Anda di halaman 1dari 36

Daftar Isi

KEGIATAN BELAJAR 1
Terampil Membaca Huruf

KEGIATAN BELAJAR 2
Terampil Menulis Huruf

i
Pelindung:
Hamid Muhammad, Ph.D

Penanggung Jawab:
Dr .Wartanto

Editor:
Dra. Ida M. Kosasih, M.Pd

Penulis:
Agus Ramdani

Desain Grafis/Illustrator:
Surya Evendi

ii
Kata Sambutan

U
ndang-Undang Sistem Pendidikan Nasional mengamanatkan bahwa setiap warga negara berhak
memperoleh pendidikan yang bermutu tanpa memandang usia, jenis kelamin, ras, golongan
ataupun agama tertentu. Melalui tiga jalur layanan pendidikan yang dipersiapkan yaitu pendidikan
formal, nonformal, dan informal negara menjamin bahwa setiap warga negara akan dapat terpenuhi hak
dan kewajibannya untuk belajar. Jalur pendidikan nonformal dan informal diharapkan mampu memberi
ruang belajar yang lebih terbuka bagi setiap warga karena dengan berbagai permasalahan sehingga ketika
usia belajar tidak dapat mengikuti program pendidikan melalui jalur formal.
Sebagai upaya memenuhi hak azasi manusia, layanan pendidikan masyarakat menyelenggarakan
berbagai program dan kegiatan pendidikan yang dikaitkan dengan pemberdayaan masyarakat. Salah
satu program yang masih relevan dilaksanakan dan dikembangkan adalah pendidikan keaksaraan untuk
melayani orang dewasa. Ternyata, masih banyak orang dewasa yang belum bisa membaca, menulis,
dan berhitung sebagai kemampuan dasar agar bisa hidup bermasyarakat dan berpartisipasi dalam
pembangunan. Setelah tercapainya penurunan jumlah tuna aksara di Indonesia, maka perlu peningkatan
dan penjaminan mutu penyelenggaraan pendidikan keaksaraan agar dapat memelihara warga belajar
yang sudah melek aksara. Sesuai dengan semangat dan paradigma pengembangan Kurikulum 2013
secara umum, telah dilakukan penyusunan Kurikulum Pendidikan Keaksaraan Dasar berdasarkan
kompetensi lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan secara terintegrasi.
Dalam rangka mengoperasionalkan kurikulum pendidikan keaksaraan dasar, maka dikembangkan
perangkat pembelajaran. Salah satu perangkat pembelajaran yang disiapkan adalah bahan ajar
pendidikan keaksaraan yang dapat menjadi panduan bagi para pengelola dan penyelenggara
pendidikan keaksaraan. Bahan ajar tersebut merupakan acuan umum dan sebagai salah satu
model yang dapat digunakan oleh para tutor. Penyusunan bahan ajar tersebut tidak dimaksudkan
untuk mengurangi kreativitas dan inovasi para tutor. Pembelajaran keaksaraan masih memerlukan
sentuhan ide dan kreativitas tutor di lapangan agar dapat menjawab menjawab kebutuhan dan
situasi serta kondisi warga belajar.
Upaya penyusunan dan penyediaan bahan ajar pendidikan keaksaraan dasar ini harus disambut
dengan baik dan perlu mendapatkan penghargaan bagi semua pihak yang turut berpatisipasi hingga
terbitnya bahan ajar pendidikan keaksaraan dasar tersebut. Dengan adanya kurikulum dan bahan
ajar serta perangkat pembelajaran keaksaraan dasar ini, upaya penjaminan mutu layanan pendidikan
masyarakat dapat dilakukan dengan baik. Semoga dengan terbitnya bahan ajar dapat meningkatkan
penyelenggaraan pendidikan keaksaraan dasar untuk membelajarkan dan memberdayakan warga
belajar orang dewasa yang tetap memiliki semangat untuk belajar sepanjang hayat di Indonesia.
Jakarta, Juni 2014
Plt. Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini,
Pendidikan Nonformal dan Informal

Hamid Muhammad, Ph.D

iii
Kata Pengantar

P
endidikan keaksaraan merupakan salah satu layanan Pendidikan Nonformal bagi warga masyarakat
yang sudah dewasa yang memerlukan sikap, pengetahuan, dan keterampilan membaca, menulis,
dan berhitung dalam menjalankan kehidupan sehari-hari. Masih ada warga masyarakat yang belum
bisa membaca, menulis, dan berhitung yang disebut penduduk atau masyarakat penyandang buta aksara
karena berbagai faktor, terutama karena tidak pernah mengenyam pendidikan karena faktor ekonomi dan
geografis serta faktor sosial-budaya. Penduduk atau masyarakat buta aksara tersebut terdapat di sejumlah
kabupaten dan provinsi kantong buta aksara serta di daerah 3T (terdepan, terluar, dan tertinggal) yang perlu
dibelajarkan. Seiring berjalannya waktu, banyak pula warga masyarakat yang sudah memiliki kemampuan
beraksara tetapi perlu tetap dipelihara agar tidak buta aksara kembali.
Direktorat Pembinaan Pendidikan Masyarakat adalah instansi yang diberi tugas dan fungsi melakukan
pembinaan dan fasilitasi pengelolaan dan penyelenggaraan pendidikan keaksaraan perlu terus melakukan
inovasi dalam meningkatkan dan menjamin mutu pembelajaran pendidikan keaksaraan. Upaya tersebut
dilakukan dengan menyusun kurikulum dan perangkat pembelajaran pendidikan keaksaraan yang terus
disesuaikan dengan paradigma pengembangan kurikulum dan dinamika masyarakat. Pada tahun 2014,
Direktorat Pembinaan Pendidikan Masyarakat telah berhasil menyusun kurikulum berdasarkan kompetensi
lulusan yang meliputi sikap, pengetahuan, dan keterampilan keaksaraan yang kemudian diturunkan
menjadi kompetensi inti, kompetensi dasar yang dapat diterapkan dalam berbagai situasi sosial baik di
tingkat keluarga maupun masyarakat sesuai dengan jenis dan karaktersitiknya. Pelaksanaan kurikulum
dipandu melalui silabus pembelajaran yang telah ditetapkan dan diterjemahkan oleh tutor dalam bentuk
rencana pelaksanaan pembelajaran.
Untuk mendukung pelaksanaan pembelajaran disusun pula bahan ajar sebagai pedoman dalam melaksanakan
pembelajaran pendidikan keaksaraan. Bahan ajar yang disusun dan diterbitkan oleh Direktorat merupakan
contoh atau model yang dapat dijadikan panduan pembelajaran sekaligus menjadi model dalam mengembangkan
bahan ajar lainnya sebagai pengayaan. Adapun 6 (enam) seri bahan ajar yang tersebut meliputi:
1. Bahan Ajar 1: Terampil Membaca dan Menulis Huruf;
2. Bahan Ajar 2: Membaca dan Menulis Angka dan Kalimat Sederhana;
3. Bahan Ajar 3: Belajar Berhitung;
4. Bahan Ajar 4: Membaca dan Menulis Teks Sederhana;
5. Bahan Ajar 5: Membaca dan Menulis Teks Lengkap;
6. Bahan Ajar 6: Mempraktikan Keterampulan Berhitung
Proses penyusunan bahan ajar yang ditujukan bagi warga belajar orang dewasa ini memerlukan kecermatan
dan kesungguhan dalam perumusan dan penyusunannya. Untuk itu, saya mengucapkan terima kasih dan
penghargaan kepada semua pihak yang telah mendukung dan berkontribusi serta berperan dengan penuh
pengabdian dan dedikasi sehingga tersusunnya bahan ajar ini.
Akhirnya, saya berharap semoga bahan ajar yang disusun dengan kesungguhan hati, koimtmen, dan
keikhlasan ini dapat bermanfaat untuk kita semua dan khususnya para warga belajar pendidikan keaksaraan.
Semoga Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa selalu memberikan rahmat dan hidayah-Nya untuk kita semua.
Amin.
Jakarta, Juni 2014
Direktur Pembinaan Pendidikan Masyarakat

Dr. Wartanto

iv
1
Bacalah!

Aa Bb Cc Dd Ee

Ff Gg Hh Ii Jj

Kk L l Mm Nn Oo

Pp Qq Rr Ss Tt

Uu Vv Ww Xx Yy

Zz

2
Gambar apakah ini?

Sebutkan huruf-huruf ini!

a i r
Sebutkan nama gambar-gambar ini!

a
ayam asam

3
i
ikan itik

r
rayap rambutan
Bacalah berulang-ulang!

a a a a a a
A A A A A A
i i i i i i
I I I I I I
r r r r r r
R R R R R R
4
Gambar apakah ini?

Sebutkan huruf-huruf ini!

p a d i
Sebutkan nama gambar-gambar ini!

p
pisang pepaya
5
d

daun durian delima


Bacalah berulang-ulang!

p p p p p p
P P P P P P

d d d d d d
D D D D D D
6
Gambar apakah ini?

Sebutkan huruf-huruf ini!

s a w a h
Sebutkan nama gambar-gambar ini!

sirsak sawi semangka


7
W
waluh wortel

h
humus hama
Bacalah berulang-ulang!

s s s s s s
S S S S S S
w w w w w w
W W W W W W
h h h h h h
H H H H H H
8
Gambar apakah ini?

Sebutkan huruf-huruf ini!

Sebutkan huruf-huruf ini!

k e r b a u
Sebutkan nama gambar-gambar ini!

kelapa kentang kangkung


9
e
enau ember

bayam bawang buncis

u
ubi urea
10
Bacalah berulang-ulang!

k k k k k k
K K K K K K
e e e e e e
E E E E E E
b b b b b b
B B B B B B
u u u u u u
U U U U U U
Sebutkan nama gambar ini!

Sebutkan huruf-huruf ini!

c a n g k u l
11
Sebutkan nama gambar-gambar ini!

cabai nanas gabah lobak


Bacalah berulang-ulang!

c c c c c c
C C C C C C

n n n n n n
N N N N N N

g g g g g g
G G G G G G

l l l l l l
L L L L L L
12
Sebutkan nama gambar-gambar ini!

fosfat jagung mangga

oyong timun yodium

q x
vanili zaitun
Bacalah berulang-ulang!

f f f f f f
F F F F F F
j j j j j j
J J J J J J
13
m m m m m m
M M M M M M
o o o o o o
O O O O O O
q q q q q q
Q Q Q Q Q Q
t t t t t t
T T T T T T
v v v v v v
V V V V V V
x x x x x x
X X X X X X
y y y y y y
Y Y Y Y Y Y
z z z z z z
Z Z Z Z Z Z
14
Bacalah !

a b c d e
f g h i j
k k m n o
p q r s t
u v w x y
z

A B C D E
F G H I J
K L M N O
P Q R S T
U V W X Y
Z

15
Bacalah huruf vokal berikut!

a i u e o
A I U E O
Bacalah huruf konsonan berikut!

Bb Cc Dd Ff Gg
Hh Jj Kk Ll Mm
Nn Pp Qq Rr Ss
Tt Vv Ww Xx Yy
Zz

16
17
17
Hubungkan titik-titik berikut seperti contoh!

18
19
Tebalkan huruf seperti contoh!

l l l l l
L L L L L
i i i i i
I I I I I
j j j j j
J J J J J
y y y y y
Y Y Y Y Y
k k k k k
K K K K K
t t t t t
T T T T T
r r r r r
R R R R R
f f f f f
F F F F F
c c c c c
C C C C C
20
u u u u u
U U U U U
n n n n n
N N N N N
h h h h h
H H H H H
m m m m m
M M M M M
w w w w w
W W W W W
e e e e e
E E E E E
a a a a a
A A A A A
b b b b b
B B B B B
d d d d d
D D D D D
21
p p p p p
P P P P P

g g g g g
G G G G G
s s s s s
S S S S S
o o o o o
O O O O O

q q q q q
q Q Q Q Q Q
v v v v v
V t t t t
x x x x x
x X X X X X
z z z z z
Z Z Z Z Z

22
Tirulah huruf seperti contoh!

c c c c
c c c c
c c c c
c c c c c c

k k k k
k k k k
c c c c
c c c c c c

o o o o
o o o o
c c c c
c

p p p p
p p p p

s s s s
s s s s
c c c c
c c c c c c
23
u u u u
u u u u
c c c c
c c c c c c

v v v v
v v v v
c c c c
c c c c c c

w w w w
w w w w
c c c c
c c c c c c

x x x x
x
c
c
x
c
c
x
c
c
x
c
c c c
x
z z z z
z z z z
c c c c
c c c c c c

24
Tirulah huruf
uf seperti contoh!

a
A c

b
B c

d
D c

e
E

f
F

g
G

h
H

i
I

25
j
J

l
L

m
M

n
N

q
q Q

r
R

t
T

y
Y

26
Lengkapi nama gambar berikut!

... ir as...m a...am

...ayam bu...cis ba...ang

...abai can...kul ...aun

27
du...ian deli...a ena...

e...be... ...osfa... ...a...ah

h...m... h...mu... ...k...n


28
i...i... j...ru... ...ag...ng

k...ntan... ...elap... ...o...ak

man..... na...... o.........


29
p........ pep...... pis......

rambu...... sir.... ti.....

u........ u......... yod........

30
Catatan:

31
Catatan:

32

Anda mungkin juga menyukai