Anda di halaman 1dari 3

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH KOTA SURABAYA


PENILAIAN TENGAH SEMESTER I 2018/2019
SD MUHAMMADIYAH 22 SURABAYA
Tanda tangan Nilai:
Orang tua / Wali murid Bidang Studi : T I K
Kelas : 3 (Tiga)
Hari / Tanggal : ________________
Waktu : ________________ Paraf Guru:
Nama Peserta : ________________

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, dan c di depan jawaban yang benar.
1. Menu save berguna untuk … 9. Bagian dari karangan di mana
a. Menyimpan dokumen yang cara penulisannya dimulai
lama dengan baris baru disebut …
b. Membuka dokumen a. Paragraf
c. Menutup dokumen b. Enter
2. Program yang digunakan c. File
untuk membuat dan mengedit 10. Menu Save As berguna untuk
dokumen tulisan adalah … a. Menyimpan dokumen yang
a. Paint telah diketik dan belum
b. Browser pernah disimpan
c. Microsoft word sebelumnya
3. Ikon untuk meletakkan objek b. Membuka dokumen
hasil salinan disebut … c. Menutup dokumen
a. Save As 11. Garis hitam yang berkedip –
b. Open kedip di halaman MS Word
c. Copy disebut …
4. Tempat di mana program dan a. Mouse
dokumen disimpan disebut … b. Kursor
a. File c. File
b. Folder 12. Lambang atau gambar yang
c. Menu berisi informasi atau perintah
5. Perintah yang digunakan disebut …
untuk menyimpan dokumen a. Ikon
pertama kali di MS Word b. Kode
adalah … c. Sandi
a. Save As 13. Untuk mengubah besar kecil
b. Open tampilan dokumen MS Word
c. Copy secara cepat dapat
6. Ikon untuk menyalin dengan menggunakan perintah …
tetap mempertahankan objek a. Save
aslinya disebut ... b. Magnifier
a. Open c. Zoom
b. Paste 14. Program yang dapat
c. Copy digunakan untuk mengetik
7. Tombol Enter di keyboard dokumen surat atau karangan
berfungsi untuk … adalah …
a. Mengetikkan huruf dan a. Paint
angka b. Open office writer
b. Membuat garis baru c. MS Word
c. Menunjukkan arah
8. Cut berfungsi untuk … 15. Berikut ini yang berfungsi
a. Mengetikkan huruf dan untuk mengakses semua fitur
angka dari menu yang kita pilih
b. Membuat garis baru adalah …
c. Menyalin tanpa a. Tool bar akses cepat
meninggalkan objek b. Peluncur kotak dialog
aslinya cepat
c. Zoom
II. Isilah tiik – titik di bawah ini dengan benar.

1. Kursor adalah ………………………………………………………………….


2. Fungsi peluncur kotak dialog cepat adalah ……………………………………
3. Paragraf adalah ………...………………………………………………………
4. Perintah untuk membesar kecilkan tampilan dokumen yaitu ………………….
5. Fungsi Cut yaitu …………..…………………..………………………………..
6. Membuat garis baru di dalam keyboard menggunakan tombol ………..………
7. Tempat di mana program dan dokumen disimpan disebut …………………….
8. Program yang digunakan untuk membuat dan mengedit dokumen tulisan
adalah ………………………………………………..………..……………….
9. Lambang atau gambar yang berisi informasi atau perintah disebut ……………
10. Menu Save As berguna untuk ………………………………………………….

III. Kerjakanlah soal – soal berikut ini.

1. Jelaskan kegunaan Tool Bar akses cepat ?


Jawab : …………………………………………………………………………..
2. Apa yang dimaksud dengan kursor ?
Jawab : …………………………………………………………………………..
3. Sebutkan 2 contoh program pengolah kata yang kamu ketahui ?
Jawab : ……………….………………………………………………………….
4. Apa yang dimaksud dengan ikon ? Sebutkan 3 contoh ikon di program MS
Word !
Jawab : ………………………………………………………………………….
5. Jelaskan langkah – langkah untuk membuka MS Word
Jawab : - ......……………………………………………………………………
- ……………………………………………………………………….
.
- ……………………………………………………………………….
.

Anda mungkin juga menyukai