Anda di halaman 1dari 1

Nama : Gede Surya Darma

No. Absen : 05
Kelas : XII AKKL 1
“Tugas Komputer Akuntansi”
1. Jelaskan langkah- langkah membuat Daftar Persediaan Peralatan Kantor!
Jawaban :
1) Buka Menu Command Centre
2) List >> Item
3) Membuat Item Baru :

 Klik tombol new didalam tampilan jendela item list


 Profile : isikan data barang yang dibeli dan dijual tersebut
o Item number : kode barang
o Name : nama barang
o I buy this item : aktifkan karena barang tersebut dibeli
o I inventory this item : aktifkan karena barang tersebut di stock
o Item inventory : akun Peralatan Pabrik
 Buying details
o Standard cost : harga pokok standar
o Buying unit of measure : satuan pembelian
o Tax code when bought : Kode pajak saat dibeli (VAT)
o Number of items per buying unit : 1

2. Jelaskan langkah- langkah menginput saldo awalnya !


Jawaban :
1) Buka Menu Comand Centre
2) Buka menu Inventory > klik Adjust Inventory
3) Lalu isikan data saldo awal barang

 Inventory journal number : otomatis diisikan oleh MYOB


 Date : tanggal saldo awal
 Memo : keterangan saldo awal yang muncul di buku besar
 Item number : tekan enter, lalu pilih kode barang
 Quantity : isikan kuantitas barang ( saldo awal)
 Unit cost : isikan harga pokok per unit untuk setiap barang
 Amount : otomatis diisikan dari perkalian quantity x harga pokok
 Account : tekan enter, pilih akun buku besar persediaan barang jadi
 Record : tombol untuk memposting transaksi ke buku besar.

Anda mungkin juga menyukai