Anda di halaman 1dari 3

FAKULTAS PERTANIAN

Nomor : 04.FP.M.2020 Yogyakarta, 28 Agustus 2020


Hal : Pembekalan Magang Tahun 2020
Lampiran : 1 berkas

Kepada :
Mahasiswa Peserta Magang Reguler
Fakultas Pertanian
Institut Pertanian Stiper
Di Yogyakarta

Bersama ini kami beritahukan bahwa pembekalan magang reguler Tahap I TA 2020/2021 bagi
mahasiswa Fakultas Pertanian akan dilaksanakan pada tanggal 1 – 2 September 2020 secara
virtual conference dengan platform Zoom dengan jadwal terlampir. Mahasiswa yang berhak
mengikuti pembekalan ini adalah mahasiswa yang mendapat undangan melalui email dari
sekretariat. Mahasiswa diwajibkan membaca dan memperhatikan tata tertib dan ketentuan umum
pembekalan magang secara daring terlampir.

Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Jl. Nangka II, Maguwoharjo, Depok, Sleman Telp. (0274) 885580, 885478, Fax. (0274) 885479
www.instiperjogja.ac.id E-mail : faperta@instiperjogja.ac.id.
FAKULTAS PERTANIAN

TATA TERTIB DAN KETENTUAN UMUM BAGI MAHASISWA PADA


KEGIATAN PEMBEKALAN MAGANG SECARA DARING TAHUN 2020

A. Tata Tertib
1. Mahasiswa mengikuti pembekalan magang sesuai dengan jadwal yang sudah ditetapkan.
2. Mahasiswa memperoleh link pembekalan magang secara virtual dari dosen/pemateri.
3. Mahasiswa wajib melakukan login pada virtual conference Zoom sesuai dengan platform
yang ditentukan oleh dosen/pemateri.
4. Mahasiswa berpakaian rapi dan memperhatikan etika dan estetika ruangan pada saat
pembekalan magang.
5. Mahasiswa harus sudah bergabung di forum virtual conference, 10 menit sebelum jadwal
pembekalan magang dimulai sebagai bukti presensi kehadiran dan keaktifan.
6. Mahasiswa wajib mengikuti kegiatan pembekalan magang dari awal sampai dengan
selesai.
7. Presensi kehadiran pada pembekalan magang akan dilakukan pengecekan dua kali yaitu
pada awal dan akhir sesi. Presensi kehadiran yang berlaku adalah apabila mahasiswa
mengikuti pembekalan dari awal sampai akhir yang dibuktikan dengan dua kali pengecekan
presensi kehadiran.
8. Mahasiswa wajib mengaktifkan fungsi video selama pembekalan magang daring
berlangsung, sebagai bukti kehadiran dan keaktifan dalam mengikuti pembekalan.
9. Apabila mahasiswa ingin bertanya dengan dosen/pemateri, mahasiswa dapat mengaktifkan
microphone, pesan teks kepada dosen/pemateri di virtual conference Zoom.
10. Mahasiswa tidak diperkenankan melakukan aktivitas lain pada saat mengikuti pembekalan
magang.
B. Ketentuan Umum
1. Perangkat yang disiapkan dapat berupa laptop/PC (Pocket Computer)/Hand Phone (HP).
2. Perangkat keras untuk menampilkan wajah dosen/pemateri: kamera built-in pada laptop
dan HP atau webcam pada PC.
3. Perangkat keras untuk memberikan suara pada presentasi: microphone built-in pada laptop
dan HP atau microphone tambahan untuk PC, dapat juga menggunakan Headset.
4. Jaringan yang direkomendasikan untuk kegiatan pembekalan daring adalah jaringan
dengan koneksi yang stabil

Jl. Nangka II, Maguwoharjo, Depok, Sleman Telp. (0274) 885580, 885478, Fax. (0274) 885479
www.instiperjogja.ac.id E-mail : faperta@instiperjogja.ac.id.
JADWAL PEMBEKALAN MAGANG FAKULTAS PERTANIAN TAHAP I

Komoditas Kelapa Sawit (BP dan EP)


No Hari, Pukul Materi Pemateri
Tanggal

1 Selasa, 08.00 - 08.45 Penjelasan Magang Dr. Dimas Deworo Puruhito,SP.,M.P


1.9.2020 09.00 - 09.45 Soft Skill Dr. Ir. Purwadi, M.S
10.00 - 10.45 Manajemen Pemupukan Ir. Sri Manu Rohmiyati, M.Sc
11.00 - 11.45 Pengabdian Masyarakat Dr. Ir. Danang Manumono, M.S
13.00 - 13.45 Manajemen Replanting Ir. Samsuri Tarmadja, M.P

2 Rabu, 08.00 - 08.45 Pengelolaan Gulma Ir. Abdul Mu’in, M.P


2.9.2020 09.00 - 09.45 Pengelolaan Hama & Penyakit Dr.Ir. Herry Wirianata, M.S
10.00 - 10.45 Administrasi Perkebunan Ir. Listyani, M.P
11.00 - 11.45 Manajemen Pembibitan Ir. Neny Andayani, M.P
13.00 – 13.45 Manajemen Panen Ir. Samsuri Tarmadja, MP

Komoditas Aneka Tanaman (Antan)


No Hari, Pukul Materi Pemateri
Tanggal

1 Selasa, 08.00 - 08.45 Penjelasan Magang Elisabeth Nanik Kristalisasi, S.P., M.P
1.9.2020 09.00 - 09.45 Pengabdian Masyarakat Dr. Dimas Deworo Puruhito,SP.,M.P
10.00 – 11.30 Budidaya & Manajemen Ir. Retni MArdu Hartati, S.U
Produksi Tanaman Hortikultura
13.00 - 14.30 Budidaya & Manajemen Ir. Tri Nugraha Budi Santosa, M.P
Produksi Tanaman Teh

2 Rabu, 08.00 - 08.45 Soft Skill Dr. Ir. Purwadi, M.S


2.9.2020 09.00 – 10.30 Budidaya & Manajemen Ir. Abdul Mu’in, M.P
Produksi Tanaman Buah
11.00 - 11.45 Manajemen Pemasaran Tri Endar S., S.P., M.P

Anda mungkin juga menyukai