Anda di halaman 1dari 2

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

PIMPINAN DAERAH MUHAMMADIYAH KOTA SURABAYA


PENILAIAN TENGAH SEMESTER I 2018/2019
SD MUHAMMADIYAH 22 SURABAYA

Tanda tangan Bidang Studi : Tema I Sub Tema II Nilai


Ortu/Wali (Kebersamaan Dalam Keberagaman)
Kelas : IV (empat)
Waktu : 60 menit
Hari/Tanggal : Sabtu, 22 September 2018
Nama :

I. Berilah Tanda Silang (X) Pada Jawaban Yang Tepat!


1. Pekerjaan akan terasa…jika di lakukan dengan kerjasama.
a. Berat c. Sulit
b. Ringan d. Mudah
2. Kerja bakti menunjukan diterapkan sikap…
a. Perpecahan c. Kebencian
b. Permusuhan d. Persatuan
3. Membantu orang tua menyelesaikan pekerjaan di rumah di lakukan dengan…
a. Terpaksa c. Ikhlas
b. Dipaksa d. Bayaran
4. Suatu pekerjaan jika dilaksanakan bergotong royong akan…
a. Terasa berat dan lama selesainya
b. Semakin merepotkan karena melibatkan banyak orang
c. Memakana waktu yang lama
d. Terasa ringan dan cepat selesai
5. Pikiran utama yang terdapat dalam sebuah paragraph disebut…
a. Gagasan penjelas c. Gagasan tambahan
b. Gagasan pokok d. Gagasan pendukung
6. Bagian dari suatu karangan terdiriatas sejumlah kalimat yang memiliki gagasan utama
adalah…
a. Kalimat c. Paragraph
b. Frase d. Klausa
7. Yang bukan jenis paragraf berdasarkan isi adalah…
a. Paragraf narasi c. Paragraf deskripsi
b. Paragraf argumentasi d. Paragraf deduktif
8. Berikut yang bukan ciri-ciri kalimat utama adalah…
a. Topik permasalahan yang dapat dijabarkan lebih lanjut
b. Kalimat lengkap yang dapat berdiri sendiri
c. Punya arti yang jelas tanpa dihubungkan dengan kalimat lain
d. Kalimat penjelas butuh kata penghubung
9. Bunyi merupakan salah satu bentuk…
a. Benda c. Nyata
b. Energy d. Cair
10. Kekuatan bunyi yang dapat merusak pendengaran manusia lebih besar…
a. Dari 120 desibel c. 130 desibel
b. 125 desibel d. 140 desibel
11. Kita dapat mengetahui dari mana sumber bunyi itu berasal dari indra…
a. Mulut c. Telinga
c. Hidung d. Mata
12. Sebenarnya bunyi dihasilkan oleh setiap benda yang…
a. Bergetar c. Dingin
b. Panas Diam
13. Menghormati terhadap pemeluk agama lain disebut…
a. Isolasi c. Reboisasi
b. Toleransi d. Imigrasi

14. Dengan menerapkan sikap toleransi dan saling menghargai kehidupan akan…
a. Iman dan damai c. Hidup dan sejahtera
b. Sengsara d. Kacau balau
15. Perbedaan bahasa, agama, budaya bukan menjadi penghalang untuk…
a. Berdebat c. Bersatu
b. Berbercerai d. Bekerja
16. Yang bias menolong pertama kali jika rumah kita kebakaran adalah…
a. Tetangga c. Ayah
b. Saudara d. Ibu
17. Rumah gadang adalah rumah adat dari…
a. Sumatra selatan c. Lampung
b. Sumatra barat d. Nias
18. Tari gending sriwijaya berasal dari daerah…
a. Sumatra selatan c. Lampung
b. Sumatra barat d. Nias
19. Tari kecak di iringi dengan…
a. Gitar c. Gamelan
b. Kulintang d. Kendang
20. Rumah tongkonan berasal dari daerah…
a. Sulawesi utara c. Maluku
b. Sulawesi selatan d. Nias

II. Isilah Titik-Titik di Bawah Ini Dengan Teapat !


21. Sikap kerja sama akan mendatangkan…
22. Sikap menghargai orang lain yang berbeda dengan kita disebut…
23. Kebinekaan budaya bangsa Indonesia merupakan…
24. Seseorang menjadi tuli jika………………….rusak.
25. Semua benda yang bergetar dan menghasilkan bunyi disebut sebagai…
26. Suara mendengung nyamuk berasal dari getaran…
27. Toleransi beragama berati….
28. Perbedaan yang kita temui dalam masyarakat adalah…
29. Tari reog berasal dari daerah…
30. Tari bungong jeumpa berasal dari daerah…

III. Jawablah Dengan Tepat !


31. Sebutkan 3 manfaat kerjasama !
32. Bagian telinga manakah yang menangkap gelombang suara dan membentuk getaran pada
tulang-tulang telinga ?
33. Terangkan proses terjadinya bunyi yang kita dengar !
34. Bagaimana sikapmu jika bermain dengan teman yang berbeda agama ?
35. Sebutkan 3 tari daerah yang kamu ketahui !

PKn Bhs.Indonesia IPA IPS SBdp

Anda mungkin juga menyukai