus tetap terjaga, saya akan datang untuk


menikmati nyanyian Anda. Namun, saat ini
BERILAH TANDA SILANG (X) PADA saya memiliki anggur lezat di sini, kiriman
JAWABAN YANG BENAR! dari Olympus. Silakan datang dan rasakan
1. Fabel secara bahasa berasal dari bahasa minuman lezat ini bersama saya.” sanjung
latin fabulat (1). Sementara secara istilah Burung Hantu Tua.
berarti cerita mengenai kehidupan hewan Belelalang terhanyut oleh kata-kata
yang beperilaku (seolah-olah dapat) sanjungan Burung Hantu Tua. Akhirnya, dia
menyerupai manusia (2). Dalam fabel, melompat ke sarang Burung Hantu Tua.
hewan tersebut misal diceritakan mampu Ketika Belalang cukup dekat dalam jangkauan
berbicara, punya perasaan, dan lain-lain penglihatan, Burung Hantu Tua itu menerkam
(3). Fabel juga tak jarang disebut ceita dan memakannya.
moral karena di dalamnya biasanya 3. Watak tokoh Belalang dalam kutipan teks
diselipi nilai moral (4). fabel di atas adalah….
Kalimat utama paragraf di atas terletak a.    bijaksana c. keras kepala
pada kalimat nomor … b.    pendendam d. rendah hati
a. (4) b. (3) c. (2) d. (1) 4. Latar waktu terjadinya peristiwa dalam teks
2. Bacalah teks fabel berikut ini dengan cerita di atas adalah….
saksama saksama untuk menjawab soal a. pada pagi hari
nomor 2 – nomor 5! b. pada malam hari
Burung Hantu dan Belalang c. pada siang hari
Burung hantu selalu tidur di siang hari. Ia d. pada sore hari
akan bangun setelah matahari terbenam, ketika 5. Kalimat yang menyatakan keterangan
cahaya merah memudar dari langit. Dia tempat berikut ini adalah….
menggeliat dan berkedip dari lubang pohon a. Belalang melihat pohon tua yang ada di
tua. Sekarang dia berseru, “Hoo hoo hoo” hadapannya.
bergema melalui kayu yang rimbun dan ia b. Belalang merapikan sarangnya setiap
mulai berburu serangga. bangun tidur.
Ia adalah seekor Burung Hantu Tua yang c. Dia menggeliat dan berkedip dari
galak, terutama jika ada yang mengganggu lubang pohon tua.
saat ia tidur. Suatu sore musim panas yang d. Burung Hantu Tua melirik ke arah
hangat, saat ia tertidur jauh di dalam lubang belalang yang tak menghiraukannya.
pohon tua. Belalang di dekatnya mulai 6. Pesan moral yang tersirat dalam kutipan
menyanyikan lagu gembira namun sangat teks fabel tersebut adalah….
menyesakkan telinga. Burung Hantu Tua itu a. Ikutilah nasihat seorang sahabat agar
menengok dari lubang pohon yang digunakan tidak salah jalan.
sebagai pintu dan jendela. b. Jangan mudah terhanyut oleh sanjungan
“Pergi dari sini, Tuan,” katanya kepada orang lain.
Belalang tersebut. “Apakah Anda tidak c. Tak ada gunanya berbuat baik dengan
memiliki sopan santun?” lanjutnya. “Anda orang yang keras kepala.
setidaknya harusmenghormati usia saya dan d. Jangan suka menyakiti orang lain jika
membiarkan saya tidur dengan tenang!” lanjut ingin hidup bahagia.
Sang Burung Hantu Tua itu. 7. Pernyataan berikut yang tidak sesuai
Akan tetapi, Belalang menjawab dengan dengan isi kutipan teks fabel di atas
kasar bahwa ia juga berhak beradadi tempat adalah….
ini. Lalu ia meneriakkan suara lebih keras dan a. Belalang terhanyut oleh sanjungan
lagu yang lebih berisik. Burung Hantu yang Burung Hantu Tua.
bijak tahu benar bahwa tak ada gunanya b. Akhirnya, Sang Belalang diterkam dan
berdebat dengan Belalang keras kepala ini. dimakan Si Brung Hantu Tua.
Selain itu, matanya semakin rabun untuk c. Belalang mendengarkan teguran Burung
memungkinkan dirinya menghukum Belalang. Hantu Tua dengan lapang dada.
Akhirnya, dia melupakan semua kata keras d. Burung Hantu Tua menyanjung
dan kembali berbicara dengan sangat ramah Belalang dengan pujian.
kepada Belalang. 6.    Perhatikan pernyataan berikut!
Akhirnya, Induk Domba berhasil a. Si Kupu-kupu menolong Si Semut
menyelamatkan anak-anak Domba dari yang terkebak di lumpur hidup.
cengkraman Serigala jahat. Serigala itu tewas b. Ia adalah seekor Burung Hantu yang
karena kerakusannya. sombong.
c. Si Semut menyesali perbuatannya dan
   Dalam teks fabel, pernyataan tersebut sering
mau bertobat.
digunakan pengarang pada tahap….
d. Serigala mengamuk dan
a.   orientasi c. komplikasi
membuatseluruh penghuni hutan
b. resolusi d. koda
ketakutan.
8. Aspek kebahasaan dalam fabel sering
13.Penulisan kalimat langsung yang benar
ditandai dengan penggunaan kata
berikut ini adalah….
keterangan yang digunakan untuk
a. Rusa berkata, “siapakah yang telah
menggambarkan….
menolong aku?”
a. Penampilan fisik dan watak tokoh
b. “Siapa yang berani melawan aku?”
b. Peristiwa yang dialami tokoh
tanya Serigala.
c. latar waktu, tempat, dan suasana.
c. Kancil berkata bahwa “Aku tidak takut
d. pesan moral dan nilai budi pekerti
melawanmu.”
9. Pernyataan berikut ini yang tepat
d. Semut berkata: “Ambilah makanan
digunakan pada bagian klimaks dalam
itu!”
sebuah fabel adalah….
14. Penulisan kata depan di- yang benar
a. Cici akhirnya tau ternyata Neneknya
berikut ini adalah….
dimangsa oleh Si Kucing yang jahat.
a. Hatinya sedih karena tidak
Ia berniat membalas dendam.
mempunyai teman yang bisa di ajak
b. Di sebuah rumah manusia, hiduplah
berbicara dan bermain.
Cici Si Cicak bersama dengan
b. Aku akan berhati-hati agar duri di
neneknya.
tubuhku tidak menusuk kalian.
c. Cici Si Cicak yang cerdik selalu
c. Ketika si landak sedang melamun
membantu neneknya bekerja baik di
dipinggir sungai, seekor kura-kura
dalam maupun di luar sarang.
menghampirinya
d. Akhirnya kedua binatang yang saling
d. Dia tidak terima melihat teman-
bermusuhan itu sepakat untuk
temannya di tangkap serigala
berdamai dan saling memaafkan.
10. Perbedaan mendasar antara fabel dan
Bacalah penggalan resensi berikut!
cerpen terletak pada….
Betapa apiknya Mangunwijaya
a. alur c. tema
menelusuri latar keturunan tokoh Atik.
b. tokoh d. latar
Ayahnya, Pak Ansana, adalah pecinta alam.
11. Pernyataan di bawah ini yang merupakan
Maka, tidak menherankan apabila anaknya,
keterangan waktu adalah….
Atik kemudian menjadi ahli biologi. Atik
a. Rini melirik jam dinding. Ia gelisah
senang buku, ia satu dengan buku. Ia membuat
adiknya belum pulang.
karirnya dengan buku. Keistimewaan
b. Jam alarm Rosi berbunyi sangat
Mangunwijaya lagi bahwa ia menampilkan
nyaring, namun ia masih tetap saja
penutur-penutur sesuai dengan tingkat sosial
mejamkan matanya karena masih
dan lingkungannya.
mengantuk.
15. Masalah yang disoroti dalam penggalan
c. Saat Serigala tertidur, Ibu Domba
resensi novel di atas adalah….
merobek perut Serigala dan
a. Kelebihan pengarang (Mangunwijaya)
mengeluarkan anak-anak Kambing
dalam menggambarkan latar.
yang telah dimakan Serigala jahat
b. Cara Mangunwijaya bercerita dalam
itu.
novel.
d. Pak Tani membuat jebakan di kebun
c. Latar belakang kehidupan tokoh Atik.
wortelnya supaya Si Kancil yang
suka memakan wortelnya tertangkap. Bacalah kutipan teks berikut!
12. Kalimat berikut ini yang menggunakan
kata sifat adalah….. Pemaparan keturunan tokoh Atik.
Cerita  ini baik dan mudah ditangkap. 17. Masalah yang dinilai dalam penggalan
Pengarang menyajikan masalah yang aktual resensi di atas adalah . .
dan sering kita jumpai sehari-hari. Semuanya a. Kekurangan/kelemahan novel
dapat diterima akal sehat serta tidak tersebut
membosankan. Pengarang menguraikan b. Keunggulan/kelebihan novel tersebut
panjang lebar karakter tokoh-tokohnya. Jadi c. Latar belakang pengarang novel
cerita tidak kabur. Sayang pengarang sering d. Kekurangan dan kelebihan novel
mengulang-ulang kata porno. Dalam satu tersebut
buku, mungkin lebih dari empat kisah. 18. "Insiden" kecil ini mewarnai karya
Suwarno, yang kalau tidak salah juga
Kalimat resensi yang mengungkapkan merupakan disertasinya. Suwarno adalah
keunggulan buku adalah... orang Yogya. Pendeknya, ia hidup di sana
a. cerita dapat diterima akal sehat dan tidak dan merasakan demikian membudaya,
membosankan Suwarno mengagumi Hamengku Buwono
b. karakter tidak tergambar dengan cepat dan IX. Akibatnya, buku itu over-repetitive,
membaca berulang-ulang. kurang bermutu, dan kurang
c. pengarang menghidupkan cerita dengan perbandingan.
cerita porno dan menghalangi
d. cerita diungkapkan seperti lazimnya cerita Penggalan resensi di atas merupakan
yang lain unsur resensi yang menunjukkan . .
16. Perhatikan kutipan data buku berikut! a. Keunggulan buku
Judul : Riwayat Nabi Daud (Raja Adil b. Isi pokok buku
Bijaksana, Nabi yang Mulia) c. Deskripsi buku
Pengarang : Ismail Pamungkas d. Kelemahan buku
Penerbit : PT Remaja Rosdakarya, Bandung
Perhatikan kutipan data buku berikut!
Tahun : 1995
Setelah dibaca, ternyata buku tersebut
Terlepas dari berbagai
menggunakan bahasa yang mudah dipahami. ketidaksempurnaannya, harus diakui bahwa buku
pertama
Kalimat resensi yang tepat untuk seorang “yogi buku” ini merupakan karya yang
menggambarkannya adalah . . . . memikat. Bahkan cara dan gaya
a. Isi buku ini bercerita tentang keadilan dan pengungkapannya, dalam kadar tertentu, telah
kebijaksanaan Nabi Daud. Daud menjadi memberikan sentuhan sastra yang
raja sudah kehendak dari Tuhan. cukup enak dinikmati. Kita menantikan karya
b. Bahasa yang digunakan dalam buku ini berikutnya.
mudah dipahami dan komunikatif. Sumber: Majalah Matabaca, Agustus 2002.
Dengan demikian, pembaca dapat
menikmati cerita tanpa harus berpikir 19. Pernyataan yang tepat untuk penutup resensi
keras. tersebut adalah . .
c. Selain menarik, kelebihan buku ini juga a. Pada bagian penutup resensi buku seharusnya
dilengkapi dengan gambar yang mengajak untuk membaca buku karena sangat
bermanfaat.
mendukung isi cerita sehingga mudah
dimengerti. b. Pada bagian penutup resensi buku seharusnya
mengajak pembaca untuk memikirkan,
d. Kekurangan cerita ini hanya terletak pada
merenungkan, dan mendiskusikan lebih jauh
kisahnya yang terlalu singkat sehingga fenomena atau problema yang muncul dalam
ceritanya kurang lengkap sebuah buku.
Bacalah kutipan berikut! c. Pada bagian penutup resensi buku seharusnya
Sulit sekali menemukan kekurangan memberikan informasi atau pemahaman yang
pada buku ini. Semua unsur yang seharusnya komprehensif tentang apa yang tampak dan
dimiliki sebuah karya fiksi terpenuhi dalam terungkap dalam sebuah buku.
buku ini. Bagi siswa yang tidak senang d. Pada bagian penutup resensi buku seharusnya
membaca karya sastra memang buku ini tidak berisi uraian tentang buku itu penting untuk
siapa dan mengapa.
begitu menarik sebab novel ini serius dan tidak
cukup menghibur.
20. Dibandingkan karyanya terdahulu ,
novel ini kurang berbobot. Lukisan
perwatakannya kurang begitu
mendalam, jalan ceritanya pun
mendatar saja , tidak ada hal yang
menarik perhatianpembaca.
Unsur resensi yang terdapat pada kutipan
di atas adalah …..
a. Simpulan novel
b. keunggulan novel
c. Kelemahan novel
d. Identitas novel

B. Jawablah pertanyaan berikut ini!


1. Apakah perbedaan epos dengan fabel?
Jelaskan dengan bahasamu sendiri!
2. Sebutkan struktur fabel disertai
penjelasannya!
3. Menurut kalian paragraf berikut termasuk
bagian struktur yang mana?
Seekor anjing yang mendapatkan
sebuah tulang dari seseorang, berlari-lari
pulang ke rumahnya secepat mungkin dengan
senang hati. Ketika dia melewati sebuah
jembatan yang sangat kecil, dia menunduk ke
bawah dan melihat bayangan dirinya terpantul
dari air di bawah jembatan itu. Anjing yang
serakah ini mengira dirinya melihat seekor
anjing lain membawa sebuah tulang yang
lebih besar dari miliknya.

4. Sebutkan struktur resensi yang Anda


ketahui!
5. Apakah perbedaan resensi dengan
sinopsis?

Anda mungkin juga menyukai