Anda di halaman 1dari 2

1.

Konfigurasi elektron yang menyatakan unsur transisi adalah …


a. 1s2, 2s2, 2p6, 3s2, 3p6, 3d10
b. 1s2, 2s2, 2p6, 3s2, 3p6, 3d10, 4s1
c. 1s2, 2s2, 2p6, 3s2, 3p6, 3d10, 4s2, 4p3
d. 1s2, 2s2, 2p6, 3s2, 3p6, 3d10, 4s2, 4p6, 5s2
e. 1s2, 2s2, 2p6, 3s2, 3p6, 4s2, 3d10, 4p1

2. Dari berbagai sifat unsur berikut:


1. mempunyai titik lebur rendah
2. bersifat logam
3. rapuh tetapi keras
4. mempunyai senyawa berwarna
5. menggunakan subkulit s untuk berikatan
6. dapat membentuk ion kompleks
7. mempunyai beberapa tingkat oksidasi
Yang merupakan sifat unsur transisi adalah …
a. 1, 2, 6, dan 7
b. 2, 3, 4, dan 5
c. 3, 5, 6, dan 7
d. 4, 5, 6, dan 7
e. 2, 4, 6, dan 7
3. Suatu unsur transisi memiliki konfigurasi elektron sebagai berikut : 1s2,
2s2, 2p6, 3s2, 3p6, 4s2, 3d5. Tingkat oksidasi tertinggi dari unsur tersebut
adalah …
a. +7 c. +5 e. +3
b. +6 d. +4

4. Konfigurasi elektron berhubungan dengan sifat magnet suatu zat. Zat


yang bersifat paramagnetik …
a. mempunyai paling sedikit 1 elektron tunggal
b. tidak mempunyai elektron tunggal
c. semua elektronnya berpasangan
d. mempunyai 1 elektron tunggal
e. spin elektronnya searah
5. Senyawa Sc3+ (No. Atom 21) dan Ti4+ (No. Atom 22) tidak berwarna. Hal
ini disebabkan oleh …
a. karena subkulit 3d-nya kosong
b. mudah teroksidasi
c. karena subkulit 4s-nya terisi penuh
d. karena subkulit 3s-nya kosong
e. karena subkulit 4s-nya penuh
6. Perhatikan tabel berikut.

No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Ion
Ti3+ Ti4+ Cr2+ Cr3+ Cr6+ Mn3+ Mn6+ Mn7+ Cu+ Cu2
Transisi
Tidak Kunin Tidak
Warna Ungu Biru Hijau Kuning Hijau Ungu Bir
berwarna g berwarna
Berdasarkan data di atas, warna senyawa TiCl 3, CuSO4, KMnO4, dan
K2Cr2O7 berturut-turut adalah …
a. ungu, tidak berwarna, ungu, dan kuning
b. ungu, biru, kuning, dan kuning
c. ungu, biru, ungu, dan kuning
d. ungu, biru, hijau, dan biru
e. tidak berwarna, biru, ungu, dan biru

Anda mungkin juga menyukai