Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Satuan Pendidikan : SDN Muncul 03


Kelas / Semester : 6 /1
Tema : Persatuan dalam Perbedaan (Tema 2)
Sub Tema : Rukun dalam Perbedaan (Sub Tema 1)
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia (3.4), IPS (3.4), PKN (3.4), IPA (3.3),
Pembelajaran ke :1
Alokasi waktu : 1 hari

A. TUJUAN
1. Setelah membaca teks tentang Proklamasi Kemerdekaan, peserta didik mampu menyebutkan informasi penting
menggunakan aspek apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana pada peta pikiran dengan tepat.
2. Setelah menyimak vidio pemebelajaran, peserta didik mampu mengembangkan informasi pada peta pikiran
melalui tulisan dengan detail.
3. Setelah membaca teks, peserta didik mampu menyebutkan makna Proklamasi Kemerdekaan dengan benar.
4. Setelah menyimak dan mencari informasi dari berbagai sumber, peserta didik mampu melaporkan dan
mempresentasikan makna Proklamasi Kemerdekaan dalam kehidupan sehari-hari dengan tepat.
5. Setelah mengamati tumbuhan dan habitatnya di sekitar rumah, peserta didik mampu menyebutkan ciri-ciri
tumbuhan terkait habitatnya.
6. Setelah bertanya jawab melalui daring, peserta didik mampu menulis laporan hasil pengamatan terhadap ciri-ciri
satu jenis tumbuhan terkait habitatnya.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi Kegiatan AW
Kegiatan 1. Melakukan Pembukaan dengan Salam dan dilanjutkan pertanyaan melalui luring/daring 15
Pendahul “Sudahkah kalian berdoa sebelum mengikuti pembelajaran?” menit
uan 2. Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari dan diharapkan dikaitkan
dengan pengalaman peserta didik
3. Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam
kehidupan sehari-hari.
Kegiatan Langkah-langkah kegiatan pembelajaran 140
Inti Ayo Mengamati dan Menyimak menit
 Guru menampilkan vidio pembelajaran tematik.
 Pada vidio pembelajaran peserta didik diminta untuk menyimak vidio proklamasi dan membaca
teks proklamasi (hal 1 tema 2 subtema 1)
 Dalam Daring melalui WA menanyakan:
‘Apa makna bendera Merah Putih bagi Indonesia?’
 Guru menampilkan vidio pembelajaran yang dapat disimak dengan cara luring (diunduh terlebih
dahulu) atau daring, informasi tentang proklamasi, arti persatuan dan kesatuan, dan ciri-ciri
tumbuhan tersebut beradaptasi pada link https://bit.ly/3e39mT2
 Berdasarkan hasil menyimak dan pengamatan melalui video pembelajaran dan hasil membaca
tentang teks Proklamasi Kemerdekaan pada hal 2 buku siswa Peserta didik mengisi peta
pikiran pada buku siswa Tema 2 sub tema 1 hal 3
Ayo Membaca
 Peserta didik diberi waktu untuk membaca selama 15 menit
 Guru memberikan waktu sesi tanya jawab melalui daring di What’s up
Ayo Uji Kemampuanmu
 Peserta didik melakukan uji kompetensi berbatas waktu melalui Link Google form
https://bit.ly/2VMIp2b. (tugas terstruktur)
Kegiatan Mengakhiri sesi pembelajaran daring dengan mengucapkan syukur dan salam penutupan
Penutup Penugasan
Kerja Sama dengan Orang Tua
Peserta didik bersama kedua orang tua berdiskusi kepedulian keluarganya sebagai warga 2 hari
masyarakat di lingkungan tempat tinggal.
Peserta Didik :
 Membuat laporan dengan bantuan orangtua tentang ciri khusus tumbuhan di sekitar rumah
serta habitatnya, dilaporkan melalui foto laporan melalui What’s Up (tugas tidak terstruktur)

C. PENILAIAN (ASESMEN)
a. Penilaian Spiritual dan Sosial
Teknik Penilaian : Observasi
Bentuk Instrumen : Lembar observasi partisipasi daring
b. Penilaian Pengetahuan
Teknik Penilaian : Tes daring melalui Google Form dan WA Autorespon
Bentuk Instrumen : Literasi, Uraian dan menjodojkan
c. Ketrampilan
Tenik Penilaian : Produk
Bentuk Instrumen : Foto laporan atau PDF melalui WA
D. SUMBER DAN MEDIA
1. Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 6 dan Buku Peserta didik Tema 2 Kelas 6 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).
2. Media Ajar Guru Indonesia SD/MI untuk kelas 6
3. Lingkungan sekitar rumah
4. Vidio Pembelajaran

Mengetahui Setu, Juli 2020


Kepala Sekolah, Guru Kelas 6

RD TATI ROCHAYATI, S.Pd. NUR DWI YANTI,S.Pd.


NIP. 19671021 199307 2 001 NIP. 19740530 201411 2 001
LAMPIRAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat pencapaian
kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan
memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari
pengamatan partisipasi, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian
sebagai berikut.
a. Penilaian Sikap
1. Religius

2. Partisipasi/Sosial
Saat pembelajaran daring dan luring, peserta didik dinilai dengan rubrik.
Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu
(4) (3) (2) Pendampingan (1)
Menyimak Selalu menyimak Menyimak menyimak Masih perlu Sering diingatkan
materi ajar melalui materi ajar melalui luring diingatkan untuk materi ajar
luring dan daring. dan daring. untuk melalui luring dan
namun sesekali masih menyimak daring.
perlu diingatkan. materi ajar
melalui luring
dan daring..
Partisipasi Isi diskusi luring Menyampaikan melalui terkadang Jarang merespon
(menyampaikan menginspirasi teman. lisan atau tulisan dalam merespon selama proses
ide,perasaan, Selalu mendukung merespon sesuai kurang sesuai pembelajaran luring
pikiran) dan memimpin lainnya dengan topik. dengan topik. atau daring
saat diskusi luring berlangsung.
Catatan : Centang (v) pada bagian yang memenuhi kriteria.

b. Pengetahuan
1. Bahasa Indonesia
Tulisan peserta didik dinilai dengan menggunakan daftar periksa.
Indikator Penilaian Ada Tidak Ada
Menyebutkan informasi penting dengan unsur APA
secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur SIAPA
secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur DI
MANA secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
KAPAN secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
MENGAPA secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
BAGAIMANA secara tepat

2. IPS
Tugas dinilai dengan daftar periksa.
Indikator Penilaian Ada dan Benar Tidak Benar
Menyebutkan makna Proklamasi Kemerdekaan
Tulisan memuat makna Proklamasi Kemerdekaan
dalam kehidupan sehari-hari

3. PKn
Indikator Penilaian Ada dan Benar Tidak Benar
Menjelaskan sikap perstuan dan kesatuan
Menjelaskan makna keberagaman majemuk di Indonesia
Menyebutkan manfaat sikap persatuan dan kesatuan
4. IPA
IPA dinilai dengan daftar periksa
Indikator Penilaian Ada dan Benar Tidak Benar
Menyebutkan satu jenis tanaman
Menyebutkan ciri-ciri fisik tanaman
Menyebutkan manfaat bagian tanaman
terkait habitatnya

c. Ketrampilan
IPA
Laporan IPA dinilai dengan daftar periksa
Indikator Penilaian
Kriteria
4 3 2 1
Jumlah Tanaman Melaporkan 10 Melaporkan 8 Melaporkan kurang dari Melaporkan kurang dari
jenis tanaman jenis tanaman 8 jenis tanaman 5 jenis tanaman
dilingkungan dilingkungan dilingkungan rumah dilingkungan rumah
rumah rumah
Ciri-ciri khusus Melaporkan ciri- Melaporkan ciri- Melaporkan ciri-ciri fisik Melaporkan ciri-ciri fisik
tumbuhan ciri fisik tanaman ciri fisik tanaman Kurang tanaman tidak lengkap
secara lengkap tanaman lengkap
dan detail lengkap
Manfaat dari ciri Melaporkan Melaporkan Melaporkan manfaat Melaporkan manfaat
khusus tumbuhan manfaat bagian manfaat bagian bagian tanaman bagian tanaman
tanaman tanaman terkait habitatnya terkait habitatnya secara
terkait habitatnya terkait kurang lengkap tidak lengkap
secara lengkap habitatnya
dan runtut lengkap

Anda mungkin juga menyukai