Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Guru : Rina Kurniasih, S.Pd. Jenjang/ Kelas : SMP / VII


Mata Pelajaran : Matematika Nama Sekolah : SMPN 63 Bengkulu Utara
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit Materi Pokok : Bentuk Aljabar

Informasi pembelajaran
KD 3.5.Menjelaskan bentuk aljabar dan melakukan operasi pada bentuk Aljabar (penjumlahan,pengurangan, perkalian,dan
pembagian)
4.5. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan bentuk aljabar dan operasi pada bentuk aljabar
IPK 3.5.1. Mengidentifikasi unsur – unsur aljabar
3.5.2. Menyajikan permasalahan kontekstual dalam bentuk aljabar
A. TUJUAN
Tujuan Pembelajaran : melalui pengamatan, diskusi, tanya jawab dan presentasi dengan menggunakan model pembelajaran
Discovery Learning metode pendekatan saintifik ,peserta didik dengan penuh percaya diri, teliti, dan tanggungjawab mampu :
1. Mengidentifikasi unsur – unsur aljabar
2. Menyajikan permasalahan kontekstual dalam bentuk aljabar

B.LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pendahuluan ( 10 menit )
1. Guru melakukan pembukaan dengan salam dan berdoa bersama peserta didik ( religius )
2. Guru memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
3. Guru menyiapkan fisik dan psikis peserta didik pada awal kegiatan pembelajaran
4. Guru melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan yang ada kaitannya dengan
5. Guru memberikan motivasi pentingnya mempelajari materi ini.
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
7. Guru menyampaikan metode, model pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan saat membahas
materi bentuk aljabar
8. Peserta didik dibagi ke dalam beberapa kelompok kecil ( gotong royong )
Kegiatan Inti ( 60 Menit )
Langkah 1. Stimulasi/Pemberian rangsangan
1. Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi bentuk aljabar dengan cara:
a. Secara mandiri peserta didik diminta mengamati power point yang ditampilkan oleh guru tentang bentuk aljabar
Langkah 2. Identifikasi masalah
1. Secara mandiri peserta didik menyusun dan mengajukan pertanyaan (critical thinking) terkait power point yang ditampilkan
tentang materi bentuk aljabar.
2. Peserta didik secara mandiri mencari cara menuliskan bentuk aljabar dan menentukan unsur-unsur dari bentuk aljabar.
3. Peserta didik mencoba untuk mengungkapkan pendapatnya (melatih komunikasi) berdasarkan PPT yang diamati untuk melatih
rasa percaya diri
Langkah 3. Mengumpulkan Data dan Pengolahan Data
1. Peserta didik secara gotong-royong (melatih peduli dan kolaborasi) dalam kelompok untuk mengumpulkan informasi tentang
cara menuliskan bentuk aljabar ,mendefinisikan variabel, koefisien, suku dan konstanta dari bentuk aljabar yang ada dalam
LKPD.
2. Peserta secara disiplin melakukan kegiatan literasi dengan mencari dan membaca berbagai referensi dari berbagai sumber guna
menambah pengetahuan dan pemahaman yang sedang dipelajari
Langkah 4. Pengolahan Data
1. Peserta didik berdiskusi tentang data dari materi bentuk aljabar dan unsur-unsurnya. (gotong royong)
2. Peserta didik mengolah informasi dari materi bentuk aljabar dan unsur-unsurnya dari hasil kegiatan mengamati dan kegiatan
mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada LKPD
Langkah 5. Pembuktian
1. Perwakilan kelompok (satu orang) mempresentasikan (mengomunikasikan) hasil temuan kelompoknya dan menuliskannya
di papan tulis untuk menumbuhkan rasa percaya diri.
2. Peserta didik yang lain bertanya atau memberikan tanggapan (critical thinking) secara santun dari presentasi yang
disampaikan.
3. Guru memberi penguatan dengan memberi acungan jempol atau lainnya kepada peserta didik yang telah memberikan
respon secara positif.
4. Guru mengevaluasi dan memberikan konfirmasi terhadap hasil diskusi Peserta didik.
5. Guru memberikan penguatan tentang materi bentuk aljabar
Langkah 6 menarik kesimpulan
1. Setelah peserta didik melakukan presentasi, guru mengajak peserta didik lainnya memberi penghargaan dengan mengajak
peserta didik lainnya memberikan tepuk tangan.
2. Peserta didik bersama guru menyimpulkan tentang hal-hal penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan.
Penutup ( 10 Menit )
1. Peserta didik dibimbing melakukan refleksi tentang materi yang sudah dipelajari, refleksi terhadap proses pembelajaran yang
sudah berlangsung, dan refleksi terhadap hasil belajar dan sikap.
2. Guru memberikan tugas rumah berupa soal – soal tentang bentuk aljabar yang ada pada buku cetak
3. Peserta didik ditugaskan untuk mempelajari materi selanjutnya yaitu penyelesaian operasi penjumlahan dan pengurangan bentuk
aljabar dengan mencari literatur yang dapat menunjang materi tersebut dan menyelesaikan soal-soal terkait materi tersebut.
4. Guru meminta ketua kelas memimpin doa setelah pembelajaran selesai.
5. Guru menutup pelajaran dengan salam.
B. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintific
Model : Discovery Learning,
Metode : Diskusi dan Tanya Jawab
C. Media, alat dan Bahan Pembelajaran
media :
Laptop, LCD, video pembelajaran,
Alat : spidol, penggaris, laptop,dll yang menunjang proses pembelajaran
Bahan pembelajaran : LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik ), power point tentang bentuk aljabar
D. Sumber belajar
- Buku Matematika Kelas VII : Tim Masmedia Buana Pustaka. 2017. Matematika untuk SMP/MTs Kelas VII.
Sidoarjo : Masmedia.
- Buku Pegangan Siswa Matematika Kelas VII : As’ari, Abdur Rahman,dkk. 2016. Matematika SMP/MTs Kelas
VII Semester 1. Jakarta : PusKurBuk, Balitbang, Kemendikbud.
- LKS. Anna,dkk. 2020. Matematika untuk SMP/MTs Kelas VII Semester 1. Yogyakarta : Intan Pariwara.
- Internet

E. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Sikap ( lampiran I )
a) Teknik Penilaian : observasi / pengamatan
b) Bentuk Instrumen : Jurnal guru
2. Penilaian Pengetahuan ( lampiran II )
a) Teknik Penilaian : Tes tertulis
b) Bentuk Instrumen : Uraian
3. Penilaian Keterampilan ( lampiran III )
a) Teknik Penilaian : Unjuk Kerja
b) Bentuk Instrumen : Observasi/pengamatan diskusi

Lampiran I
JURNAL PERKEMBANGAN SIKAP PESERTA DIDIK

NAMA SEKOLAH : SMP NEGERI 63 BENGKULU UTARA

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA

KELAS/SEMESTER : VII/1

TAHUN PELAJARAN : 2020/2021

No Hari/tanggal Nama Siswa Kejadian Keterangan / Tindak TandaTang


Lanjut an

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
DS
T

Aspek yang dinilai : Disiplin, tanggungjawab,peduli,santun dan percaya diri


LAMPIRAN II

INSTRUMEN EVALUASI RPP PERTEMUAN PERTAMA

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 63 Bengkulu Utara


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VII/1
Tahun Pelajaran : 2020/2021
KISI – KISI PENULISAN SOAL
KD IPK Materi Indikator Soal Level Kognitif No Bentuk
Soal Soal
3.5.Menjelaskan bentuk 3.5.1.Mengidentifikasi Bentuk Disajikan suatu C1 1 Uraian
aljabar dan melakukan unsur – unsur
Aljabar permasalahan Pengetahuan
operasi pada bentuk aljabar
Aljabar tentang suatu
(penjumlahan,pengurang
an, perkalian,dan bilangan jika
pembagian)
dikalikan,dikurangi
4.5. Menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan dengan suatu
bentuk aljabar dan
operasi pada bentuk bilangan ,peserta
aljabar
didik dapat
menentukan
bentuk aljabar dan
identifikasi unsur -
unsurnya
3.5.2. Menyajikan Disajikan suatu C3 2 Uraian
permasalahan
kontekstual permasalahan Mengaplikasika
dalam bentuk kontekstual n
aljabar
mengenai dua
jenis hewan
ternak yang akan
dijual. Jika kedua
harga hewan
ternak tersebut
dinyatakan
dengan variabel
,peserta didk
dapat menyajikan
harga kedua
hewan ternak
tersebut ke dalam
bentuk aljabar

INSTRUMEN SOAL
1. Suatu bilangan jika dikalikan 2, kemudian dikurangi 3 menghasilkan bilangan 5. Ubahlah

ke dalam bentuk aljabar, kemudian identifikasi unsur – unsurnya.


2. Pak Wisnu memiliki dua jenis hewan ternak yaitu ayam dan itik. Banyak ayam dan itik yang
dimiliki Pak Wisnu berturut – turut adalah 30 ekor dan 45 ekor. Pak Wisnu akan menjual seluruh
hewan ternaknya. Jika harga satu ekor ayam dinyatakan dengan p rupiah dan harga satu ekor
itik dinyatakan dengan q rupiah, tentukan bentuk aljabar harga hewan ternak Pak Wisnu !
Kunci Jawaban dan Pedoman Penskoran
No Soal Penyelesaian Skor
1 Diketahui : 1
Suatu bilangan dikalikan 2 dikurangi 3 menghasilkan 5 1
Ditanya : 1
Menentukan bentuk aljabar dan mengidentifikasi unsur- 1
unsurnya..?
Penyelesaian : 1
Misalkan suatu bilangan dengan a 1
Bentuk aljabarnya = 2a – 3 = 5 3
= 2a – 8 3
Unsur – unsur aljabar 1
Variabel =a 1
Koefisien dari variabel a = 2 1
Konstanta =-8 1
Suku = 2a dan – 8 2
Jumlah total skor no 1 18
2 Diketahui : 1
Banyak ayam yang dimiliki Pak Wisnu = 30 ekor 1
Banyaknya itik yang dimiliki Pak Wisnu = 45 ekor 1
Harga satu ekor ayam = p rupiah 1
Harga satu ekor itik = q rupiah 1
Ditanya : 1
Bentuk aljabar harga hewan ternak Pak Wisnu...? 1
Penyelesaian : 1
Harga seluruh ayam Pak Wisnu = 30p 1
Harga seluruh itik Pak Wisnu = 45q 1
Jadi bentuk aljabar harga hewan ternak Pak Wisnu adalah 1
30p + 45q 1
Jumlah total skor no 2 12
Jumlah skor seluruhnya no 1 dan 2 30

jumlah skor yang diperoleh


Nilai= x 100
jumlah skor seluruhnya

LAMPIRAN III

INSTRUMEN OBSERVASI PENILAIAN KETERAMPILAN


Nama Sekolah : SMP Negeri 63 Bengkulu Utara
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII/I
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Bubuhkan tanda centang ( √ ¿ pada kolom-kolom hasil pengamatan dalam kegiatan diskusi kelompok
N Nama Siswa Kemampuan Kemampuan Kemampuan Nilai keterampilan
o menyelesaikan menyelesaikan memberikan
LKPD hasil diskusi tanggapan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 DELLA ANGGUN .W
2 EKA YULI LESTARI
3 FITRI RAMADHANI
4 GILANG ARIF.P
5 ILHAM SABANDI
6 IQBAL FIRDAUS
7 LITA SULIS SETIANI
8 MAEYA WULANDARI
9 PURBA NINGSIH
10 RIA GAPUR KUMALA
11 RIDHO SAPUTRA
12 YENI NOVIAWATI
13 WANDA AYU LESTARI

Keterangan :
Sangat baik :4 Cukup : 2
Baik :3 Kurang : 1

jumlah skor yang diperoleh


Nilai keterampilan diperoleh dari perhitungan: x 100
skor maksimal

Anda mungkin juga menyukai